Langkah yang Perlu Dilakukan Saat Menerima Mobil Baru di Rumah

Langkah yang Perlu Dilakukan Saat Menerima Mobil Baru di Rumah

Belakangan pemilik kendaraan baru meningkat cukup pesat. Banyak yang memanfaatkan diskon pajak PPnBM pemerintah serta beberapa kemudahan lain baik promo maupun potongan harga kendaraan. Tapi banyak yang belum memahami apa yang perlu dilakukan saat menerima kendaraan baru? Bagaimana saat kendaraan tersebut datang dan tiba di garasi rumah?

Mitsubishi memiliki tips yang bisa dilakukan bagi para pemilik kendaraan baru. Tidak hanya senang karena sudah memiliki mobil baru tapi juga perlu melakukan beberapa tahapan ini.

Minta pengiriman di siang hari. Pihak dealer selalu mengutamakan pengiriman mobil ke konsumen di siang hari, namun ada juga karena keterbatasan konsumen harus bekerja sehingga dikirimnya malam hari setelah pulang kerja. Hal ini sebaiknya dihindari, usahakan serah terima unit dilakukan siang hari. Tujuannya untuk bisa melakukan pengecekan dengan seksama di saat hari masih terang.

Kemudian cek seluruh kondisi eksterior. Pastikan Anda sebagai pemilik melakukan pengecekan di setiap sisi kendaraan, terutama di bagian luar. Periksa apakah kondisi bodi mobil dan cat sesuai ekspektasi. Jika ada yang dirasa kurang memuaskan seperti ada baret atau jarak bodi yang renggang maka bisa langsung tanyakan ke pihak dealer dan meminta pertanggungjawaban dari mereka.

Langkah selanjutnya periksa bagian kabin. Setelah memastikan kondisi luar mobil aman, maka jangan lupa cek kondisi bagian dalam kabin. Umumnya mobil baru akan dikirimkan lengkap dengan plastik pembungkus di bagian dalam mobil. Lepaskan semua pembungkus ini untuk memastikan tidak ada noda atau barang yang kurang lengkap. Periksa juga kondisi ban cadangan dan semua kelengkapan buku manual serta toolkit dan APAR ada di dalam mobil.

Berikutnya cek fitur dan lampu-lampu. Lakukan pemeriksaan fitur dan perangkat di dalam mobil berfungsi normal. Cek semua fitur seperti lampu-lampu berfungsi normal, perangkat audio, hingga ke fungsi pendingin atau AC mobil. Jika semua berfungsi normal dan tidak ada bunyi-bunyi atau masalah lain maka mobil bisa dilakukan pengetesan.

Saat proses serah terima ini juga dari pihak dealer wajib untuk memberikan pengetahuan dasar mengenai kendaraan baru kepada konsumen, biasanya mengenai cara pengoperasian, dan fitur-fitur umum. Maka sebagai konsumen harus memperhatikan dengan seksama apa saja yang diterangkan dan memastikan semua fitur berfungsi dengan baik.

Untuk proses serah terima mobil, dalam contoh ini produk Mitsubishi, Anda juga sudah bisa melakukan aktivasi garansi kendaraan secara langsung dari smartphone. Selain bisa melacak proses pemesanan kendaraan sampai serah terima, dengan aplikasi My Mitsubishi Motors ID (MMID) akan dipandu oleh sales yang bertugas untuk aktivasi garansi mobil baru Anda dari aplikasi.

Baca juga: Tips Mudah untuk Menjaga Nilai Jual Kembali Kendaraan, Manfaatkan Bengkel Resmi

Langkah penting lainnya, lakukan tes jalan. Sebelum serah terima, cek juga kondisi odometer mobil baru, memang tidak mungkin posisinya berada di 0 km, tapi jarak tempuh yang wajar adalah di bawah 50 km. Jangan lupa tes jalan untuk memastikan tidak ada bunyi-bunyi di sektor kaki-kaki dan juga mesin yang mengganggu.

Terakhir adalah memastikan semua surat-surat seperti STNK dan plat nomor sudah lengkap dan sesuai dengan nomor rangka serta nomor mesin mobil Anda. Pastikan juga data-data yang ada di STNK sesuai dengan data kependudukan Anda, karena jika ada perbedaan maka harus melakukan pengurusan ulang yang memakan waktu dan biaya lagi.

Informasi tambahan, Mitsubishi memudahkan seluruh proses penyerahan kendaraan melalui aplikasi MMID. Saat kendaraan di diler sudah melalui proses Pre Delivery Inspection (PDI) untuk memastikan unit yang dikirim tidak ada masalah dan kondisi benar-benar baru. Pada aplikasi MMID, terdapat daftar yang dapat dilihat bersama tenaga sales bersama konsumen, saat kondisi kendaraan sudah sesuai maka konsumen menekan "konfirmasi terima kendaraan".

Proses PDI ini pihak dealer melakukan proses poles bodi kendaraan, pemasangan kaca film dan aksesoris resmi sesuai permintaan konsumen. Jika didapati ada kendala kerusakan atau kekurangan pada kendaraan yang baru dikirim, konsumen berhak meminta penanganan agar kondisi sesuai dengan permintaan. Melalui aplikasi ini Anda juga bisa mengaktifkan garansi kendaraan dengan mudah hanya melalui smartphone.

Satu lagi, setelah mobil dinyatakan aman dan Anda sudah melakukan proses serah terima maka jangan lupa untuk membaca buku manual kendaraan. Hal ini agar konsumen memahami jika ada masalah yang terjadi di kemudian hari. Pihak diler pun akan menjelaskan mengenai hak dan kewajiban pemilik kendaraan sesuai yang tertera pada buku pedoman pemilik kendaraan dan buku service pemilik kendaraan. Selanjutnya, pemilik diharapkan agar mengikuti jadwal perawatan berkala ke bengkel resmi terdekat. (Sta/Raju)

Baca juga: Berkaca pada Kecelakaan Hyundai Palisade, Waspada Berkendara Dekat Truk

Setyo Adi Nugroho

Setyo Adi Nugroho

Pemuda asal Yogyakarta yang gemar fotografi dan dunia otomotif. Adi, begitu ia disapa, sudah cukup lama berkecimpung di jurnalisme. Khususnya otomotif. Salah satu poin paling menarik dari dirinya, sang bapak mengoleksi motor Honda Supra. Berlanjut sampai dirinya yang tetap setia menggunakan moped atau motor bebek Honda Supra di tengah terpaan gelombang skutik.

Baca Bio Penuh

Jual mobil anda dengan harga terbaik

Pembeli asli yang terverifikasi Pembeli asli yang terverifikasi
Listing gratis Listing gratis
Daftarkan mobil Anda

GIIAS 2024

IMOS 2024

Anda mungkin juga tertarik

  • Berita
  • Artikel feature
  • Yang Akan Datang
  • VinFast VF 6 ev
    VinFast VF 6
    Rp 344,98 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Des, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • VinFast VF 7 ev
    VinFast VF 7
    Rp 544,98 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Des, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • MG 3 hev
    MG 3
    Rp 203,04 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Des, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • Mitsubishi Xpander Hybrid hev
    Mitsubishi Xpander Hybrid
    Rp 405,5 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Des, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • BYD Atto 4 ev
    BYD Atto 4
    Rp 464,33 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Des, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan

Video Mobil Terbaru di Oto

Oto
  • AION V: SUV LISTRIK 5 PENUMPANG BERTABUR FITUR
    AION V: SUV LISTRIK 5 PENUMPANG BERTABUR FITUR
    26 Nov, 2024 .
  • ZEEKR X, TAMPIL MODIS DAN MEWAH, HARGANYA DI ATAS RP1 MILIAR!
    ZEEKR X, TAMPIL MODIS DAN MEWAH, HARGANYA DI ATAS RP1 MILIAR!
    25 Nov, 2024 .
  • ALETRA L8 EV, MPV LISTRIK KELUARGA TERBARU HARGANYA RP400 JUTAAN!
    ALETRA L8 EV, MPV LISTRIK KELUARGA TERBARU HARGANYA RP400 JUTAAN!
    22 Nov, 2024 .
  • CHERY J6: HARGA MIRIP JIMNY TAPI INI LISTRIK
    CHERY J6: HARGA MIRIP JIMNY TAPI INI LISTRIK
    14 Nov, 2024 .
  • BAIC BJ80, WUJUDNYA MUDAH DIKENALI DAN PERFORMA OKE PUNYA!
    BAIC BJ80, WUJUDNYA MUDAH DIKENALI DAN PERFORMA OKE PUNYA!
    05 Nov, 2024 .
  • TEST DRIVE BYD M6: BONGKAR KELEBIHAN DAN KEKURANGANNYA
    TEST DRIVE BYD M6: BONGKAR KELEBIHAN DAN KEKURANGANNYA
    29 Oct, 2024 .
  • FIRST DRIVE ALL NEW HYUNDAI SANTA FE HYBRID 2024, INI YANG BERUBAH
    FIRST DRIVE ALL NEW HYUNDAI SANTA FE HYBRID 2024, INI YANG BERUBAH
    29 Oct, 2024 .
  • AION HYPTEC HT: TEST LENGKAP BUAT HARIAN SUV COUPE EV RP680 JUTAAN
    AION HYPTEC HT: TEST LENGKAP BUAT HARIAN SUV COUPE EV RP680 JUTAAN
    24 Oct, 2024 .
  • KOMPARASI WULING CLOUD EV VS AION Y PLUS, HANYA SELISIH RP17 JUTA SAJA
    KOMPARASI WULING CLOUD EV VS AION Y PLUS, HANYA SELISIH RP17 JUTA SAJA
    18 Oct, 2024 .
  • HYUNDAI ALL NEW KONA ELECTRIC SANGGUP JAKARTA - SEMARANG TANPA CAS
    HYUNDAI ALL NEW KONA ELECTRIC SANGGUP JAKARTA - SEMARANG TANPA CAS
    15 Oct, 2024 .
Tonton Video Mobil

Artikel Mobil dari Carvaganza

  • Dapat ADAS Canggih, Mari Bedah Fitur Baru Mitsubishi XForce with Diamond Sense
    Dapat ADAS Canggih, Mari Bedah Fitur Baru Mitsubishi XForce with Diamond Sense
    Anjar Leksana, Hari ini
  • GJAW 2024: Bawa Program Spesial, Honda Pamer Line Up Lengkap
    GJAW 2024: Bawa Program Spesial, Honda Pamer Line Up Lengkap
    Muhammad Hafid, Hari ini
  • Mengenal Merek Aletra, Pemain Baru Segmen EV di Indonesia
    Mengenal Merek Aletra, Pemain Baru Segmen EV di Indonesia
    Setyo Adi, Hari ini
  • Jaguar Rilis Identitas dan Logo Baru, Kontroversial Dikaitkan Isu LGBT
    Jaguar Rilis Identitas dan Logo Baru, Kontroversial Dikaitkan Isu LGBT
    Wahyu Hariantono, Hari ini
  • BYD Pastikan Bawa Merek Denza ke Indonesia Tahun Depan
    BYD Pastikan Bawa Merek Denza ke Indonesia Tahun Depan
    Tomi Tomi, Hari ini

Artikel Mobil dari Zigwheels

  • Motovaganza
  • Tips
  • Review
  • Artikel Feature
  • advice
  • Innova Community Kopdar Sekaligus Tanam Pohon di Kuningan, Jawa Barat
    Innova Community Kopdar Sekaligus Tanam Pohon di Kuningan, Jawa Barat
    Anjar Leksana, 25 Nov, 2024
  • Zeekr Resmi Meluncurkan X dan 009
    Zeekr Resmi Meluncurkan X dan 009
    Anjar Leksana, 23 Nov, 2024
  • Ford Rilis 3 Model Baru di GJAW 2024
    Ford Rilis 3 Model Baru di GJAW 2024
    Anjar Leksana, 23 Nov, 2024
  • Rilis di GJAW, Aletra L8 EV Dijual dari Rp415 Juta
    Rilis di GJAW, Aletra L8 EV Dijual dari Rp415 Juta
    Anjar Leksana, 23 Nov, 2024
  • Hyundai Tucson Terbaru Meluncur dengan Dua Pilihan Mesin
    Hyundai Tucson Terbaru Meluncur dengan Dua Pilihan Mesin
    Muhammad Hafid, 22 Nov, 2024
  • Menyiasati Terjebak Macet Horor Berjam-jam
    Menyiasati Terjebak Macet Horor Berjam-jam
    Setyo Adi, 20 Sep, 2024
  • Supaya Hemat Baterai, Terapkan Cara Mengendarai Mobil Listrik Seperti Ini
    Supaya Hemat Baterai, Terapkan Cara Mengendarai Mobil Listrik Seperti Ini
    Anjar Leksana, 06 Sep, 2024
  • Cara Mudah Klaim Asuransi Kendaraan
    Cara Mudah Klaim Asuransi Kendaraan
    Anjar Leksana, 04 Sep, 2024
  • Habis Road Trip, Periksa Komponen Penting Mobil Ini
    Habis Road Trip, Periksa Komponen Penting Mobil Ini
    Setyo Adi, 24 Jun, 2024
  • Efek Fatal Aquaplaning, Begini Cara Menghindarinya
    Efek Fatal Aquaplaning, Begini Cara Menghindarinya
    Anjar Leksana, 26 Jan, 2024
  • BYD M6: Format Mobil Keluarga, Mudah Diterima
    BYD M6: Format Mobil Keluarga, Mudah Diterima
    Muhammad Hafid, 13 Nov, 2024
  • First Drive Rolls-Royce Spectre: Kemewahan Sempurna dari Mobil Listrik
    First Drive Rolls-Royce Spectre: Kemewahan Sempurna dari Mobil Listrik
    Wahyu Hariantono, 09 Okt, 2024
  • Seres E1: Mobil Listrik Imut yang Layak Dilirik Juga
    Seres E1: Mobil Listrik Imut yang Layak Dilirik Juga
    Ardiantomi, 07 Okt, 2024
  • First Drive Ferrari Roma Spider: Prancing Horse Buat Harian
    First Drive Ferrari Roma Spider: Prancing Horse Buat Harian
    Anindiyo Pradhono, 04 Okt, 2024
  • First Drive Neta X 500: Tampilan Menawan, Performa Pas dan Kompetitif
    First Drive Neta X 500: Tampilan Menawan, Performa Pas dan Kompetitif
    Anjar Leksana, 28 Sep, 2024
  • Kompetitor yang Harus Mewaspadai Kehadiran Toyota Hilux Rangga
    Kompetitor yang Harus Mewaspadai Kehadiran Toyota Hilux Rangga
    Anjar Leksana, 17 Okt, 2024
  • Daftar 8 Mobil dan Motor yang Menggunakan Nama Sama
    Daftar 8 Mobil dan Motor yang Menggunakan Nama Sama
    Anjar Leksana, 03 Okt, 2024
  • Opsi Fitur Pintar nan Unik yang Ditawarkan Pabrikan Dunia
    Opsi Fitur Pintar nan Unik yang Ditawarkan Pabrikan Dunia
    Muhammad Hafid, 10 Jun, 2024
  • Kerap Dibandingkan, Pilih New Toyota Rush GR Sport atau Daihatsu Terios R?
    Kerap Dibandingkan, Pilih New Toyota Rush GR Sport atau Daihatsu Terios R?
    Setyo Adi, 27 Mei, 2024
  • Pendatang Baru Citroen C3 Aircross, Lawan Pemain Lawas Toyota Rush
    Pendatang Baru Citroen C3 Aircross, Lawan Pemain Lawas Toyota Rush
    Setyo Adi, 22 Mei, 2024
  • Cara Menangani Kondisi Mobil Alami Aquaplaning di Jalan
    Cara Menangani Kondisi Mobil Alami Aquaplaning di Jalan
    Anjar Leksana, 15 Jan, 2024

Bandingkan

You can add 3 variants maximum*