Simak Spesifikasi All New Toyota Prius yang Siap Mejeng di GIIAS 2024

Toyota Prius generasi terbaru siap hadir untuk Indonesia

Simak Spesifikasi All New Toyota Prius yang Siap Mejeng di GIIAS 2024
 

Pada Gaikindo Indonesia International Auto Show (GIIAS) 2024, Toyota Astra Motor (TAM) berencana memperkenalkan generasi terbaru All New Prius Hybrid EV. Pembaruan tidak hanya terjadi pada tampilan eksterior, tetapi juga pada teknologi hibridanya. Toyota Prius terbaru mengusung konsep hibrida yang diperbaharui, dengan siluet monoform khas Prius yang ditingkatkan secara modern.

KEY TAKEAWAYS

  • Berapa harga Toyota Prius terbaru?

    Belum ada harga resmi di Indonesia, sedangkan di Jepang di kisaran Rp350 - 500 jutaan
  • Bagian depan All New Prius mengadopsi gaya kendaraan hibrida yang ramping dengan lampu utama tipis. Gril ditempatkan di bumper dengan aksen lis kromium yang kontras dengan warna bodi. Sementara itu, siluet ikonik Prius pada pilar C tetap dipertahankan, dengan pembaruan pada lampu belakang. Seluruh sistem pencahayaan didukung oleh teknologi LED yang dinamis.

    Pelek berukuran 19 inci yang sporty menghiasi keempat sudut Prius, menekankan desain yang seimbang. Kabarnya, pabrikan fokus pada proporsi yang lebih baik pada Prius terbaru, termasuk pusat gravitasi yang lebih rendah di atas platform TNGA generasi kedua. Prius tidak hanya menampilkan kesan modern pada eksteriornya, tetapi juga sentuhan yang lebih agresif berkat garis-garis tegas di seluruh bodinya.

    prius

    Pada bagian kabin, Prius terbaru menghadirkan kesan mewah dan sporty dalam satu kesatuan. Seluruh interiornya didominasi oleh nuansa hitam dengan material soft touch di beberapa area. Misalnya, seluruh jok dilapisi dengan kulit dan memiliki pengaturan elektrik untuk baris depan. Untuk memberikan kesan lebih luas, Prius juga dilengkapi dengan panoramic sunroof yang dapat dioperasikan secara elektrik.

    Fitur intuitif juga diterapkan pada Prius baru untuk meningkatkan kenyamanan berkendara. Semua fitur hiburan terpusat pada layar berukuran 8 inci dengan tampilan digital penuh. Di beberapa negara, Prius bahkan menawarkan pilihan layar hiburan hingga 12,3 inci dengan menu yang lebih lengkap.

    Namun, yang paling menarik adalah perubahan pada sektor performa. Model Prius HEV dilengkapi dengan mesin Dynamic Force berkapasitas 2.0 liter yang dipadukan dengan baterai lithium-ion. Mesin konvensionalnya mampu menghasilkan tenaga 150 hp dengan torsi puncak 188 Nm. Sementara motor listriknya, yang dapat beroperasi mandiri, memiliki tenaga maksimal 111 hp dengan torsi puncak 206 Nm.

    Prius gen 4

    Selain performa yang bertenaga, Prius terbaru juga menawarkan jarak tempuh yang lebih maksimal dibandingkan generasi sebelumnya. Selain varian HEV, Toyota juga menghadirkan Prius Plug-in Hybrid EV (PHEV) yang fokus pada efisiensi bahan bakar. Model ini menggunakan mesin yang sama dengan motor listrik yang lebih bertenaga. Secara teoritis, daya maksimalnya mencapai 161 hp dengan torsi puncak 208 Nm. Yang menarik, Prius PHEV dapat menempuh jarak hingga 87 km dalam mode EV atau motor listrik murni.

    Belum ada bocoran soal banderol yang akan dipasang untuk All New Prius di Indonesia. Di Jepang, Prius bisa dimiliki dengan menebusnya seharga Rp350 jutaan hingga Rp500 jutaan untuk varian teratasnya. Hal tersebut karena kendaraan hybrid di Jepang telah mendapatkan insentif pajak dari pemerintahnya, sementara di Indonesia belum ada aturan soal insentif pajak untuk model kendaraan hybrid. (NDO/TOM)

    Baca juga: Jadi Platinum Sponsor, Astra Financial Incar Transaksi Rp2,8 Triliun di GIIAS 2024

    Alvando Noya

    Alvando Noya

    Pria lulusan IISIP Jakarta ini memulai karir sebagai wartawan otomotif di majalah Motor Trend Indonesia pada 2012 silam. Sempat menarik diri dari dunia jurnalistik selama beberapa tahun, kemudian pada 2021 akhirnya kembali dan bergabung bersama oto media group. Alvando Noya is a reporter for otomedia group with 8 years experienced as automotive journalist. He graduated from Institute of Social and Political Science Jakarta with a bachelor degree in Faculty of Communication Science. He started as an intern in one of national TV station in 2010. Prior to joining Oto Media Group, Alvando was working in Motor Trend Magazine and Carvaganza Magazine.

    Baca Bio Penuh

    Jual mobil anda dengan harga terbaik

    Pembeli asli yang terverifikasi Pembeli asli yang terverifikasi
    Listing gratis Listing gratis
    Daftarkan mobil Anda

    Model Mobil Toyota

    • Toyota Calya
      Toyota Calya
    • Toyota Avanza
      Toyota Avanza
    • Toyota Rush
      Toyota Rush
    • Toyota Agya
      Toyota Agya
    • Toyota Kijang Innova
      Toyota Kijang Innova
    • Toyota Raize
      Toyota Raize
    • Toyota Fortuner
      Toyota Fortuner
    • Toyota Hilux
      Toyota Hilux
    • Toyota Veloz
      Toyota Veloz
    • Toyota Yaris
      Toyota Yaris
    Harga Mobil Toyota

    GIIAS 2024

    IMOS 2024

    Tren & Pembaruan Terbaru

    Anda mungkin juga tertarik

    • Berita
    • Artikel feature

    Mobil Unggulan Toyota

    • Yang Akan Datang

    Video Mobil Toyota Terbaru di Oto

    Oto
    • COBAIN LAGI TOYOTA NEW FORTUNER 2024, KINI DI JALAN RAYA DAN AREA OFFROAD
      COBAIN LAGI TOYOTA NEW FORTUNER 2024, KINI DI JALAN RAYA DAN AREA OFFROAD
      23 Sep, 2024 .
    • Detail Ubahan Toyota New Fortuner 2024, Minor Tapi Makin Sangar!
      Detail Ubahan Toyota New Fortuner 2024, Minor Tapi Makin Sangar!
      09 Sep, 2024 .
    • Impresi Perdana Toyota New Fortuner 2024 Yang Habis Ganti Baju | First Drive
      Impresi Perdana Toyota New Fortuner 2024 Yang Habis Ganti Baju | First Drive
      09 Sep, 2024 .
    • Toyota Hilux Rangga Versi Campervan Pemikat Indonesia Autovaganza 2024
      Toyota Hilux Rangga Versi Campervan Pemikat Indonesia Autovaganza 2024
      28 Aug, 2024 .
    • All New Toyota Prius HEV, Mobil Legendaris Nongol Lagi di GIIAS 2024
      All New Toyota Prius HEV, Mobil Legendaris Nongol Lagi di GIIAS 2024
      25 Jul, 2024 .
    • Rasanya Jadi Pengemudi Toyota Hilux Rangga Varian Terendah, Diesel dan Manual! | GIIAS 2024
      Rasanya Jadi Pengemudi Toyota Hilux Rangga Varian Terendah, Diesel dan Manual! | GIIAS 2024
      24 Jul, 2024 .
    • Toyota Yaris Cross Hybrid, Mudik Jakarta - Surabaya dengan BBM Seirit Ini
      Toyota Yaris Cross Hybrid, Mudik Jakarta - Surabaya dengan BBM Seirit Ini
      10 Apr, 2024 .
    • Toyota Kijang Innova Zenix Hybrid, Sisir Jalur Mudik Jakarta - Malang
      Toyota Kijang Innova Zenix Hybrid, Sisir Jalur Mudik Jakarta - Malang
      08 Apr, 2024 .
    • Electria Vol.2 : Toyota bZ4X, Rasanya Benar-benar Premium | First Drive
      Electria Vol.2 : Toyota bZ4X, Rasanya Benar-benar Premium | First Drive
      30 Jan, 2024 .
    • Toyota bZ4X, Mobil Listrik Rasa Premium dengan Performa dan Fitur yang Lengkap
      Toyota bZ4X, Mobil Listrik Rasa Premium dengan Performa dan Fitur yang Lengkap
      30 Jan, 2024 .
    Tonton Video Mobil Toyota

    Artikel Mobil Toyota dari Carvaganza

    • AXIC dan Toyota Carbon Fighter Gelar Aksi Hijau Demi Netralitas Karbon
      AXIC dan Toyota Carbon Fighter Gelar Aksi Hijau Demi Netralitas Karbon
      Muhammad Hafid, 20 Des, 2024
    • Toyota Sambut Positif Kebijakan Insentif Pajak Kendaraan Hybrid
      Toyota Sambut Positif Kebijakan Insentif Pajak Kendaraan Hybrid
      Zenuar Yoga, 18 Des, 2024
    • GR Enthusiast Rayakan HUT Pertama Track Day di Mandalika
      GR Enthusiast Rayakan HUT Pertama Track Day di Mandalika
      Setyo Adi, 18 Des, 2024
    • Toyota Bakal Rilis Hilux Rangga Berwujud SUV Tahun Depan
      Toyota Bakal Rilis Hilux Rangga Berwujud SUV Tahun Depan
      Zenuar Yoga, 17 Des, 2024
    • Dibuat Bareng GAC, Toyota bZ3X Sudah Buka Pemesanan di Cina
      Dibuat Bareng GAC, Toyota bZ3X Sudah Buka Pemesanan di Cina
      Muhammad Hafid, 16 Des, 2024

    Artikel Mobil Toyota dari Zigwheels

    • Motovaganza
    • Review
    • Artikel Feature
    • Innova Community Kopdar Sekaligus Tanam Pohon di Kuningan, Jawa Barat
      Innova Community Kopdar Sekaligus Tanam Pohon di Kuningan, Jawa Barat
      Anjar Leksana, 25 Nov, 2024
    • Toyota Ungkap 4Runner TRD Surf Concept di SEMA 2024
      Toyota Ungkap 4Runner TRD Surf Concept di SEMA 2024
      Muhammad Hafid, 04 Nov, 2024
    • Keunggulan Toyota Hilux Rangga dalam Kompetisi Kendaraan Niaga Ringan
      Keunggulan Toyota Hilux Rangga dalam Kompetisi Kendaraan Niaga Ringan
      Setyo Adi, 23 Okt, 2024
    • Menilik Varian Termurah Toyota Hilux Rangga, Dapat Apa Saja?
      Menilik Varian Termurah Toyota Hilux Rangga, Dapat Apa Saja?
      Anjar Leksana, 21 Okt, 2024
    • Toyota Umumkan Harga Hilux Rangga, Mulai Rp180 Jutaan
      Toyota Umumkan Harga Hilux Rangga, Mulai Rp180 Jutaan
      Ardiantomi, 15 Okt, 2024
    • First Drive New Toyota Fortuner 2.8 GR-S 4x4: Kapabilitas Semestinya
      First Drive New Toyota Fortuner 2.8 GR-S 4x4: Kapabilitas Semestinya
      Alvando Noya, 13 Sep, 2024
    • First Drive Toyota Hilux Rangga Standard MT: Calon Bintang Niaga Baru
      First Drive Toyota Hilux Rangga Standard MT: Calon Bintang Niaga Baru
      Setyo Adi, 07 Agu, 2024
    • Toyota Yaris Cross HEV: Pilihan Tepat Buat Pencari Efisiensi BBM
      Toyota Yaris Cross HEV: Pilihan Tepat Buat Pencari Efisiensi BBM
      Anjar Leksana, 29 Mei, 2024
    • First Drive All New Toyota Kijang Innova Zenix Q Hybrid Modellista: Revolusi Drastis Sang Legenda
      First Drive All New Toyota Kijang Innova Zenix Q Hybrid Modellista: Revolusi Drastis Sang Legenda
      Anjar Leksana, 26 Des, 2022
    • First Drive All New Toyota Vios: Transisi Naik Kelas
      First Drive All New Toyota Vios: Transisi Naik Kelas
      Muhammad Hafid, 16 Nov, 2022
    • Kompetitor yang Harus Mewaspadai Kehadiran Toyota Hilux Rangga
      Kompetitor yang Harus Mewaspadai Kehadiran Toyota Hilux Rangga
      Anjar Leksana, 17 Okt, 2024
    • Kerap Dibandingkan, Pilih New Toyota Rush GR Sport atau Daihatsu Terios R?
      Kerap Dibandingkan, Pilih New Toyota Rush GR Sport atau Daihatsu Terios R?
      Setyo Adi, 27 Mei, 2024
    • Pendatang Baru Citroen C3 Aircross, Lawan Pemain Lawas Toyota Rush
      Pendatang Baru Citroen C3 Aircross, Lawan Pemain Lawas Toyota Rush
      Setyo Adi, 22 Mei, 2024
    • Transformasi Toyota Vios dari Generasi Pertama Hingga Sekarang
      Transformasi Toyota Vios dari Generasi Pertama Hingga Sekarang
      Anjar Leksana, 14 Okt, 2022
    • Komparasi LPMV Bergaya Sporty, Suzuki Ertiga Sport vs Toyota Veloz GR Limited
      Komparasi LPMV Bergaya Sporty, Suzuki Ertiga Sport vs Toyota Veloz GR Limited
      Ahmad Karim, 24 Sep, 2021

    Bandingkan

    You can add 3 variants maximum*