New VW Golf GTI Clubsport S Lebih Ganas Dari GTI

New VW Golf GTI Clubsport S Lebih Ganas Dari GTI

Tidak terasa varian Golf GTI secara global sudah berusia 4 dekade dan sebagai bentuk selebrasi Volkswagen terhadap line-up ini, diluncurkanlah Golf GTI terbaru edisi Clubsport S pada hari ini 4 Mei 2016. Menyandang sebagai mobil edisi khusus, produsen otomotif asal Jerman ini cuma memproduksi sebanyak 400 unit dengan seperempatnya diperuntukkan untuk pasar domestiknya. Perbedaan yang menonjol dari Clubsport S ini adalah performa lebih buas dan juga pengendaliannya lebih agresif dibandingkan varian GTI yang sudah ada.

Berperan sebagai jantung mekanisnya, tertanam mesin TSI berteknologi Bluemotion dengan kapasitas 2.0L yang kompeten melontarkan torsi maksimum 350 Nm dan menyemburkan tenaga sebesar 310 PS. Kemudian dalam rangka memindahkan dayanya ke sistem penggerak roda depan, Volkswagen menanamkan transmisi 6-tingkat percepatan pada mobil berdimensi panjang 4,2 meter ini baik untuk versi manual maupun kopling ganda berlabel DSG (Direct Shift Gear).

Clubsport S lebih mahal

Golf GTI Clubsport S dengan bobot kosong sekitar 1,39 Ton ini diklaim Volkswagen sanggup bergerak dari posisi diam ke 100 kpj dalam 5,8 detik dan kecepatan maksimal yang bisa dicapainya 265 kpj. Apabila disandingkan dengan varian Golf GTI lainnya, prestasi dari depot tenaga di balik kap mesinnya yang lebih ganas 90 PS ini berdampak pada akselerasi yang lebih responsif 0,7 detik ketika melesat dari 0-100 kpj dan top speed-nya lebih cepat 19 kpj.

Perihal pengendaraannya, VW pun mengatur ulang racikan pada rangkanya agar menjadikannya lebih cekatan saat dipacu di kecepatan tinggi dan mereduksi gejala understeer ketika melahap tikungan. Selain itu, perangkat deselerasinya ditingkatkan selaras dengan penambahan perangkat aerodinamika seperti spoiler pada pintu bagasi. Alhasil, GTI terbaru ini sudah tidak canggung lagi ketika dipacu di dalam sirkuit balap. Termasuk di sirkuit Nurburgring. Ini terbukti dari catatan waktu di lintasan legendaris tersebut yakni 7 menit 49 detik dan menjadi rekor baru bagi mobil standar produksi berpenggerak roda depan.

interior Clubsport S

Bagaimana dengan interiornya? didalam kabinnya masih mengaplikasikan konsep serupa dengan varian Golf GTI, dimana knob tuas transmisi berwujud bola golf, dekorasi panel dashboard yang elegan bernuansa piano black, sampai dengan logo GTI pada palang kemudinya. Akan tetapi, terdapat sentuhan detail baru sebagai identitas pembedanya seperti penggunaan marker garis merah di stir layaknya diterapkan di mobil-mobil balap, jok model bucket yang sporty untuk pengemudi dan penumpang depan yang dibalut bahan alcantara dengan fabric dan tertera plat nomor produksi terbatas yang ekslusif pada konsol tengahnya.

Selain area interiornya, bagian bodi luarnya juga tidak jauh berbeda dengan Golf GTI yakni tetap mengusung konsep mobil hatchback dua pintu dengan desain bumper depan yang mencangkokkan sirip di sisi kiri-kanannya, lalu rumah lampu depan beraksen gelap dengan lampu Bi-Xenon dan DRL berteknologi LED serta knalpot ganda yang bersembunyi di bumper belakang. Agar tidak tertukar, VW menghadirkan vinyl bertuliskan Clubsport S di bawah bodi samping, spoiler sporty berkelir hitam dan lampu rem bernuansa merah gelap pada buritan.

Perihal banderolnya, New Golf GTI Clubsport S ini memang belum dirilis harga jual resminya, tetapi melihat spesifikasinya yang lebih menggoda dibandingkan GTI Clubsport maka bisa dipastikan bila harganya juga lebih tinggi. Sebagai gambaran saja, Golf GTI Clubsport tanpa imbuhan S dipasarkan oleh VW di Jerman mulai dari 34.925 Euro atau setara dengan Rp 535,2 Jutaan.

Baca Juga: VW Up! Kini Lebih Kencang

Brian Gomgom

Brian Gomgom

Brian memiliki kecintaan terhadap dunia otomotif baik roda empat maupun roda dua sejak kecil. Kini, kecintaannya diwujudkan dengan menjadi seorang jurnalis. Hal yang saat ini dikoleksinya adalah beragam pengalaman berkendara baik di dalam maupun luar negeri.

Baca Bio Penuh

Jual mobil anda dengan harga terbaik

Pembeli asli yang terverifikasi Pembeli asli yang terverifikasi
Listing gratis Listing gratis
Daftarkan mobil Anda

Model Mobil Volkswagen

  • Volkswagen Golf GTI
    Volkswagen Golf GTI
  • Volkswagen Tiguan Allspace
    Volkswagen Tiguan Allspace
  • Volkswagen ID Buzz ev
    Volkswagen ID Buzz
  • Volkswagen T-Cross
    Volkswagen T-Cross
Harga Mobil Volkswagen

GIIAS 2024

IMOS 2024

Anda mungkin juga tertarik

  • Berita
  • Artikel feature
  • Yang Akan Datang
  • VinFast VF 6 ev
    VinFast VF 6
    Rp 344,98 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Des, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • VinFast VF 7 ev
    VinFast VF 7
    Rp 544,98 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Des, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • BYD D9 ev
    BYD D9
    Rp 1,056 Milyar Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Nov, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • MG 3 hev
    MG 3
    Rp 203,04 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Des, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • Mitsubishi Xpander Hybrid hev
    Mitsubishi Xpander Hybrid
    Rp 405,5 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Des, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan

Video Mobil Volkswagen Golf Terbaru di Oto

Oto
  • VW Golf 2013 review - Car Keys
    VW Golf 2013 review - Car Keys
    26 May, 2015 . 39K kali dilihat
  • Volkswagen Golf Hatchback - What Car?
    Volkswagen Golf Hatchback - What Car?
    26 May, 2015 . 9K kali dilihat
  • 2013 Volkswagen Golf review - What Car?
    2013 Volkswagen Golf review - What Car?
    26 May, 2015 . 79K kali dilihat
  • Volkswagen Golf First Review - What Car
    Volkswagen Golf First Review - What Car
    26 May, 2015 . 70K kali dilihat
  • 2013 Volkswagen Golf Estate review - What Car?
    2013 Volkswagen Golf Estate review - What Car?
    26 May, 2015 . 39K kali dilihat
  • Readers review the 2013 Volkswagen Golf
    Readers review the 2013 Volkswagen Golf
    26 May, 2015 . 92K kali dilihat
  • Volkswagen Golf Review
    Volkswagen Golf Review
    26 May, 2015 . 5K kali dilihat
Tonton Video Mobil Volkswagen Golf

Tren Hatchback

  • Yang Akan Datang
  • DFSK Mini EV ev
    DFSK Mini EV
    Rp 220 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan TBA Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • Suzuki Swift 2024
    Suzuki Swift 2024
    Rp 195,69 - 295,69 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Des, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • Wuling E100 ev
    Wuling E100
    Rp 345,6 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Des, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • Wuling E200 ev
    Wuling E200
    Rp 480 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan TBA Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • Nissan Note e-Power
    Nissan Note e-Power
    Rp 2,908 Milyar Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Des, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • Smart #1 ev
    Smart #1
    Harga menyusul
    Perkiraan Diluncurkan Des, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
Mobil Hatchback Yang Akan Datang

Artikel Mobil Volkswagen Golf dari Carvaganza

  • Besok, Aletra Debut di Indonesia Luncurkan MPV Listrik Lawan BYD M6
    Besok, Aletra Debut di Indonesia Luncurkan MPV Listrik Lawan BYD M6
    Zenuar Yoga, 21 Nov, 2024
  • TEST DRIVE: Mercedes-AMG A 35 Sedan, Oase Bagi Petrolhead di Tengah Badai EV
    TEST DRIVE: Mercedes-AMG A 35 Sedan, Oase Bagi Petrolhead di Tengah Badai EV
    Wahyu Hariantono, 21 Nov, 2024
  • Presdir Inchcape: Tahun Depan GWM Rakit Lokal EV di Indonesia
    Presdir Inchcape: Tahun Depan GWM Rakit Lokal EV di Indonesia
    Alvando Noya, 21 Nov, 2024
  • All New Hyundai Tucson Meluncur Bermesin Hybrid, Harga Mulai Rp632 Juta
    All New Hyundai Tucson Meluncur Bermesin Hybrid, Harga Mulai Rp632 Juta
    Muhammad Hafid, 21 Nov, 2024
  • Tahun Depan CATL Rilis Baterai Natrium-Ion Terbaru, Punya Daya Tahan Lebih Andal
    Tahun Depan CATL Rilis Baterai Natrium-Ion Terbaru, Punya Daya Tahan Lebih Andal
    Muhammad Hafid, 21 Nov, 2024

Artikel Mobil Volkswagen Golf dari Zigwheels

  • Motovaganza
  • Tips
  • Review
  • Artikel Feature
  • advice
  • 3 Model Ford Terbaru Siap Mejeng di Gaikindo Jakarta Auto Week 2024
    3 Model Ford Terbaru Siap Mejeng di Gaikindo Jakarta Auto Week 2024
    Anjar Leksana, 20 Nov, 2024
  • IM Motors L6 Max Lightyear Edition, Sedan Listrik dengan Jarak Tempuh 1.000 km dan dukungan pengisian ultra cepat.
    IM Motors L6 Max Lightyear Edition, Sedan Listrik dengan Jarak Tempuh 1.000 km dan dukungan pengisian ultra cepat.
    Muhammad Hafid, 19 Nov, 2024
  • Altis Indonesia Community Touring ke Baturraden Sembari CSR
    Altis Indonesia Community Touring ke Baturraden Sembari CSR
    Anjar Leksana, 19 Nov, 2024
  • Hyundai Menyiapkan Model N Lagi pada Akhir Tahun
    Hyundai Menyiapkan Model N Lagi pada Akhir Tahun
    Setyo Adi, 18 Nov, 2024
  • MG Cyberster Mulai Diterima Konsumen
    MG Cyberster Mulai Diterima Konsumen
    Anjar Leksana, 18 Nov, 2024
  • Menyiasati Terjebak Macet Horor Berjam-jam
    Menyiasati Terjebak Macet Horor Berjam-jam
    Setyo Adi, 20 Sep, 2024
  • Supaya Hemat Baterai, Terapkan Cara Mengendarai Mobil Listrik Seperti Ini
    Supaya Hemat Baterai, Terapkan Cara Mengendarai Mobil Listrik Seperti Ini
    Anjar Leksana, 06 Sep, 2024
  • Cara Mudah Klaim Asuransi Kendaraan
    Cara Mudah Klaim Asuransi Kendaraan
    Anjar Leksana, 04 Sep, 2024
  • Habis Road Trip, Periksa Komponen Penting Mobil Ini
    Habis Road Trip, Periksa Komponen Penting Mobil Ini
    Setyo Adi, 24 Jun, 2024
  • Efek Fatal Aquaplaning, Begini Cara Menghindarinya
    Efek Fatal Aquaplaning, Begini Cara Menghindarinya
    Anjar Leksana, 26 Jan, 2024
  • BYD M6: Format Mobil Keluarga, Mudah Diterima
    BYD M6: Format Mobil Keluarga, Mudah Diterima
    Muhammad Hafid, 13 Nov, 2024
  • First Drive Rolls-Royce Spectre: Kemewahan Sempurna dari Mobil Listrik
    First Drive Rolls-Royce Spectre: Kemewahan Sempurna dari Mobil Listrik
    Wahyu Hariantono, 09 Okt, 2024
  • Seres E1: Mobil Listrik Imut yang Layak Dilirik Juga
    Seres E1: Mobil Listrik Imut yang Layak Dilirik Juga
    Ardiantomi, 07 Okt, 2024
  • First Drive Ferrari Roma Spider: Prancing Horse Buat Harian
    First Drive Ferrari Roma Spider: Prancing Horse Buat Harian
    Anindiyo Pradhono, 04 Okt, 2024
  • First Drive Neta X 500: Tampilan Menawan, Performa Pas dan Kompetitif
    First Drive Neta X 500: Tampilan Menawan, Performa Pas dan Kompetitif
    Anjar Leksana, 28 Sep, 2024
  • Kompetitor yang Harus Mewaspadai Kehadiran Toyota Hilux Rangga
    Kompetitor yang Harus Mewaspadai Kehadiran Toyota Hilux Rangga
    Anjar Leksana, 17 Okt, 2024
  • Daftar 8 Mobil dan Motor yang Menggunakan Nama Sama
    Daftar 8 Mobil dan Motor yang Menggunakan Nama Sama
    Anjar Leksana, 03 Okt, 2024
  • Opsi Fitur Pintar nan Unik yang Ditawarkan Pabrikan Dunia
    Opsi Fitur Pintar nan Unik yang Ditawarkan Pabrikan Dunia
    Muhammad Hafid, 10 Jun, 2024
  • Kerap Dibandingkan, Pilih New Toyota Rush GR Sport atau Daihatsu Terios R?
    Kerap Dibandingkan, Pilih New Toyota Rush GR Sport atau Daihatsu Terios R?
    Setyo Adi, 27 Mei, 2024
  • Pendatang Baru Citroen C3 Aircross, Lawan Pemain Lawas Toyota Rush
    Pendatang Baru Citroen C3 Aircross, Lawan Pemain Lawas Toyota Rush
    Setyo Adi, 22 Mei, 2024
  • Cara Menangani Kondisi Mobil Alami Aquaplaning di Jalan
    Cara Menangani Kondisi Mobil Alami Aquaplaning di Jalan
    Anjar Leksana, 15 Jan, 2024

Bandingkan

You can add 3 variants maximum*