Renault Koleos Terbaru Meluncur Perdana Di Beijing Auto Show

Renault Koleos Terbaru Meluncur Perdana Di Beijing Auto Show

Renault Koleos generasi kedua akhirnya meluncur di Beijing Auto Show 2016. Ini merupakan penampilan perdananya di dunia dan sekaligus menandakan bahwa ia akan memulai peredarannya dari Tiongkok akhir tahun ini.

Koleos hadir dengan tampilan eksterior yang menawan sebagai sebuah SUV. Ia tak mencoba hadir dengan tampilan manis layaknya Urban SUV, tubuhnya kekar dan atletis bagai menyimpan performa tinggi dan siap menghadapi tantangan. Dengan pelek besar (mencapai 19 inci) dan ground clearance mencapai 213 mm, Koleos memang sebuah SUV sejati.

Koleos memiliki kemampuan SUV sejati

“Koleos terbaru melengkapi kebangkitan desain dari lini Renault yang dimulai sejak era 2012 pada Clio. Sebagai desainer, tantangan bagi kami adalah untuk memvisualisasikan bahwa tak hanya kemewahan SUV, namun juga modern dan dinamis. Untuk mencapai ini, kami tidak berusaha untuk membuang karakter tradisional SUV. Melainkan kami menerapkan ciri-ciri yang familiar dengan segmen ini, seperti bertenaga, garis horizontal, tampang maskulin, dan ground clearance tinggi. Alhasil, Koleos terbaru memiliki jati dirinya. Setiap incinya, dia adalah SUV, dan setiap incinya adalah Renault,” ujar Senior Vice President and Corporate Design Renault, Laurens Van Den Acker.

Menurut rilis yang kami terima, desain Koleos terinspirasi dari model Renault Talisman. Sebuah sedan mewah yang baru-baru ini mendapat penghargaan Mobil Tercantik 2016 pada Ajang Festival Automobile International di Paris, Perancis. Desain menawan Koleos dan Talisman merupakan buah karya tim desainer yang dipimpin satu orang yang sama, Alexis Martot.

Lampu depan memang tampak nyentrik dengan garis tegak. Sistem lampunya menggunakan Full LED Pure Vision lengkap dengan DRL yang mewah. Di bagian buritan, lampu LED yang membentang di sepanjang sudut akan selalu menyala setiap saat mobil diaktifkan. Dimensinya juga cukup besar. Dengan panjang 4.670 mm, lebar `1.840 mm dan wheelbase 2.710 mm, ia termasuk yang panjang dan terlapang di kelasnya.

Sebagai sebuah SUV, Koleos dihadirkan dengan mode penggerak empat roda bernama 4x4-i Technology yang bisa diatur via switch elektrik di sisi kemudi. Sistem ini sejatinya adalah sistem penggerak All Wheel Drive yang diberi perangkat cerdas agar dapat dipilih sesuai kebutuhan pengemudi. Ada mode 2WD di mana hanya penggerak roda depan saja yang dialiri tenaga, dan ada pula 4WD Auto yang memungkinkan komputer mengatur secara otomatis torsi untuk sisi depan atau belakang roda. Tak hanya itu, ketika dibutuhkan, pengemudi dapat mengaktifkan 4WD Lock sehingga dalam kondisi ini semua roda memiliki torsi.

Koleos akan dirakit di Korea Selatan dan China

Koleos akan dijual di lebih dari 80 negara di seluruh dunia termasuk Indonesia tentunya. Di Cina, mobil ini akan tersedia di dealer pada kuartal terakhir 2016. Sementara Eropa dan Rusia akan mendapatkannya di awal 2017. SUV ini akan dirakit di dua pabrik, yaitu di Busan, Korea Selatan untuk seluruh dunia dan Wuhan, khusus untuk pasar domestik Cina.

Baca Juga: Renault-Nissan Akan Mulai Mengerjakan Mobil Autonomous

Ivan Hermawan

Ivan Hermawan

Pria yang gemar wisata kuliner ini memulai profesinya sebagai jurnalis otomotif di Auto Bild Indonesia. Ratusan kendaraan sudah ia jajal, dari roda dua, roda empat, roda enam, kendaraan tempur bahkan truk trailer dengan belasan roda pernah ia uji.

Baca Bio Penuh

Jual mobil anda dengan harga terbaik

Pembeli asli yang terverifikasi Pembeli asli yang terverifikasi
Listing gratis Listing gratis
Daftarkan mobil Anda

Model Mobil Renault

  • Renault KWID
    Renault KWID
  • Renault Triber
    Renault Triber
  • Renault Kiger
    Renault Kiger
Harga Mobil Renault

GIIAS 2024

IMOS 2024

Anda mungkin juga tertarik

  • Berita
  • Artikel feature
  • Yang Akan Datang
  • VinFast VF 6 ev
    VinFast VF 6
    Rp 344,98 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Des, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • VinFast VF 7 ev
    VinFast VF 7
    Rp 544,98 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Des, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • BYD D9 ev
    BYD D9
    Rp 1,056 Milyar Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Nov, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • MG 3 hev
    MG 3
    Rp 203,04 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Des, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • Mitsubishi Xpander Hybrid hev
    Mitsubishi Xpander Hybrid
    Rp 405,5 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Des, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan

Video Mobil Renault Koleos Terbaru di Oto

Oto
  • First Impression Renault Koleos | Oto.com
    First Impression Renault Koleos | Oto.com
    20 Oct, 2016 . 83 kali dilihat
  • Renault Koleos 2016 review | first drive video
    Renault Koleos 2016 review | first drive video
    20 Oct, 2016 . 53K kali dilihat
  • 2015 Renault Koleos Review
    2015 Renault Koleos Review
    26 May, 2015 . 4K kali dilihat
  • Renault Koleos 4x4 Video Review - CarToq.com Community Experts
    Renault Koleos 4x4 Video Review - CarToq.com Community Experts
    26 May, 2015 . 16K kali dilihat
  • Test Drive Renault Koleos in Jakarta
    Test Drive Renault Koleos in Jakarta
    26 May, 2015 . 686 kali dilihat
  • Varun heads to Agra in the spanking new Renault Koleos
    Varun heads to Agra in the spanking new Renault Koleos
    26 May, 2015 . 1K kali dilihat
Tonton Video Mobil Renault Koleos

Tren SUV

  • Yang Akan Datang
  • VinFast VF 6 ev
    VinFast VF 6
    Rp 344,98 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Des, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • VinFast VF 7 ev
    VinFast VF 7
    Rp 544,98 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Des, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • MG 3 hev
    MG 3
    Rp 203,04 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Des, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • Neta U ev
    Neta U
    Rp 463,76 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Nov, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • Nissan Ariya ev
    Nissan Ariya
    Rp 754,32 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Nov, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • DFSK Glory E3 ev
    DFSK Glory E3
    Rp 445 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Des, 2025 Kabari Saya Saat Diluncurkan
Mobil SUV Yang Akan Datang

Artikel Mobil Renault Koleos dari Carvaganza

  • New Renault Koleos, Si Cantik dari Prancis
    New Renault Koleos, Si Cantik dari Prancis
    Raju Febrian, 28 Okt, 2016
  • Renault Koleos 2017 Gunakan Mesin X-Trail
    Renault Koleos 2017 Gunakan Mesin X-Trail
    Raju Febrian, 13 Sep, 2016
  • Renault Koleos Meluncur di Beijing Auto Show
    Renault Koleos Meluncur di Beijing Auto Show
    Raju Febrian, 27 Apr, 2016

Artikel Mobil Renault Koleos dari Zigwheels

  • Motovaganza
  • Tips
  • Review
  • Artikel Feature
  • advice
  • Hyundai Tucson Terbaru Meluncur dengan Dua Pilihan Mesin
    Hyundai Tucson Terbaru Meluncur dengan Dua Pilihan Mesin
    Muhammad Hafid, Hari ini
  • 3 Model Ford Terbaru Siap Mejeng di Gaikindo Jakarta Auto Week 2024
    3 Model Ford Terbaru Siap Mejeng di Gaikindo Jakarta Auto Week 2024
    Anjar Leksana, 20 Nov, 2024
  • IM Motors L6 Max Lightyear Edition, Sedan Listrik dengan Jarak Tempuh 1.000 km dan dukungan pengisian ultra cepat.
    IM Motors L6 Max Lightyear Edition, Sedan Listrik dengan Jarak Tempuh 1.000 km dan dukungan pengisian ultra cepat.
    Muhammad Hafid, 19 Nov, 2024
  • Altis Indonesia Community Touring ke Baturraden Sembari CSR
    Altis Indonesia Community Touring ke Baturraden Sembari CSR
    Anjar Leksana, 19 Nov, 2024
  • Hyundai Menyiapkan Model N Lagi pada Akhir Tahun
    Hyundai Menyiapkan Model N Lagi pada Akhir Tahun
    Setyo Adi, 18 Nov, 2024
  • Menyiasati Terjebak Macet Horor Berjam-jam
    Menyiasati Terjebak Macet Horor Berjam-jam
    Setyo Adi, 20 Sep, 2024
  • Supaya Hemat Baterai, Terapkan Cara Mengendarai Mobil Listrik Seperti Ini
    Supaya Hemat Baterai, Terapkan Cara Mengendarai Mobil Listrik Seperti Ini
    Anjar Leksana, 06 Sep, 2024
  • Cara Mudah Klaim Asuransi Kendaraan
    Cara Mudah Klaim Asuransi Kendaraan
    Anjar Leksana, 04 Sep, 2024
  • Habis Road Trip, Periksa Komponen Penting Mobil Ini
    Habis Road Trip, Periksa Komponen Penting Mobil Ini
    Setyo Adi, 24 Jun, 2024
  • Efek Fatal Aquaplaning, Begini Cara Menghindarinya
    Efek Fatal Aquaplaning, Begini Cara Menghindarinya
    Anjar Leksana, 26 Jan, 2024
  • BYD M6: Format Mobil Keluarga, Mudah Diterima
    BYD M6: Format Mobil Keluarga, Mudah Diterima
    Muhammad Hafid, 13 Nov, 2024
  • First Drive Rolls-Royce Spectre: Kemewahan Sempurna dari Mobil Listrik
    First Drive Rolls-Royce Spectre: Kemewahan Sempurna dari Mobil Listrik
    Wahyu Hariantono, 09 Okt, 2024
  • Seres E1: Mobil Listrik Imut yang Layak Dilirik Juga
    Seres E1: Mobil Listrik Imut yang Layak Dilirik Juga
    Ardiantomi, 07 Okt, 2024
  • First Drive Ferrari Roma Spider: Prancing Horse Buat Harian
    First Drive Ferrari Roma Spider: Prancing Horse Buat Harian
    Anindiyo Pradhono, 04 Okt, 2024
  • First Drive Neta X 500: Tampilan Menawan, Performa Pas dan Kompetitif
    First Drive Neta X 500: Tampilan Menawan, Performa Pas dan Kompetitif
    Anjar Leksana, 28 Sep, 2024
  • Kompetitor yang Harus Mewaspadai Kehadiran Toyota Hilux Rangga
    Kompetitor yang Harus Mewaspadai Kehadiran Toyota Hilux Rangga
    Anjar Leksana, 17 Okt, 2024
  • Daftar 8 Mobil dan Motor yang Menggunakan Nama Sama
    Daftar 8 Mobil dan Motor yang Menggunakan Nama Sama
    Anjar Leksana, 03 Okt, 2024
  • Opsi Fitur Pintar nan Unik yang Ditawarkan Pabrikan Dunia
    Opsi Fitur Pintar nan Unik yang Ditawarkan Pabrikan Dunia
    Muhammad Hafid, 10 Jun, 2024
  • Kerap Dibandingkan, Pilih New Toyota Rush GR Sport atau Daihatsu Terios R?
    Kerap Dibandingkan, Pilih New Toyota Rush GR Sport atau Daihatsu Terios R?
    Setyo Adi, 27 Mei, 2024
  • Pendatang Baru Citroen C3 Aircross, Lawan Pemain Lawas Toyota Rush
    Pendatang Baru Citroen C3 Aircross, Lawan Pemain Lawas Toyota Rush
    Setyo Adi, 22 Mei, 2024
  • Cara Menangani Kondisi Mobil Alami Aquaplaning di Jalan
    Cara Menangani Kondisi Mobil Alami Aquaplaning di Jalan
    Anjar Leksana, 15 Jan, 2024

Bandingkan

You can add 3 variants maximum*