Toyota Hadirkan Booth Seharga Rp 2,5 Miliar Di Museum Angkut

Toyota Hadirkan Booth Seharga Rp 2,5 Miliar Di Museum Angkut

Museum Angkut di Batu, Malang, Jawa Timur, sudah terkenal dengan koleksi kendaraan unik dan bersejarah. Namun, museum yang mengedukasi masyarakat soal alat transportasi ini, terasa belum lengkap karena tak ada mobil ikonik, Toyota Kijang. Karena itulah, Toyota berinisiatif membangun satu area khusus di sana.

Menurut Henry Tanoto, Vice President Toyota Astra Motor, booth Toyota di tempat ini sebetulnya sudah ada sejak setahun lalu. Namun, baru kali ini bisa terwujud dengan menggandeng Toyota Motor Manufacturing Indonesia.

“Museum Angkut mempunyai konsep edukasi, hiburan dan kebudayaan (edutainment/education, entertainment, and culture). Kami melihat konsep Museum Angkut mempunyai kesamaan dengan filosofi CSR Toyota, sehingga ada kesempatan bagi kedua pihak untuk melakukan kolaborasi dalam bidang edukasi pengetahuan otomotif,” ujar Henry, dalam acara peresmian kerjasama dan pembukaan booth khusus Toyota di Museum Angkut, hari ini (20/12).

Di Museum Angkut, Toyota memiliki booth seluas 132 meter persegi, diisi mobil Kijang, irisan (cutaway) Toyota Kijang Innova, plus pojok multimedia. Pojok inilah yang memberikan beragam informasi otomotif seperti teknologi, proses manufakturing, sejarah otomotif nasional, hingga tata cara berkendara yang aman. Ada juga mock up mesin Innova, yang menunjukkan cara kerja dan teknologi yang ada di dalamnya. Toyota menghabiskan biaya hingga Rp 2,5 miliar untuk membangun booth ini, termasuk Rp 80 juta untuk merestorasi Kijang generasi pertama yang dipajang.

Salah satu mesin Toyota yang ditampilkan di Museum Angkut, Batu, Malang, Jawa Timur (Foto: Indra Alfarisy)

Melalui teknologi digital itu juga, Toyota membagikan informasi seputar sang legenda, Toyota Kijang, yang sudah 40 tahun merajai jalanan Indonesia. Henry berharap, pengunjung Museum Angkut bisa memahami proses transformasi Kijang sejak masih disebut Kijang ‘buaya’ (1979), yang sangat sederhana, hingga kini menjelma menjadi MPV modern untuk keluarga mapan, alias mobil mahal. Jadi, kalau Anda sedang merencanakan liburan akhir tahun, Museum Angkut kini semakin lengkap dengan booth Toyota. Cocok untuk memperkenalkan dunia otomotif pada anak-anak. (Ddn/RS)

Baca juga: Sejarah Dan Evolusi Toyota Kijang Di Indonesia

Indra Alfarisy

Indra Alfarisy

Indra adalah seorang 'petrol head' yang mengidamkan sebuah mobil super saloon 5-pintu di halaman rumahnya, bersanding bersama sebuah VW Combi klasik. Dalam kesehariannya, Indra menyukai bermain mobil RC (remote control). Ia paling benci menonton tayangan infotainment, meski doyan mencari gosip-gosip otomotif .

Baca Bio Penuh

Jual mobil anda dengan harga terbaik

Pembeli asli yang terverifikasi Pembeli asli yang terverifikasi
Listing gratis Listing gratis
Daftarkan mobil Anda

Model Mobil Toyota

  • Toyota Calya
    Toyota Calya
  • Toyota Avanza
    Toyota Avanza
  • Toyota Rush
    Toyota Rush
  • Toyota Agya
    Toyota Agya
  • Toyota Kijang Innova
    Toyota Kijang Innova
  • Toyota Raize
    Toyota Raize
  • Toyota Fortuner
    Toyota Fortuner
  • Toyota Hilux
    Toyota Hilux
  • Toyota Veloz
    Toyota Veloz
  • Toyota Yaris
    Toyota Yaris
Harga Mobil Toyota

Jangan lewatkan

Promo Toyota Kijang Innova, DP & Cicilan

GIIAS 2024

IMOS 2024

Anda mungkin juga tertarik

  • Berita
  • Artikel feature
  • Yang Akan Datang

Video Mobil Toyota Kijang Innova Terbaru di Oto

Oto
  • New Toyota Kijang Innova | Feast for The Eyes | OTO.com
    New Toyota Kijang Innova | Feast for The Eyes | OTO.com
    20 Oct, 2020 .
  • First Drive Toyota All New Kijang Innova V 2 0 M/T
    First Drive Toyota All New Kijang Innova V 2 0 M/T
    03 May, 2016 . 1K kali dilihat
  • First Drive Toyota All New Kijang Innova Q 2.4 A/T
    First Drive Toyota All New Kijang Innova Q 2.4 A/T
    03 May, 2016 . 17 kali dilihat
  • Interior completely peeled new Innova 2016
    Interior completely peeled new Innova 2016
    24 Feb, 2016 . 70K kali dilihat
  •  All New Toyota Kijang Innova 2016
    All New Toyota Kijang Innova 2016
    24 Feb, 2016 . 998K kali dilihat
Tonton Video Mobil Toyota Kijang Innova

Bandingkan & Rekomendasi

Toyota Kijang Innova
Toyota Kijang Innova
Rp 384,1 - 431,9 Juta
Harga Kijang Innova
Nissan Livina
Nissan Livina
Rp 320 Juta
Harga Livina
Mitsubishi Xpander
Mitsubishi Xpander
Rp 263,2 - 324,5 Juta
Harga Xpander
Toyota Veloz
Toyota Veloz
Rp 292,9 - 340,4 Juta
Harga Veloz
Wuling Cortez
Wuling Cortez
Rp 299,3 Juta
Harga Cortez
Mesin 1998
1499
1499
1496
1451
Tempat Duduk 7
7
7
7
7
Jenis Transmisi Manual
Manual
Manual
Manual
CVT
Jenis penggerak 2WD
-
-
-
2WD
Mesin 2.0L Petrol Engine, In-Line 4 Cylinder 16 Valve DOHC
1.5L Petrol Engine, In-Line 4 Cylinder 16 Valve DOHC
1.5L Petrol Engine, 4 Cylinder 16 Valve DOHC
1.5L Petrol Engine, In-Line 4 Cylinder 16 Valve DOHC
1.5L Petrol Engine, 4 Cylinder 16 Valve DOHC
AC Ya
Ya
Ya
Ya
Ya
Anti Lock Braking System Ya
Ya
Ya
Ya
Ya
Radio AM/FM Ya
Ya
Ya
Ya
Ya
Audio 2DIN Ya
Ya
Tidak
Tidak
Tidak
Adjustable Seats Ya
Ya
Ya
Ya
Ya
Bandingkan Sekarang

Tren MPV

  • Yang Akan Datang
  • Mitsubishi Xpander Hybrid hev
    Mitsubishi Xpander Hybrid
    Rp 405,5 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Des, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • Lexus LM 2024
    Lexus LM 2024
    Rp 30,63 Milyar Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Des, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • Maxus Mifa 7 ev
    Maxus Mifa 7
    Harga menyusul
    Perkiraan Diluncurkan Des, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • Maxus Mifa 9 ev
    Maxus Mifa 9
    Harga menyusul
    Perkiraan Diluncurkan Des, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • ZEEKR 009 ev
    ZEEKR 009
    Harga menyusul
    Perkiraan Diluncurkan TBA Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • Honda Odyssey 2024
    Honda Odyssey 2024
    Rp 590,72 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Des, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
Mobil MPV Yang Akan Datang

Artikel Mobil Toyota Kijang Innova dari Carvaganza

  • Toyota Masih Jual Kijang Innova Mesin Diesel, Tapi...
    Toyota Masih Jual Kijang Innova Mesin Diesel, Tapi...
    Bangkit Jaya, 21 Nov, 2022
  • All New Toyota Kijang Innova Zenix Meluncur Punya Teknologi Hybrid, Harga Mulai Rp 419 Juta
    All New Toyota Kijang Innova Zenix Meluncur Punya Teknologi Hybrid, Harga Mulai Rp 419 Juta
    Muhammad Hafid, 21 Nov, 2022
  • Toyota Sudah Resmi Mulai Produksi Kijang Innova Zenix, Mobil Hybrid Pertama Buatan Indonesia
    Toyota Sudah Resmi Mulai Produksi Kijang Innova Zenix, Mobil Hybrid Pertama Buatan Indonesia
    Muhammad Hafid, 21 Nov, 2022
  • Toyota Rilis Teaser Resmi Perdana Innova Hybrid, Tampangnya Ala SUV
    Toyota Rilis Teaser Resmi Perdana Innova Hybrid, Tampangnya Ala SUV
    Setyo Adi, 25 Okt, 2022
  • Semakin Dekat Peluncuran, Interior Toyota Innova Zenix Mulai Kelihatan
    Semakin Dekat Peluncuran, Interior Toyota Innova Zenix Mulai Kelihatan
    Anjar Leksana, 17 Okt, 2022

Artikel Mobil Toyota Kijang Innova dari Zigwheels

  • Motovaganza
  • Artikel Feature
  • Innova Community Kopdar Sekaligus Tanam Pohon di Kuningan, Jawa Barat
    Innova Community Kopdar Sekaligus Tanam Pohon di Kuningan, Jawa Barat
    Anjar Leksana, Hari ini
  • Toyota Kijang Innova Listrik Dijadikan Moda Antar Jemput Bandara Bali
    Toyota Kijang Innova Listrik Dijadikan Moda Antar Jemput Bandara Bali
    Anjar Leksana, 21 Jun, 2024
  • Harga Nyaris Sama, Ambil Toyota Kijang Zenix 2.0 G atau Innova Reborn 2.4 Diesel?
    Harga Nyaris Sama, Ambil Toyota Kijang Zenix 2.0 G atau Innova Reborn 2.4 Diesel?
    Anjar Leksana, 05 Apr, 2023
  • Teaser Sudah Muncul, Cek Fakta Terkini Toyota Innova Zenix 2023
    Teaser Sudah Muncul, Cek Fakta Terkini Toyota Innova Zenix 2023
    Anjar Leksana, 25 Okt, 2022
  • Spy Shot Toyota Innova Zenix 2023 Lagi, Terlihat Head Unit Monitor Besar
    Spy Shot Toyota Innova Zenix 2023 Lagi, Terlihat Head Unit Monitor Besar
    Anjar Leksana, 17 Okt, 2022
  • Pilihan Dilematis, Toyota Kijang Innova V Baru atau Toyota Voxy Bekas?
    Pilihan Dilematis, Toyota Kijang Innova V Baru atau Toyota Voxy Bekas?
    Ahmad Karim, 04 Nov, 2020
  • Rekomendasi SUV Bekas Berkelas, Lebih Murah dari Toyota Kijang Innova G
    Rekomendasi SUV Bekas Berkelas, Lebih Murah dari Toyota Kijang Innova G
    Ahmad Karim, 27 Okt, 2020
  • New Toyota Innova V AT vs Wuling Cortez CT Type L CVT, Selisih Harga Jauh Apakah Berimbang?
    New Toyota Innova V AT vs Wuling Cortez CT Type L CVT, Selisih Harga Jauh Apakah Berimbang?
    Zenuar Istanto, 21 Okt, 2020
  • Pilihan SUV Bekas Seharga Toyota Kijang Innova Baru
    Pilihan SUV Bekas Seharga Toyota Kijang Innova Baru
    Helmi Alfriandi, 12 Okt, 2020

Bandingkan

You can add 3 variants maximum*