Mitsubishi Mempersiapkan Jaringan Dukung Penjualan XM Concept

Mitsubishi Mempersiapkan Jaringan Dukung Penjualan XM Concept

Jakarta - Mitsubishi Indonesia tengah mempersiapkan peluncuran Small MPV mereka. Mobil berbasis purwarupa Xpander yang meluncur tahun ini, digadang bakal menjadi tulang punggung mereka ke depannya. Untuk mendukung pelayanan, mereka memperbanyak jaringan dengan membuka dealer baru di Cakung, Jakarta Timur.

“Dengan bertambahnya dealer Mitsubishi Dwindo Menteng Cakung, maka jumlah jaringan penjualan Mitsubishi menjadi 255 outlet di seluruh Indonesia. Dengan pembukaan dealer ini, kami berharap jumlah jaringan pemasaran Mitsubishi semakin tersebar lebih merata dan layanan dengan kualitas prima semakin mudah dijangkau pelanggan," jelas Hisashi Ishimaki, Presiden Direktur PT Krama Yudha Tiga Berlian Motors (KTB) hari ini (2/3).

Showroom ini dioperasikan PT Dwindo Berlian Samjaya. Perusahaan yang bernaung di bawah Deta Group itu, disebut menggelontorkan puluhan milliar untuk pembangunan fasilitas. “Kami menginvestasikan sekitar Rp 50 milliar untuk pembelian tanah, infrastruktur hingga peralatan. Kami tidak main-main pada investasi sebesar ini karena yakin produknya bisa maju. Apalagi nanti ada mobil di segmen yang lebih populer yakni Small MPV, XM,” imbuh Komisaris Deta Group, Dedi Tedja pada kesempatan yang sama.

Fasilitas yang berada di pinggir Jakarta Timur ini, menggenapkan jumlah jaringan yang dimiliki Mitsubishi Indonesia menjadi 18 showroom di wilayah DKI Jakarta dan 255 di seluruh Indonesia. Dari grup Deta sendiri, dealer ini menjadi yang ke 23 dari seluruh fasilitas yang mereka bangun untuk Mitsubishi di penjuru tanah air.

Showroom Mitsubishi Dwindo Berlian Samjaya berlokasi di Menteng Cakung dan menyanggupi pelayanan 3S (Sales, Service, Spare Parts) khusus kendaraan penumpang dan Triton. Dengan luas area 2.000 M², mereka mengambil lokasi tepatnya di di Jl.Raya Bekasi Km.26 Ujung Menteng Cakung, Jakarta Timur.

Untuk mendukung layanannya, dealer ini dilengkapi 6 stall untuk fasilitas general service dan 2 stall Mitsubishi Quick Pit (MQP). Sedikit informasi tentang MQP yaitu merupakan layanan servis ringan dengan waktu kurang dari 60 menit khusus kendaraan penumpang. Dalam kondisi beroperasi penuh, mereka mampu melayani puluhan mobil setiap harinya. Tak cuma itu, untuk pelanggan yang membutuhkan bantuan di lokasi ada fasilitas Service Booking dan HSK (Home Service Kit).

Baca Juga: Mitsubishi XM Concept Mampir ke Bandung

Ivan Hermawan

Ivan Hermawan

Pria yang gemar wisata kuliner ini memulai profesinya sebagai jurnalis otomotif di Auto Bild Indonesia. Ratusan kendaraan sudah ia jajal, dari roda dua, roda empat, roda enam, kendaraan tempur bahkan truk trailer dengan belasan roda pernah ia uji.

Baca Bio Penuh

Jual mobil anda dengan harga terbaik

Pembeli asli yang terverifikasi Pembeli asli yang terverifikasi
Listing gratis Listing gratis
Daftarkan mobil Anda

Model Mobil Mitsubishi

  • Mitsubishi Xpander
    Mitsubishi Xpander
  • Mitsubishi L300
    Mitsubishi L300
  • Mitsubishi Pajero Sport
    Mitsubishi Pajero Sport
  • Mitsubishi Xpander Cross
    Mitsubishi Xpander Cross
  • Mitsubishi XForce
    Mitsubishi XForce
  • Mitsubishi Triton
    Mitsubishi Triton
  • Mitsubishi Xpander Cross Elite
    Mitsubishi Xpander Cross Elite
  • Mitsubishi Pajero Sport Elite
    Mitsubishi Pajero Sport Elite
  • Mitsubishi L100 EV ev
    Mitsubishi L100 EV
Harga Mobil Mitsubishi

Jangan lewatkan

Promo Mitsubishi Xpander, DP & Cicilan

  • Xpander GLS M/T DP Rp 14,26 Juta Angsuran Rp 20,98 Juta x 12 Bulan Rp 258,2 Juta OTR Lihat Promo
  • Xpander GLS CVT DP Rp 15,46 Juta Angsuran Rp 21,71 Juta x 12 Bulan Rp 267,4 Juta OTR Lihat Promo
  • Xpander Exceed M/T DP Rp 15,99 Juta Angsuran Rp 22,03 Juta x 12 Bulan Rp 271,5 Juta OTR Lihat Promo
  • Xpander Exceed CVT DP Rp 17,18 Juta Angsuran Rp 22,76 Juta x 12 Bulan Rp 280,7 Juta OTR Lihat Promo
  • Xpander Ultimate MT DP Rp 20,05 Juta Angsuran Rp 24,5 Juta x 12 Bulan Rp 309,3 Juta OTR Lihat Promo
  • Xpander Ultimate CVT DP Rp 22,01 Juta Angsuran Rp 25,68 Juta x 12 Bulan Rp 312,9 Juta OTR Lihat Promo

GIIAS 2024

IMOS 2024

Anda mungkin juga tertarik

  • Berita
  • Artikel feature
  • Yang Akan Datang
  • Mitsubishi Xpander Hybrid hev
    Mitsubishi Xpander Hybrid
    Rp 405,5 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Des, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan

Video Mobil Mitsubishi Xpander Terbaru di Oto

Oto
  • New Mitsubishi Xpander Ultimate CVT 2022 | Road Test | Standar Baru Kenyamanan di Kelas LMPV
    New Mitsubishi Xpander Ultimate CVT 2022 | Road Test | Standar Baru Kenyamanan di Kelas LMPV
    31 Jan, 2022 .
  • Mitsubishi New Xpander | First Drive
    Mitsubishi New Xpander | First Drive
    06 Dec, 2021 .
  • GIIAS 2021 | Mitsubishi New Xpander | Varian Termurah Kece Juga!
    GIIAS 2021 | Mitsubishi New Xpander | Varian Termurah Kece Juga!
    06 Dec, 2021 .
  • Mitsubishi New Xpander | Auto Bikin Pemilik Lama Tukar Tambah | First Impression
    Mitsubishi New Xpander | Auto Bikin Pemilik Lama Tukar Tambah | First Impression
    15 Nov, 2021 .
  • Tour de Heritage : Jelajah Lumajang Bersama Mitsubishi Xpander Ultimate
    Tour de Heritage : Jelajah Lumajang Bersama Mitsubishi Xpander Ultimate
    12 Oct, 2021 .
  • Walk Around | Mitsubishi Xpander Rockford Fosgate Black Edition 2021
    Walk Around | Mitsubishi Xpander Rockford Fosgate Black Edition 2021
    05 Jul, 2021 .
  • Mitsubishi Xpander Black Edition | Classy Black | OTO.com
    Mitsubishi Xpander Black Edition | Classy Black | OTO.com
    23 Nov, 2020 .
  • Mitsubishi Xpander Exceed | Semua Yang Perlu Anda Ketahui | OTO.com
    Mitsubishi Xpander Exceed | Semua Yang Perlu Anda Ketahui | OTO.com
    10 Apr, 2019 .
  • Mitsubishi Xpander Exceed MT | Road Test | Varian Tengah dan Transmisi Manual, Cukup? | OTO.com
    Mitsubishi Xpander Exceed MT | Road Test | Varian Tengah dan Transmisi Manual, Cukup? | OTO.com
    02 Apr, 2019 .
  • Mitsubishi Xpander GLS AT & Sport MT | First Impression | GIIAS 2018 | OTO.com
    Mitsubishi Xpander GLS AT & Sport MT | First Impression | GIIAS 2018 | OTO.com
    13 Aug, 2018 .
Tonton Video Mobil Mitsubishi Xpander

Bandingkan & Rekomendasi

Mitsubishi Xpander
Mitsubishi Xpander
Rp 263,2 - 324,5 Juta
Harga Xpander
Suzuki Ertiga
Suzuki Ertiga
Rp 232,8 - 267,2 Juta
Harga Ertiga
Toyota Avanza
Toyota Avanza
Rp 239,7 - 276,7 Juta
Harga Avanza
Nissan Livina
Nissan Livina
Rp 320 Juta
Harga Livina
Suzuki XL7
Suzuki XL7
Rp 260,2 - 309 Juta
Harga Suzuki XL7
Mesin 1499
1462
1329
1499
1462
Panjang 4595 mm
4395 mm
4395 mm
4510 mm
4450 mm
Lebar 1750 mm
1735 mm
1730 mm
1750 mm
1775 mm
Tinggi 1730 mm
1690 mm
1665 mm
1695 mm
1710 mm
Ground Clearance 225 mm
180 mm
195 mm
200 mm
-
Tempat Duduk 7
7
7
7
7
Jenis Transmisi Manual
Manual
Manual
Manual
Manual
Sabuk Pengaman Belakang Ya
Ya
Ya
Ya
Ya
Radio AM/FM Ya
Ya
Ya
Ya
Ya
Jenis penggerak -
-
-
-
-
Bandingkan Sekarang

Tren MPV

  • Yang Akan Datang
  • BYD D9 ev
    BYD D9
    Rp 1,056 Milyar Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Nov, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • Mitsubishi Xpander Hybrid hev
    Mitsubishi Xpander Hybrid
    Rp 405,5 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Des, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • Lexus LM 2024
    Lexus LM 2024
    Rp 30,63 Milyar Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Des, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • Maxus Mifa 7 ev
    Maxus Mifa 7
    Harga menyusul
    Perkiraan Diluncurkan Des, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • ZEEKR 009 ev
    ZEEKR 009
    Harga menyusul
    Perkiraan Diluncurkan TBA Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • Maxus Mifa 9 ev
    Maxus Mifa 9
    Harga menyusul
    Perkiraan Diluncurkan Des, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
Mobil MPV Yang Akan Datang

Artikel Mobil Mitsubishi Xpander dari Carvaganza

  • Mitsubishi Rilis Xpander Baru di Malaysia, Pakai Transmisi Beda
    Mitsubishi Rilis Xpander Baru di Malaysia, Pakai Transmisi Beda
    Anjar Leksana, 24 Sep, 2024
  • Mitsubishi Xpander Hybrid Resmi Debut di Thailand, Pakai Mesin Baru
    Mitsubishi Xpander Hybrid Resmi Debut di Thailand, Pakai Mesin Baru
    Anjar Leksana, 01 Feb, 2024
  • Mitsubishi Xpander Hybrid Segera Debut 1 Februari 2024, Bukan di Indonesia
    Mitsubishi Xpander Hybrid Segera Debut 1 Februari 2024, Bukan di Indonesia
    Anindiyo Pradhono, 27 Jan, 2024
  • Masalah Regulasi dan Harga, Mitsubishi Pilih Luncurkan Xpander Hybrid Duluan di Thailand
    Masalah Regulasi dan Harga, Mitsubishi Pilih Luncurkan Xpander Hybrid Duluan di Thailand
    Tomi Tomi, 08 Des, 2023
  • Kata CEO Mitsubishi, Xpander Hybrid Meluncur Tahun Depan
    Kata CEO Mitsubishi, Xpander Hybrid Meluncur Tahun Depan
    Anjar Leksana, 04 Agu, 2023

Artikel Mobil Mitsubishi Xpander dari Zigwheels

  • Motovaganza
  • Artikel Feature
  • Mitsubishi Motors Car Design Center di KidZania Jakarta Semakin Atraktif
    Mitsubishi Motors Car Design Center di KidZania Jakarta Semakin Atraktif
    Anjar Leksana, 27 Okt, 2024
  • Mitsubishi Xpander Facelift di Malaysia Tetap Pakai Matik Konvensional
    Mitsubishi Xpander Facelift di Malaysia Tetap Pakai Matik Konvensional
    Anjar Leksana, 23 Sep, 2024
  • Harga Mitsubishi Xpander CVT Seken Masih Relatif Stabil
    Harga Mitsubishi Xpander CVT Seken Masih Relatif Stabil
    Anjar Leksana, 19 Apr, 2024
  • Kans Mitsubishi Mendatangkan Xpander Hybrid Series ke Indonesia
    Kans Mitsubishi Mendatangkan Xpander Hybrid Series ke Indonesia
    Anjar Leksana, 21 Feb, 2024
  • Mitsubishi Xpander HEV dan Cross HEV Meluncur, Harga Sama dengan Varian Bensin!
    Mitsubishi Xpander HEV dan Cross HEV Meluncur, Harga Sama dengan Varian Bensin!
    Anjar Leksana, 01 Feb, 2024
  •  Toyota Rush G M/T versus Mitsubishi Xpander GLS M/T, Varian Termurah Mana yang Paling Direkomendasikan?
    Toyota Rush G M/T versus Mitsubishi Xpander GLS M/T, Varian Termurah Mana yang Paling Direkomendasikan?
    Anjar Leksana, 13 Agu, 2021
  • Pilih Mitsubishi Xpander Rockford Fosgate Black Edition atau Ultimate?
    Pilih Mitsubishi Xpander Rockford Fosgate Black Edition atau Ultimate?
    Ahmad Karim, 21 Jun, 2021
  • Telisik Mitsubishi Xpander Exceed Bekas Berdasarkan Tahun, Mana Paling Menarik?
    Telisik Mitsubishi Xpander Exceed Bekas Berdasarkan Tahun, Mana Paling Menarik?
    Helmi Alfriandi, 23 Okt, 2020
  • Mitsubishi Xpander, Teman Tualang yang Aman dan Nyaman
    Mitsubishi Xpander, Teman Tualang yang Aman dan Nyaman
    Raju Febrian, 21 Agu, 2020
  • Perjalanan Panjang Kendaraan Penumpang Mitsubishi di Indonesia 
    Perjalanan Panjang Kendaraan Penumpang Mitsubishi di Indonesia 
    Raju Febrian, 19 Agu, 2020

Bandingkan

You can add 3 variants maximum*