Mitsubishi New Xpander dan Xpander Cross Jaga Pangsa Pasar LMPV Juni 2022

Mitsubishi New Xpander dan Xpander Cross Jaga Pangsa Pasar LMPV Juni 2022

PT Mitsubishi Motors Krama Yudha Sales Indonesia (MMKSI) melaporkan hasil positif penjualan retail Juni 2022. Berkat daya beli masyarakat Indonesia yang menunjukkan peningkatan dibanding bulan sebelumnya, MMKSI berhasil mencatat angka penjualan sebesar 7.735 unit atau dengan market share 10,2 persen. Ini adalah angka untuk penjualan kendaraan penumpang dan niaga ringan Mitsubishi di seluruh Indonesia.

KEY TAKEAWAYS

  • Hasil penjualan retai Mitsubishi Juni 2022

    MMKSI berhasil mencatat angka penjualan sebesar 7.735 unit atau dengan market share 10,2 persen
  • Model paling laris

    Xpander termasuk Xpander Cross mendominasi dengan total 43 persen atau sebanyak 3.330 unit.
  • Tetsuhiro Tsuchida, Director of Sales & Marketing Division PT MMKSI mengungkapkan pada semester pertama 2022, Mitsubishi dinilai berhasil mempertahankan penjualan retail dengan sangat baik. Ini juga ditunjukkan dengan peningkatan dibandingkan  semester pertama tahun lalu. Hasil positif ini menjadi indikasi bahwa produk dan layanan Mitsubishi berhasil menjawab kebutuhan dan keinginan masyarakat.

    “Namun tentunya kami tidak akan mudah puas dan terus meningkatkan kualitas performa produk, layanan, dan petualangan untuk para konsumen kami. Hal ini untuk menjaga kepuasan dan loyalitas konsumen dan mencapai salah satu tujuan utama kami menemani life’s adventure masyarakat Indonesia lewat berbagai persembahan kami dan terus berkembang bersama menuju kehidupan yang lebih baik,” ucap Tsuchida dalam keterangannya, Jumat (15/7/2022).

    Baca juga: Program Menarik Mitsubishi Sepanjang Juli 2022, Sambangi 13 Kota

    Total angka di atas terdiri dari 5.397 unit model kendaraan penumpang. Sedangkan untuk kendaraan niaga ringan, penjualan retailnya berhasil mencapai 2.338 unit. Soal model terlaris, Xpander termasuk Xpander Cross mendominasi capaian penjualan dengan total 43 persen. Model lain yang menjadi penyumbang penjualan adalah Pajero Sport dengan kontribusi mencapai 26 persen. Model kendaraan niaga ringan seperti L300 berkontribusi sebesar 21 persen terhadap penjualan retail Mitsubishi di Juni 2022.

    Catatan yang lebih detail, model Xpander dan Xpander Cross terjual sebanyak 3.330 unit. Hasil ini membuat kedua model tersebut menjaga pangsa pasar di segmen Low multi purpose vehicle (LMPV) sebesar 21,2 persen.

    Pajero Sport berhasil membukukan total penjualan 2.066 unit. Produk yang bermain di segmen medium SUV 2.500 cc dengan penggerak 4x2 dan 4x4 ini mendapatkan pangsa pasar sebesar 56 persen. Model L300 terjual hingga 1.636 unit. Posisinya di segmen small pick up 4x2 berhasil mendapatkan pangsa pasar sebesar 52,9 persen. Terakhir, model Tritorn berhasil terjual sebanyak 683 unit. Model ini bermain di segmen pick-up 4x4 dan mempertahankan pangsa pasar sebesar 43,5 persen. (STA/TOM)

    Berikut daftar harga Mitsubishi terbaru

    New Pajero Sport

    • GLX 4x4 MT Rp554.900.000
    • Exceed 4x2 MT Rp529.600.000
    • Exceed 4x2 AT Rp544.800.000
    • Dakar 4x2 AT Rp603.200.000
    • Dakar Ultimate 4x2 AT Rp652.800.000
    • Dakar Ultimate 4x4 AT Rp712.500.000

    New Xpander

    • GLS MT Rp253.400.000
    • GLS CVT Rp262.600.000
    • Exceed MT Rp266.700.000
    • Exceed CVT Rp275.900.000
    • Sport MT Rp290.050.000
    • Sport CVT Rp304.700.000
    • Ultimate CVT Rp307.100.000

    New Xpander Cross

    • MT Rp300.950.000
    • CVT Rp315.600.000
    • Premium Package CVT Rp326.750.000

    Triton

    • GLX HR MT Single Cab 2WD Rp278.550.000
    • HDX MT Single Cab 4WD Rp363.350.000
    • HDX MT DCab 4WD Rp407.450.000
    • GLS MT DCab 4WD Rp428.500.000
    • Exceed MT Dcab 4WD Rp463.750.000
    • Ultimate AT Dcab 4WD Rp496.800.000

    L300

    • Cab Chasis Rp213.650.000
    • Pickup Flat Deck Rp218.650.000

    Baca juga: Mitsubishi Tambah Layanan 3S di Jakarta Utara

    Contents

    Setyo Adi Nugroho

    Setyo Adi Nugroho

    Pemuda asal Yogyakarta yang gemar fotografi dan dunia otomotif. Adi, begitu ia disapa, sudah cukup lama berkecimpung di jurnalisme. Khususnya otomotif. Salah satu poin paling menarik dari dirinya, sang bapak mengoleksi motor Honda Supra. Berlanjut sampai dirinya yang tetap setia menggunakan moped atau motor bebek Honda Supra di tengah terpaan gelombang skutik.

    Baca Bio Penuh

    Jual mobil anda dengan harga terbaik

    Pembeli asli yang terverifikasi Pembeli asli yang terverifikasi
    Listing gratis Listing gratis
    Daftarkan mobil Anda

    Model Mobil Mitsubishi

    • Mitsubishi Xpander
      Mitsubishi Xpander
    • Mitsubishi L300
      Mitsubishi L300
    • Mitsubishi Pajero Sport
      Mitsubishi Pajero Sport
    • Mitsubishi Xpander Cross
      Mitsubishi Xpander Cross
    • Mitsubishi XForce
      Mitsubishi XForce
    • Mitsubishi Triton
      Mitsubishi Triton
    • Mitsubishi Xpander Cross Elite
      Mitsubishi Xpander Cross Elite
    • Mitsubishi Pajero Sport Elite
      Mitsubishi Pajero Sport Elite
    • Mitsubishi L100 EV ev
      Mitsubishi L100 EV
    Harga Mobil Mitsubishi

    Jangan lewatkan

    Promo Mitsubishi Xpander, DP & Cicilan

    • Xpander GLS M/T DP Rp 14,26 Juta Angsuran Rp 20,98 Juta x 12 Bulan Rp 258,2 Juta OTR Lihat Promo
    • Xpander GLS CVT DP Rp 15,46 Juta Angsuran Rp 21,71 Juta x 12 Bulan Rp 267,4 Juta OTR Lihat Promo
    • Xpander Exceed M/T DP Rp 15,99 Juta Angsuran Rp 22,03 Juta x 12 Bulan Rp 271,5 Juta OTR Lihat Promo
    • Xpander Exceed CVT DP Rp 17,18 Juta Angsuran Rp 22,76 Juta x 12 Bulan Rp 280,7 Juta OTR Lihat Promo
    • Xpander Ultimate MT DP Rp 20,05 Juta Angsuran Rp 24,5 Juta x 12 Bulan Rp 309,3 Juta OTR Lihat Promo
    • Xpander Ultimate CVT DP Rp 22,01 Juta Angsuran Rp 25,68 Juta x 12 Bulan Rp 312,9 Juta OTR Lihat Promo

    GIIAS 2024

    IMOS 2024

    Anda mungkin juga tertarik

    • Berita
    • Artikel feature
    • Yang Akan Datang
    • Mitsubishi Xpander Hybrid hev
      Mitsubishi Xpander Hybrid
      Rp 405,5 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
      Perkiraan Diluncurkan Des, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan

    Video Mobil Mitsubishi Xpander Terbaru di Oto

    Oto
    • New Mitsubishi Xpander Ultimate CVT 2022 | Road Test | Standar Baru Kenyamanan di Kelas LMPV
      New Mitsubishi Xpander Ultimate CVT 2022 | Road Test | Standar Baru Kenyamanan di Kelas LMPV
      31 Jan, 2022 .
    • Mitsubishi New Xpander | First Drive
      Mitsubishi New Xpander | First Drive
      06 Dec, 2021 .
    • GIIAS 2021 | Mitsubishi New Xpander | Varian Termurah Kece Juga!
      GIIAS 2021 | Mitsubishi New Xpander | Varian Termurah Kece Juga!
      06 Dec, 2021 .
    • Mitsubishi New Xpander | Auto Bikin Pemilik Lama Tukar Tambah | First Impression
      Mitsubishi New Xpander | Auto Bikin Pemilik Lama Tukar Tambah | First Impression
      15 Nov, 2021 .
    • Tour de Heritage : Jelajah Lumajang Bersama Mitsubishi Xpander Ultimate
      Tour de Heritage : Jelajah Lumajang Bersama Mitsubishi Xpander Ultimate
      12 Oct, 2021 .
    • Walk Around | Mitsubishi Xpander Rockford Fosgate Black Edition 2021
      Walk Around | Mitsubishi Xpander Rockford Fosgate Black Edition 2021
      05 Jul, 2021 .
    • Mitsubishi Xpander Black Edition | Classy Black | OTO.com
      Mitsubishi Xpander Black Edition | Classy Black | OTO.com
      23 Nov, 2020 .
    • Mitsubishi Xpander Exceed | Semua Yang Perlu Anda Ketahui | OTO.com
      Mitsubishi Xpander Exceed | Semua Yang Perlu Anda Ketahui | OTO.com
      10 Apr, 2019 .
    • Mitsubishi Xpander Exceed MT | Road Test | Varian Tengah dan Transmisi Manual, Cukup? | OTO.com
      Mitsubishi Xpander Exceed MT | Road Test | Varian Tengah dan Transmisi Manual, Cukup? | OTO.com
      02 Apr, 2019 .
    • Mitsubishi Xpander GLS AT & Sport MT | First Impression | GIIAS 2018 | OTO.com
      Mitsubishi Xpander GLS AT & Sport MT | First Impression | GIIAS 2018 | OTO.com
      13 Aug, 2018 .
    Tonton Video Mobil Mitsubishi Xpander

    Bandingkan & Rekomendasi

    Mitsubishi Xpander
    Mitsubishi Xpander
    Rp 263,2 - 324,5 Juta
    Harga Xpander
    Suzuki Ertiga
    Suzuki Ertiga
    Rp 232,8 - 267,2 Juta
    Harga Ertiga
    Toyota Avanza
    Toyota Avanza
    Rp 239,7 - 276,7 Juta
    Harga Avanza
    Nissan Livina
    Nissan Livina
    Rp 320 Juta
    Harga Livina
    Suzuki XL7
    Suzuki XL7
    Rp 260,2 - 309 Juta
    Harga Suzuki XL7
    Mesin 1499
    1462
    1329
    1499
    1462
    Panjang 4595 mm
    4395 mm
    4395 mm
    4510 mm
    4450 mm
    Lebar 1750 mm
    1735 mm
    1730 mm
    1750 mm
    1775 mm
    Tinggi 1730 mm
    1690 mm
    1665 mm
    1695 mm
    1710 mm
    Ground Clearance 225 mm
    180 mm
    195 mm
    200 mm
    -
    Tempat Duduk 7
    7
    7
    7
    7
    Jenis Transmisi Manual
    Manual
    Manual
    Manual
    Manual
    Sabuk Pengaman Belakang Ya
    Ya
    Ya
    Ya
    Ya
    Radio AM/FM Ya
    Ya
    Ya
    Ya
    Ya
    Jenis penggerak -
    -
    -
    -
    -
    Bandingkan Sekarang

    Tren MPV

    • Yang Akan Datang
    • BYD D9 ev
      BYD D9
      Rp 1,056 Milyar Perkiraan Harga Jakarta Selatan
      Perkiraan Diluncurkan Nov, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
    • Mitsubishi Xpander Hybrid hev
      Mitsubishi Xpander Hybrid
      Rp 405,5 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
      Perkiraan Diluncurkan Des, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
    • Lexus LM 2024
      Lexus LM 2024
      Rp 30,63 Milyar Perkiraan Harga Jakarta Selatan
      Perkiraan Diluncurkan Des, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
    • Maxus Mifa 7 ev
      Maxus Mifa 7
      Harga menyusul
      Perkiraan Diluncurkan Des, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
    • ZEEKR 009 ev
      ZEEKR 009
      Harga menyusul
      Perkiraan Diluncurkan TBA Kabari Saya Saat Diluncurkan
    • Maxus Mifa 9 ev
      Maxus Mifa 9
      Harga menyusul
      Perkiraan Diluncurkan Des, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
    Mobil MPV Yang Akan Datang

    Artikel Mobil Mitsubishi Xpander dari Carvaganza

    • Mitsubishi Rilis Xpander Baru di Malaysia, Pakai Transmisi Beda
      Mitsubishi Rilis Xpander Baru di Malaysia, Pakai Transmisi Beda
      Anjar Leksana, 24 Sep, 2024
    • Mitsubishi Xpander Hybrid Resmi Debut di Thailand, Pakai Mesin Baru
      Mitsubishi Xpander Hybrid Resmi Debut di Thailand, Pakai Mesin Baru
      Anjar Leksana, 01 Feb, 2024
    • Mitsubishi Xpander Hybrid Segera Debut 1 Februari 2024, Bukan di Indonesia
      Mitsubishi Xpander Hybrid Segera Debut 1 Februari 2024, Bukan di Indonesia
      Anindiyo Pradhono, 27 Jan, 2024
    • Masalah Regulasi dan Harga, Mitsubishi Pilih Luncurkan Xpander Hybrid Duluan di Thailand
      Masalah Regulasi dan Harga, Mitsubishi Pilih Luncurkan Xpander Hybrid Duluan di Thailand
      Tomi Tomi, 08 Des, 2023
    • Kata CEO Mitsubishi, Xpander Hybrid Meluncur Tahun Depan
      Kata CEO Mitsubishi, Xpander Hybrid Meluncur Tahun Depan
      Anjar Leksana, 04 Agu, 2023

    Artikel Mobil Mitsubishi Xpander dari Zigwheels

    • Motovaganza
    • Artikel Feature
    • Mitsubishi Motors Car Design Center di KidZania Jakarta Semakin Atraktif
      Mitsubishi Motors Car Design Center di KidZania Jakarta Semakin Atraktif
      Anjar Leksana, 27 Okt, 2024
    • Mitsubishi Xpander Facelift di Malaysia Tetap Pakai Matik Konvensional
      Mitsubishi Xpander Facelift di Malaysia Tetap Pakai Matik Konvensional
      Anjar Leksana, 23 Sep, 2024
    • Harga Mitsubishi Xpander CVT Seken Masih Relatif Stabil
      Harga Mitsubishi Xpander CVT Seken Masih Relatif Stabil
      Anjar Leksana, 19 Apr, 2024
    • Kans Mitsubishi Mendatangkan Xpander Hybrid Series ke Indonesia
      Kans Mitsubishi Mendatangkan Xpander Hybrid Series ke Indonesia
      Anjar Leksana, 21 Feb, 2024
    • Mitsubishi Xpander HEV dan Cross HEV Meluncur, Harga Sama dengan Varian Bensin!
      Mitsubishi Xpander HEV dan Cross HEV Meluncur, Harga Sama dengan Varian Bensin!
      Anjar Leksana, 01 Feb, 2024
    •  Toyota Rush G M/T versus Mitsubishi Xpander GLS M/T, Varian Termurah Mana yang Paling Direkomendasikan?
      Toyota Rush G M/T versus Mitsubishi Xpander GLS M/T, Varian Termurah Mana yang Paling Direkomendasikan?
      Anjar Leksana, 13 Agu, 2021
    • Pilih Mitsubishi Xpander Rockford Fosgate Black Edition atau Ultimate?
      Pilih Mitsubishi Xpander Rockford Fosgate Black Edition atau Ultimate?
      Ahmad Karim, 21 Jun, 2021
    • Telisik Mitsubishi Xpander Exceed Bekas Berdasarkan Tahun, Mana Paling Menarik?
      Telisik Mitsubishi Xpander Exceed Bekas Berdasarkan Tahun, Mana Paling Menarik?
      Helmi Alfriandi, 23 Okt, 2020
    • Mitsubishi Xpander, Teman Tualang yang Aman dan Nyaman
      Mitsubishi Xpander, Teman Tualang yang Aman dan Nyaman
      Raju Febrian, 21 Agu, 2020
    • Perjalanan Panjang Kendaraan Penumpang Mitsubishi di Indonesia 
      Perjalanan Panjang Kendaraan Penumpang Mitsubishi di Indonesia 
      Raju Febrian, 19 Agu, 2020

    Bandingkan

    You can add 3 variants maximum*