Menanti Sistem Hybrid Yamaha di Mio, Soul GT, X-Ride dan Fino

Menanti Sistem Hybrid Yamaha di Mio, Soul GT, X-Ride dan Fino

Yamaha akhirnya meluncurkan motor dengan sistem hybrid. Perkenalan perdana ini, dilakukan di Thailand pada Grand Filano Hybrid. Ya, ini kali pertama untuk pabrikan berlambang garputala menerapkan sistem kombinasi: mesin cetus api konvensional dengan panduan baterai motor elektrik.

grand filano hybrid Yamaha Grand Filano Hybrid

Menariknya, sistem ini ada di motor Grand Filano, kuda besi yang terhitung sebagai skutik entry level. Berbeda dengan Honda yang menerapkannya pada skuter premium, PCX. Alhasil, harga PCX Hybrid pun melejit ke level Rp 40,3 juta. Harga Yamaha Grand Filano Hybrid hanya Rp 24 jutaan.

Hal menarik kedua, Grand Filano Hybrid mengambil basis mesin 125 cc berpendingin udara. Unit ini sangat banyak digunakan Yamaha Indonesia Motor Manufacturing (YIMM) untuk motor yang mereka distribusikan di tanah air. Sebut saja Mio, Soul GT, Fino, hingga X-Ride, menggunakan pemompa daya berdaya itu.

Seperti diketahui, mesin 125 cc merupakan unit pacu daya paling kecil yang ada di skuter Yamaha di Indonesia. Meski tanpa pendingin cairan, beberapa motor pengguna mesin ini, sudah mengadopsi sistem canggih berupa pendekatan Blue Core yang hemat bahan bakar ditambah Smart Stop System (SSS).

Strategi Honda dan Yamaha yang kerap bermain di pasar yang berbeda, pun kian menguatkan prediksi kami. Di kala Honda menikmati besarnya peminat skuter entry level, Yamaha meraup keuntungan dengan membludaknya pemesan NMax.

Jika Honda sekarang mengadopsi hybrid untuk PCX, tak heran jika akhirnya kita bakal melihat sistem Hybrid muncul lebih dulu di lini Yamaha seperti Soul GT atau mungkin Mio.

Pihak Yamaha yang kami hubungi sempat menjawab perihal sistem hybrid untuk motor mereka. "Pastinya secara teknologi (hybrid) Yamaha sudah punya. Hanya saja, yang perlu diingat, penerapan teknologi harus sesuai kebutuhan agar tidak sia sia," ujar Manager Marketing PT Yamaha Indonesia Motor Manufacturing (YIMM), Antonius Widiantoro saat dihubungi OTO.com, kemarin malam (17/7). Pertanyaan ini kami lemparkan untuk mengonfirmasi penggunaan peranti itu untuk NMax.

Ada tiga komponen penting pada sistem hybrid Yamaha; Baterai, mesin dengan Smart Motor Generator dan Smart Generator Control Unit. Jika melihat konfigurasi alatnya, memang mirip prinsipnya dengan PCX Hybrid. Bedanya, tak ada baterai lithium khusus pada Grand Filano Hybrid. Di bawah jok hanya ada satu baterai konvensional dengan daya yang berbeda dengan motor konvensional. Hal ini pula yang memungkinkan Yamaha mampu menjual motor dengan sistem canggih berharga relatif terjangkau. Detailnya seperti apa, nantikan di ulasan berikutnya. (Van/Odi)

Baca Juga: Test Ride: Benarkah Yamaha Lexi Lebih Irit Dibanding Mio?

Ivan Hermawan

Ivan Hermawan

Pria yang gemar wisata kuliner ini memulai profesinya sebagai jurnalis otomotif di Auto Bild Indonesia. Ratusan kendaraan sudah ia jajal, dari roda dua, roda empat, roda enam, kendaraan tempur bahkan truk trailer dengan belasan roda pernah ia uji.

Baca Bio Penuh

Model Motor Yamaha

  • Yamaha Jupiter Z1
    Yamaha Jupiter Z1
  • Yamaha Fino 125
    Yamaha Fino 125
  • Yamaha Nmax
    Yamaha Nmax
  • Yamaha Fazzio
    Yamaha Fazzio
  • Yamaha Mio M3 125
    Yamaha Mio M3 125
  • Yamaha Aerox Connected
    Yamaha Aerox Connected
  • Yamaha WR155 R
    Yamaha WR155 R
  • Yamaha MX King
    Yamaha MX King
  • Yamaha Nmax Turbo
    Yamaha Nmax Turbo
  • Yamaha Grand Filano Hybrid Connected
    Yamaha Grand Filano Hybrid Connected
Harga Motor Yamaha

GIIAS 2024

IMOS 2024

Anda mungkin juga tertarik

  • Berita
  • Artikel feature
  • Yang Akan Datang
  • Yamaha Niken
    Yamaha Niken
    Harga menyusul
    Perkiraan Diluncurkan Jan, 2025 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • Yamaha Cygnus X
    Yamaha Cygnus X
    Harga menyusul
    Perkiraan Diluncurkan Jan, 2025 Kabari Saya Saat Diluncurkan

Video Motor Yamaha Terbaru di Oto

Oto
  • YAMAHA TAMBAH WARNA BARU GRAND FILANO, FITUR MAKIN BIKIN NYAMAN
    YAMAHA TAMBAH WARNA BARU GRAND FILANO, FITUR MAKIN BIKIN NYAMAN
    05 Nov, 2024 .
  • 562 KILOMETER PERTAMA PAKAI YAMAHA NMAX TURBO
    562 KILOMETER PERTAMA PAKAI YAMAHA NMAX TURBO
    20 Aug, 2024 .
  • Pembuktian "Turbo" di Yamaha Nmax Terbaru, Kami Jajal Impresi berkendaranya
    Pembuktian "Turbo" di Yamaha Nmax Terbaru, Kami Jajal Impresi berkendaranya
    01 Jul, 2024 .
  • New Yamaha NMax Turbo 2024, Ini Ubahan dan Cara Kerja “Turbo”nya
    New Yamaha NMax Turbo 2024, Ini Ubahan dan Cara Kerja “Turbo”nya
    13 Jun, 2024 .
  • 133 Kilometer Pertama Jajal Yamaha LEXi LX 155, Menarik Sih Tapi….. | First Ride
    133 Kilometer Pertama Jajal Yamaha LEXi LX 155, Menarik Sih Tapi….. | First Ride
    12 Feb, 2024 .
  • Yamaha Lexi Lx 155, Performa Lebih Gahar dari Aerox dan Nmax!
    Yamaha Lexi Lx 155, Performa Lebih Gahar dari Aerox dan Nmax!
    30 Jan, 2024 .
  • Awas Oli Palsu Bikin Jebol Mesin dan Kantong, Ini Tips Jitu Bedakannya
    Awas Oli Palsu Bikin Jebol Mesin dan Kantong, Ini Tips Jitu Bedakannya
    08 Jan, 2024 .
  • Yamaha XMAX Tech Max, 5 Detail Pembeda Bikin Jadi Lebih Mewah
    Yamaha XMAX Tech Max, 5 Detail Pembeda Bikin Jadi Lebih Mewah
    19 Dec, 2023 .
  • Yamaha XMAX Tech Max, 5 Detail Pembeda Bikin Jadi Lebih Mewah
    Yamaha XMAX Tech Max, 5 Detail Pembeda Bikin Jadi Lebih Mewah
    13 Dec, 2023 .
  • Suzuki Burgman Street 125 EX vs Yamaha Lexi 125, Mana Paling Layak Dibeli?
    Suzuki Burgman Street 125 EX vs Yamaha Lexi 125, Mana Paling Layak Dibeli?
    20 Nov, 2023 .
Tonton Video Motor Yamaha

Artikel Motor Yamaha dari Zigwheels

  • Motovaganza
  • Review
  • Artikel Feature
  • Janus 125, Jagoan Model Entry Level Yamaha Vietnam
    Janus 125, Jagoan Model Entry Level Yamaha Vietnam
    Anjar Leksana, 22 Okt, 2024
  • Yamaha R25 Terbaru Meluncur di IMOS 2024, Ini Kata Yamaha
    Yamaha R25 Terbaru Meluncur di IMOS 2024, Ini Kata Yamaha
    Bangkit Jaya Putra, 21 Okt, 2024
  • Yamaha Meluncurkan YZF-R9 2025, Tapi Bukan Menggantikan R6
    Yamaha Meluncurkan YZF-R9 2025, Tapi Bukan Menggantikan R6
    Zenuar Istanto, 18 Okt, 2024
  • Yamaha AG125 Trail Bergaya Oldschool buat Dipakai di Peternakan
    Yamaha AG125 Trail Bergaya Oldschool buat Dipakai di Peternakan
    Anjar Leksana, 18 Okt, 2024
  • Bebek Trail Yamaha PG-1 Berpeluang Dijual di Indonesia
    Bebek Trail Yamaha PG-1 Berpeluang Dijual di Indonesia
    Bangkit Jaya Putra, 14 Okt, 2024
  • Test Ride Yamaha Nmax "Turbo": Road Trip Bali-Lombok Membuktikan Segala Kelebihan dan Kekurangannya
    Test Ride Yamaha Nmax "Turbo": Road Trip Bali-Lombok Membuktikan Segala Kelebihan dan Kekurangannya
    Bangkit Jaya Putra, 03 Sep, 2024
  • First Ride Yamaha Nmax "Turbo": Ada Sensasi yang Berbeda
    First Ride Yamaha Nmax "Turbo": Ada Sensasi yang Berbeda
    Setyo Adi, 01 Jul, 2024
  • First Ride Yamaha LEXi LX 155: Pantas Naik Kelas?
    First Ride Yamaha LEXi LX 155: Pantas Naik Kelas?
    Bangkit Jaya Putra, 27 Feb, 2024
  • First Ride Yamaha Grand Filano: Desain Classy Bikin Jatuh Hati
    First Ride Yamaha Grand Filano: Desain Classy Bikin Jatuh Hati
    Setyo Adi, 02 Mar, 2023
  • First Ride Yamaha Xmax Connected: Makin Enak Buat Touring!
    First Ride Yamaha Xmax Connected: Makin Enak Buat Touring!
    Zenuar Istanto, 29 Des, 2022
  • Yamaha Nmax "Turbo" Vs Honda CBR150R, Harga Mirip Bisa Dibandingkan?
    Yamaha Nmax "Turbo" Vs Honda CBR150R, Harga Mirip Bisa Dibandingkan?
    Zenuar Istanto, 02 Agu, 2024
  • Yamaha Nmax “Turbo” Vs Honda ADV160, Mana yang Enak buat Harian?
    Yamaha Nmax “Turbo” Vs Honda ADV160, Mana yang Enak buat Harian?
    Zenuar Istanto, 08 Jul, 2024
  • Dana Setara Yamaha Nmax "Turbo" Termahal, Bisa Beli Motor Sport Ini
    Dana Setara Yamaha Nmax "Turbo" Termahal, Bisa Beli Motor Sport Ini
    Zenuar Istanto, 27 Jun, 2024
  • Tarung Ulang Yamaha Nmax Terbaru Trim "Turbo", Melawan Honda PCX 160
    Tarung Ulang Yamaha Nmax Terbaru Trim "Turbo", Melawan Honda PCX 160
    Zenuar Istanto, 26 Jun, 2024
  • Pilihan Sepeda Motor Yamaha yang Pakai Fitur Y-Connect
    Pilihan Sepeda Motor Yamaha yang Pakai Fitur Y-Connect
    Zenuar Istanto, 22 Mei, 2024

Bandingkan

You can add 3 variants maximum*