Permudah Miliki Mobil, Wuling Hadirkan Lembaga Pembiayaan

Permudah Miliki Mobil, Wuling Hadirkan Lembaga Pembiayaan

Wuling Motors kembali membuat gebrakan. Setelah merilis model baru, kini produsen Cina itu melengkapi layanannya dengan meluncurkan PT SGMW Multifinance Indonesia (Wuling Finance). Perusahaan pembiayaan ini siap melayani kebutuhan pelanggan yang ingin menebus mobil secara kredit. 

Bisnis baru ini, menjadi upaya untuk memperkuat komitmen jangka panjang Wuling di pasar otomotif Tanah Air. Tujuannya tak lain, memudahkan konsumen agar bisa memiliki mobil Wuling impiannya. Dari sumber lain kami mendapatkan empat investor yang menggerakkan sahamnya di Wuling Finance; SAIC Motor HK Investment Limited, General Motors Financial Company Inc, Wuling Motors dan Sinarmas Multiartha. Total investasi awal mereka capai Rp 600 milliar. Terdapat berbagai macam produk yang ditawarkan guna memenuhi kebutuhan konsumen.

“Kami mengerti dalam pembelian kendaraan diperlukan sebuah proses serta pertimbangan. Mulai dari produk itu sendiri, harga, akses diler, purnajual dan juga layanan pembiayaan. Karenanya Wuling Finance hadir untuk menambah pilihan layanan pembiayaan bagi konsumen dan memperluas pasar. Kami berharap layanan ini dapat melengkapi pilihan fasilitas pembiayaan bagi konsumen dalam hal kepemilikan produk Wuling,” jelas Cindy Cai, Vice President Wuling Motors dalam keterangan resmi yang diterima Oto.com.

Untuk menunjang kemudahan konsumen, Wuling Finance turut dibekali teknologi terkini berupa aplikasi mobile. Ada fitur yang disebut 'Proses Cepat'. Ini memungkinkan data-data pelanggan diproses secara langsung menggunakan perangkat itu. Ada pula fasilitas ‘Bayar Pertama Sesuai Kantong’, yang mengizinkan nasabah menyesuaikan pembayaran pertamanya mengikuti kemampuan keuangannya, sehingga mereka tak terbebani. Tersedia juga ‘Angsuran Ringan’ yang lebih terjangkau bagi konsumen dan ‘Flexible’, yang membuat proses kredit lebih sederhana.

Layanan keuangan Wuling Finance, tersedia di seluruh jaringan Wuling. Pabrikan otomotif berlambang lima berlian ini, sudah punya 75 titik penjualan yang tersebar di Indonesia. Konsumen yang tertarik bisa mengunjungi lokasi terdekat, kemudian mengikuti prosedur dan memenuhi persyaratan, untuk mengajukan kepemilikan kendaraan dengan nilai uang muka dan masa pembiayaan yang diinginkan.

Selanjutnya, perwakilan diler melakukan pemesanan melalui aplikasi Wuling Finance. Nantinya, informasi persetujuan kredit diberikan ke konsumen dalam tempo secepatnya. Untuk pembayaran cicilan, konsumen diberikan keleluasan. Soalnya terdapat beberapa akses, yaitu auto debit, internet banking, ATM, virtual account dan kantor pos.

“Kami meluncurkan Wuling Finance sebagai bentuk komitmen dalam mendukung Wuling Motors untuk memenuhi kebutuhan pasar otomotif di Indonesia. Selain itu, kami mendukung program OJK (Otoritas Jasa Keuangan), mendorong sektor keuangan dan perekonomian yang merata di Tanah Air melalui fasilitas ini. Kami berharap dengan Wuling Finance, dapat memberikan layanan keuangan yang baik dan cepat kepada pelanggan,” ungkap Nathan Sun, President Director Wuling Finance. (Hfd/Van)

Baca Juga: Harga Suzuki Jimny dan Cara Memesannya

Muhammad Hafid

Muhammad Hafid

Muhammad Hafid, atau biasa dipanggil Hafid adalah jurnalis otomotif berpengalaman. Pengetahuannya tidak hanya terbatas di teknis otomotif roda empat, tapi juga roda dua dan industri secara keseluruhan. Beberapa media pernah menjadi tempat baginya menyalurkan bakat dan pengetahuan, sebelum akhirnya bergabung bersama OTO.com awal Oktober 2018.

Baca Bio Penuh

Jual mobil anda dengan harga terbaik

Pembeli asli yang terverifikasi Pembeli asli yang terverifikasi
Listing gratis Listing gratis
Daftarkan mobil Anda

Model Mobil Wuling

  • Wuling Formo
    Wuling Formo
  • Wuling Air EV ev
    Wuling Air EV
  • Wuling Alvez
    Wuling Alvez
  • Wuling Confero
    Wuling Confero
  • Wuling Binguo EV ev
    Wuling Binguo EV
  • Wuling Cloud EV ev
    Wuling Cloud EV
  • Wuling Cortez
    Wuling Cortez
  • Wuling Almaz Hybrid hev
    Wuling Almaz Hybrid
  • Wuling Almaz RS hev
    Wuling Almaz RS
  • Wuling Confero S
    Wuling Confero S
Harga Mobil Wuling

Jangan lewatkan

Promo Wuling Cortez, DP & Cicilan

  • Cortez CE 1.5T Lux DP Rp 45,81 Juta Angsuran Rp 5,6 Juta x 60 Bulan Rp 299,3 Juta OTR Lihat Promo
  • Cortez EX 1.5T Lux DP Rp 53,48 Juta Angsuran Rp 6,31 Juta x 60 Bulan Rp 337,65 Juta OTR Lihat Promo

GIIAS 2024

IMOS 2024

Anda mungkin juga tertarik

  • Berita
  • Artikel feature
  • Yang Akan Datang
  • Wuling E100 ev
    Wuling E100
    Rp 345,6 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Des, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • Wuling E200 ev
    Wuling E200
    Rp 480 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan TBA Kabari Saya Saat Diluncurkan

Video Mobil Wuling Cortez Terbaru di Oto

Oto
  • Wuling New Cortez : Harga Tembus 300juta, Ini Ubahannya | First Impression
    Wuling New Cortez : Harga Tembus 300juta, Ini Ubahannya | First Impression
    24 Mar, 2022 .
  • GIIAS 2021 | Wuling GSEV | Siap Dipasarkan Tahun Depan!
    GIIAS 2021 | Wuling GSEV | Siap Dipasarkan Tahun Depan!
    06 Dec, 2021 .
  • Wuling Cortez CT vs Toyota Venturer | Review | Pilih yang Mana? | OTO com
    Wuling Cortez CT vs Toyota Venturer | Review | Pilih yang Mana? | OTO com
    14 Aug, 2019 .
  • Wuling Cortez | Perbedaan Setiap Variannya | Review | OTO.com
    Wuling Cortez | Perbedaan Setiap Variannya | Review | OTO.com
    02 May, 2019 .
  • Wuling Cortez CT & Confero S ACT | IIMS 2019 | Ini Dia Harganya! | OTO.com
    Wuling Cortez CT & Confero S ACT | IIMS 2019 | Ini Dia Harganya! | OTO.com
    26 Apr, 2019 .
  • Wuling Cortez CT 2019 | First Drive | Turbo dan CVT, Tambah Sensasi? | OTO.com
    Wuling Cortez CT 2019 | First Drive | Turbo dan CVT, Tambah Sensasi? | OTO.com
    25 Apr, 2019 .
  • Wuling Cortez 1.5 VS Suzuki Ertiga 2018 | Review | Mana Yang Cocok Untuk Anda? | OTO.com
    Wuling Cortez 1.5 VS Suzuki Ertiga 2018 | Review | Mana Yang Cocok Untuk Anda? | OTO.com
    11 May, 2018 . 499 kali dilihat
  • Wuling Cortez 1.5 | Review | Perbedaan Tipe C dan S | IIMS 2018 | OTO.com
    Wuling Cortez 1.5 | Review | Perbedaan Tipe C dan S | IIMS 2018 | OTO.com
    28 Apr, 2018 . 170 kali dilihat
  • Wuling Cortez 1.5 | First Impression | IIMS 2018 | OTO.com
    Wuling Cortez 1.5 | First Impression | IIMS 2018 | OTO.com
    20 Apr, 2018 . 4K kali dilihat
  • Wuling Cortez | Review | Bagus mana dengan Mitsubishi Xpander dan MPV lain? I OTO.Com
    Wuling Cortez | Review | Bagus mana dengan Mitsubishi Xpander dan MPV lain? I OTO.Com
    03 Apr, 2018 . 452 kali dilihat
Tonton Video Mobil Wuling Cortez

Bandingkan & Rekomendasi

Wuling Cortez
Wuling Cortez
Rp 299,3 Juta
Harga Cortez
Mitsubishi Xpander
Mitsubishi Xpander
Rp 263,2 - 324,5 Juta
Harga Xpander
Suzuki Ertiga
Suzuki Ertiga
Rp 232,8 - 267,2 Juta
Harga Ertiga
Nissan Livina
Nissan Livina
Rp 320 Juta
Harga Livina
Suzuki XL7
Suzuki XL7
Rp 260,2 - 309 Juta
Harga Suzuki XL7
Mesin 1451
1499
1462
1499
1462
Panjang 4780 mm
4595 mm
4395 mm
4510 mm
4450 mm
Lebar 1816 mm
1750 mm
1735 mm
1750 mm
1775 mm
Tinggi 1755 mm
1730 mm
1690 mm
1695 mm
1710 mm
Tempat Duduk 7
7
7
7
7
Jenis Transmisi CVT
Manual
Manual
Manual
Manual
Jenis penggerak 2WD
-
-
-
-
Sabuk Pengaman Belakang Ya
Ya
Ya
Ya
Ya
Radio AM/FM Ya
Ya
Ya
Ya
Ya
Ground Clearance -
225 mm
180 mm
200 mm
-
Bandingkan Sekarang

Tren MPV

  • Yang Akan Datang
  • BYD D9 ev
    BYD D9
    Rp 1,056 Milyar Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Nov, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • Mitsubishi Xpander Hybrid hev
    Mitsubishi Xpander Hybrid
    Rp 405,5 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Des, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • Lexus LM 2024
    Lexus LM 2024
    Rp 30,63 Milyar Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Des, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • Maxus Mifa 7 ev
    Maxus Mifa 7
    Harga menyusul
    Perkiraan Diluncurkan Des, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • ZEEKR 009 ev
    ZEEKR 009
    Harga menyusul
    Perkiraan Diluncurkan TBA Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • Maxus Mifa 9 ev
    Maxus Mifa 9
    Harga menyusul
    Perkiraan Diluncurkan Des, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
Mobil MPV Yang Akan Datang

Artikel Mobil Wuling Cortez dari Carvaganza

  • Mudik Lebaran Pakai Wuling New Cortez Dengan Ragam Penyempurnaan
    Mudik Lebaran Pakai Wuling New Cortez Dengan Ragam Penyempurnaan
    Alvando Noya, 23 Apr, 2022
  • IIMS 2022: Wuling Ajak Pengunjung Buktikan Beragam Teknologi Canggih Milik New Cortez dan Almaz RS
    IIMS 2022: Wuling Ajak Pengunjung Buktikan Beragam Teknologi Canggih Milik New Cortez dan Almaz RS
    Alvando Noya, 05 Apr, 2022
  • 10 Hal Baru Pada Wuling New Cortez Yang Perlu Diketahui Sebelum Membeli
    10 Hal Baru Pada Wuling New Cortez Yang Perlu Diketahui Sebelum Membeli
    Alvando Noya, 25 Mar, 2022
  • New Cortez Tawarkan Segudang Fitur Baru, Begini Detailnya
    New Cortez Tawarkan Segudang Fitur Baru, Begini Detailnya
    Alvando Noya, 24 Mar, 2022
  • New Wuling Cortez Hadirkan Fitur WIND dan Telematik Demi Senggol Raja MPV Tanah Air
    New Wuling Cortez Hadirkan Fitur WIND dan Telematik Demi Senggol Raja MPV Tanah Air
    Alvando Noya, 24 Mar, 2022

Artikel Mobil Wuling Cortez dari Zigwheels

  • Motovaganza
  • 4 Tahun Wuling Cortez Beredar, Ini Perubahan dan Perkembangannya
    4 Tahun Wuling Cortez Beredar, Ini Perubahan dan Perkembangannya
    Anindiyo Pradhono, 29 Mar, 2022
  • Manfaat Teknologi WIND dan IoV di New Wuling Cortez Turbo 2022
    Manfaat Teknologi WIND dan IoV di New Wuling Cortez Turbo 2022
    Anjar Leksana, 25 Mar, 2022
  • REVIEW: Wuling Cortez CT Type S, Apa Saja Kelengkapannya?
    REVIEW: Wuling Cortez CT Type S, Apa Saja Kelengkapannya?
    Raju Febrian, 16 Jul, 2020
  • Wuling Cortez CT Type S, Varian Baru dengan Harga Lebih Murah
    Wuling Cortez CT Type S, Varian Baru dengan Harga Lebih Murah
    Raju Febrian, 15 Jul, 2020

Bandingkan

You can add 3 variants maximum*