First Ride Honda PCX 2018 (Part 1): Mewah dan Lincah

First Ride Honda PCX 2018 (Part 1): Mewah dan Lincah

Akhirnya kesempatan test ride Honda PCX 2018 rakitan lokal datang juga. PT Astra Honda Motor (AHM) menyediakan lokasi uji coba di pelataran parkir JIEXPO Kemayoran, kemarin (7/2).

Mereka juga membuat beberapa rintangan di lokasi, untuk memastikan Honda PCX bisa dianalisa rasa berkendaranya. Dimulai dari jalan lurus panjang, tikungan, undakan sampai pengereman. Sebelum membahas lebih jauh, kami coba menjelaskan kesan pertamanya dulu.

review pcx 2018

Dilihat secara kasat mata, skutik ini sungguh mewah. Terutama untuk pilihan warna putih dan emas. Ditambah penggunaan sistem pencahayaan LED dan panel instrumen digital semakin meningkatkan aura berkelasnya.

Berada di atas joknya, terasa cukup rileks. Bagi saya dengan tinggi 168 cm, kaki dengan mudah menapak ke aspal. Tentu ini mampu meningkatkan rasa percaya diri saat berkendara. Penggunaan stang tinggi dan lebar, serta pijakan kaki yang luas membuat posisi tubuh semakin nyaman.

review pcx

Mesin PCX rakitan lokal diaktifkan dengan sistem keyless. Caranya sangat mudah: cukup tekan kenop yang ada di dashboard, putar ke posisi on, kemudian tekan tombol starter. Suara mesin dan knalpotnya langsung menyambut lembut.

Ketika pedal gas diputar. Mesin terasa tidak responsif, akselerasinya lambat untuk jantung mekanis berkapasitas 150 cc. Secara data, performa PCX cuma memiliki torsi puncak 13,2 Nm pada 6.500 rpm dan tenaga maksimal 14,7 PS pada 8.500 rpm. Meski begitu, keunggulan PCX ada di pendistribusian tenaga yang halus. Tidak ada getaran-getaran mengganggu. Sepertinya ini akibat penggunaan mesin baru hasil adaptasi Vario 150.

Honda PCX 2018

Bertemu dengan tikungan, bukan masalah buat PCX. Skutik ini dengan lincah meliuk-liuk di antara kerucut pembatas. Bobot 132 kg jadi terasa ringan saat diajak bermanuver. Kehebatan ini didukung penggunaan rangka baru double cradle serta pemakaian material resin di front cover stay. Peran ban depan 100/80-14 dan belakang 120/70-14 juga meningkatkan rasa percaya diri saat menikung. Soal kelincahannya ini, PCX patut diacungi jempol.

Rintangan selanjutnya berupa undakan. Bantingan suspensi skutik pabrikan berlambang sayap ini tidak terlalu lembut. Mungkin karena tampilannya mewah, sehingga ekspestasi kami terlalu berlebihan. Terakhir yang kami coba, sistem anti-lock braking system (ABS). Meski cuma ada di roda depan saja atau satu channel, tapi hasilnya sungguh memuaskan. Saat tuas rem ditekan sejadi-jadinya, tidak ada gejala slip sama sekali. PCX masih mudah dikendalikan.

Bila Anda tertarik, PCX rakitan lokal dijual Rp 27,7 juta (OTR Jakarta) untuk varian tanpa ABS. Serta Rp 30,7 juta (OTR Jakarta) untuk varian ABS seperti yang kami cicipi.

Baca Juga: Ini perbedaan antar varian Honda PCX 2018

Tonton di Sini, Review First Ride Honda PCX 2018

Baghendra Lodra

Baghendra Lodra

Lodra adalah salah satu anggota tim termuda di oto.com. Meski demikian, pengalamannya di dunia jurnalistik tidak bisa dipandang sebelah mata. Ia pernah bekerja untuk kantor berita Antara, dan memiliki gelar S2 di belakang namanya. Untuk mobilitas sehari-hari, Suzuki Address menjadi andalannya.

Baca Bio Penuh

Model Motor Honda

  • Honda Vario 125
    Honda Vario 125
  • Honda Scoopy
    Honda Scoopy
  • Honda Beat
    Honda Beat
  • Honda PCX160
    Honda PCX160
  • Honda Beat Street
    Honda Beat Street
  • Honda CRF150L
    Honda CRF150L
  • Honda Stylo 160
    Honda Stylo 160
  • Honda Vario 160
    Honda Vario 160
  • Honda ADV 160
    Honda ADV 160
  • Honda Supra GTR 150
    Honda Supra GTR 150
Harga Motor Honda

Jangan lewatkan

Promo Honda PCX160, DP & Cicilan

  • PCX160 CBS DP Rp 2,6 Juta Angsuran Rp 1,62 Juta x 35 Bulan Rp 32,67 Juta OTR Lihat Promo
  • PCX160 ABS DP Rp 3,1 Juta Angsuran Rp 1,84 Juta x 35 Bulan Rp 36,08 Juta OTR Lihat Promo

GIIAS 2024

IMOS 2024

Anda mungkin juga tertarik

  • Berita
  • Artikel feature

Video Motor Honda PCX160 Terbaru di Oto

Oto
  • Walk Around | All New Honda PCX 160 ABS Type | Motorcycle Edition
    Walk Around | All New Honda PCX 160 ABS Type | Motorcycle Edition
    07 Jun, 2021 .
  • All New Honda PCX 160 | Uji Tiga Perspektif
    All New Honda PCX 160 | Uji Tiga Perspektif
    05 Apr, 2021 .
  • Ini Beda All New Honda PCX 160 vs Lama
    Ini Beda All New Honda PCX 160 vs Lama
    09 Mar, 2021 .
  • All New Honda PCX 160 | Makin Bertenaga
    All New Honda PCX 160 | Makin Bertenaga
    09 Mar, 2021 .
  • Honda PCX 150 2018 | Semua Yang Perlu Anda Ketahui | OTO.com
    Honda PCX 150 2018 | Semua Yang Perlu Anda Ketahui | OTO.com
    08 Oct, 2018 .
  • Honda PCX 2018 | Test Ride | Jawaban Atas Ekspektasi | OTO.com
    Honda PCX 2018 | Test Ride | Jawaban Atas Ekspektasi | OTO.com
    28 Sep, 2018 .
  • First Ride Honda PCX 2018 I OTO.com
    First Ride Honda PCX 2018 I OTO.com
    14 Feb, 2018 . 10K kali dilihat
  • Honda PCX 2018, Ini Inspirasi Modifnya I OTO.Com
    Honda PCX 2018, Ini Inspirasi Modifnya I OTO.Com
    14 Feb, 2018 . 2K kali dilihat
  • Harga Resmi dan Spesifikasi Mesin Honda PCX 2018 I OTO.com
    Harga Resmi dan Spesifikasi Mesin Honda PCX 2018 I OTO.com
    08 Feb, 2018 . 15 kali dilihat
  • Spesifikasi Lengkap Honda PCX Lokal, Ada Dua Varian! I OTO.com
    Spesifikasi Lengkap Honda PCX Lokal, Ada Dua Varian! I OTO.com
    18 Dec, 2017 . 1K kali dilihat
Tonton Video Motor Honda PCX160

Bandingkan & Rekomendasi

Honda PCX160
Honda PCX160
Rp 32,67 Juta
Harga Honda PCX160
Honda ADV 160
Honda ADV 160
Rp 39,4 Juta
Harga Honda ADV 160
Suzuki Satria F150
Suzuki Satria F150
Rp 28,91 Juta
Harga Satria F150
Kymco Racing King 150i
Kymco Like 150i
Kymco Like 150i
Rp 35,5 Juta
Harga Like 150i
Kapasitas 156.9
160
147.3
149
149.8
Tenaga Maksimal 15.8
15.8
18.23
13.8
13.27
Jenis Mesin Single Cylinder, 4 Valves, 4-Stroke, Liquid Cooled Engine
Single Cylinder, 4-Stroke, Liquid Cooled, SOHC Engine
4-Stroke, Liquid Cooled, DOHC
4 Stroke, 4 Valve, SOHC, FI
Single Cylinder, 4-Stroke, 4-Valve, Air Cooled SOHC Engine
Torsi Maksimal 14.7 Nm
14.7 Nm
13.8 Nm
11.7 Nm
10.2 Nm
Bandingkan Sekarang

Tren Scooter

  • Yang Akan Datang
  • Kymco AK 550
    Kymco AK 550
    Harga menyusul
    Perkiraan Diluncurkan Des, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • BMW C Evolution ev
    BMW C Evolution
    Harga menyusul
    Perkiraan Diluncurkan Des, 2025 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • Polytron T-Rex ev
    Polytron T-Rex
    Harga menyusul
    Perkiraan Diluncurkan Des, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • Polytron EVO ev
    Polytron EVO
    Harga menyusul
    Perkiraan Diluncurkan Des, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • Yamaha Cygnus X
    Yamaha Cygnus X
    Harga menyusul
    Perkiraan Diluncurkan Jan, 2025 Kabari Saya Saat Diluncurkan
Motor Scooter Yang Akan Datang

Artikel Motor Honda PCX160 dari Zigwheels

  • Motovaganza
  • Review
  • Artikel Feature
  • Simulasi Cicilan dan Uang Muka Honda PCX160 Terbaru Mulai Rp1,3 Jutaan
    Simulasi Cicilan dan Uang Muka Honda PCX160 Terbaru Mulai Rp1,3 Jutaan
    Anjar Leksana, 05 Mei, 2023
  • Kelir Baru Honda PCX160, Tambah Mewah dan Harganya Naik
    Kelir Baru Honda PCX160, Tambah Mewah dan Harganya Naik
    Zenuar Istanto, 14 Des, 2022
  • Motor Skutik Honda 160 cc Banyak Diminati Konsumen di GIIAS 2022
    Motor Skutik Honda 160 cc Banyak Diminati Konsumen di GIIAS 2022
    Anjar Leksana, 23 Agu, 2022
  • Kepincut Kredit Honda PCX 160 ABS 2022, Cicilan Mulai Rp1,5 Juta Sebulan
    Kepincut Kredit Honda PCX 160 ABS 2022, Cicilan Mulai Rp1,5 Juta Sebulan
    Anjar Leksana, 27 Mei, 2022
  • Tertarik Beli Honda PCX ABS 2021, Cicilan Bulanan Mulai Rp1 Jutaan
    Tertarik Beli Honda PCX ABS 2021, Cicilan Bulanan Mulai Rp1 Jutaan
    Anjar Leksana, 30 Sep, 2021
  • Test Ride All New Honda PCX 160: Belum Sepenuhnya Sempurna
    Test Ride All New Honda PCX 160: Belum Sepenuhnya Sempurna
    Helmi Alfriandi, 08 Mar, 2021
  • First Ride All New Honda PCX 160: Perubahan Revolusioner
    First Ride All New Honda PCX 160: Perubahan Revolusioner
    Zenuar Istanto, 10 Feb, 2021
  • Tarung Ulang Yamaha Nmax Terbaru Trim "Turbo", Melawan Honda PCX 160
    Tarung Ulang Yamaha Nmax Terbaru Trim "Turbo", Melawan Honda PCX 160
    Zenuar Istanto, 26 Jun, 2024
  • Honda PCX 160 CBS vs Yamaha NMax 155 Connected Version, Memindai Daya Tawar Trim Bawah
    Honda PCX 160 CBS vs Yamaha NMax 155 Connected Version, Memindai Daya Tawar Trim Bawah
    Helmi Alfriandi, 07 Apr, 2021
  • Pilihan Motor Sport 150 cc Seharga All New Honda PCX 160
    Pilihan Motor Sport 150 cc Seharga All New Honda PCX 160
    Zenuar Istanto, 08 Mar, 2021
  • Berikut Tiga Pilihan Skuter Senilai Honda All New PCX 160
    Berikut Tiga Pilihan Skuter Senilai Honda All New PCX 160
    Helmi Alfriandi, 08 Feb, 2021

Bandingkan

You can add 3 variants maximum*