Toyota Eco Youth Kembali Digelar, Fokus pada Aksi Dekarbonisasi

Toyota Eco Youth ke-13 terbuka untuk semua generasi muda yang berada di bangku SMA dan sederajat di seluruh wilayah Indonesia

Toyota Eco Youth Kembali Digelar, Fokus pada Aksi Dekarbonisasi
Contents

Toyota di Indonesia kembali menggelar Toyota Eco Youth (TEY). Kompetisi proyek dan inovasi lingkungan skala nasional untuk Sekolah Menengah Atas (SMA) dan sederajat. Bertujuan meningkatkan kesadaran dan kepedulian generasi muda Indonesia serta berkontribusi dalam penanggulangan masalah lingkungan. TEY yang sudah memasuki seri ke-13 tahun ini berfokus pada dekarbonisasi.

KEY TAKEAWAYS

  • Apa itu Toyota Eco Youth?

    Sebuah program yang diinisiasi oleh Toyota Indonesia dengan bentuk kompetisi proyek dan inovasi lingkungan bagi siswa SMA dan sederajat
  • Acara pembukaan (kick off) TEY ke-13 digelar 30 April 2024 dan diselenggarakan secara hybrid (offline dan online) di Museum Seni Rupa dan Keramik, Kota Tua Jakarta. Mengangkat tema “EcoActivism, Saatnya Beraksi Jaga Bumi”, yang fokus pada dekarbonisasi oleh generasi muda. Acara dihadiri siswa-siswi SMA dari Jakarta, Bogor, Depok, Tangerang, Bekasi, Karawang, dan 25 sekolah lainnya secara daring dari seluruh Indonesia. TEY mengajak siswa SMA dan sederajat, dalam kelompok dua siswa dan satu guru, untuk berpartisipasi dengan mengirimkan proposal proyek lingkungan. Setelah kick off, program berlanjut dengan sosialisasi, seleksi proposal, bimbingan, implementasi, mentoring, penjurian, dan pengumuman pemenang.

    Dalam kick off TEY ke-13, turut diadakan talk show dengan tema "Bincang Aksi Jaga Bumi". Acara ini menampilkan pembicara dari kalangan aktivis netralitas karbon muda, seperti Swietenia Puspa Sari dan Zidane Nur Adha. Mereka mendiskusikan tantangan-tantangan perubahan iklim global yang kita hadapi dan kegiatan-kegiatan yang dapat dilakukan untuk memberikan kontribusi pada lingkungan. Hal ini dimaksudkan untuk menginspirasi generasi muda agar turut serta berpartisipasi dan bertindak.

    kick off Toyota Eco Youth ke-13

    "Mengangkat tema “EcoActivism, Saatnya Beraksi Jaga Bumi” TEY berfokus pada upaya dekarbonisasi. Harapannya tidak sekadar sebagai usaha menurunkan emisi, namun juga bagaimana menggali dan memanfaatkan kesempatan dalam peluang-peluang baru, yang bertujuan untuk pengembangan ekonomi masyarakat. Upaya dekarbonisasi tentunya memerlukan sinergi semua pihak sehingga meraih hasil nyata, tanpa kecuali generasi muda sebagai pilar utama bagi kontribusi masa depan bumi yang lebih hijau," ujar Bob Azam Wakil Presiden Direktur PT Toyota Motor Manufacturing Indonesia (TMMIN).

    Program TEY diharapkan bisa menjadi wadah partisipasi generasi muda untuk keberlanjutan bumi. Terkhusus bagi siswa di bangku sekolah menengah yang sadar dan peduli terhadap lingkungan, agar dapat beraksi nyata dalam mempercepat target Pemerintah untuk mengurangi emisi secara optimal pada tahun 2060.

    "Toyota Indonesia berkomitmen melaksanakan Toyota Enviromental Challenge 2050, dengan menurunkan emisi kendaraan yang diproduksi, dan mendukung Net Zero Emission 2060 Pemerintah Indonesia untuk menciptakan lingkungan yang nyaman bagi semua orang. Dengan Multi-Pathway Strategy, Toyota Indonesia menginisiasi IT'S TIME FOR EVERYONE yang mengajak masyarakat untuk berkontribusi melestarikan lingkungan sesuai kemampuannya, seperti memakai kendaraan elektrifikasi Toyota yang semakin lengkap, dan melakukan langkah kecil namun berdampak positif," imbuh Vice President Director PT Toyota-Astra Motor (TAM), Henry Tanoto.

    kick off Toyota Eco Youth ke-13

    Diluncurkan pada tahun 2005, TEY merupakan kompetisi gerakan penghijauan dan kepedulian lingkungan yang digagas oleh Toyota Indonesia (PT Toyota Motor Manufacturing Indonesia dan PT Toyota-Astra Motor), melibatkan partisipasi pelajar SMA atau sederajat dari 1.700 sekolah di 34 provinsi di Indonesia, dengan total hampir 4.000 proposal proyek.

    Sedangkan untuk TEY ke-13 tetap terbuka untuk semua generasi muda yang berada di bangku SMA dan sederajat di seluruh wilayah Indonesia. Informasi lebih lanjut bisa menyambangi situs toyotaecoyouth.com untuk detail persyaratan dan tahapan pendaftaran lebih lengkap.

    "Partisipasi aktif generasi muda dapat diwujudkan melalui aktivitas TEY ke-13 sebagai media inspirasi bagi inisiatif dan kreativitas untuk mengembangkan ide-ide sederhana menjadi inovasi dekarbonisasi, yang bermanfaat secara nyata bagi lingkungan sekitar. Tentunya, program ini tidak akan berlangsung secara konsisten hampir 20 tahun berkontribusi, tanpa adanya dukungan dan sinergi positif dari Pemerintah, sekolah, dan komunitas terkait hingga para ahli yang berpengalaman di bidangnya," Bob Azam memungkasi.

    Konsistensi untuk Berkontribusi

    Sebagai program berkelanjutan, TEY juga membangun eco gallery sebagai fasilitas edukasi lingkungan. Sejumlah 32 sekolah di berbagai daerah Indonesia yang secara konsisten berpartisipasi dalam kompetisi ini, diberikan fasilitas eco gallery yang berfungsi sebagai ruang belajar dan aktivitas terkait proyek serta inovasi dalam perbaikan lingkungan. Program ini berperan sebagai wadah partisipasi aktif untuk menumbuhkan kesadaran generasi muda dalam mendukung visi Indonesia menuju masa depan dengan netralitas karbon. Dengan komitmen untuk menyebarluaskan semangat dekarbonisasi ke para pelajar, diharapkan mereka dapat menjadi kunci dalam mencapai tujuan keberlanjutan dan memastikan kelangsungan hidup alam bagi generasi yang akan datang.

    Berbagai upaya dekarbonisasi juga direalisasikan melalui inisiatif penghijauan yang bertujuan menyerap emisi dari laut dan udara. Sejak 2013, kegiatan penanaman mangrove telah dilaksanakan di area seluas 14 hektar di Cilebar dan Cilamaya, berhasil menyerap lebih dari 2.300 ton emisi karbon. Selain itu, ada taman sakura di Lawu, Jawa Tengah yang bekerja sama dengan berbagai pihak sejak 2018, serta pembangunan taman bambu dengan penanaman 17 varietas bambu di wilayah Pabrik Karawang, Jawa Barat. (TOM/TOM)

    Baca juga: Ikut Beijing Auto Show 2024, Toyota Rilis Dua Mobil Listrik Baru

    Ardiantomi

    Ardiantomi

    Ardiantomi, atau yang akrab disapa Tomi ini awalnya tidak menggeluti dunia otomotif hingga ia menyadari pasion-nya dalam mengemudi dan memutuskan untuk lebih memahami seluk-beluk otomotif. Pria yang sudah piawai mengemudi sejak usia 12 tahun ini kemudian memiliki hasrat untuk dapat mencoba semua jenis mobil yang ada di dunia.

    Baca Bio Penuh

    Jual mobil anda dengan harga terbaik

    Pembeli asli yang terverifikasi Pembeli asli yang terverifikasi
    Listing gratis Listing gratis
    Daftarkan mobil Anda

    GIIAS 2024

    IMOS 2024

    Anda mungkin juga tertarik

    • Berita
    • Artikel feature
    • Yang Akan Datang
    • VinFast VF 6 ev
      VinFast VF 6
      Rp 344,98 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
      Perkiraan Diluncurkan Des, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
    • VinFast VF 7 ev
      VinFast VF 7
      Rp 544,98 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
      Perkiraan Diluncurkan Des, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
    • BYD D9 ev
      BYD D9
      Rp 1,056 Milyar Perkiraan Harga Jakarta Selatan
      Perkiraan Diluncurkan Nov, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
    • MG 3 hev
      MG 3
      Rp 203,04 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
      Perkiraan Diluncurkan Des, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
    • Mitsubishi Xpander Hybrid hev
      Mitsubishi Xpander Hybrid
      Rp 405,5 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
      Perkiraan Diluncurkan Des, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan

    Video Mobil Terbaru di Oto

    Oto
    • CHERY J6: HARGA MIRIP JIMNY TAPI INI LISTRIK
      CHERY J6: HARGA MIRIP JIMNY TAPI INI LISTRIK
      14 Nov, 2024 .
    • BAIC BJ80, WUJUDNYA MUDAH DIKENALI DAN PERFORMA OKE PUNYA!
      BAIC BJ80, WUJUDNYA MUDAH DIKENALI DAN PERFORMA OKE PUNYA!
      05 Nov, 2024 .
    • TEST DRIVE BYD M6: BONGKAR KELEBIHAN DAN KEKURANGANNYA
      TEST DRIVE BYD M6: BONGKAR KELEBIHAN DAN KEKURANGANNYA
      29 Oct, 2024 .
    • FIRST DRIVE ALL NEW HYUNDAI SANTA FE HYBRID 2024, INI YANG BERUBAH
      FIRST DRIVE ALL NEW HYUNDAI SANTA FE HYBRID 2024, INI YANG BERUBAH
      29 Oct, 2024 .
    • AION HYPTEC HT: TEST LENGKAP BUAT HARIAN SUV COUPE EV RP680 JUTAAN
      AION HYPTEC HT: TEST LENGKAP BUAT HARIAN SUV COUPE EV RP680 JUTAAN
      24 Oct, 2024 .
    • KOMPARASI WULING CLOUD EV VS AION Y PLUS, HANYA SELISIH RP17 JUTA SAJA
      KOMPARASI WULING CLOUD EV VS AION Y PLUS, HANYA SELISIH RP17 JUTA SAJA
      18 Oct, 2024 .
    • HYUNDAI ALL NEW KONA ELECTRIC SANGGUP JAKARTA - SEMARANG TANPA CAS
      HYUNDAI ALL NEW KONA ELECTRIC SANGGUP JAKARTA - SEMARANG TANPA CAS
      15 Oct, 2024 .
    • New Mercedes-Benz GLS 450 AMG Line | First Impression | Jadi Tambah Mewah & Canggih
      New Mercedes-Benz GLS 450 AMG Line | First Impression | Jadi Tambah Mewah & Canggih
      15 Oct, 2024 .
    • Chery Tiggo 8, Mesin Turbo Fitur Lengkap Lebih Murah dari BR-V dan Xpander Cross
      Chery Tiggo 8, Mesin Turbo Fitur Lengkap Lebih Murah dari BR-V dan Xpander Cross
      15 Oct, 2024 .
    • Ada Honda Brio Mesin Type R di IMX 2024, Gokil!
      Ada Honda Brio Mesin Type R di IMX 2024, Gokil!
      15 Oct, 2024 .
    Tonton Video Mobil

    Artikel Mobil dari Carvaganza

    • Presdir Inchcape: Tahun Depan GWM Rakit Lokal EV di Indonesia
      Presdir Inchcape: Tahun Depan GWM Rakit Lokal EV di Indonesia
      Alvando Noya, Hari ini
    • All New Hyundai Tucson Meluncur Bermesin Hybrid, Harga Mulai Rp632 Juta
      All New Hyundai Tucson Meluncur Bermesin Hybrid, Harga Mulai Rp632 Juta
      Muhammad Hafid, Hari ini
    • Tahun Depan CATL Rilis Baterai Natrium-Ion Terbaru, Punya Daya Tahan Lebih Andal
      Tahun Depan CATL Rilis Baterai Natrium-Ion Terbaru, Punya Daya Tahan Lebih Andal
      Muhammad Hafid, Hari ini
    • Skuad Honda Dominasi Gelar Juara Super Formula Jepang 2024
      Skuad Honda Dominasi Gelar Juara Super Formula Jepang 2024
      Muhammad Hafid, Hari ini
    • Modifikasi Jetour T2 Dark Warrior Ubah Identitas Jadi Lebih Gagah Bak Defender
      Modifikasi Jetour T2 Dark Warrior Ubah Identitas Jadi Lebih Gagah Bak Defender
      Anjar Leksana, Hari ini

    Artikel Mobil dari Zigwheels

    • Motovaganza
    • Tips
    • Review
    • Artikel Feature
    • advice
    • 3 Model Ford Terbaru Siap Mejeng di Gaikindo Jakarta Auto Week 2024
      3 Model Ford Terbaru Siap Mejeng di Gaikindo Jakarta Auto Week 2024
      Anjar Leksana, 20 Nov, 2024
    • IM Motors L6 Max Lightyear Edition, Sedan Listrik dengan Jarak Tempuh 1.000 km dan dukungan pengisian ultra cepat.
      IM Motors L6 Max Lightyear Edition, Sedan Listrik dengan Jarak Tempuh 1.000 km dan dukungan pengisian ultra cepat.
      Muhammad Hafid, 19 Nov, 2024
    • Altis Indonesia Community Touring ke Baturraden Sembari CSR
      Altis Indonesia Community Touring ke Baturraden Sembari CSR
      Anjar Leksana, 19 Nov, 2024
    • Hyundai Menyiapkan Model N Lagi pada Akhir Tahun
      Hyundai Menyiapkan Model N Lagi pada Akhir Tahun
      Setyo Adi, 18 Nov, 2024
    • MG Cyberster Mulai Diterima Konsumen
      MG Cyberster Mulai Diterima Konsumen
      Anjar Leksana, 18 Nov, 2024
    • Menyiasati Terjebak Macet Horor Berjam-jam
      Menyiasati Terjebak Macet Horor Berjam-jam
      Setyo Adi, 20 Sep, 2024
    • Supaya Hemat Baterai, Terapkan Cara Mengendarai Mobil Listrik Seperti Ini
      Supaya Hemat Baterai, Terapkan Cara Mengendarai Mobil Listrik Seperti Ini
      Anjar Leksana, 06 Sep, 2024
    • Cara Mudah Klaim Asuransi Kendaraan
      Cara Mudah Klaim Asuransi Kendaraan
      Anjar Leksana, 04 Sep, 2024
    • Habis Road Trip, Periksa Komponen Penting Mobil Ini
      Habis Road Trip, Periksa Komponen Penting Mobil Ini
      Setyo Adi, 24 Jun, 2024
    • Efek Fatal Aquaplaning, Begini Cara Menghindarinya
      Efek Fatal Aquaplaning, Begini Cara Menghindarinya
      Anjar Leksana, 26 Jan, 2024
    • BYD M6: Format Mobil Keluarga, Mudah Diterima
      BYD M6: Format Mobil Keluarga, Mudah Diterima
      Muhammad Hafid, 13 Nov, 2024
    • First Drive Rolls-Royce Spectre: Kemewahan Sempurna dari Mobil Listrik
      First Drive Rolls-Royce Spectre: Kemewahan Sempurna dari Mobil Listrik
      Wahyu Hariantono, 09 Okt, 2024
    • Seres E1: Mobil Listrik Imut yang Layak Dilirik Juga
      Seres E1: Mobil Listrik Imut yang Layak Dilirik Juga
      Ardiantomi, 07 Okt, 2024
    • First Drive Ferrari Roma Spider: Prancing Horse Buat Harian
      First Drive Ferrari Roma Spider: Prancing Horse Buat Harian
      Anindiyo Pradhono, 04 Okt, 2024
    • First Drive Neta X 500: Tampilan Menawan, Performa Pas dan Kompetitif
      First Drive Neta X 500: Tampilan Menawan, Performa Pas dan Kompetitif
      Anjar Leksana, 28 Sep, 2024
    • Kompetitor yang Harus Mewaspadai Kehadiran Toyota Hilux Rangga
      Kompetitor yang Harus Mewaspadai Kehadiran Toyota Hilux Rangga
      Anjar Leksana, 17 Okt, 2024
    • Daftar 8 Mobil dan Motor yang Menggunakan Nama Sama
      Daftar 8 Mobil dan Motor yang Menggunakan Nama Sama
      Anjar Leksana, 03 Okt, 2024
    • Opsi Fitur Pintar nan Unik yang Ditawarkan Pabrikan Dunia
      Opsi Fitur Pintar nan Unik yang Ditawarkan Pabrikan Dunia
      Muhammad Hafid, 10 Jun, 2024
    • Kerap Dibandingkan, Pilih New Toyota Rush GR Sport atau Daihatsu Terios R?
      Kerap Dibandingkan, Pilih New Toyota Rush GR Sport atau Daihatsu Terios R?
      Setyo Adi, 27 Mei, 2024
    • Pendatang Baru Citroen C3 Aircross, Lawan Pemain Lawas Toyota Rush
      Pendatang Baru Citroen C3 Aircross, Lawan Pemain Lawas Toyota Rush
      Setyo Adi, 22 Mei, 2024
    • Cara Menangani Kondisi Mobil Alami Aquaplaning di Jalan
      Cara Menangani Kondisi Mobil Alami Aquaplaning di Jalan
      Anjar Leksana, 15 Jan, 2024

    Bandingkan

    You can add 3 variants maximum*