Suzuki V-Strom 250 Versi Silinder Tunggal Hadir di India?

Suzuki V-Strom 250 Versi Silinder Tunggal Hadir di India?

Honda, Yamaha dan BMW absen di ajang Auto Expo India 2020. Suzuki berinisiatif mengambil panggung utama. Memanfaatkannya untuk mengeluarkan sejumlah model baru, termasuk Suzuki V-Strom 250.

Kemunculan Gixxer SF 250 tahun lalu bisa dijadikan acuan. Meski spekulatif, tak menutup kemungkinan Suzuki menciptakan turunan berbasis motor 250 cc-nya itu. Toh, pekerjaan seperti ini juga lumrah dilakukan pabrikan otomotif manapun. Berbagi sasis, mesin, teknologi, walau diramu dengan paras berbeda. Latar belakang ini pula yang akhirnya menguak terkaan soal keberadaan V-Strom 250.

Suzuki V-Strom 250 India 2020

Ia diyakini mengadopsi rancang bangun dari Gixxer SF 250. Mengaplikasi mesin injeksi satu silinder Suzuki, berkubikasi total 249 cc. Soal tampang, sudah jelas merujuk kepada big bike V-Strom yang ada sekarang. Sebuah pilihan baru sekaligus menarik, khususnya bagi motoris penyuka aktivitas touring.

Memang ada perbedaan dengan sajian V-Strom 250 peruntukan pasar Jepang dan Australia. Di sana, motor touring seperempat silinder itu menggunakan mesin dua silinder. Tepatnya dua silinder segaris dan pendingin cairan. Jantung mekanis SOHC-nya mampu menghasilkan daya 24,6 Hp/8.000 rpm dan torsi puncaknya mencapai 23,4 Nm / 6.500 rpm. Tenaganya disalurkan melalui transmisi 6 percepatan manual.

Baca juga: Menilik Suzuki Katana 150, Calon Rival Yamaha XSR 155 dan Kawasaki W175

Mesin V-Strom 250 versi Australia saat ini memaksimalkan efisiensi bahan bakar dan telah memenuhi persyaratan Euro 4. Konsumsi bahan bakarnya mampu mencatat 29,2 kpl. Dengan tangki bahan bakar berkapasitas 17 liter, motor dapat menempuh jarak hingga 496 km dalam sekali pengisian full.

Sementara, spesifikasi lain masih sama dengan pasar Jepang. Menggunakan suspensi teleskopik di depan, dan peredam kejut jenis monoshock pada bagian belakang. Bagian kaki-kaki V-Strom 250 dilengkapi ban ukuran 110/80-17 (depan) dan 140/70-17 (belakang).

Termasuk lampu depan, menggunakan cover bulat dan masih bohlam. Di bawahnya diberikan seperti paruh burung, layaknya motor adventure. Sedangkan pada bagian atas, disematkan windscreen kecil untuk melindungi panel instrumen berteknologi negative display. Sajiannya pun lengkap, meliputi: spidometer, takometer, odometer, posisi roda gigi, konsumsi bahan bakar rata-rata, indikator bahan bakar, indikator RPM, Indikator waktu penggantian oli, dan jam. Mirip dengan milik Suzuki GSX series buatan Indonesia, pun bentukan lampu belakangnya.

Untuk mengakomodasi perjalanan jarak jauh, Suzuki memberikan rak berbahan alumunium yang dapat dipasang langsung dengan box. Setiap sisi bagian buntut juga sudah dipasangkan pengait untuk memasang tali ataupun side pannier opsional. Secara keseluruhan, aplikasi itu itu bisa ditemui pada V-Strom satu silinder ala India. Memang tak semenggugah versi dua silinder, tapi menyoal harga tentulah lebih bersahabat. Kita tunggu saja kepastiannya mulai 7 Februari 2020. (Bgx/Ano)

Sumber: Ride Apart

Baca juga: Suzuki Indonesia Gelar Kompetisi Desain GSX Series

Zenuar Yoga

Zenuar Yoga

Zenuar 'Bgenk' Yoga adalah salah satu jurnalis otomotif berpengalaman di Indonesia. Spontanitas dan suaranya yang lantang memberi warna kemanapun dia pergi. Keseharian, Yamaha Nmax jadi andalan mobilitas ke kantor atau untuk peliputan. Pengalaman berkendara dan pengetahuan di bidang otomotif roda dua membuatnya kerap ditunjuk sebagai road captain saat Forum Wartawan Otomotif melakukan kegiatan touring. 

Baca Bio Penuh

Model Motor Suzuki

  • Suzuki Satria F150
    Suzuki Satria F150
  • Suzuki GSX R150
    Suzuki GSX R150
  • Suzuki Burgman Street 125 EX
    Suzuki Burgman Street 125 EX
  • Suzuki NEX II
    Suzuki NEX II
  • Suzuki GSX S150
    Suzuki GSX S150
  • Suzuki NEX Crossover
    Suzuki NEX Crossover
  • Suzuki Address
    Suzuki Address
  • Suzuki V-Strom 250 SX
    Suzuki V-Strom 250 SX
  • Suzuki Avenis
    Suzuki Avenis
  • Suzuki Gixxer SF 250
    Suzuki Gixxer SF 250
Harga Motor Suzuki

Jangan lewatkan

GIIAS 2024

IMOS 2024

Tren & Pembaruan Terbaru

Anda mungkin juga tertarik

  • Berita
  • Artikel feature

Motor Unggulan Suzuki

Video Motor Suzuki GSX R150 Terbaru di Oto

Oto
  • Suzuki GSX-R150 | Semua Yang Perlu Anda Ketahui | OTO.com
    Suzuki GSX-R150 | Semua Yang Perlu Anda Ketahui | OTO.com
    26 Nov, 2018 .
  • Suzuki GSX-R150 | Test Ride | Punya Daya Pikat Yang Kuat | OTO.com
    Suzuki GSX-R150 | Test Ride | Punya Daya Pikat Yang Kuat | OTO.com
    11 Nov, 2018 .
  • Suzuki GSX R150 ABS 2018 | First Impression | Tambah ABS, Berapa Harganya? OTO.com
    Suzuki GSX R150 ABS 2018 | First Impression | Tambah ABS, Berapa Harganya? OTO.com
    05 Nov, 2018 .
  • Suzuki GSX R150 | First Impression | Warna Baru | IIMS 2018 | OTO com
    Suzuki GSX R150 | First Impression | Warna Baru | IIMS 2018 | OTO com
    28 Apr, 2018 . 110 kali dilihat
  • Tiga Perbedaan Suzuki GSX-R150 Varian Baru I OTO.com
    Tiga Perbedaan Suzuki GSX-R150 Varian Baru I OTO.com
    18 Jan, 2018 . 108 kali dilihat
  • Kelebihan dan Kekurangan Suzuki GSX-R150 I OTO.COM
    Kelebihan dan Kekurangan Suzuki GSX-R150 I OTO.COM
    30 Aug, 2017 . 132 kali dilihat
  • First Impression Suzuki GSX-R 150 I OTO.com
    First Impression Suzuki GSX-R 150 I OTO.com
    31 Jan, 2017 . 226 kali dilihat
  • Keyless Ignition System Suzuki GSX-R 150 I OTO.com
    Keyless Ignition System Suzuki GSX-R 150 I OTO.com
    31 Jan, 2017 . 261 kali dilihat
  • The launch of the Suzuki GSX-R150 and GSX-S150 | Oto.com
    The launch of the Suzuki GSX-R150 and GSX-S150 | Oto.com
    03 Nov, 2016 . 436 kali dilihat
Tonton Video Motor Suzuki GSX R150

Bandingkan & Rekomendasi

Suzuki GSX R150
Suzuki GSX R150
Rp 35,34 - 38,64 Juta
Harga GSX R150
Honda CBR150R
Honda CBR150R
Rp 41,72 Juta
Harga CBR150R
Yamaha Vixion
Yamaha Vixion
Rp 29,28 Juta
Harga Vixion
Yamaha MT-15
Yamaha MT-15
Rp 38,52 Juta
Harga Yamaha MT-15
Suzuki GSX S150
Suzuki GSX S150
Rp 31,99 Juta
4.38 (8 Ulasan)
Harga GSX S150
Kapasitas 147.3
149.16
149.8
155
147.3
Tenaga Maksimal 18.9
16.8
16.36
19
18.9
Jenis Mesin 4-Stroke, Liquid Cooled, DOHC
Single Cylinder, 4-Stroke, 4 Valve, DOHC, Liquid Cooled Engine
4-Stroke, SOHC
Single Cylinder, 4-Stroke, 4-Valve, Liquid-Cooled, VVA, SOHC Engine
4-Stroke, Liquid Cooled, DOHC
Jumlah silinder 1
1
1
1
1
Torsi Maksimal 14 Nm
14.4 Nm
14.5 Nm
14.7 Nm
14 Nm
Bandingkan Sekarang

Tren Sport

  • Yang Akan Datang
  • Kawasaki Ninja H2SX
    Kawasaki Ninja H2SX
    Harga menyusul
    Perkiraan Diluncurkan TBA Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • BMW F 800 R
    BMW F 800 R
    Harga menyusul
    Perkiraan Diluncurkan Jan, 2025 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • BMW F 700 GS
    BMW F 700 GS
    Rp 495 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Jan, 2025 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • BMW R Nine T Pure
    BMW R Nine T Pure
    Harga menyusul
    Perkiraan Diluncurkan TBA Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • Harley Davidson LiveWire ev
    Harley Davidson LiveWire
    Harga menyusul
    Perkiraan Diluncurkan TBA Kabari Saya Saat Diluncurkan
Motor Sport Yang Akan Datang

Artikel Motor Suzuki GSX R150 dari Zigwheels

  • Motovaganza
  • Artikel Feature
  • Penantang Honda CBR250RR, Suzuki Rilis New GSX250R 2023 Dua Silinder
    Penantang Honda CBR250RR, Suzuki Rilis New GSX250R 2023 Dua Silinder
    Anjar Leksana, 24 Jul, 2023
  • Livery Istimewa Suzuki GSX-R1000R Hanya Rilis di Jepang
    Livery Istimewa Suzuki GSX-R1000R Hanya Rilis di Jepang
    Zenuar Istanto, 29 Jul, 2021
  • Hadapi Honda CBR150R dan Yamaha R15, Suzuki Siapkan GSX-R150 Baru
    Hadapi Honda CBR150R dan Yamaha R15, Suzuki Siapkan GSX-R150 Baru
    Raju Febrian, 06 Mar, 2021
  • Suzuki GSX-R150 Berdandan ala Tim MotoGP Suzuki Ecstar
    Suzuki GSX-R150 Berdandan ala Tim MotoGP Suzuki Ecstar
    Ary Dwinoviansyah, 30 Okt, 2020
  • Panduan Memilih Suzuki GSX Series, Mana yang Paling Tepat dan Berapa Angsurannya?
    Panduan Memilih Suzuki GSX Series, Mana yang Paling Tepat dan Berapa Angsurannya?
    Helmi Alfriandi, 01 Apr, 2021
  • Menyingkap Daya Tawar Keluarga Suzuki GSX di Tanah Air
    Menyingkap Daya Tawar Keluarga Suzuki GSX di Tanah Air
    Helmi Alfriandi, 19 Feb, 2021
  • Komparasi All New Honda CBR150R vs Suzuki GSX-R150, Apakah Harga Tetap Kekuatan Utama?
    Komparasi All New Honda CBR150R vs Suzuki GSX-R150, Apakah Harga Tetap Kekuatan Utama?
    Zenuar Istanto, 14 Jan, 2021

Bandingkan

You can add 3 variants maximum*