AHM Luncurkan Motor Baru 12 November 2021, All New Honda Vario 160?

AHM Luncurkan Motor Baru 12 November 2021, All New Honda Vario 160?

PT Astra Honda Motor (AHM) memastikan bakal rilis motor baru lagi. Ini sesuai janji mereka yang akan meluncurkan produk anyar sebelum tutup tahun 2021. Informasi peluncurannya disampaikan lewat undangan resmi yang masuk meja redaksi OTO.com.

KEY TAKEAWAYS

  • Motor apa yang akan meluncur di GIIAS?

    Ada enam pabrikan motor yang ikut memeriahkan GIIAS
  • Honda apa yang akan hadir di GIIAS 2021?

    AHM Belum mengumumkan produk baru apa yang akan hadir. Tapi dipastikan ada produk anyar.
  • Apakah Vario 160 sudah dijual di Indonesia?

    Rumor yang beradar luas mengatakan demikian. Tapi sekali lagi AHM belum memberikan pengumuman resmi.
  • Dalam undangan tersebut, AHM mengatakan akan mengenalkan produk barunya pada Jumat 12 November 2021 mendatang. Lokasi launching ada di The Springs Club, Summarecon Serpong, Tangerang Selatan, tak jauh dari pameran otomotif Gaikindo Indonesia International Auto Show (GIIAS) yang akan digelar di ICE BSD, 11 November.

    Seperti biasa, pabrikan berlogo sayap mengepak tersebut masih merahasiakan motor baru apa yang akan diluncurkan. Tentu ini jadi strategi AHM untuk bersaing di pasar. Ya, palagi melihat kiprah pabrikan di GIIAS, mereka memang kerap kali membuat kejutan yang tak terduga lewat produk barunya.

    Lantas yang jadi pertanyaan, produk apa yang sekiranya disiapkan AHM? Belakangan ini nama all new Honda Vario 160 santer dikabarkan segera mendebut di Indonesia. Bukan cuma di pasar domestik saja, kabar peluncuran Vario bermesin 160 4-katup juga ramai jadi perbincangan media luar, seperti Thailand dan Vietnam.

    Baca juga: GIIAS 2021: Resmi Ada 6 Merek Motor yang Ikut Pameran, Ini Bocoran Produk Barunya

    Honda Vario 150

    Kenapa Honda Vario 160?

    Analisa yang menguatkan jika produk baru tersebut adalah Honda Vario 160, karena motor sudah memiliki waktu yang pas untuk diregenerasi. Vario 125 dan 150 yang dijual di Indonesia kini sudah menginjak umur hampir 4 tahun, pembaruan terakhir dilakukan pabrikan pada 2018 lalu.

    Nah, bicara siklus hidup produk otomotif, para produsen biasanya akan melansir generasi baru setiap 3 atau 4 tahun sekali. Jika AHM ikut pakem ini, artinya Vario sudah matang untuk ditetaskan generasi barunya. Peluang motor ini untuk world premiere alias debut dunia di Indonesia juga besar, sampai saat ini belum ada informasi negara tetangga yang ingin meluncurkannya.

    Analisa berikutnya yang membuka peluang Vario 160 diperkenalkan karena Honda PCX160 sudah lebih dulu meluncur di awal 2021 kemarin. Seperti diketahui, kedua motor ini memang berbagi platform yang sama, utamanya di sektor mesin. Ya, artinya AHM sudah punya modal menetaskan Vario 160 tanpa perlu repot investasi lagi membuat mesin baru

    Saat peluncuran PCX 160 beberapa waktu lalu, Direktur Pemasaran AHM, Thomas Wijaya sebenarnya sudah memberikan kisi-kisi soal peluang Vario menggendong mesin 160 cc. Namun saat itu dia bersedia mengafirmasinya.

    "Memang tidak tertutup kemungkinan jika kami akan ke tipe yang lain (Vario). Tapi kembali lagi, sesuai dengan apa yang dibutuhkan konsumen dan apa yang dapat kami pelajari dari riset yang dilakukan," kata Thomas.

    Jadi sekarang kita hanya tinggal menunggu apakah benar all new Honda Vario 160 yang akan diperkenalkan nanti. Anda salah satu yang menantikan motor ini? (Kit/Raju)

    Baca juga: Promosikan Destinasi Wisata di Indonesia, Bikers Honda Gelar Ekspedisi Nusantara

    Contents
    Baca SelengkapnyaSembunyikan

    Bangkit Jaya Putra

    Bangkit Jaya Putra

    Pria yang akrab dipanggil dengan Bangkit. Ia sangat gemar mengendari motor. Passion nya di jurnalisme, khususnya otomotif juga sangat kuat.

    Baca Bio Penuh

    Model Motor Honda

    • Honda Vario 125
      Honda Vario 125
    • Honda Scoopy
      Honda Scoopy
    • Honda Beat
      Honda Beat
    • Honda PCX160
      Honda PCX160
    • Honda Beat Street
      Honda Beat Street
    • Honda CRF150L
      Honda CRF150L
    • Honda Stylo 160
      Honda Stylo 160
    • Honda Vario 160
      Honda Vario 160
    • Honda ADV 160
      Honda ADV 160
    • Honda Supra GTR 150
      Honda Supra GTR 150
    Harga Motor Honda

    GIIAS 2024

    IMOS 2024

    Anda mungkin juga tertarik

    • Berita
    • Artikel feature
    • Yang Akan Datang
    • Kawasaki Ninja H2SX
      Kawasaki Ninja H2SX
      Harga menyusul
      Perkiraan Diluncurkan Des, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
    • Yamaha Niken
      Yamaha Niken
      Harga menyusul
      Perkiraan Diluncurkan Jan, 2025 Kabari Saya Saat Diluncurkan
    • Kawasaki Ninja H2R
      Kawasaki Ninja H2R
      Harga menyusul
      Perkiraan Diluncurkan Des, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
    • BMW R 1200 GS 2024
      BMW R 1200 GS 2024
      Harga menyusul
      Perkiraan Diluncurkan Des, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
    • Viar E Cross ev
      Viar E Cross
      Harga menyusul
      Perkiraan Diluncurkan Jan, 2025 Kabari Saya Saat Diluncurkan

    Video Motor Honda Vario 150 Terbaru di Oto

    Oto
    • Honda Vario 150 vs Yamaha NMax | Bike Review | Pilih Yang Mana? | OTO.com
      Honda Vario 150 vs Yamaha NMax | Bike Review | Pilih Yang Mana? | OTO.com
      15 Jan, 2019 .
    • Honda Vario 150 vs Yamaha Aerox 155 | Bike Review | Pilih Sporty atau Elegant? | OTO.com
      Honda Vario 150 vs Yamaha Aerox 155 | Bike Review | Pilih Sporty atau Elegant? | OTO.com
      29 Jun, 2018 .
    • Honda Vario 150 2018 | First Ride I Selain Keyless, Apa Lagi Kelebihannya | OTO.com
      Honda Vario 150 2018 | First Ride I Selain Keyless, Apa Lagi Kelebihannya | OTO.com
      19 Apr, 2018 . 7K kali dilihat
    • Video Product Vario 2018
      Video Product Vario 2018
      16 Apr, 2018 . 2K kali dilihat
    Tonton Video Motor Honda Vario 150

    Tren Scooter

    • Yang Akan Datang
    • Kymco AK 550
      Kymco AK 550
      Harga menyusul
      Perkiraan Diluncurkan Des, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
    • BMW C Evolution ev
      BMW C Evolution
      Harga menyusul
      Perkiraan Diluncurkan Des, 2025 Kabari Saya Saat Diluncurkan
    • Polytron T-Rex ev
      Polytron T-Rex
      Harga menyusul
      Perkiraan Diluncurkan Des, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
    • Polytron EVO ev
      Polytron EVO
      Harga menyusul
      Perkiraan Diluncurkan Des, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
    • Yamaha Cygnus X
      Yamaha Cygnus X
      Harga menyusul
      Perkiraan Diluncurkan Jan, 2025 Kabari Saya Saat Diluncurkan
    Motor Scooter Yang Akan Datang

    Artikel Motor Honda Vario 150 dari Zigwheels

    • Motovaganza
    • Artikel Feature
    • Gantikan Vario 150, Ini Detail Spek dan Fitur Honda Vario 160
      Gantikan Vario 150, Ini Detail Spek dan Fitur Honda Vario 160
      Zenuar Istanto, 02 Feb, 2022
    • Honda Luncurkan Motor Baru pada 2 Februari 2022, Vario 160 cc?
      Honda Luncurkan Motor Baru pada 2 Februari 2022, Vario 160 cc?
      Anjar Leksana, 27 Jan, 2022
    • Sebelum Membeli Honda Vario 150, Kenali Kelebihan dan Kekurangannya Dulu
      Sebelum Membeli Honda Vario 150, Kenali Kelebihan dan Kekurangannya Dulu
      Zenuar Istanto, 24 Des, 2021
    • AHM Siapkan Motor Baru di GIIAS 2021, Honda Vario 160 cc atau CB200X Adventure?
      AHM Siapkan Motor Baru di GIIAS 2021, Honda Vario 160 cc atau CB200X Adventure?
      Anjar Leksana, 05 Nov, 2021
    • Cocok Buat Harian, Angsuran Honda Vario 150 CBS ISS 2021 Mulai Rp800 Ribuan
      Cocok Buat Harian, Angsuran Honda Vario 150 CBS ISS 2021 Mulai Rp800 Ribuan
      Anjar Leksana, 07 Sep, 2021
    • Pilih Honda Supra GTR 150 atau Vario 150? Spesies Berbeda dengan Kelebihan Masing-masing
      Pilih Honda Supra GTR 150 atau Vario 150? Spesies Berbeda dengan Kelebihan Masing-masing
      Zenuar Istanto, 02 Jun, 2021
    • Komparasi Petarung Ideal, Yamaha Aerox 155 Connected vs Honda Vario 150
      Komparasi Petarung Ideal, Yamaha Aerox 155 Connected vs Honda Vario 150
      Ary Dwinoviansyah, 05 Nov, 2020

    Bandingkan

    You can add 3 variants maximum*