Toyota Yaris, Vios dan Limo Facelift Gunakan Transmisi CVT

Toyota Yaris, Vios dan Limo Facelift Gunakan Transmisi CVT

Jakarta: PT Toyota Motor Manufacturing Indonesia (TMMIN) terpantau sedang melakukan pengujian kendaraan sedannya untuk uji tipe. Informasi ini kami dapatkan dari data yang dilansir TPT-Kemenperin yang menyebut bahwa unit kendaraan Toyota yakni Yaris, Vios dan Limo terdeteksi sedang melakukan pengujian tipe untuk model bertransmisi otomatis CVT (Continuous Variable Transmission).

Dalam data yang dipaparkan TPT-Online Kementrian Perindustrian dan Perdagangan Republik Indonesia, tercatat 12 tipe Toyota dengan tiga model tersebut dari berbagai varian tengah melakukan pengujian tipe sebelum dirilis untuk diperdagangkan. Salah satunya sepertinya adalah varian baru dengan nama Yaris S, yang tersedia dalam varian CVT dan non-CVT (kemungkinan manual).

Langkah ini merupakan fase yang harus dilewati oleh semua pabrikan untuk meniagakan kendaraannya di Indonesia. Semua kendaraan harus diserahkan terlebih dahulu pada balai pengujian milik TPT untuk kemudian dicek persyaratannya apakah sesuai dengan regulasi di Indonesia.

Model yang paling ditunggu masyarakat tentunya adalah Toyota Yaris dengan transmisi CVT. Model hatchback yang harganya lebih terjangkau dari sedan dan menawarkan dimensi kompak ini sebelumnya hanya disandingkan dengan transmisi manual atau otomatis konvensional 4-percepatan.

TMMIN selaku produsen Toyota di Indonesia memang belum banyak mengaplikasikan transmisi tanpa roda gigi ini untuk mobil rakitannya. Tercatat mobil yang diproduksi di Indonesia oleh TMMIN baru All New Sienta saja yang menggunakan girboks jenis ini. Sedangkan Sienta sendiri baru saja dipasarkan oleh PT Toyota Astra Motor selaku Agen Pemegang Merek (APM) Toyota sejak April lalu.

Transmisi CVT memang menawarkan performa yang berbeda dibanding otomatis konvensional. Girboks bersistem sabuk baja dengan puli unik sebagai pengatur rasionya memang menawarkan kehalusan dalam penyaluran tenaga mesin. Efisiensi yang lebih baik dibanding girboks konvensional, dan keasyikan berkendara kerap menjadi daya tarik bagi para penggunanya.

Yaris TRD untuk pasar di Thailand

Salah satu negara di Asia Tenggara yang menggunakan girboks jenis ini untuk Yaris adalah Thailand. Di negeri gajah putih itu, Yaris memang dipasarkan dengan kemasan berbeda. mesin 1.2 liter dual-VVTi yang lebih efisien dan hemat tenaga disandingkan dengan transmisi Super CVT-i.

Entah seperti apa nantinya komposisi mesin dan transmisi Yaris di Tanah Air. Tapi melihat penggunaan girboks CVT yang sudah sukses di Toyota Sienta, yang notabene memiliki kapasitas mesin dan platform yang sama dengan Yaris, rasanya tak sulit mengadaptasikannya pada sosok hatchback.

Untuk segi mesin, tak mustahil juga jika nantinya Yaris dan Vios-Limo akan menggunakan mesin yang sama dengan Sienta, yakni unit 2NR-FE. Mesin 1.5 liter 4-silinder untuk skema gerak roda depan tersebut tampak sukses ditawarkan bagi dengan transmisi CVT. Tenaga yang diolahnya mencapai 107 PS dan bisa menjaga efisiensi berkat aplikasi katup variabel ganda (Dual-VVTI).

Bahkan teknologi mesin dengan katup variabel ganda sudah digunakan oleh hampir seluruh model Toyota yang dijual di Indonesia, mulai dari Calya, Avanza-Veloz, Innova, Nav1, Altis, Camry, dan Fortuner.

Hmm, facelift dengan mengubah transmisi? Menarik untuk ditunggu.

UPDATE: Yaris dan Vios Facelift siap diproduksi

Baca Juga: Toyota C-HR, mobil unik yang ditunggu-tunggu

Foto: Toyota Thailand

Ivan Hermawan

Ivan Hermawan

Pria yang gemar wisata kuliner ini memulai profesinya sebagai jurnalis otomotif di Auto Bild Indonesia. Ratusan kendaraan sudah ia jajal, dari roda dua, roda empat, roda enam, kendaraan tempur bahkan truk trailer dengan belasan roda pernah ia uji.

Baca Bio Penuh

Jual mobil anda dengan harga terbaik

Pembeli asli yang terverifikasi Pembeli asli yang terverifikasi
Listing gratis Listing gratis
Daftarkan mobil Anda

Model Mobil Toyota

  • Toyota Calya
    Toyota Calya
  • Toyota Avanza
    Toyota Avanza
  • Toyota Rush
    Toyota Rush
  • Toyota Agya
    Toyota Agya
  • Toyota Kijang Innova
    Toyota Kijang Innova
  • Toyota Raize
    Toyota Raize
  • Toyota Fortuner
    Toyota Fortuner
  • Toyota Hilux
    Toyota Hilux
  • Toyota Veloz
    Toyota Veloz
  • Toyota Yaris
    Toyota Yaris
Harga Mobil Toyota

Jangan lewatkan

Promo Toyota Vios, DP & Cicilan

  • Vios 1.5L G CVT DP Rp 56,96 Juta Angsuran Rp 8,44 Juta x 60 Bulan Rp 355,2 Juta OTR Lihat Promo
  • Vios 1.5L G TSS CVT DP Rp 58,94 Juta Angsuran Rp 8,74 Juta x 60 Bulan Rp 376,4 Juta OTR Lihat Promo

GIIAS 2024

IMOS 2024

Anda mungkin juga tertarik

  • Berita
  • Artikel feature
  • Yang Akan Datang

Video Mobil Toyota Vios Terbaru di Oto

Oto
  • Toyota All New Vios, Enggak Nyangka Jadi Mewah Banget! | First Drive
    Toyota All New Vios, Enggak Nyangka Jadi Mewah Banget! | First Drive
    03 Nov, 2022 .
  • Toyota Vios vs Honda City | Review | Mana Yang Lebih Baik? | OTO.com
    Toyota Vios vs Honda City | Review | Mana Yang Lebih Baik? | OTO.com
    27 Jul, 2018 .
  • Toyota Vios 2018 | Review | Bedanya Tipe E dan G | OTO.com
    Toyota Vios 2018 | Review | Bedanya Tipe E dan G | OTO.com
    12 Jun, 2018 .
Tonton Video Mobil Toyota Vios

Bandingkan & Rekomendasi

Toyota Vios
Toyota Vios
Rp 369,9 - 383,1 Juta
Harga Vios
Honda City
Honda City
Rp 402 Juta
Harga City
MG 5 GT
MG 5 GT
Rp 407,9 Juta
Tulis Review Harga MG 5 GT
Mazda 2 Sedan
Mazda 2 Sedan
Rp 367,7 Juta
Harga 2 Sedan
GAC Aion ES ev
GAC Aion ES
Rp 386 Juta
Tulis Review Harga Aion ES
Tenaga 105
119
112
109
135
Torsi 138 Nm
145 Nm
150 Nm
144 Nm
225 Nm
Power Steering Ya
Ya
Ya
Ya
Ya
AC Ya
Ya
Ya
Ya
Ya
Anti Lock Braking System Ya
Ya
Ya
Ya
Ya
Kantong Udara Pengemudi Ya
Ya
Ya
Ya
Ya
Airbag Penumpang Depan Ya
Ya
Ya
Ya
Ya
Radio AM/FM Ya
Ya
Ya
Ya
Ya
Speaker depan Ya
Ya
Ya
Ya
Ya
Adjustable Seats Ya
Ya
Ya
Ya
Ya
Bandingkan Sekarang

Tren Sedan

  • Yang Akan Datang
  • BYD Atto 4 ev
    BYD Atto 4
    Rp 464,33 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Des, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • Jaguar XE
    Jaguar XE
    Rp 791,17 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Nov, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
Mobil Sedan Yang Akan Datang

Artikel Mobil Toyota Vios dari Carvaganza

  • Hadir Generasi Baru, Bagaimana Toyota Vios Dibanding City, Mazda2 Sedan dan MG 5 GT?
    Hadir Generasi Baru, Bagaimana Toyota Vios Dibanding City, Mazda2 Sedan dan MG 5 GT?
    Alvando Noya, 25 Okt, 2022
  • KOMPARASI: Seperti Apa All New Toyota Vios Di Hadapan Honda City Sedan?
    KOMPARASI: Seperti Apa All New Toyota Vios Di Hadapan Honda City Sedan?
    Muhammad Hafid, 14 Okt, 2022
  • Mau Beli All New Toyota Vios Varian Termurah? Begini Semua Kelengkapannya
    Mau Beli All New Toyota Vios Varian Termurah? Begini Semua Kelengkapannya
    Anjar Leksana, 13 Okt, 2022
  • Kupas Lengkap Spesifikasi All New Toyota Vios, Fitur Keselamatan Terlengkap di Kelasnya
    Kupas Lengkap Spesifikasi All New Toyota Vios, Fitur Keselamatan Terlengkap di Kelasnya
    Muhammad Hafid, 13 Okt, 2022
  • Ingin Beli All New Toyota Vios? Ini Besaran DP dan Cicilannya
    Ingin Beli All New Toyota Vios? Ini Besaran DP dan Cicilannya
    Eka Zulkarnain H, 13 Okt, 2022

Artikel Mobil Toyota Vios dari Zigwheels

  • Motovaganza
  • Review
  • Artikel Feature
  • Adu Keunggulan Mazda2 Sedan Vs Toyota Vios G CVT, Harga Terpaut Sedikit
    Adu Keunggulan Mazda2 Sedan Vs Toyota Vios G CVT, Harga Terpaut Sedikit
    Anjar Leksana, 22 Okt, 2022
  • Rivalitas Abadi, Toyota Vios G TSS vs Honda City
    Rivalitas Abadi, Toyota Vios G TSS vs Honda City
    Muhammad Hafid, 14 Okt, 2022
  • Kelengkapan All New Toyota Vios E, Tipe Termurah Dapat Apa Saja?
    Kelengkapan All New Toyota Vios E, Tipe Termurah Dapat Apa Saja?
    Anjar Leksana, 13 Okt, 2022
  • Spesifikasi dan Harga 3 Tipe All New Toyota Vios yang Meluncur di Indonesia
    Spesifikasi dan Harga 3 Tipe All New Toyota Vios yang Meluncur di Indonesia
    Anjar Leksana, 12 Okt, 2022
  • All New Vios Mengaspal di RI 12 Oktober 2022, Tanpa Toyota Safety Sense?
    All New Vios Mengaspal di RI 12 Oktober 2022, Tanpa Toyota Safety Sense?
    Anjar Leksana, 10 Okt, 2022
  • First Drive All New Toyota Vios: Transisi Naik Kelas
    First Drive All New Toyota Vios: Transisi Naik Kelas
    Muhammad Hafid, 16 Nov, 2022
  • Transformasi Toyota Vios dari Generasi Pertama Hingga Sekarang
    Transformasi Toyota Vios dari Generasi Pertama Hingga Sekarang
    Anjar Leksana, 14 Okt, 2022

Bandingkan

You can add 3 variants maximum*