BMW C 400 X Punya Fitur Canggih, Apa Saja?

Skutik premium baru BMW C 400 X sudah resmi dijual. PT Maxindo Moto Nusantara, agen pemegang merek BMW Motorrad menyatakan, C 400 X sangat cocok bagi pehobi motor. Kendaraan ini praktis untuk komuter perkotaan, namun tetap bisa dipakai turing. Sejumlah fitur canggih melekat pada C 400 X, yang mendukung klaim titelnya sebagai skuter urban.

Fitur canggih pertama, BMW Motorrad Connectivity. Layar digital TFT 6,5 inci menjadi pusat hiburan dan informasi, yang bisa diakses oleh pengendara. Pada kondisi standar, layar itu bisa diganti tampilannya untuk melihat speedometer, tachometer dan informasi lainnya yang biasa ditawarkan motor. Bahkan ada pengingat untuk melakukan servis berkala. Kontrol bisa dilakukan pada dial putar di stang sebelah kiri. Sangat praktis tanpa distraksi bagi pengendara.

Ingin memaksimalkan fitur BMW Motorrad Connected itu, bisa memanfaatkan konektivitas Bluetooth dan ditambah lagi dengan apps yang diinstal pada smartphone. Fungsi yang bisa diakses pengendara termasuk peta navigasi (GPS), telepon dan musik. Saat akses GPS, penunjuk dengan navigasi arah bakal tampil di layar 6,5 inci itu. Sedang dari kontrol dan layar pada motor, bisa mengakses daftar kontak telepon yang ada di smartphone. Jadi bisa langsung melakukan panggilan tanpa harus mengakses smartphone. Dengan earphone Bluetooth terintegrasi pada helm, fungsi itu kian sempurna.

Kelengkapan lain yang tergolong canggih, ada pada bagasi di bawah jok. Ada ruang yang bisa diekspansi dengan tombol khusus. Ruang tambahan itu bisa dimanfaatkan untuk menyimpan helm ekstra. Jadi bisa dua helm ditampung dalam bagasi C 400 X, salah satunya helm half face.

Fitur canggih lain dari pendukung performa, C 400 X dibekali kendali kestabilan dan traksi. Menjadikan pengendalian dan pengendaraan kian aman. Deselerasi juga mumpuni, dengan dua rem cakram pada roda depan, ditambah fitur pengereman anti-penguncian roda (ABS). Suspensi belakang bisa disetel sesuai preferensi, sedang lengan ayun ganda sudah berbahan aluminium.

BMW C 400 X memakai mesin 1-silinder 350 cc berdaya maksimal 34 hp pada 7.500 rpm dan torsi puncak 35 Nm pada 6.000 rpm. Distribusi output dipercaya transmisi CVT, seperti skutik pada umumnya. Di Indonesia, harga BMW C 400 X Rp 259 juta on the road atau belum termasuk pajak. Dikatakan, perlu inden sekitar sebulan bagi yang menginginkan skuter matik premium dengan banderol termurah rilisan BMW Motorrad itu. (Tom/Odi)

Baca Juga: Ini Tampilan BMW S 1000 RR Generasi Baru

Ardiantomi

Ardiantomi

Ardiantomi, atau yang akrab disapa Tomi ini awalnya tidak menggeluti dunia otomotif hingga ia menyadari pasion-nya dalam mengemudi dan memutuskan untuk lebih memahami seluk-beluk otomotif. Pria yang sudah piawai mengemudi sejak usia 12 tahun ini kemudian memiliki hasrat untuk dapat mencoba semua jenis mobil yang ada di dunia.

Baca Bio Penuh

Model Motor BMW

  • BMW R Nine T
    BMW R Nine T
  • BMW G 310 R
    BMW G 310 R
  • BMW G 310 GS
    BMW G 310 GS
  • BMW S 1000 RR
    BMW S 1000 RR
  • BMW R Nine T Scrambler 
    BMW R Nine T Scrambler 
  • BMW F 900 R
    BMW F 900 R
  • BMW K 1600 B
    BMW K 1600 B
  • BMW S 1000 XR
    BMW S 1000 XR
  • BMW HP4 Race
    BMW HP4 Race
  • BMW R 1250 GS
    BMW R 1250 GS
Harga Motor BMW

GIIAS 2024

IMOS 2024

Anda mungkin juga tertarik

  • Berita
  • Artikel feature
  • Yang Akan Datang
  • BMW R 1200 GS 2024
    BMW R 1200 GS 2024
    Harga menyusul
    Perkiraan Diluncurkan Des, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • BMW F 800 R
    BMW F 800 R
    Harga menyusul
    Perkiraan Diluncurkan Jan, 2025 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • BMW F 700 GS
    BMW F 700 GS
    Rp 495 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Jan, 2025 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • BMW R Nine T Pure
    BMW R Nine T Pure
    Harga menyusul
    Perkiraan Diluncurkan Des, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • BMW C Evolution ev
    BMW C Evolution
    Harga menyusul
    Perkiraan Diluncurkan Des, 2025 Kabari Saya Saat Diluncurkan

Video Motor BMW C 400 X Terbaru di Oto

Oto
  • BMW C400X 2019 | First Impression | Skutik Mewah Termurah BMW | OTO.com
    BMW C400X 2019 | First Impression | Skutik Mewah Termurah BMW | OTO.com
    26 Feb, 2019 .
  • BMW C 400 X: Connectivity.
    BMW C 400 X: Connectivity.
    31 Jan, 2018 . 49K kali dilihat
Tonton Video Motor BMW C 400 X

Bandingkan & Rekomendasi

BMW C 400 X
Peugeot Metropolis 400i
BMW C 400 GT
Vespa 946 Dragon
Kapasitas 350
400
350
125
Tenaga Maksimal 34
-
34
-
Torsi Maksimal 35 Nm
-
35 Nm
-
Jenis Mesin Single Cylinder, 4-Stroke, 4-Valve, Liquid-Cooled, OHC
4-Stroke, SOHC
Single Cylinder, 4-Stroke, 4-Valve, Liquid-Cooled
Single Cylinder, 4-Stroke, Air Cooled, Engine
Kecepatan maksimum 139 kmph
153 kmph
139 kmph
-
Diameter x langkah 80 mm x 69.6 mm
-
80 mm x 69.6 mm
-
Mode Berkendara Street
Street,Road
Road
-
Bandingkan Sekarang

Tren Scooter

  • Yang Akan Datang
  • Kymco AK 550
    Kymco AK 550
    Harga menyusul
    Perkiraan Diluncurkan Des, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • BMW C Evolution ev
    BMW C Evolution
    Harga menyusul
    Perkiraan Diluncurkan Des, 2025 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • Polytron T-Rex ev
    Polytron T-Rex
    Harga menyusul
    Perkiraan Diluncurkan Des, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • Polytron EVO ev
    Polytron EVO
    Harga menyusul
    Perkiraan Diluncurkan Des, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • Yamaha Cygnus X
    Yamaha Cygnus X
    Harga menyusul
    Perkiraan Diluncurkan Jan, 2025 Kabari Saya Saat Diluncurkan
Motor Scooter Yang Akan Datang

Artikel Motor BMW C 400 X dari Zigwheels

  • Motovaganza
  • Tips
  • Review
  • Artikel Feature
  • Royal Enfield Gebrak EICMA 2024 dengan Banyak Model Baru, Termasuk Motor Listrik
    Royal Enfield Gebrak EICMA 2024 dengan Banyak Model Baru, Termasuk Motor Listrik
    Zenuar Istanto, 15 Nov, 2024
  • Moto Guzzi V7 Stone Corsa Special Edition Dirilis dengan Harga Rp500 Jutaan
    Moto Guzzi V7 Stone Corsa Special Edition Dirilis dengan Harga Rp500 Jutaan
    Zenuar Istanto, 07 Nov, 2024
  • 14 Perubahan di New Honda Scoopy
    14 Perubahan di New Honda Scoopy
    Bangkit Jaya Putra, 06 Nov, 2024
  • Honda Scoopy Terbaru Meluncur, Dapat Banyak Fitur Baru
    Honda Scoopy Terbaru Meluncur, Dapat Banyak Fitur Baru
    Muhammad Hafid, 05 Nov, 2024
  • Piaggio Indonesia Meluncurkan Moto Guzzi Stelvio
    Piaggio Indonesia Meluncurkan Moto Guzzi Stelvio
    Zenuar Istanto, 01 Nov, 2024
  • Mau Beli Motor Seken, Begini Cara Mengecek Kondisinya
    Mau Beli Motor Seken, Begini Cara Mengecek Kondisinya
    Anjar Leksana, 06 Jun, 2023
  • 8 Komponen Motor yang Wajib Diperiksa setelah Dipakai Mudik
    8 Komponen Motor yang Wajib Diperiksa setelah Dipakai Mudik
    Bangkit Jaya Putra, 03 Mei, 2023
  • Penting Diketahui saat Pilih Jas Hujan, Jangan Sampai Membahayakan!
    Penting Diketahui saat Pilih Jas Hujan, Jangan Sampai Membahayakan!
    Zenuar Istanto, 26 Okt, 2022
  • Cara Merawat Bagian Motor Berwarna Doff Supaya Selalu Terlihat Resik
    Cara Merawat Bagian Motor Berwarna Doff Supaya Selalu Terlihat Resik
    Zenuar Istanto, 03 Okt, 2022
  • Jangan Lupakan Beberapa Hal Ini saat Touring Motor Berkelompok
    Jangan Lupakan Beberapa Hal Ini saat Touring Motor Berkelompok
    Zenuar Istanto, 16 Sep, 2022
  • First Ride Moto Guzzi Stelvio: Pilihan Baru buat Touring Jalan Raya
    First Ride Moto Guzzi Stelvio: Pilihan Baru buat Touring Jalan Raya
    Zenuar Istanto, 19 Nov, 2024
  • Test Ride Yamaha Nmax "Turbo": Road Trip Bali-Lombok Membuktikan Segala Kelebihan dan Kekurangannya
    Test Ride Yamaha Nmax "Turbo": Road Trip Bali-Lombok Membuktikan Segala Kelebihan dan Kekurangannya
    Bangkit Jaya Putra, 03 Sep, 2024
  • First Ride Yamaha Nmax "Turbo": Ada Sensasi yang Berbeda
    First Ride Yamaha Nmax "Turbo": Ada Sensasi yang Berbeda
    Setyo Adi, 01 Jul, 2024
  • First Ride All New Honda Beat Series: Khusus Beat Street, Makin Asyik
    First Ride All New Honda Beat Series: Khusus Beat Street, Makin Asyik
    Zenuar Istanto, 11 Jun, 2024
  • Aprilia SR-GT 200 Replica: Tetap Mengambil Pendekatan Tualang, Tapi Ada yang Beda
    Aprilia SR-GT 200 Replica: Tetap Mengambil Pendekatan Tualang, Tapi Ada yang Beda
    Bangkit Jaya Putra, 25 Apr, 2024
  • Opsi Motor Listrik dari Pabrikan Jepang
    Opsi Motor Listrik dari Pabrikan Jepang
    Zenuar Istanto, 16 Okt, 2024
  • Yamaha Nmax "Turbo" Vs Honda CBR150R, Harga Mirip Bisa Dibandingkan?
    Yamaha Nmax "Turbo" Vs Honda CBR150R, Harga Mirip Bisa Dibandingkan?
    Zenuar Istanto, 02 Agu, 2024
  • Yamaha Nmax “Turbo” Vs Honda ADV160, Mana yang Enak buat Harian?
    Yamaha Nmax “Turbo” Vs Honda ADV160, Mana yang Enak buat Harian?
    Zenuar Istanto, 08 Jul, 2024
  • Dana Setara Yamaha Nmax "Turbo" Termahal, Bisa Beli Motor Sport Ini
    Dana Setara Yamaha Nmax "Turbo" Termahal, Bisa Beli Motor Sport Ini
    Zenuar Istanto, 27 Jun, 2024
  • Tarung Ulang Yamaha Nmax Terbaru Trim "Turbo", Melawan Honda PCX 160
    Tarung Ulang Yamaha Nmax Terbaru Trim "Turbo", Melawan Honda PCX 160
    Zenuar Istanto, 26 Jun, 2024

Bandingkan

You can add 3 variants maximum*