Wuling Renovasi Dan Beri Bantuan Sarana Pendidikan SDN 03 Sukamahi

Wuling Renovasi Dan Beri Bantuan Sarana Pendidikan SDN 03 Sukamahi

Murid SD Negeri 03 Sukamahi, Cikarang Pusat, tampak bahagia. Sekolahnya, kini telah direnovasi berkat bantuan dari PT SGMW Motor Indonesia, APM (Agen Pemegang Merek) Wuling Motors. Bantuan fasilitas dan sarana pendidikan ini, dilakukan hasil kerjasama dengan PT Puninar Anji NYK Logistics Indonesia (PANLI) serta PT ShuangYing International Indonesia.

Acara penyerahan bantuan, secara simbolis berlangsung pada 17 Desember 2017 dihadiri Komandan Kodim 0509/Kab. Bekasi, Letkol. ARH. Henri Yudi Setiawan, S.I.Pem., ketua PGRI Cikarang Pusat, Endah Sulyana, perwakilan UPTD (Unit Pelaksana Teknis Daerah) Kecamatan Cikarang Pusat serta komite orangtua siswa SD Negeri 03 Sukamahi. Bantuan yang diberikan Wuling Motors berupa ratusan set meja dan kursi untuk siswa, rak buku, lemari dokumen, papan tulis dan peralatan untuk pengecatan ulang serta renovasi sekolah.

"Peningkatan kesejahteraan tidak hanya dapat terlaksana melalui jalur ekonomi. Kami percaya dalam jangka panjang, dukungan untuk pendidikan tidak hanya memperluas pengetahuan, namun juga dapat menyejahterakan masyarakat," ujar Vice President Wuling Motors, David Chen. Menurutnya, program ini sesuai nilai-nilai perusahaan, yakni ‘Learning and Innovation’.

Dalam sambutannya, kepala sekolah SDN 03 Sukamahi, Jumsari memberikan apresiasi terhadap bantuan yang diberikan Wuling Motors, PT SAIC International Indonesia, PT Puninar Anji NYK Logistics Indonesia (PANLI) dan PT ShuangYing International Indonesia. Demikian halnya yang disampaikan Ketua PGRI Cikarang Pusat, Endang Sulyana, yang menyatakan, apa yang dilakukan keempat perusahaan ini patut menerima apresiasi setinggi-tingginya atas kepedulian terhadap sektor pendidikan di Indonesia.

Setelah membuka tirai papan nama sekolah sebagai simbol penyerahan bantuan, David Chen, Jumsari, para pimpinan perusahaan serta tamu undangan sempat masuk ke dalam ruang kelas untuk melihat fasilitas belajar yang telah diserahkan kepada pihak sekolah.

"Lewat kontribusi fasilitas belajar yang memadai, kami berharap anak-anak dapat belajar dengan lebih semangat untuk menjadi generasi muda yang cerdas dan berpendidikan demi masa depan Indonesia yang lebih baik,“ tutup David. (RS/Odi)

Baca Juga: Ini Tanggapan Toyota Terkait Kehadiran Wuling Cortez Calon Pesaing Kijang Innova

Rizki Satria

Rizki Satria

Rizki Satria adalah salah satu jurnalis otomotif senior yang kenyang berpetualang di dunia otomotif. Kecintaannya kepada bidang otomotif tidak perlu diragukan, karena dia pernah pindah ke dunia advertising, dan hanya bertahan 2 bulan, untuk kemudian kembali kepada passion-nya.

Baca Bio Penuh

Jual mobil anda dengan harga terbaik

Pembeli asli yang terverifikasi Pembeli asli yang terverifikasi
Listing gratis Listing gratis
Daftarkan mobil Anda

GIIAS 2024

IMOS 2024

Anda mungkin juga tertarik

  • Berita
  • Artikel feature
  • Yang Akan Datang
  • VinFast VF 6 ev
    VinFast VF 6
    Rp 344,98 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Des, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • VinFast VF 7 ev
    VinFast VF 7
    Rp 544,98 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Des, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • BYD D9 ev
    BYD D9
    Rp 1,056 Milyar Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Nov, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • MG 3 hev
    MG 3
    Rp 203,04 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Des, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • Mitsubishi Xpander Hybrid hev
    Mitsubishi Xpander Hybrid
    Rp 405,5 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Des, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan

Video Mobil Terbaru di Oto

Oto
  • ALETRA L8 EV, MPV LISTRIK KELUARGA TERBARU HARGANYA RP400 JUTAAN!
    ALETRA L8 EV, MPV LISTRIK KELUARGA TERBARU HARGANYA RP400 JUTAAN!
    22 Nov, 2024 .
  • CHERY J6: HARGA MIRIP JIMNY TAPI INI LISTRIK
    CHERY J6: HARGA MIRIP JIMNY TAPI INI LISTRIK
    14 Nov, 2024 .
  • BAIC BJ80, WUJUDNYA MUDAH DIKENALI DAN PERFORMA OKE PUNYA!
    BAIC BJ80, WUJUDNYA MUDAH DIKENALI DAN PERFORMA OKE PUNYA!
    05 Nov, 2024 .
  • TEST DRIVE BYD M6: BONGKAR KELEBIHAN DAN KEKURANGANNYA
    TEST DRIVE BYD M6: BONGKAR KELEBIHAN DAN KEKURANGANNYA
    29 Oct, 2024 .
  • FIRST DRIVE ALL NEW HYUNDAI SANTA FE HYBRID 2024, INI YANG BERUBAH
    FIRST DRIVE ALL NEW HYUNDAI SANTA FE HYBRID 2024, INI YANG BERUBAH
    29 Oct, 2024 .
  • AION HYPTEC HT: TEST LENGKAP BUAT HARIAN SUV COUPE EV RP680 JUTAAN
    AION HYPTEC HT: TEST LENGKAP BUAT HARIAN SUV COUPE EV RP680 JUTAAN
    24 Oct, 2024 .
  • KOMPARASI WULING CLOUD EV VS AION Y PLUS, HANYA SELISIH RP17 JUTA SAJA
    KOMPARASI WULING CLOUD EV VS AION Y PLUS, HANYA SELISIH RP17 JUTA SAJA
    18 Oct, 2024 .
  • HYUNDAI ALL NEW KONA ELECTRIC SANGGUP JAKARTA - SEMARANG TANPA CAS
    HYUNDAI ALL NEW KONA ELECTRIC SANGGUP JAKARTA - SEMARANG TANPA CAS
    15 Oct, 2024 .
  • New Mercedes-Benz GLS 450 AMG Line | First Impression | Jadi Tambah Mewah & Canggih
    New Mercedes-Benz GLS 450 AMG Line | First Impression | Jadi Tambah Mewah & Canggih
    15 Oct, 2024 .
  • Chery Tiggo 8, Mesin Turbo Fitur Lengkap Lebih Murah dari BR-V dan Xpander Cross
    Chery Tiggo 8, Mesin Turbo Fitur Lengkap Lebih Murah dari BR-V dan Xpander Cross
    15 Oct, 2024 .
Tonton Video Mobil

Artikel Mobil dari Carvaganza

  • GJAW 2024: RMA Rilis Tiga Model SUV Ford, Salah Satunya Limited Edition
    GJAW 2024: RMA Rilis Tiga Model SUV Ford, Salah Satunya Limited Edition
    Anjar Leksana, Hari ini
  • GJAW 2024: Chery J6 Rilis Harga Resmi Mulai Rp498 Juta, Tambah Varian Khusus
    GJAW 2024: Chery J6 Rilis Harga Resmi Mulai Rp498 Juta, Tambah Varian Khusus
    Zenuar Yoga, Hari ini
  • GJAW 2024: Daihatsu Tebar Kebahagiaan, Beri Apresiasi Kepada Konsumen Spesial
    GJAW 2024: Daihatsu Tebar Kebahagiaan, Beri Apresiasi Kepada Konsumen Spesial
    Wahyu Hariantono, Hari ini
  • GJAW 2024: Akhirnya Punya ADAS, Mitsubishi XForce Hadirkan Varian Ultimate Diamond Sense
    GJAW 2024: Akhirnya Punya ADAS, Mitsubishi XForce Hadirkan Varian Ultimate Diamond Sense
    Tomi Tomi, Hari ini
  • GJAW 2024: Mazda MX-30 Debut Publik Pasca Launching, Banyak Promo Menarik
    GJAW 2024: Mazda MX-30 Debut Publik Pasca Launching, Banyak Promo Menarik
    Wahyu Hariantono, Hari ini

Artikel Mobil dari Zigwheels

  • Motovaganza
  • Tips
  • Review
  • Artikel Feature
  • advice
  • Zeekr Resmi Meluncurkan X dan 009
    Zeekr Resmi Meluncurkan X dan 009
    Anjar Leksana, 23 Nov, 2024
  • Ford Rilis 3 Model Baru di GJAW 2024
    Ford Rilis 3 Model Baru di GJAW 2024
    Anjar Leksana, 23 Nov, 2024
  • Rilis di GJAW, Aletra L8 EV Dijual dari Rp415 Juta
    Rilis di GJAW, Aletra L8 EV Dijual dari Rp415 Juta
    Anjar Leksana, 23 Nov, 2024
  • Hyundai Tucson Terbaru Meluncur dengan Dua Pilihan Mesin
    Hyundai Tucson Terbaru Meluncur dengan Dua Pilihan Mesin
    Muhammad Hafid, 22 Nov, 2024
  • 3 Model Ford Terbaru Siap Mejeng di Gaikindo Jakarta Auto Week 2024
    3 Model Ford Terbaru Siap Mejeng di Gaikindo Jakarta Auto Week 2024
    Anjar Leksana, 20 Nov, 2024
  • Menyiasati Terjebak Macet Horor Berjam-jam
    Menyiasati Terjebak Macet Horor Berjam-jam
    Setyo Adi, 20 Sep, 2024
  • Supaya Hemat Baterai, Terapkan Cara Mengendarai Mobil Listrik Seperti Ini
    Supaya Hemat Baterai, Terapkan Cara Mengendarai Mobil Listrik Seperti Ini
    Anjar Leksana, 06 Sep, 2024
  • Cara Mudah Klaim Asuransi Kendaraan
    Cara Mudah Klaim Asuransi Kendaraan
    Anjar Leksana, 04 Sep, 2024
  • Habis Road Trip, Periksa Komponen Penting Mobil Ini
    Habis Road Trip, Periksa Komponen Penting Mobil Ini
    Setyo Adi, 24 Jun, 2024
  • Efek Fatal Aquaplaning, Begini Cara Menghindarinya
    Efek Fatal Aquaplaning, Begini Cara Menghindarinya
    Anjar Leksana, 26 Jan, 2024
  • BYD M6: Format Mobil Keluarga, Mudah Diterima
    BYD M6: Format Mobil Keluarga, Mudah Diterima
    Muhammad Hafid, 13 Nov, 2024
  • First Drive Rolls-Royce Spectre: Kemewahan Sempurna dari Mobil Listrik
    First Drive Rolls-Royce Spectre: Kemewahan Sempurna dari Mobil Listrik
    Wahyu Hariantono, 09 Okt, 2024
  • Seres E1: Mobil Listrik Imut yang Layak Dilirik Juga
    Seres E1: Mobil Listrik Imut yang Layak Dilirik Juga
    Ardiantomi, 07 Okt, 2024
  • First Drive Ferrari Roma Spider: Prancing Horse Buat Harian
    First Drive Ferrari Roma Spider: Prancing Horse Buat Harian
    Anindiyo Pradhono, 04 Okt, 2024
  • First Drive Neta X 500: Tampilan Menawan, Performa Pas dan Kompetitif
    First Drive Neta X 500: Tampilan Menawan, Performa Pas dan Kompetitif
    Anjar Leksana, 28 Sep, 2024
  • Kompetitor yang Harus Mewaspadai Kehadiran Toyota Hilux Rangga
    Kompetitor yang Harus Mewaspadai Kehadiran Toyota Hilux Rangga
    Anjar Leksana, 17 Okt, 2024
  • Daftar 8 Mobil dan Motor yang Menggunakan Nama Sama
    Daftar 8 Mobil dan Motor yang Menggunakan Nama Sama
    Anjar Leksana, 03 Okt, 2024
  • Opsi Fitur Pintar nan Unik yang Ditawarkan Pabrikan Dunia
    Opsi Fitur Pintar nan Unik yang Ditawarkan Pabrikan Dunia
    Muhammad Hafid, 10 Jun, 2024
  • Kerap Dibandingkan, Pilih New Toyota Rush GR Sport atau Daihatsu Terios R?
    Kerap Dibandingkan, Pilih New Toyota Rush GR Sport atau Daihatsu Terios R?
    Setyo Adi, 27 Mei, 2024
  • Pendatang Baru Citroen C3 Aircross, Lawan Pemain Lawas Toyota Rush
    Pendatang Baru Citroen C3 Aircross, Lawan Pemain Lawas Toyota Rush
    Setyo Adi, 22 Mei, 2024
  • Cara Menangani Kondisi Mobil Alami Aquaplaning di Jalan
    Cara Menangani Kondisi Mobil Alami Aquaplaning di Jalan
    Anjar Leksana, 15 Jan, 2024

Bandingkan

You can add 3 variants maximum*