Kenalkan, Kakak DFSK Glory 580 Berbadan Bongsor dengan Head Unit Seperti Milik Almaz

Kenalkan, Kakak DFSK Glory 580 Berbadan Bongsor dengan Head Unit Seperti Milik Almaz

Forthing, sosok SUV bongsor kakak DFSK Glory 580. Kala Anda melihatnya, sepintas mirip Peugeot 3008. Apalagi dengan nuansa atap dan pilar yang serbagelap. Mobil berkode T5 ini, memiliki tampang baru sebagai model year 2020. Yang menjadi tren di pasar Cina, head unit vertikal terpasang pada kabin berukuran 12 inci. Melekat vertikal seperti milik Wuling Almaz di Indonesia.

Sebagai barang anyar, pabrikan menjanjikan tampilan superior dan atribut mobil lebih mewah. Itu dilakukan demi menjawab tantangan pasar yang makin “menggila” di Cina. Untuk diketahui, Dongfeng, perusahaan pelat merah Tiongkok ini, membesut T5 2020 hanya dalam waktu kurang dari setahun. Jangka waktu yang berbeda dengan Indonesia. Di sini, pabrikan mobil paling cepat mengeluarkan model facelift sekitar dua tahun. Tapi itulah dinamika Cina.

Dibandingkan dengan Dongfeng Forthing 2019, SUV anyar punya tampilan lebih segar. Misal pada bagian depan. Grille sepenuhnya bernuansa hitam. Garis kromium tipis membingkai kisi-kisi. Lampu di kedua sisi juga berubah, menjadi berbentuk bumerang ditemani lampu siang hari (DRL LED). Ini yang mengingatkan kita pada sosok Peugeot 3008. Maklumi saja, setengah tahun bukan waktu yang lama untuk menyulap barang lama menjadi sosok yang berbeda. Jadi, beginilah hasilnya.

Lampu belakang gaya bar masih digunakan. Logo berbahasa Inggris "Forthing" dibungkus dengan panel piano berlabur hitam. Tampilan itu mengikuti atap gelap dan bumper belakang hitam. Dari segi ukuran, Dongfeng Fengxing T5 tetap mempertahankan bentuk tubuh yang sama. Ia punya panjang 4.550 mm, lebar 1.825 mm, tinggi 1.725 mm dan jarak sumbu roda 2.720 mm.

Begitu Anda memasuki interior, nuansa dual tone pada lapisan mobil mencuat. Jok kini punya perpaduan warna kulit sintesis hitam dan putih. Termasuk atap, door trim dan sandaran kepala. Yang paling membedakan, head unit layar sentuh terpasang vertikal. Ia memiliki fitur hiburan dan konektivitas untuk beragam smartphone. Juga sebagi pusat kontrol beberapa fitur.

Ada dua opsi mesin yang tersedia. Pertama, peminum bensin berkubikasi 1,5 liter turbo yang melecutkan daya 151 PS dan torsi maksimum 210 Nm. Yang kedua, engine 1,6 liter naturally aspirated dengan tenaga maksimum 122 PS serta torsi puncak 151 Nm. Kedua mesin mengantongi standar emisi China-VI.

Untuk menyalurkan tenaga, tersedia transmisi manual 5-percepatan dipadu mesin 1,6 liter. Sedangkan transmisi otomatis 6-speed dikawinkan dapur pacu 1,5 turbo. Tidak ada perubahan harga. Forthing T5 berkisar 99.900 yuan (Rp 200 jutaan). Sementara model tujuh penumpang seharga 112.900 yuan, setara Rp 228 jutaan. (Alx/Odi)

Sumber: Chinapev

Baca Juga: SUV Baru, Adik Wuling Almaz Pakai Mesin Bensin 1.2L Turbo

Anjar Leksana

Anjar Leksana

Anjar Leksana adalah wartawan multitalenta. Ia pernah jadi guru bahasa Inggris, sebelum kepincut jadi wartawan ekonomi di salah satu majalah. Tidak lama, ia lantas tertarik dengan dunia otomotif, yang hingga sekarang dilakoni. Kiprahnya di dunia jurnalistik otomotif diawali dengan menulis untuk majalah otomotif ternama seperti Autocar Indonesia, Autobild, hingga Black Experience. Pengalamannya mengulas mobil serta pengetahuannya di bidang industri menjadi modal berharga untuk menyuguhkan tulisan yang berkualitas.

Baca Bio Penuh

Jual mobil anda dengan harga terbaik

Pembeli asli yang terverifikasi Pembeli asli yang terverifikasi
Listing gratis Listing gratis
Daftarkan mobil Anda

Model Mobil DFSK

  • DFSK Glory 560
    DFSK Glory 560
  • DFSK Supercab
    DFSK Supercab
  • DFSK Gelora
    DFSK Gelora
  • DFSK Seres E1 ev
    DFSK Seres E1
  • DFSK Glory i-Auto
    DFSK Glory i-Auto
  • DFSK Gelora Electric ev
    DFSK Gelora Electric
Harga Mobil DFSK

GIIAS 2024

IMOS 2024

Anda mungkin juga tertarik

  • Berita
  • Artikel feature
  • Yang Akan Datang
  • VinFast VF 6 ev
    VinFast VF 6
    Rp 344,98 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Des, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • VinFast VF 7 ev
    VinFast VF 7
    Rp 544,98 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Des, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • BYD D9 ev
    BYD D9
    Rp 1,056 Milyar Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Nov, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • MG 3 hev
    MG 3
    Rp 203,04 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Des, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • Mitsubishi Xpander Hybrid hev
    Mitsubishi Xpander Hybrid
    Rp 405,5 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Des, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan

Video Mobil DFSK Glory 580 Terbaru di Oto

Oto
  • Wuling Almaz vs DFSK Glory 580 | Review | Pilih Yang Mana? | OTO.com
    Wuling Almaz vs DFSK Glory 580 | Review | Pilih Yang Mana? | OTO.com
    20 May, 2019 .
  • DFSK Glory 580 | Semua Yang Perlu Anda Ketahui | OTO.com
    DFSK Glory 580 | Semua Yang Perlu Anda Ketahui | OTO.com
    21 Jan, 2019 .
  • DFSK Glory 580 | Road Test | SUV Terjangkau, Layak Dibeli? | OTO.com
    DFSK Glory 580 | Road Test | SUV Terjangkau, Layak Dibeli? | OTO.com
    15 Jan, 2019 .
  • Dfsk glory 580 | Review | Perbandingan Tipe Comfort & Luxury | OTO.com
    Dfsk glory 580 | Review | Perbandingan Tipe Comfort & Luxury | OTO.com
    27 Apr, 2018 . 640 kali dilihat
  • DSFK Glory 580 | First Drive | IIMS 2018 | OTO.com
    DSFK Glory 580 | First Drive | IIMS 2018 | OTO.com
    25 Apr, 2018 . 1K kali dilihat
  • DFSK Glory 580 I First Impression | IIMS 2018 I OTO.com
    DFSK Glory 580 I First Impression | IIMS 2018 I OTO.com
    20 Apr, 2018 . 32 kali dilihat
  • Indonesia Jadi Basis Produksi DSFK Sokon I OTO com
    Indonesia Jadi Basis Produksi DSFK Sokon I OTO com
    05 Dec, 2017 . 831 kali dilihat
  • DFSK Glory 580 Meluncur Awal 2018 I OTO com
    DFSK Glory 580 Meluncur Awal 2018 I OTO com
    05 Dec, 2017 . 1K kali dilihat
Tonton Video Mobil DFSK Glory 580

Tren SUV

  • Yang Akan Datang
  • VinFast VF 6 ev
    VinFast VF 6
    Rp 344,98 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Des, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • VinFast VF 7 ev
    VinFast VF 7
    Rp 544,98 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Des, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • MG 3 hev
    MG 3
    Rp 203,04 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Des, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • Neta U ev
    Neta U
    Rp 463,76 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Nov, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • Mazda MX-30 ev
    Mazda MX-30
    Rp 595,44 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Nov, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • Nissan Ariya ev
    Nissan Ariya
    Rp 754,32 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Nov, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
Mobil SUV Yang Akan Datang

Artikel Mobil DFSK Glory 580 dari Carvaganza

  • Glory 580 Dituntut Konsumen, DFSK Ikuti Proses Hukum
    Glory 580 Dituntut Konsumen, DFSK Ikuti Proses Hukum
    Wahyu Hariantono, 30 Jan, 2021
  • DFSK Pastikan Glory 580 Varian Termahal dan Mobil Listrik Hadir di GIIAS 2019
    DFSK Pastikan Glory 580 Varian Termahal dan Mobil Listrik Hadir di GIIAS 2019
    Raju Febrian, 05 Jul, 2019
  • DFSK Beri Cashback Rp 20 Jutaan untuk Glory 580 di PRJ 2019
    DFSK Beri Cashback Rp 20 Jutaan untuk Glory 580 di PRJ 2019
    Raju Febrian, 24 Mei, 2019
  • Beli DFSK Glory 580 Sekarang, Dapat Cashback Rp 20 Juta
    Beli DFSK Glory 580 Sekarang, Dapat Cashback Rp 20 Juta
    Raju Febrian, 16 Mei, 2019
  • DFSK Glory 580 dengan Gaya Stance Elegan, Modifikasi Minimalis
    DFSK Glory 580 dengan Gaya Stance Elegan, Modifikasi Minimalis
    Raju Febrian, 06 Mei, 2019

Artikel Mobil DFSK Glory 580 dari Zigwheels

  • Motovaganza
  • Dikeluhkan Lemah di Tanjakan, DFSK Unjuk Kemampuan Hill Hold Control di Glory 580
    Dikeluhkan Lemah di Tanjakan, DFSK Unjuk Kemampuan Hill Hold Control di Glory 580
    Anjar Leksana, 14 Des, 2020

Bandingkan

You can add 3 variants maximum*