Bareng dengan Demo People Power, Kawasaki Luncurkan Motor Baru di Jakarta Fair

Bareng dengan Demo People Power, Kawasaki Luncurkan Motor Baru di Jakarta Fair

PT Kawasaki Motor Indonesia (KMI) pastikan luncurkan motor baru di Jakarta Fair Kemayoran (JFK) 2019. Konfirmasi ini kami dapatkan setelah munculnya undangan ke meja redaksi.

Tentu tak disebutkan model Kawasaki apa yang diluncurkan. Namun prediksi kami menguat pada jenis motor trail.  kemungkinan besar jadi model anyar di lini geng hijau. Seperti sudah diketahui, Kawasaki memang nampak serius menggarap segmen ini. Bahkan mereka jadi pemimpin pasar berkat banyaknya model yang ada di jenis motor penggaruk tanah.

Gosip peluncuran Kawasaki KLX230, sudah beredar sejak beberapa bulan lalu. Pada Kawasaki Fest Day 2019, muncul informasi tenaga marketing yang menyebutkan persiapan hadirnya KLX 230. KMI katanya siap sajikan motor off road dengan klasifikasi di antara KLX 150 dan 250. KLX150-series adalah lini pendongkrak volume bagi KMI. Sedangkan KLX 250 ditawarkan sebagai motor off road medium.

Sayangnya, harga KLX 250 terlampau mahal. Maklum, mesinnya jadi basis untuk Ninja 250. Tak heran jika harganya di atas Rp 60 jutaan. Tak ingin kehilangan potensi pasar motor dual purpose medium, KMI pun berencana hadirkan motor di level itu.

Motor off road dengan kubikasi 230 cc jadi jawabannya. Ia punya teknologi tak secanggih KLX 250, namun lebih advance dari KLX 150. Kabarnya KLX 230 gunakan mesin 2-silinder berpendingin cairan. Sistem asupan bahan bakar yang diregulasi computer (ECU) alias injeksi juga diisukan hadir.

Seperti diketahui, salah satu kelemahan yang dimiliki Kawasaki KLX 150 adalah sistem karburator konvensional. Ya, sistem ini memang terlihat uzur jika dibanding fitur yang digunakan Honda pada CRF150L. Sejak pertama meluncur, CRF sudah aplikasikan metode injeksi yang diatur ECU pada motor off roadnya.

Jika jadi diluncurkan, kami prediksi harga Kawasaki KLX 230 ada di level Rp 50 jutaan. Nominal ini terbilang lebih masuk akal untuk meminang motor off road dengan kapasitas medium.

Peluncurannya pun dilakukan pada hari pembukaan JFK, yakni Rabu 22 Mei. Nahasnya, pada hari itu konon berlangsung demonstrasi besar-besaran bertajuk People Power atas respons Pemilu Presiden 2019. Komisi Pemilihan Umum (KPU) memang menyelesaikan penghitungan suara pilpres pada hari itu. Semoga saja peluncuran motor baru Kawasaki ini lancar ya. (Van)

Sumber Foto : Blog Ardiantoyugo

Baca Juga: Komparasi Yamaha NMax vs Kymco Like 150i

Ivan Hermawan

Ivan Hermawan

Pria yang gemar wisata kuliner ini memulai profesinya sebagai jurnalis otomotif di Auto Bild Indonesia. Ratusan kendaraan sudah ia jajal, dari roda dua, roda empat, roda enam, kendaraan tempur bahkan truk trailer dengan belasan roda pernah ia uji.

Baca Bio Penuh

Model Motor Kawasaki

  • Kawasaki KX 65
    Kawasaki KX 65
  • Kawasaki W175
    Kawasaki W175
  • Kawasaki Ninja ZX-25R
    Kawasaki Ninja ZX-25R
  • Kawasaki Ninja 250
    Kawasaki Ninja 250
  • Kawasaki KLX 150 SM
    Kawasaki KLX 150 SM
  • Kawasaki KLX 150
    Kawasaki KLX 150
  • Kawasaki D-Tracker
    Kawasaki D-Tracker
  • Kawasaki KLX 140R
    Kawasaki KLX 140R
  • Kawasaki Z125 PRO
    Kawasaki Z125 PRO
  • Kawasaki KLX 150 SM SE
    Kawasaki KLX 150 SM SE
Harga Motor Kawasaki

GIIAS 2024

IMOS 2024

Anda mungkin juga tertarik

  • Berita
  • Artikel feature
  • Yang Akan Datang
  • Kawasaki Ninja H2SX
    Kawasaki Ninja H2SX
    Harga menyusul
    Perkiraan Diluncurkan Des, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • Yamaha Niken
    Yamaha Niken
    Harga menyusul
    Perkiraan Diluncurkan Jan, 2025 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • Kawasaki Ninja H2R
    Kawasaki Ninja H2R
    Harga menyusul
    Perkiraan Diluncurkan Des, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • BMW R 1200 GS 2024
    BMW R 1200 GS 2024
    Harga menyusul
    Perkiraan Diluncurkan Des, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • Viar E Cross ev
    Viar E Cross
    Harga menyusul
    Perkiraan Diluncurkan Jan, 2025 Kabari Saya Saat Diluncurkan

Video Motor Kawasaki KLX 150L Terbaru di Oto

Oto
  • Kawasaki KLX150SM, Asik Buat Riding di Perkotaan - First Impression
    Kawasaki KLX150SM, Asik Buat Riding di Perkotaan - First Impression
    21 Mar, 2023 .
  • Kawasaki KLX 150L ProSpeed Exhaust (Makassar,Indonesia)
    Kawasaki KLX 150L ProSpeed Exhaust (Makassar,Indonesia)
    06 Oct, 2015 . 7K kali dilihat
Tonton Video Motor Kawasaki KLX 150L

Tren Off Road

  • Yang Akan Datang
  • Viar E Cross ev
    Viar E Cross
    Harga menyusul
    Perkiraan Diluncurkan Jan, 2025 Kabari Saya Saat Diluncurkan
Motor Off Road Yang Akan Datang

Artikel Motor Kawasaki KLX 150L dari Zigwheels

  • Motovaganza
  • Tips
  • Review
  • Artikel Feature
  • Royal Enfield Gebrak EICMA 2024 dengan Banyak Model Baru, Termasuk Motor Listrik
    Royal Enfield Gebrak EICMA 2024 dengan Banyak Model Baru, Termasuk Motor Listrik
    Zenuar Istanto, 15 Nov, 2024
  • Moto Guzzi V7 Stone Corsa Special Edition Dirilis dengan Harga Rp500 Jutaan
    Moto Guzzi V7 Stone Corsa Special Edition Dirilis dengan Harga Rp500 Jutaan
    Zenuar Istanto, 07 Nov, 2024
  • 14 Perubahan di New Honda Scoopy
    14 Perubahan di New Honda Scoopy
    Bangkit Jaya Putra, 06 Nov, 2024
  • Honda Scoopy Terbaru Meluncur, Dapat Banyak Fitur Baru
    Honda Scoopy Terbaru Meluncur, Dapat Banyak Fitur Baru
    Muhammad Hafid, 05 Nov, 2024
  • Piaggio Indonesia Meluncurkan Moto Guzzi Stelvio
    Piaggio Indonesia Meluncurkan Moto Guzzi Stelvio
    Zenuar Istanto, 01 Nov, 2024
  • Mau Beli Motor Seken, Begini Cara Mengecek Kondisinya
    Mau Beli Motor Seken, Begini Cara Mengecek Kondisinya
    Anjar Leksana, 06 Jun, 2023
  • 8 Komponen Motor yang Wajib Diperiksa setelah Dipakai Mudik
    8 Komponen Motor yang Wajib Diperiksa setelah Dipakai Mudik
    Bangkit Jaya Putra, 03 Mei, 2023
  • Penting Diketahui saat Pilih Jas Hujan, Jangan Sampai Membahayakan!
    Penting Diketahui saat Pilih Jas Hujan, Jangan Sampai Membahayakan!
    Zenuar Istanto, 26 Okt, 2022
  • Cara Merawat Bagian Motor Berwarna Doff Supaya Selalu Terlihat Resik
    Cara Merawat Bagian Motor Berwarna Doff Supaya Selalu Terlihat Resik
    Zenuar Istanto, 03 Okt, 2022
  • Jangan Lupakan Beberapa Hal Ini saat Touring Motor Berkelompok
    Jangan Lupakan Beberapa Hal Ini saat Touring Motor Berkelompok
    Zenuar Istanto, 16 Sep, 2022
  • First Ride Moto Guzzi Stelvio: Pilihan Baru buat Touring Jalan Raya
    First Ride Moto Guzzi Stelvio: Pilihan Baru buat Touring Jalan Raya
    Zenuar Istanto, 19 Nov, 2024
  • Test Ride Yamaha Nmax "Turbo": Road Trip Bali-Lombok Membuktikan Segala Kelebihan dan Kekurangannya
    Test Ride Yamaha Nmax "Turbo": Road Trip Bali-Lombok Membuktikan Segala Kelebihan dan Kekurangannya
    Bangkit Jaya Putra, 03 Sep, 2024
  • First Ride Yamaha Nmax "Turbo": Ada Sensasi yang Berbeda
    First Ride Yamaha Nmax "Turbo": Ada Sensasi yang Berbeda
    Setyo Adi, 01 Jul, 2024
  • First Ride All New Honda Beat Series: Khusus Beat Street, Makin Asyik
    First Ride All New Honda Beat Series: Khusus Beat Street, Makin Asyik
    Zenuar Istanto, 11 Jun, 2024
  • Aprilia SR-GT 200 Replica: Tetap Mengambil Pendekatan Tualang, Tapi Ada yang Beda
    Aprilia SR-GT 200 Replica: Tetap Mengambil Pendekatan Tualang, Tapi Ada yang Beda
    Bangkit Jaya Putra, 25 Apr, 2024
  • Opsi Motor Listrik dari Pabrikan Jepang
    Opsi Motor Listrik dari Pabrikan Jepang
    Zenuar Istanto, 16 Okt, 2024
  • Yamaha Nmax "Turbo" Vs Honda CBR150R, Harga Mirip Bisa Dibandingkan?
    Yamaha Nmax "Turbo" Vs Honda CBR150R, Harga Mirip Bisa Dibandingkan?
    Zenuar Istanto, 02 Agu, 2024
  • Yamaha Nmax “Turbo” Vs Honda ADV160, Mana yang Enak buat Harian?
    Yamaha Nmax “Turbo” Vs Honda ADV160, Mana yang Enak buat Harian?
    Zenuar Istanto, 08 Jul, 2024
  • Dana Setara Yamaha Nmax "Turbo" Termahal, Bisa Beli Motor Sport Ini
    Dana Setara Yamaha Nmax "Turbo" Termahal, Bisa Beli Motor Sport Ini
    Zenuar Istanto, 27 Jun, 2024
  • Tarung Ulang Yamaha Nmax Terbaru Trim "Turbo", Melawan Honda PCX 160
    Tarung Ulang Yamaha Nmax Terbaru Trim "Turbo", Melawan Honda PCX 160
    Zenuar Istanto, 26 Jun, 2024

Bandingkan

You can add 3 variants maximum*