MobileTech Luncurkan 3 Dashcam Baru dan Headunit Gaming di GIIAS 2024

Model paket dashcam terbaru keluaran MobileTech bisa dijumpai di GIIAS 2024

MobileTech Luncurkan 3 Dashcam Baru dan Headunit Gaming di GIIAS 2024

Mobile Technology Indonesia (MobileTech) luncurkan tiga produk dashcam inovatif dan satu unit headunit gaming android. Perilisan resmi dilakukan di booth MobileTech yang berada di Hall 11 C17, GIIAS 2024. Penyedia aksesori multimedia mobil kali ini membawa slogan campaign "Better Driving Through Technology".

KEY TAKEAWAYS

  • Berapa harga dashcam besutan MobileTech di GIIAS 2024?

    Ditawarkan mulai Rp1 jutaan dengan kualitas perekaman 1080p sampai 4K
  • "Tahun ini fokus kami tetap menghadirkan produk-produk terbaik yang meningkatkan fungsionalitas dan kemudahan bagi pengemudi. Jajaran kamera dashcam baru menunjukkan komitmen kami. Dirancang untuk meningkatkan kenyamanan dan keamanan dalam setiap perjalanan,” kata Erik Jeo, Managing Director Mobile Technology Indonesia, Minggu (21/7).

    Tiga produk dashcam inovatif yang dikenalkan ada Furio DVR, Treca DVR, dan Mobi DVR.

    1.      Furio DVR hadir sebagai daschcam yang menampilkan tiga kamera ke dalam satu unit. Dirancang untuk aktif secara otomatis saat kendaraan dihidupkan. Furio merekam dalam kualitas 2K untuk kamera depan, kamera dalam/cabin 1080p FHD, dan kamera belakang/Rear camera juga memiliki 1080p FHD. Kemampuan pengunduhan eksklusif melalui aplikasi MobileTech DVR. Produk ini bisa didapatkan dengan harga Rp1.350.000 (sudah include dengan MicroSD).

    2.      Treca DVR menawarkan fungsionalitas tiga kamera (belakang, dalam, dan luar), mirip dengan Furio. Rekaman video beresolusi 1080 FHD. Hasil rekaman foto dan video bisa langsung dilihat dan tetap disediakan aplikasi MobileTech DVR untuk langsung di download. Harganya Rp2.750.000 (sudah include dengan MicroSD).

    3.      Mobi DVR, menawarkan kualitas rekaman hingga 4K dan aplikasi MobiDVR eksklusif. Produk edisi terbatas ini menjanjikan fitur dan performa tak tertandingi. Dengan harga Rp1.350.000, Mobi DVR tersedia untuk pre-order di GIIAS 2024.

    Produk lain yang ditawarkan yaitu MGS headunit Gaming Android dari MobileTech. Hadir dengan kapasitas fitur Monitor 2kQLED, Android 12 dengan storage Ram 8GB Rom 256GB, serta diberikan wiFii, bluetooth, Built-DSP, Splitscreen. Harganya Rp9 juta (1 set headunit MGS + Gamepad).

    "Bisa menjadi teman hiburan bagi Anda yang sedang menunggu seseorang dan ingin main game. Ini adalah solusi terbaik untuk membuang waktu tersebut. Kapanlagi menghilangkan bosan dengan solusi seru seperti ini. Tak lupa pula, semua produk yang kami tawarkan memiliki garansi hingga 1 tahun,” ucap Erik Jeo.

    Sebagai informasi, Mobile Technology Indonesia (MobileTech) adalah penyedia aksesori multimedia kendaraan khususnya roda empat. Menawarkan beragam produk berteknologi canggih terkemuka di sektor otomotif. Hadir dengan misi untuk meningkatkan keselamatan dan kenyamanan pengemudi, MobileTech terus berinovasi melalui produk-produk mutakhir dan kemitraan strategis. (BGX/TOM)

    Baca juga: Trapo Indonesia Luncurkan Dashcam Dahsyat Harga Merakyat Cuma Rp300 Ribuan!

    Baca juga: Blackvue Rilis Dashcam dengan Sistem Keamanan Baru dan Upgrade Fitur di GIIAS 2024

    Zenuar Yoga

    Zenuar Yoga

    Zenuar 'Bgenk' Yoga adalah salah satu jurnalis otomotif berpengalaman di Indonesia. Spontanitas dan suaranya yang lantang memberi warna kemanapun dia pergi. Keseharian, Yamaha Nmax jadi andalan mobilitas ke kantor atau untuk peliputan. Pengalaman berkendara dan pengetahuan di bidang otomotif roda dua membuatnya kerap ditunjuk sebagai road captain saat Forum Wartawan Otomotif melakukan kegiatan touring. 

    Baca Bio Penuh

    Jual mobil anda dengan harga terbaik

    Pembeli asli yang terverifikasi Pembeli asli yang terverifikasi
    Listing gratis Listing gratis
    Daftarkan mobil Anda

    GIIAS 2024

    Anda mungkin juga tertarik

    • Berita
    • Artikel feature
    • Yang Akan Datang
    • VinFast VF 6
      VinFast VF 6
      Rp 344,98 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
      Perkiraan Diluncurkan Nov, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
    • VinFast VF 7
      VinFast VF 7
      Rp 544,98 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
      Perkiraan Diluncurkan Nov, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
    • BYD D9
      BYD D9
      Rp 1,056 Milyar Perkiraan Harga Jakarta Selatan
      Perkiraan Diluncurkan Okt, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
    • MG 3
      MG 3
      Rp 203,04 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
      Perkiraan Diluncurkan Nov, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
    • Toyota Hilux Rangga
      Toyota Hilux Rangga
      Harga menyusul
      Perkiraan Diluncurkan Nov, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan

    Video Mobil Terbaru di Oto

    Oto
    • Detail Ubahan Toyota New Fortuner 2024, Minor Tapi Makin Sangar!
      Detail Ubahan Toyota New Fortuner 2024, Minor Tapi Makin Sangar!
      09 Sep, 2024 .
    • Impresi Perdana Toyota New Fortuner 2024 Yang Habis Ganti Baju | First Drive
      Impresi Perdana Toyota New Fortuner 2024 Yang Habis Ganti Baju | First Drive
      09 Sep, 2024 .
    • Pilihan Brand Pendukung di Indonesia Autovaganza 2024, Mulai dari Aftermarket Hingga Kesehatan!
      Pilihan Brand Pendukung di Indonesia Autovaganza 2024, Mulai dari Aftermarket Hingga Kesehatan!
      04 Sep, 2024 .
    • THE 6th INDONESIA AUTOVAGANZA HADIRKAN 3 ARENA TEST KENDARAAN
      THE 6th INDONESIA AUTOVAGANZA HADIRKAN 3 ARENA TEST KENDARAAN
      04 Sep, 2024 .
    • Dua Jagoan AION Tebar Pesona di Indonesia Autovaganza 2024, Fiturnya Sangat Inovatif!
      Dua Jagoan AION Tebar Pesona di Indonesia Autovaganza 2024, Fiturnya Sangat Inovatif!
      04 Sep, 2024 .
    • Ga bikin bosen, The 6th Indonesia Autovaganza Punya Banyak Keseruan
      Ga bikin bosen, The 6th Indonesia Autovaganza Punya Banyak Keseruan
      04 Sep, 2024 .
    • Hal Menarik All New Hyundai Kona Electric Bikin Pengen Beli
      Hal Menarik All New Hyundai Kona Electric Bikin Pengen Beli
      28 Aug, 2024 .
    • INDONESIA AUTOVAGANZA 2024, SAJIKAN DERETAN MOBIL & MOTOR TERBARU
      INDONESIA AUTOVAGANZA 2024, SAJIKAN DERETAN MOBIL & MOTOR TERBARU
      28 Aug, 2024 .
    • Toyota Hilux Rangga Versi Campervan Pemikat Indonesia Autovaganza 2024
      Toyota Hilux Rangga Versi Campervan Pemikat Indonesia Autovaganza 2024
      28 Aug, 2024 .
    • Indonesia Autovaganza 2024, Display Puluhan Brand dan Activity Seru Lainnya
      Indonesia Autovaganza 2024, Display Puluhan Brand dan Activity Seru Lainnya
      28 Aug, 2024 .
    Tonton Video Mobil

    Artikel Mobil dari Carvaganza

    • Transisi Konvensional ke Elektrifikasi Berikan Desainer Zeekr Ruang Inovasi
      Transisi Konvensional ke Elektrifikasi Berikan Desainer Zeekr Ruang Inovasi
      Muhammad Hafid, Hari ini
    • Kia Resmikan Pusat Pelatihan di Malaysia, Dorong Tingkatkan SDM dan Layanan
      Kia Resmikan Pusat Pelatihan di Malaysia, Dorong Tingkatkan SDM dan Layanan
      Alvando Noya, Hari ini
    • GWM Mulai Produksi Haval Jolion Hybrid di Wanaherang, Produk CKD Pertama
      GWM Mulai Produksi Haval Jolion Hybrid di Wanaherang, Produk CKD Pertama
      Setyo Adi, Hari ini
    • F1: Piastri Asapi Leclerc di GP Azerbaijan 2024, McLaren Rebut Puncak Klasemen
      F1: Piastri Asapi Leclerc di GP Azerbaijan 2024, McLaren Rebut Puncak Klasemen
      Wahyu Hariantono, Hari ini
    • Utamakan Kecepatan, Zeekr Butuh Hanya 2,5 Tahun Kembangkan Produk Baru
      Utamakan Kecepatan, Zeekr Butuh Hanya 2,5 Tahun Kembangkan Produk Baru
      Muhammad Hafid, 15 Sep, 2024

    Artikel Mobil dari Zigwheels

    • Motovaganza
    • Tips
    • Review
    • Artikel Feature
    • advice
    • Mengenal Mule Pro-DXT FE, Segmen Baru yang Digarap Kawasaki Indonesia
      Mengenal Mule Pro-DXT FE, Segmen Baru yang Digarap Kawasaki Indonesia
      Anjar Leksana, Hari ini
    • Toyota Sedang Menyiapkan GR Starlet, Bakal Lebih Murah dari GR Yaris
      Toyota Sedang Menyiapkan GR Starlet, Bakal Lebih Murah dari GR Yaris
      Alvando Noya, 13 Sep, 2024
    • Bentley Flying Spur V8 PHEV, Saloon dengan Tenaga Terbesar saat Ini
      Bentley Flying Spur V8 PHEV, Saloon dengan Tenaga Terbesar saat Ini
      Alvando Noya, 13 Sep, 2024
    • Neta S Shooting Brake Edition Dirilis Tak Lama Lagi, PHEV dengan Daya Jelajah 1.000 Km Lebih
      Neta S Shooting Brake Edition Dirilis Tak Lama Lagi, PHEV dengan Daya Jelajah 1.000 Km Lebih
      Anjar Leksana, 13 Sep, 2024
    • Dalam Kinerja 8 Bulan 2024, Daihatsu Posisi ke-2 dengan Pangsa Pasar 20,1 Persen
      Dalam Kinerja 8 Bulan 2024, Daihatsu Posisi ke-2 dengan Pangsa Pasar 20,1 Persen
      Anjar Leksana, 13 Sep, 2024
    • Supaya Hemat Baterai, Terapkan Cara Mengendarai Mobil Listrik Seperti Ini
      Supaya Hemat Baterai, Terapkan Cara Mengendarai Mobil Listrik Seperti Ini
      Anjar Leksana, 06 Sep, 2024
    • Cara Mudah Klaim Asuransi Kendaraan
      Cara Mudah Klaim Asuransi Kendaraan
      Anjar Leksana, 04 Sep, 2024
    • Habis Road Trip, Periksa Komponen Penting Mobil Ini
      Habis Road Trip, Periksa Komponen Penting Mobil Ini
      Setyo Adi, 24 Jun, 2024
    • Efek Fatal Aquaplaning, Begini Cara Menghindarinya
      Efek Fatal Aquaplaning, Begini Cara Menghindarinya
      Anjar Leksana, 26 Jan, 2024
    • 8 Poin Penting Berkendara Mudik Aman, Termasuk Posisi Safety Loading
      8 Poin Penting Berkendara Mudik Aman, Termasuk Posisi Safety Loading
      Anjar Leksana, 03 Apr, 2023
    • First Drive New Toyota Fortuner 2.8 GR-S 4x4: Kapabilitas Semestinya
      First Drive New Toyota Fortuner 2.8 GR-S 4x4: Kapabilitas Semestinya
      Alvando Noya, 13 Sep, 2024
    • All New Hyundai Kona Electric: Upgrade Besar dan Lebih Melokal
      All New Hyundai Kona Electric: Upgrade Besar dan Lebih Melokal
      Bangkit Jaya Putra, 12 Sep, 2024
    • Wuling Cloud EV: Benarkah Nyaman Seperti Awan?
      Wuling Cloud EV: Benarkah Nyaman Seperti Awan?
      Anjar Leksana, 11 Sep, 2024
    • Off-road Test All New Mitsubishi Triton GLS M/T: Cocok Dijadikan Pekerja Keras
      Off-road Test All New Mitsubishi Triton GLS M/T: Cocok Dijadikan Pekerja Keras
      Anjar Leksana, 11 Sep, 2024
    • Test Drive BYD M6: EV yang Layak sebagai Mobil Keluarga
      Test Drive BYD M6: EV yang Layak sebagai Mobil Keluarga
      Setyo Adi, 05 Sep, 2024
    • Opsi Fitur Pintar nan Unik yang Ditawarkan Pabrikan Dunia
      Opsi Fitur Pintar nan Unik yang Ditawarkan Pabrikan Dunia
      Muhammad Hafid, 10 Jun, 2024
    • Kerap Dibandingkan, Pilih New Toyota Rush GR Sport atau Daihatsu Terios R?
      Kerap Dibandingkan, Pilih New Toyota Rush GR Sport atau Daihatsu Terios R?
      Setyo Adi, 27 Mei, 2024
    • Pendatang Baru Citroen C3 Aircross, Lawan Pemain Lawas Toyota Rush
      Pendatang Baru Citroen C3 Aircross, Lawan Pemain Lawas Toyota Rush
      Setyo Adi, 22 Mei, 2024
    • Ragam Jenis Konfigurasi Mesin dan Segala Kelebihannya
      Ragam Jenis Konfigurasi Mesin dan Segala Kelebihannya
      Muhammad Hafid, 18 Mar, 2024
    • Kisah Kesuksesan Isuzu Menjadi Produsen Kendaraan Niaga Kelas Dunia
      Kisah Kesuksesan Isuzu Menjadi Produsen Kendaraan Niaga Kelas Dunia
      Anjar Leksana, 26 Jan, 2024
    • Cara Menangani Kondisi Mobil Alami Aquaplaning di Jalan
      Cara Menangani Kondisi Mobil Alami Aquaplaning di Jalan
      Anjar Leksana, 15 Jan, 2024

    Bandingkan

    You can add 3 variants maximum*