Pilihan Tipe Terbaik Honda Mobilio

Pilihan Tipe Terbaik Honda Mobilio

Sebagai pemain di kelas Low Multi Purpose Vehicle (LMPV) yang memiliki pasar sangat besar, Honda perlu melengkapi Mobilio dengan berbagai senjata agar unggul. Apalagi kalau bukan melawan hegemoni duet maut Toyota Avanza dan Daihatsu Xenia, yang hingga sekarang sulit menggoyangnya.

Namun, munculnya Honda Mobilio sedikit banyak mempengaruhi pasar mereka. Honda pun membenahi Mobilio sedikit demi sedikit dari mulai perubahan interior yang dilakukan tahun lalu dan facelift eksterior Februari kemarin. Penambahan fitur pun, tak pelak menambah daya gedor Mobilio. Tidak hanya untuk melawan Avanza, namun juga Xenia, Ertiga dan siap menghadapi lawan baru dari Mitsubishi akhir tahun ini.

HOnda mobilio paling laris Honda Mobilio RS

Untuk memenuhi kebutuhan dan kemampuan calon konsumennya, Honda menawarkan Mobilio dalam 5 tipe dari 3 varian utama. Mulai dari Honda Mobilio S M/T, Mobilio E M/T, Mobilio E CVT, Mobilio RS M/T dan Mobilio RS CVT. Rentang harganya pun mulai dari Rp 189,5 juta hingga Rp 243,5 juta. Mobilio tipe RS dibedakan untuk segmentasi lebih tinggi serta dilengkapi fitur paling komplet sekaligus tampilan lebih sporty. Mobilio RS pun menyasar persaingan melawan Toyota Avanza Veloz dan Suzuki Ertiga Dreza.

Pilih Mobilio RS bertransmisi CVT seharga Rp 243,5 juta jika menginginkan mobil dengan fitur keselamatan terbaik di kelasnya. Karena di model facelift ini, selain wajah baru, Anda mendapatkan fitur keselamatan Vehicle Stability Assist (VSA) dan Hill Start Assist.

Yup, fitur yang belum ada di kompetitornya bahkan di mobil lebih mahal sekalipun. VSA sangat berguna mencegah terjadinya slip dan tetap menjaga mobil berada di jalurnya. Sementara Hill Start Assist sangat membantu saat sedang berada di tanjakan curam, yang menahan mobil tidak meluncur turun saat mulai beranjak jalan.

warna mobilio Honda Mobilio E

Di antara varian tertinggi dan terendah, pilihan paling populer dan tepat adalah Mobilio E CVT seharga Rp 221 juta. Versi facelift dengan headlamp model melebar, membuatnya berbeda dari sang adik Honda Brio. Pelek 15 inci mendapat desain baru, sementara sisanya masih tampak sama dengan Mobilio model sebelumnya.

Interior menggunakan dasbor versi terbaru, dan warna keseluruhan tetap didominasi ivory tidak hitam seperti RS. Kini, jok depan sudah memiliki headrest terpisah tak lagi menyatu dengan kursi. Khusus Mobilio E CVT, headunit sudah model monitor layar sentuh 6,2-inci. Beda dengan RS yang berukuran 6,8-inci dengan tambahan koneksi Bluetooth, tapi sama-sama diberi tambahan kamera parkir belakang.

headrest mobilio Model Headrest Terpisah

Bagi calon konsumen dengan keterbatasan dana atau mencari armada untuk taksi online, Mobilio S M/T menjadi pilihan paling tepat. Karena sudah banyak perubahan jika dibandingkan tipe S sebelumnya. Bahkan sangat mendekati fitur-fitur yang dimiliki oleh Mobilio E M/T. Jika dulu belum dilengkapi ABS+EBD, kini sudah ada sama halnya dengan tipe E manual.

Fitur-fitur yang tertanam di Mobilio S tergolong sudah memadai sebagai kendaraan keluarga. Hanya saja, tidak memiliki pilihan transmisi otomatis untuk tipe ini. Selebihnya, masih sama dengan Mobilio S terdahulu, seperti pelek kaleng dengan dop, gagang pintu hitam, tanpa fog lamp dan tanpa alarm. Dengan beda Rp 20 juta dengan tipe E manual, rasanya lebih sepadan membeli Mobilio S.

Harga New Honda Mobilio:

Honda Mobilio S M/T Rp 189.500.000

Honda Mobilio E M/T Rp 210.000.000

Honda Mobilio E CVT Rp 221.000.000

Honda Mobilio RS M/T Rp 233.000.000

Honda Mobilio RS CVT Rp 243.500.000

Baca Juga:  Adu Spesifikasi Honda Brio dan Suzuki Ignis

Foto: Honda Indonesia

Anindiyo Pradhono

Anindiyo Pradhono

Pria yang akrab disapa Odi ini memiliki pengetahuan luas soal dunia otomotif. Belasan tahun sudah berkecimpung di dunia yang sesuai passion-nya ini. Berbagai mobil telah dicicipi. Mulai dari mobil-mobil keluaran terbaru, mobil listrik, hybrid, sportscar, supercar hingga mobil balap formula. 

Baca Bio Penuh

Jual mobil anda dengan harga terbaik

Pembeli asli yang terverifikasi Pembeli asli yang terverifikasi
Listing gratis Listing gratis
Daftarkan mobil Anda

Model Mobil Honda

  • Honda Brio
    Honda Brio
  • Honda WR-V
    Honda WR-V
  • Honda BRV
    Honda BRV
  • Honda HRV
    Honda HRV
  • Honda CR-V hev
    Honda CR-V
  • Honda City Hatchback
    Honda City Hatchback
  • Honda Civic RS
    Honda Civic RS
  • Honda Civic Type R
    Honda Civic Type R
  • Honda City
    Honda City
  • Honda Accord hev
    Honda Accord
Harga Mobil Honda

GIIAS 2024

IMOS 2024

Tren & Pembaruan Terbaru

Anda mungkin juga tertarik

  • Berita
  • Artikel feature

Mobil Unggulan Honda

  • Yang Akan Datang
  • VinFast VF 6 ev
    VinFast VF 6
    Rp 344,98 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan TBA Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • VinFast VF 7 ev
    VinFast VF 7
    Rp 544,98 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan TBA Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • BYD Denza D9 ev
    BYD Denza D9
    Rp 1,056 Milyar Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Feb, 2025 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • MG 3 hev
    MG 3
    Rp 203,04 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan TBA Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • Mitsubishi Xpander Hybrid hev
    Mitsubishi Xpander Hybrid
    Rp 405,5 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan TBA Kabari Saya Saat Diluncurkan

Video Mobil Honda Mobilio Terbaru di Oto

Oto
  • Deep Impression Honda e, Mobil Listrik Gaya Klasik
    Deep Impression Honda e, Mobil Listrik Gaya Klasik
    17 Aug, 2023 .
  • Suzuki Ertiga Sport vs Honda Mobilio RS 2019 | Review | Siapa Paling Sporty? | OTO.com
    Suzuki Ertiga Sport vs Honda Mobilio RS 2019 | Review | Siapa Paling Sporty? | OTO.com
    17 Apr, 2019 .
  • Honda Mobilio 2019 | First Drive | Seberapa Irit? | OTO.com
    Honda Mobilio 2019 | First Drive | Seberapa Irit? | OTO.com
    04 Mar, 2019 .
  • Honda Mobilio 2019 | First Impression | Perubahan Minimalis | OTO.com
    Honda Mobilio 2019 | First Impression | Perubahan Minimalis | OTO.com
    22 Feb, 2019 .
  • Kelebihan dan Kekurangan Honda Mobilio I OTO.Com
    Kelebihan dan Kekurangan Honda Mobilio I OTO.Com
    20 Sep, 2017 . 6 kali dilihat
  • Wajah Baru Honda Mobilio RS CVT 2017 I OTO.com
    Wajah Baru Honda Mobilio RS CVT 2017 I OTO.com
    07 Apr, 2017 . 1K kali dilihat
  • First Impression New Honda Mobilio l OTO.com
    First Impression New Honda Mobilio l OTO.com
    17 Jan, 2017 . 2K kali dilihat
  • Launching New Honda Mobilio I OTO.com
    Launching New Honda Mobilio I OTO.com
    17 Jan, 2017 . 623 kali dilihat
  • Pre-Launch Honda Mobilio Facelift I OTO.com
    Pre-Launch Honda Mobilio Facelift I OTO.com
    12 Jan, 2017 . 2K kali dilihat
  • Teaser Honda Mobilio Facelift 2017 I OTO.com
    Teaser Honda Mobilio Facelift 2017 I OTO.com
    09 Jan, 2017 . 150 kali dilihat
Tonton Video Mobil Honda Mobilio

Tren MPV

  • Yang Akan Datang
  • BYD Denza D9 ev
    BYD Denza D9
    Rp 1,056 Milyar Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Feb, 2025 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • Mitsubishi Xpander Hybrid hev
    Mitsubishi Xpander Hybrid
    Rp 405,5 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan TBA Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • MG G90
    MG G90
    Harga menyusul
    Perkiraan Diluncurkan Des, 2025 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • Honda Odyssey 2024
    Honda Odyssey 2024
    Rp 590,72 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan TBA Kabari Saya Saat Diluncurkan
Mobil MPV Yang Akan Datang

Artikel Mobil Honda Mobilio dari Carvaganza

  • Diisukan Stop Produksi, Honda Buka Suara Soal Status Mobilio
    Diisukan Stop Produksi, Honda Buka Suara Soal Status Mobilio
    Wahyu Hariantono, 14 Jan, 2022
  • Honda Mobilio Sudah Tembus Penjualan 230 Ribu Unit
    Honda Mobilio Sudah Tembus Penjualan 230 Ribu Unit
    Raju Febrian, 19 Nov, 2019
  • Low MPV Makin Ketat, Bagaimana dengan Honda Mobilio?
    Low MPV Makin Ketat, Bagaimana dengan Honda Mobilio?
    Raju Febrian, 27 Okt, 2019
  • Honda Mobilio Belum Bisa Digenjot, Brio Jadi Andalan Penjualan Honda
    Honda Mobilio Belum Bisa Digenjot, Brio Jadi Andalan Penjualan Honda
    Raju Febrian, 18 Mar, 2019
  • Apa Varian Honda Mobilio yang Paling Laris?
    Apa Varian Honda Mobilio yang Paling Laris?
    Raju Febrian, 28 Feb, 2019

Artikel Mobil Honda Mobilio dari Zigwheels

  • Motovaganza
  • Artikel Feature
  • Terkenal Irit dan Bertenaga, Cek Harga Bekas Honda Mobilio Terkini
    Terkenal Irit dan Bertenaga, Cek Harga Bekas Honda Mobilio Terkini
    Anjar Leksana, 14 Feb, 2022
  • Rekomendasi Varian Honda Mobilio beserta Skema Kreditnya
    Rekomendasi Varian Honda Mobilio beserta Skema Kreditnya
    Anjar Leksana, 15 Jul, 2021
  • Pertimbangan Membeli Honda Mobilio, Mending Baru atau Bekas?
    Pertimbangan Membeli Honda Mobilio, Mending Baru atau Bekas?
    Anindiyo Pradhono, 18 Mei, 2021
  • Usai Turun Harga, Honda Mobilio RS Makin Menarik Dipilih
    Usai Turun Harga, Honda Mobilio RS Makin Menarik Dipilih
    Anjar Leksana, 12 Apr, 2021
  • Mau Bertahan di LMPV? Honda Mobilio Harus Lakukan Penyegaran
    Mau Bertahan di LMPV? Honda Mobilio Harus Lakukan Penyegaran
    Raju Febrian, 29 Jun, 2020
  • Mobil Keluarga Saling Adu Sporty, Suzuki Ertiga Sport Vs Honda Mobilio RS
    Mobil Keluarga Saling Adu Sporty, Suzuki Ertiga Sport Vs Honda Mobilio RS
    Anindiyo Pradhono, 09 Feb, 2021
  • Pilih Nissan Livina VL 2019 atau Honda Mobilio RS 2019? LMPV Bekas Masih Bergaransi
    Pilih Nissan Livina VL 2019 atau Honda Mobilio RS 2019? LMPV Bekas Masih Bergaransi
    Anjar Leksana, 12 Jan, 2021

Bandingkan

You can add 3 variants maximum*