Kia Siapkan Grand Sedona dan Sportage Untuk Ramaikan GIIAS 2016

Kia Siapkan Grand Sedona dan Sportage Untuk Ramaikan GIIAS 2016

Satu lagi merek asal Korea Selatan yang siap meramaikan ajang Gaikindo Indonesia Auto Show (GIIAS) 2016 adalah Kia. Pabrikan ini siap tampil maksimal di ajang GIIAS dengan meluncurkan model terbaru yakni Grand Sedona dan generasi baru medium SUV mereka, All New Sportage. Dua kendaraan baru ini bisa disaksikan masyarakat di Hall 7D Indonesia Convention Exhbibition (ICE), Bumi Serpong Damai pada 11-21 Agustus.

“GIIAS merupakan kesempatan yang baik untuk memperkenalkan Grand Sedona dan All New KIA Sportage, tutur Lawindri, Public Relation Manager KIA Mobil Indonesia (KMI), seperti disampaikan dalam laman resmi GIIAS. Model Grand Sedona mungkin masih agak asing di telinga masyarakat Indonesia, namun jika menyebut nama Carnival tentu nama ini jadi tak asing.

Sedona akan diperkenalkan di GIIAS 2016

Ya, MPV bertubuh besar yang sempat naik pamornya di era awal 2.000an ini memang sudah lama berhenti dijual oleh KMI. Kali ini, pembaruannya dijual dengan nama yang berlaku secara global, Grand Sedona. Meski tampilannya lebih cenderung cocok dibilang Van ketimbang High Roof MPV, namun dari segmen pasar, tak menutup kemungkinan jika KMI akan membuatnya bersaing dengan Nissan Serena, Toyota Nav-1 atau Mazda Biante.

Grand Sedona di pasar global dijual dengan mesin baru bertipe Lambda GDI (Gasoline Direct Injection) berkapasitas 3.3-liter dengan konfigurasi V6. Tenaganya mampu melecut hingga 276 PS pada 6.000 rpm. Adapun teknologi yang menyertai mesin ini adalah katup variabel Dual Continously Variable Valve Timing dengan piston cooling oil jet yang digunakan untuk memaksimalkan pendinginan mesin. Mesin ini disandingkan dengan transmisi otomatis 6-speed dengan pengaturan mode Power dan Efficiency. Entah apa strategi KMI untuk memperkenalkannya Grand Sedona di tanah air, apakah tetap menggunakan mesin global yang sangat besar kapasitasnya, atau ada strategi lain untuk membuatnya lebih kompetitif.

All new Sportage tampil dengan desain serba baru

Satu lagi model baru yang patut ditunggu adalah All New Sportage. Model pembaruan generasi keempat ini mengalami perubahan yang sangat signifikan baik itu di segi eksterior, interior hingga mesin. Sisi eksterior sangat berbeda dengan generasi sebelumnya, aplikasi desain global Kia baru dengan tiger nose yang lebih frontal ditampilkan. Dan yang paling unik adalah aplikasi lampu depan dan foglamp yang sangat unik. Sedangkan di sektor pendongkrak daya, mesin yang dipadankan sepertinya adalah unit Nu 2.0 D-CVVT yang mampu memproduksi tenaga maksimum 157 PS dan melontarkan torsi 196 Nm dengan sistem transmisi otomatis 6-percepatan.

Baca Juga: Inilah Kia Sportage Generasi Terbaru Yang Siap Meluncur di GIIAS 2016

Ivan Hermawan

Ivan Hermawan

Pria yang gemar wisata kuliner ini memulai profesinya sebagai jurnalis otomotif di Auto Bild Indonesia. Ratusan kendaraan sudah ia jajal, dari roda dua, roda empat, roda enam, kendaraan tempur bahkan truk trailer dengan belasan roda pernah ia uji.

Baca Bio Penuh

Jual mobil anda dengan harga terbaik

Pembeli asli yang terverifikasi Pembeli asli yang terverifikasi
Listing gratis Listing gratis
Daftarkan mobil Anda

Model Mobil Kia

  • Kia Sonet
    Kia Sonet
  • Kia Carens
    Kia Carens
  • Kia Grand Carnival
    Kia Grand Carnival
  • Kia Carnival HEV hev
    Kia Carnival HEV
  • Kia K2700
    Kia K2700
  • Kia EV9 ev
    Kia EV9
  • Kia Seltos
    Kia Seltos
  • Kia EV6 ev
    Kia EV6
Harga Mobil Kia

GIIAS 2024

IMOS 2024

Tren & Pembaruan Terbaru

Anda mungkin juga tertarik

  • Berita
  • Artikel feature

Mobil Unggulan Kia

  • Yang Akan Datang
  • VinFast VF 6 ev
    VinFast VF 6
    Rp 344,98 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan TBA Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • VinFast VF 7 ev
    VinFast VF 7
    Rp 544,98 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan TBA Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • BYD Denza D9 ev
    BYD Denza D9
    Rp 1,056 Milyar Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Feb, 2025 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • MG 3 hev
    MG 3
    Rp 203,04 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan TBA Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • Mitsubishi Xpander Hybrid hev
    Mitsubishi Xpander Hybrid
    Rp 405,5 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan TBA Kabari Saya Saat Diluncurkan

Video Mobil Kia Grand Sedona Terbaru di Oto

Oto
  • KIA Grand Sedona Diesel | Road Test | MPV Yang Sempurna? | OTO.com
    KIA Grand Sedona Diesel | Road Test | MPV Yang Sempurna? | OTO.com
    26 Mar, 2019 .
  • KIA Grand Sedona | Semua Yang Perlu Anda Ketahui | OTO.com
    KIA Grand Sedona | Semua Yang Perlu Anda Ketahui | OTO.com
    08 Mar, 2019 .
  • Kia Grand Sedona diesel 2018 | First Drive | Seperti Apa Rasanya? | OTO.com
    Kia Grand Sedona diesel 2018 | First Drive | Seperti Apa Rasanya? | OTO.com
    20 Jul, 2018 .
  • First Impression KIA Grand Sedona di GIIAS 2016 | Oto.com
    First Impression KIA Grand Sedona di GIIAS 2016 | Oto.com
    22 Aug, 2016 . 735 kali dilihat
  • Ketahui KIA Grand Sedona Lebih Mendalam di GIIAS 2016 | Oto.com
    Ketahui KIA Grand Sedona Lebih Mendalam di GIIAS 2016 | Oto.com
    16 Aug, 2016 . 611 kali dilihat
  • KIA Grand Sedona dan All New Sportage Resmi Meluncur di GIIAS 2016 | Oto.com
    KIA Grand Sedona dan All New Sportage Resmi Meluncur di GIIAS 2016 | Oto.com
    12 Aug, 2016 . 435 kali dilihat
Tonton Video Mobil Kia Grand Sedona

Tren MPV

  • Yang Akan Datang
  • BYD Denza D9 ev
    BYD Denza D9
    Rp 1,056 Milyar Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Feb, 2025 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • Mitsubishi Xpander Hybrid hev
    Mitsubishi Xpander Hybrid
    Rp 405,5 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan TBA Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • MG G90
    MG G90
    Harga menyusul
    Perkiraan Diluncurkan Des, 2025 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • Honda Odyssey 2024
    Honda Odyssey 2024
    Rp 590,72 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan TBA Kabari Saya Saat Diluncurkan
Mobil MPV Yang Akan Datang

Artikel Mobil Kia Grand Sedona dari Carvaganza

  • All-New Kia Carnival Akan Diluncurkan di Indonesia Tahun Ini?
    All-New Kia Carnival Akan Diluncurkan di Indonesia Tahun Ini?
    Alvando Noya, 12 Feb, 2021
  • Kia Grand Sedona Laris Manis di GIIAS 2016
    Kia Grand Sedona Laris Manis di GIIAS 2016
    Raju Febrian, 22 Agu, 2016
  • Kia Grand Sedona, MPV dengan Tawaran yang Berbeda
    Kia Grand Sedona, MPV dengan Tawaran yang Berbeda
    Raju Febrian, 21 Agu, 2016
  • GIIAS 2016: Kia Grand Sedona Siap Sapa Indonesia
    GIIAS 2016: Kia Grand Sedona Siap Sapa Indonesia
    Raju Febrian, 08 Agu, 2016

Artikel Mobil Kia Grand Sedona dari Zigwheels

  • Motovaganza
  • Kia Grand Sedona Generasi Keempat Meluncur, Berubah Total
    Kia Grand Sedona Generasi Keempat Meluncur, Berubah Total
    Raju Febrian, 20 Agu, 2020
  • Begini Tampilan Interior Kia Grand Sedona Baru
    Begini Tampilan Interior Kia Grand Sedona Baru
    Raju Febrian, 13 Jul, 2020
  • Kia Carnival Baru, Kian Menawan dengan Aksen Genre SUV
    Kia Carnival Baru, Kian Menawan dengan Aksen Genre SUV
    Raju Febrian, 24 Jun, 2020
  • Kia Lansir Sketsa Sedona Baru, Siap Rilis Tahun Ini
    Kia Lansir Sketsa Sedona Baru, Siap Rilis Tahun Ini
    Raju Febrian, 22 Jun, 2020

Bandingkan

You can add 3 variants maximum*