Beredar Foto Toyota Yaris GR-4, Versi Homologasi Berdarah Rally

Beredar Foto Toyota Yaris GR-4, Versi Homologasi Berdarah Rally

Toyota baru saja menyebarkan foto dari Prototipe Yaris GR-4 melalui akun Twitter @Toyota_Europe. Sayang, hanya setengah bagian bokong yang ditampilkan. Diduga bahwa ini sebuah varian kencang dan digadang-gadang sebagai hot hatch penerus model spesial GRMN. Wujud asli hatchback misterius ini baru akan disingkap pada 17 November mendatang di Wedding Bells, Rally Australia.

toyota yaris GR-4

Bukan sekadar hot hatch, GR-4 dikabarkan menjadi spesies homologasi reli WRC. Dapat diartikan bahwa model jalan raya ini adalah basis pembangun mobil balap. Itulah mungkin alasan mengapa ia diluncurkan bersamaan dengan Rally Australia. Soal desain, kami tidak sanggup menerka seperti apa wujud keseluruhan melalui gambar minimalis. Boleh diimajinasikan ia bergaya agresif sebab foto menunjukkan rupa sepatbor lebih melar.

Presiden Gazoo Racing, Shigeki Tomoyam, pernah mengkonfirmasi terkait hal ini kepada Auto Express. “Untuk Yaris Rally generasi selanjutnya kami akan menyiapkan versi homologasi. Kami berkomitmen memproduksi sebanyak 25.000 unit dalam satu tahun sehingga ia bukanlah edisi terbatas seperti GRMN,” ujar Shigeki Tomoyam. Toyota berencana untuk luncurkan lebih dari satu versi performa, mengisi celah antara hybrid dan sang pemenang WRC.

Regulasi WRC tidak spesifik mengharuskan pabrikan memproduksi model homologasi. Beberapa merek memanfaatkan model spesifik di pasar tertentu untuk ikut berkompetisi di ajang reli. Contoh saja Peugeot sengaja produksi 206 dengan bumper lebih panjang, lalu Ford menggunakan Focus Mk1 versi pasar AS. Langkah serupa mungkin dilakukan agar basis WRC Toyota lebih mumpuni.

Setidaknya ada ubahan suspensi bila berkaca pada desain eksterior. Sumbu lebar dan posisi rendah bantu optimalkan handling. Nama GR-4 seolah menjadi petunjuk sistem penggerak empat roda. Pasar Eropa hanya kedapatan suspensi torsion beam tanpa gardan di belakang, sementara edisi 4WD bisa ditemui di Jepang. Kaki-kaki 4WD diklaim sanggup tingkatkan handling berkat konstruksi multi-link.

Komponen lain mungkin dibangun dari material ringan. Selain itu, peningkatan aerodinamika terjadi di balik ubahan tubuh gempal. Seluruh performa bisa dinikmati oleh versi WRC bila dibangun dari basis ini. Kendati begitu, belum bisa dipastikan apakah turunan homologasi bakal mengadopsi penggerak roda depan atau empat roda.

Misteri masih menyelimuti informasi dapur pacu. Model standar tersedia opsi konvensional 1.000 cc dan 1.500 cc. Jika menginginkan pemacu hybrid, akan bersinergi di mesin 1.500 cc. Seluruhnya merupakan unit 3-silinder, namun indikasi lain dari penamaan GR-4 adalah unit 4-silinder. Ini belum pasti karena sebatas dugaan saja. (Krm/Odi)

Baca Juga: Baru Diluncurkan, Toyota Raize Punya Versi TRD

Ahmad Karim

Ahmad Karim

Ahmad Karim bergabung bersama OTO.com pada bulan September 2019. Sebelumnya ia pernah magang di Majalah Autocar Indonesia, kemudian banting setir bekerja di bank. Tapi dasarnya memang doyan otomotif, bank ia tinggalkan dan bergabung bersama OTO. Penampilannya yang unik dengan rambut kribo dan dandanan era Flower Generation, bikin Karim mudah dikenali. Sehari-hari ia mengandalkan transportasi umum untuk wara-wiri. Tapi di garasinya tersimpan sebuah BMW E30 rakitan 1989.

Baca Bio Penuh

Jual mobil anda dengan harga terbaik

Pembeli asli yang terverifikasi Pembeli asli yang terverifikasi
Listing gratis Listing gratis
Daftarkan mobil Anda

Model Mobil Toyota

  • Toyota Calya
    Toyota Calya
  • Toyota Avanza
    Toyota Avanza
  • Toyota Rush
    Toyota Rush
  • Toyota Agya
    Toyota Agya
  • Toyota Kijang Innova
    Toyota Kijang Innova
  • Toyota Raize
    Toyota Raize
  • Toyota Fortuner
    Toyota Fortuner
  • Toyota Hilux
    Toyota Hilux
  • Toyota Veloz
    Toyota Veloz
  • Toyota Yaris
    Toyota Yaris
Harga Mobil Toyota

Jangan lewatkan

Promo Toyota Yaris, DP & Cicilan

GIIAS 2024

IMOS 2024

Tren & Pembaruan Terbaru

Anda mungkin juga tertarik

  • Berita
  • Artikel feature

Mobil Unggulan Toyota

  • Yang Akan Datang

Video Mobil Toyota Yaris Terbaru di Oto

Oto
  • Toyota Yaris 2020 | Review | Bisa Parkir Sendiri! | OTO.com
    Toyota Yaris 2020 | Review | Bisa Parkir Sendiri! | OTO.com
    06 Apr, 2020 .
  • Toyota Yaris 2018 | Semua Yang Perlu Anda ketahui | OTO.com
    Toyota Yaris 2018 | Semua Yang Perlu Anda ketahui | OTO.com
    02 Jan, 2019 .
  • Toyota Yaris 2018 | Road Test | Yakin, Lebih Fun To Drive? | OTO.com
    Toyota Yaris 2018 | Road Test | Yakin, Lebih Fun To Drive? | OTO.com
    28 Dec, 2018 .
  • Toyota Yaris Baru vs Honda Jazz I OTO.com
    Toyota Yaris Baru vs Honda Jazz I OTO.com
    14 Mar, 2018 . 2K kali dilihat
  • First impression Toyota New Yaris 2018 I OTO.Com
    First impression Toyota New Yaris 2018 I OTO.Com
    26 Feb, 2018 . 462 kali dilihat
  • Toyota Yaris 2018 Meluncur, Fiturnya Berlimpah I OTO.Com
    Toyota Yaris 2018 Meluncur, Fiturnya Berlimpah I OTO.Com
    21 Feb, 2018 . 186 kali dilihat
  • Take a Closer Look New Yaris 2018
    Take a Closer Look New Yaris 2018
    20 Feb, 2018 . 1K kali dilihat
Tonton Video Mobil Toyota Yaris

Bandingkan & Rekomendasi

Toyota Yaris
Toyota Yaris
Rp 329,4 - 348,2 Juta
Harga Yaris
Mazda 2
Mazda 2
Rp 367,7 Juta
Harga Mazda 2
Honda City Hatchback
Honda City Hatchback
Rp 352,5 - 382,5 Juta
Harga City Hatchback
Wuling Air EV ev
Wuling Air EV
Rp 209 - 302,5 Juta
Harga Air EV
Suzuki Baleno
Suzuki Baleno
Rp 285,8 Juta
Harga Baleno
Jenis Bahan Bakar Bensin
Bensin
Bensin
Electric
Bensin
Mesin 1496
1496
1498
-
1462
Tenaga 106
109
119
40
103
Torsi 140 Nm
144 Nm
145 Nm
110 Nm
138 Nm
Jenis Transmisi Manual
Otomatis
Manual
Otomatis
Otomatis
Mesin 1.5L Petrol Engine, In-Line 4 Cylinder 16 Valve DOHC
1.5L Petrol Engine, In-Line 4 Cylinder 16 Valve DOHC
1.5L Petrol Engine, 4 Cylinder 16 Valve DOHC
-
1.5L Petrol Engine, In-Line 4 Cylinder 16 Valve
Ground Clearance -
152 mm
-
-
160 mm
Bandingkan Sekarang

Tren Hatchback

  • Yang Akan Datang
  • DFSK Mini EV ev
    DFSK Mini EV
    Rp 220 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan TBA Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • Wuling E100 ev
    Wuling E100
    Rp 345,6 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan TBA Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • Wuling E200 ev
    Wuling E200
    Rp 480 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan TBA Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • Nissan Note e-Power
    Nissan Note e-Power
    Rp 2,908 Milyar Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan TBA Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • Smart #1 ev
    Smart #1
    Harga menyusul
    Perkiraan Diluncurkan TBA Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • Nissan Sakura ev
    Nissan Sakura
    Harga menyusul
    Perkiraan Diluncurkan TBA Kabari Saya Saat Diluncurkan
Mobil Hatchback Yang Akan Datang

Artikel Mobil Toyota Yaris dari Carvaganza

  • TYCI Gelar Rapat Anggota, Tunjuk Ketua Umum Baru
    TYCI Gelar Rapat Anggota, Tunjuk Ketua Umum Baru
    Muhammad Hafid, 01 Mar, 2024
  • New Yaris GR Sport Tinggal Selangkah Lagi Juara ITCR 1.600 Max ISSOM 2023
    New Yaris GR Sport Tinggal Selangkah Lagi Juara ITCR 1.600 Max ISSOM 2023
    Eka Zulkarnain H, 20 Sep, 2023
  • Toyota Indonesia Mulai Produksi Yaris Cross, Langsung Ekspor
    Toyota Indonesia Mulai Produksi Yaris Cross, Langsung Ekspor
    Eka Zulkarnain H, 13 Jun, 2023
  • Akhirnya Harga Toyota Yaris Cross Muncul, Mulai Rp351 Juta
    Akhirnya Harga Toyota Yaris Cross Muncul, Mulai Rp351 Juta
    Setyo Adi, 13 Jun, 2023
  • Meluncur Perdana di Dunia, Begini Spek Lengkap Toyota Yaris Cross
    Meluncur Perdana di Dunia, Begini Spek Lengkap Toyota Yaris Cross
    Anjar Leksana, 16 Mei, 2023

Artikel Mobil Toyota Yaris dari Zigwheels

  • Motovaganza
  • Artikel Feature
  • Ingin Beli Toyota New Yaris 2023, Cek Harga dan Skema Kreditnya
    Ingin Beli Toyota New Yaris 2023, Cek Harga dan Skema Kreditnya
    Anjar Leksana, 11 Mei, 2023
  • Toyota Yaris GR Sport Mendapat Perubahan Ringan Demi Tetap Eksis
    Toyota Yaris GR Sport Mendapat Perubahan Ringan Demi Tetap Eksis
    Anindiyo Pradhono, 10 Mei, 2023
  • Toyota Astra Motor Mau Jual Yaris Cross Tahun Ini?
    Toyota Astra Motor Mau Jual Yaris Cross Tahun Ini?
    Anjar Leksana, 12 Apr, 2023
  • Toyota Yaris Facelift Ketiga Kalinya di Pasar Thailand
    Toyota Yaris Facelift Ketiga Kalinya di Pasar Thailand
    Setyo Adi, 10 Mar, 2023
  • Toyota Yaris Heykers Bekas, Hatchback Jangkung Seharga Agya Baru
    Toyota Yaris Heykers Bekas, Hatchback Jangkung Seharga Agya Baru
    Anindiyo Pradhono, 09 Des, 2021
  • KOMPARASI: Adu Komplet Toyota Yaris 2020 Vs Mazda2
    KOMPARASI: Adu Komplet Toyota Yaris 2020 Vs Mazda2
    Raju Febrian, 19 Sep, 2020
  • KOMPARASI: Toyota Yaris Facelift Vs Honda Jazz, Mana Lebih Oke
    KOMPARASI: Toyota Yaris Facelift Vs Honda Jazz, Mana Lebih Oke
    Raju Febrian, 09 Sep, 2020

Bandingkan

You can add 3 variants maximum*