Penampilan Baru Honda PCX 150 dan Honda Vario 150

Penampilan Baru Honda PCX 150 dan Honda Vario 150

JAKARTA: Sebagai bagian dari kekinian 2016, PT Astra Honda Motors baru-baru ini meluncurkan warna-warna baru dari skuter otomatisnya, yaitu – Honda PCX 150 dan Honda Vario 150. Skuter yang telah diperbaharui ini dipamerkan di Jakarta, minggu lalu. Honda memperkenalkan pilihan warna baru tersebut demi mendongkrak pesona penampilan skuter dan untuk memberikan para konsumennya produk mewah bermutu.

PCX 150 baru kini menampilkan warna baru – Perak Dof Jetset, yang diakui telah mampu meningkatkan kemewahan dan unsur berkelasnya. Warna perak tersebut menggantikan varian Merah Mewah yang telah ada. PCX 150 2016 akan tersedia dalam tiga warna - Perak Dof Jetset, Hitam Dof Agung dan Putih Glamor. Varian warna baru tersebut juga telah meningkatkan harga PCX 150 sehingga skuter tersebut kini ditawarkan dengan harga Rp 39,8 juta. Terlepas dari PCX 150 warna baru yang menyodorkan kemewahan, skuter masih tetap memakai rangka teknis yang sama. Dengan ditenagai oleh mesin mumpuni 150cc SOHC dan teknologi Pintar yang Ditingkatkan, memang telah menjadikan skuter PCX ini mampu memberikan kinerja luar biasa, efisiensi bahan bakar yang lebih baik dan pengurangan emisi karbon.

Seiring dengan PCX 150, Honda juga telah memperkenalkan tiga warna baru untuk Honda Vario 150 ESP. Ketiga warna tersebut adalah Biru Dof Eksklusif, Coklat dan Hitam Dof Metalik, dan telah diperkenalkan untuk memikat para kawula muda dengan penampilan ceria yang berbeda ddibandingkan motor lainnya. Bersama dengan pilihan Vario 150 warna baru tersebut, skuter juga menyematkan simbol 3D dinamis. Serupa dengan PCX, Vario 150 baru juga mempertahankan semua unsur teknis lainnya serta atribut penampilan dari pendahulunya. Honda Vario 150 ESP baru diperkenalkan dengan harga Rp 20,65 juta. Honda telah menyodorkan pembaharuan ini untuk memberikan konsumennya dengan produk berkualitas yang selaras dengan kawula muda Indonesia yang trendi. Dengan peluncuran varian berwarna baru ini, Honda memang ingin membidik untuk meningkatkan angka penjualan skuter hingga 350 - 450 unit per bulannya.

Inovasi dan perkembangan berkelanjutan yang telah diupayakan Honda tersebut memang sengaja dilakukan untuk memberikan konsumennya produk terbaik dan inipun telah dibuktikannya dengan mengusung pembaharuan facelift pada produk andalannya beberapa tahun terakhir. Baru-baru ini Honda juga telah meluncurkan dua varian baru dari Beat ESP yang memamerkan desain grafik unik. Tak hanya itu, bersama dengan warna-warna baru dari PXC 150 dan Vario 150, Honda juga meluncurkan empat produk baru untuk motor bersegmen premium yaitu CBR500R yang telah lama dinantikan, dan versi terbaharui dari CB500F, CB500X, dan CB650 ABS.

Baca Juga: Honda CBR500R Mendarat di Indonesia Dengan Harga Rp 144 Juta

Preeti Khelani

Preeti Khelani

She breathes on the philosophy of “The world is a book and those who do not travel read only one page”, and this has moved her towards creative arts – especially writing. Her passion for writing translated in her degree of Bachelors in Journalism and Mass Media. From nibbling on pages, then curating her own blog to taking a full-time job as a content writer, Preeti has been exploring new arenas in the field of content creation. Never deterring from a challenge she took upon discovering the unknown world of auto in CarBay. An ardent reader, books captured her heart and never let go off. A fervent foodie, she loves to mix her two passions – eating out and writing her heart out.

Baca Bio Penuh

Komparasi Honda PCX160 vs Honda Vario 150

Model Motor Honda

  • Honda Vario 125
    Honda Vario 125
  • Honda Scoopy
    Honda Scoopy
  • Honda Beat
    Honda Beat
  • Honda PCX160
    Honda PCX160
  • Honda Beat Street
    Honda Beat Street
  • Honda CRF150L
    Honda CRF150L
  • Honda Stylo 160
    Honda Stylo 160
  • Honda Vario 160
    Honda Vario 160
  • Honda ADV 160
    Honda ADV 160
  • Honda Supra GTR 150
    Honda Supra GTR 150
Harga Motor Honda

Jangan lewatkan

Promo Honda PCX160, DP & Cicilan

  • PCX160 CBS DP Rp 2,6 Juta Angsuran Rp 1,62 Juta x 35 Bulan Rp 32,67 Juta OTR Lihat Promo
  • PCX160 ABS DP Rp 3,1 Juta Angsuran Rp 1,84 Juta x 35 Bulan Rp 36,08 Juta OTR Lihat Promo

GIIAS 2024

IMOS 2024

Anda mungkin juga tertarik

  • Berita
  • Artikel feature

Video Motor Honda PCX160 Terbaru di Oto

Oto
  • Walk Around | All New Honda PCX 160 ABS Type | Motorcycle Edition
    Walk Around | All New Honda PCX 160 ABS Type | Motorcycle Edition
    07 Jun, 2021 .
  • All New Honda PCX 160 | Uji Tiga Perspektif
    All New Honda PCX 160 | Uji Tiga Perspektif
    05 Apr, 2021 .
  • Ini Beda All New Honda PCX 160 vs Lama
    Ini Beda All New Honda PCX 160 vs Lama
    09 Mar, 2021 .
  • All New Honda PCX 160 | Makin Bertenaga
    All New Honda PCX 160 | Makin Bertenaga
    09 Mar, 2021 .
  • Honda PCX 150 2018 | Semua Yang Perlu Anda Ketahui | OTO.com
    Honda PCX 150 2018 | Semua Yang Perlu Anda Ketahui | OTO.com
    08 Oct, 2018 .
  • Honda PCX 2018 | Test Ride | Jawaban Atas Ekspektasi | OTO.com
    Honda PCX 2018 | Test Ride | Jawaban Atas Ekspektasi | OTO.com
    28 Sep, 2018 .
  • First Ride Honda PCX 2018 I OTO.com
    First Ride Honda PCX 2018 I OTO.com
    14 Feb, 2018 . 10K kali dilihat
  • Honda PCX 2018, Ini Inspirasi Modifnya I OTO.Com
    Honda PCX 2018, Ini Inspirasi Modifnya I OTO.Com
    14 Feb, 2018 . 2K kali dilihat
  • Harga Resmi dan Spesifikasi Mesin Honda PCX 2018 I OTO.com
    Harga Resmi dan Spesifikasi Mesin Honda PCX 2018 I OTO.com
    08 Feb, 2018 . 15 kali dilihat
  • Spesifikasi Lengkap Honda PCX Lokal, Ada Dua Varian! I OTO.com
    Spesifikasi Lengkap Honda PCX Lokal, Ada Dua Varian! I OTO.com
    18 Dec, 2017 . 1K kali dilihat
Tonton Video Motor Honda PCX160

Bandingkan & Rekomendasi

Honda PCX160
Honda PCX160
Rp 32,67 Juta
Harga Honda PCX160
Honda ADV 160
Honda ADV 160
Rp 39,4 Juta
Harga Honda ADV 160
Suzuki Satria F150
Suzuki Satria F150
Rp 28,91 Juta
Harga Satria F150
Kymco Racing King 150i
Kymco Like 150i
Kymco Like 150i
Rp 35,5 Juta
Harga Like 150i
Kapasitas 156.9
160
147.3
149
149.8
Tenaga Maksimal 15.8
15.8
18.23
13.8
13.27
Jenis Mesin Single Cylinder, 4 Valves, 4-Stroke, Liquid Cooled Engine
Single Cylinder, 4-Stroke, Liquid Cooled, SOHC Engine
4-Stroke, Liquid Cooled, DOHC
4 Stroke, 4 Valve, SOHC, FI
Single Cylinder, 4-Stroke, 4-Valve, Air Cooled SOHC Engine
Torsi Maksimal 14.7 Nm
14.7 Nm
13.8 Nm
11.7 Nm
10.2 Nm
Bandingkan Sekarang

Tren Scooter

  • Yang Akan Datang
  • Kymco AK 550
    Kymco AK 550
    Harga menyusul
    Perkiraan Diluncurkan Des, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • BMW C Evolution ev
    BMW C Evolution
    Harga menyusul
    Perkiraan Diluncurkan Des, 2025 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • Polytron T-Rex ev
    Polytron T-Rex
    Harga menyusul
    Perkiraan Diluncurkan Des, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • Polytron EVO ev
    Polytron EVO
    Harga menyusul
    Perkiraan Diluncurkan Des, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • Yamaha Cygnus X
    Yamaha Cygnus X
    Harga menyusul
    Perkiraan Diluncurkan Jan, 2025 Kabari Saya Saat Diluncurkan
Motor Scooter Yang Akan Datang

Artikel Motor Honda PCX160 dari Zigwheels

  • Motovaganza
  • Review
  • Artikel Feature
  • Simulasi Cicilan dan Uang Muka Honda PCX160 Terbaru Mulai Rp1,3 Jutaan
    Simulasi Cicilan dan Uang Muka Honda PCX160 Terbaru Mulai Rp1,3 Jutaan
    Anjar Leksana, 05 Mei, 2023
  • Kelir Baru Honda PCX160, Tambah Mewah dan Harganya Naik
    Kelir Baru Honda PCX160, Tambah Mewah dan Harganya Naik
    Zenuar Istanto, 14 Des, 2022
  • Motor Skutik Honda 160 cc Banyak Diminati Konsumen di GIIAS 2022
    Motor Skutik Honda 160 cc Banyak Diminati Konsumen di GIIAS 2022
    Anjar Leksana, 23 Agu, 2022
  • Kepincut Kredit Honda PCX 160 ABS 2022, Cicilan Mulai Rp1,5 Juta Sebulan
    Kepincut Kredit Honda PCX 160 ABS 2022, Cicilan Mulai Rp1,5 Juta Sebulan
    Anjar Leksana, 27 Mei, 2022
  • Tertarik Beli Honda PCX ABS 2021, Cicilan Bulanan Mulai Rp1 Jutaan
    Tertarik Beli Honda PCX ABS 2021, Cicilan Bulanan Mulai Rp1 Jutaan
    Anjar Leksana, 30 Sep, 2021
  • Test Ride All New Honda PCX 160: Belum Sepenuhnya Sempurna
    Test Ride All New Honda PCX 160: Belum Sepenuhnya Sempurna
    Helmi Alfriandi, 08 Mar, 2021
  • First Ride All New Honda PCX 160: Perubahan Revolusioner
    First Ride All New Honda PCX 160: Perubahan Revolusioner
    Zenuar Istanto, 10 Feb, 2021
  • Tarung Ulang Yamaha Nmax Terbaru Trim "Turbo", Melawan Honda PCX 160
    Tarung Ulang Yamaha Nmax Terbaru Trim "Turbo", Melawan Honda PCX 160
    Zenuar Istanto, 26 Jun, 2024
  • Honda PCX 160 CBS vs Yamaha NMax 155 Connected Version, Memindai Daya Tawar Trim Bawah
    Honda PCX 160 CBS vs Yamaha NMax 155 Connected Version, Memindai Daya Tawar Trim Bawah
    Helmi Alfriandi, 07 Apr, 2021
  • Pilihan Motor Sport 150 cc Seharga All New Honda PCX 160
    Pilihan Motor Sport 150 cc Seharga All New Honda PCX 160
    Zenuar Istanto, 08 Mar, 2021
  • Berikut Tiga Pilihan Skuter Senilai Honda All New PCX 160
    Berikut Tiga Pilihan Skuter Senilai Honda All New PCX 160
    Helmi Alfriandi, 08 Feb, 2021

Bandingkan

You can add 3 variants maximum*