Spyshot: Honda Civic Type R Edisi 2023 Lakukan Uji Jalan, Begini Tampilannya

Spyshot: Honda Civic Type R Edisi 2023 Lakukan Uji Jalan, Begini Tampilannya

Buang-buang waktu tak ada dalam kamus Honda. Mereka dalam waktu dekat akan meluncurkan dua versi dari Honda Civic generasi terbaru. Masing-masing versi yaitu Honda Civic dalam bentuk sedan dan hatchback. Belum selesai berita itu, pabrikan Jepang tersebut dikabarkan tengah mempersiapkan Civic versi kencang, yaitu varian Type R.

Hanya butuh waktu beberapa hari sejak Civic Hatchback versi produksi diperkenalkan pertama kali ke hadapan dunia. Belakangan ini sosok yang diyakini calon Civic Type R terbaru beredar di dunia maya saat sedang diuji jalan. Dengan seragam wajib untuk difoto para paparazzi, sosok Civic Type R tampil dengan kamuflase penuh di badannya.

Sebenarnya pada akhir tahun 2020 sempat beredar juga sosok yang diyakini adalah generasi baru Civic Type R, sebelum Civic versi produksi dirilis. Dan kali ini, sosok tersebut kembali menunjukkan batang hidungnya. Beberapa perbedaan tampak pada bagian luarnya dibandingkan generasi pendahulu dan versi standarnya. Yang jelas, prototipe ini punya wujud fisik yang lebih sporty dan agresif.

Honda Civic Type R 2023

Civic Hatchback masih dipercaya menjadi basis dibangunnya Type R terbaru, yang sebenarnya bentuk body cenderung ke bentuk liftback. Seperti versi standar, tampang yang terlihat dari Civic Type R ini juga dibuat lebih ‘kalem’. Begitu pun dengan desain sayap belakangnya, yang lebih sederhana dan minimalis, dengan tiang yang terpasang bolt-on seperti buatan aftermarket. Mungkin bisa dimiripkan dengan sayap varian GT4 atau GT3 di lini Porsche.

Yang menarik untuk diketahui adalah apakah Honda akan menerapkan komponen spoiler aktif juga untuk Civic Type R, seperti yang dilakukan pada S660 versi facelift. Selain body kit, tampak desain velg yang berpalang ramping dan berdiameter lebih besar. Sementara di belakang, hanya ada satu pipa knalpot di tengah, yang sebelumnya sampai tiga buah.

Sama seperti versi standar, desain lampu depan dan belakang tampak tidak berubah, setidaknya di prototipe ini. Lampu depan ramping dan lebih minimalis dari generasi sebelumnya, sementara lampu belakang sebagian tertutup kamuflase, menyembunyikan grafis LED berbentuk teardropnya. Tapi kemungkinan besar desainnya tidak akan berubah banyak dari versi standarnya.

Baca juga: Demi Penggemar, Honda Pastikan Civic Si dan Type R Tetap Gunakan Trasmisi Manual

Honda Civic Type R 2023

Namun meski tidak terlihat begitu signifikan bedanya, pada kap mesin terdapat lubang udara tambahan yang tidak ada di Civic versi standar. Bisa ditemui juga jika dilihat seksama, lekuk fender yang lebih lebar untuk proporsi lebih agresif dan mengakomodir velg lebih lebar. Yang mencuri perhatian adalah kaliper merah dari Brembo yang menyertai rem cakram besar.

Mesin empat silinder 2.0 liter turbo hampir bisa dipastikan tetap dipercaya menghuni di balik bonnet Civic Type R. Namun isu yang berkembang belakangan ini mengatakan bahwa peningkatan performa mesin akan dilakukan dengan juga menerapkan sistem hybrid. Transmisi pun akan tetap tersedia hanya dengan versi manual 6-percepatan. Tapi, jangan harap Honda akan sematkan juga sistem all-wheel drive.

Prediksi saat ini, Honda akan menungkap Civic Type R generasi baru pada tahun 2022 mendatang. Honda sudah mengatakan bahwa Civic Type R akan menjadi salah satu model berorientasi performa terakhir yang dijual dengan mesin bakar.

Di Indonesia, Honda Prospect Motor punya line-up Civic yang lengkap, sedan, hatchback, hingga Type R. Baru-baru ini mereka sudah meluncurkan Type R baru. Hanya ada satu varian yang ditawarkan yaitu Civic Type R 6 Speed MT. Menggunakan mesin 2.0L VTEC Turbo yang menghasilkan tenaga 310 ps. Sesuai namanya ia mengandalkan transmisi manual 6 percepatan.

Kemudian HPM juga menjual Honda Civic Hatchback RS. Menggunakan mesin 1.5L DOHC VTEC Turbo berkekuatan 173 ps dan transmisi CVT. Ia dijual Rp 512,8 juta. Terakhir ada versi Civic 1.5L Turbo. Ini adalah versi sedan. Memiliki mesin yang sama spesifikasinya dengan tipe hatchback. Sedangkan harga dijual Rp 533 juta. (Why/Raju)

Sumber: Carscoops

Baca juga: Honda Indonesia Rilis New Civic Type R Senilai Rp 1,177 Miliar, Simak Kehebatannya

Wahyu Hariantono

Wahyu Hariantono

Wahyu Hariantono mungkin masih terbilang muda secara usia. Tapi passionnya terhadap dunia otomotif, terutama mobil tidak bisa dipandang sebelah mata. Ia kerap tampil di stasiun televisi sebagai komentator balapan kelas dunia seperti Formula E. Sehari-hari ia memilih menggunakan Honda Supra Fit. Alasannya sederhana. Bensinnya gak abis-abis!

Baca Bio Penuh

Jual mobil anda dengan harga terbaik

Pembeli asli yang terverifikasi Pembeli asli yang terverifikasi
Listing gratis Listing gratis
Daftarkan mobil Anda

Model Mobil Honda

  • Honda Brio
    Honda Brio
  • Honda WR-V
    Honda WR-V
  • Honda BRV
    Honda BRV
  • Honda HRV
    Honda HRV
  • Honda CR-V hev
    Honda CR-V
  • Honda City Hatchback
    Honda City Hatchback
  • Honda Civic RS
    Honda Civic RS
  • Honda Civic Type R
    Honda Civic Type R
  • Honda City
    Honda City
  • Honda Accord hev
    Honda Accord
Harga Mobil Honda

Jangan lewatkan

Promo Honda Civic Type R, DP & Cicilan

GIIAS 2024

IMOS 2024

Anda mungkin juga tertarik

  • Berita
  • Artikel feature
  • Yang Akan Datang
  • Honda StepWGN e:HEV
    Honda StepWGN e:HEV
    Harga menyusul
    Perkiraan Diluncurkan Des, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • Honda Odyssey 2024
    Honda Odyssey 2024
    Rp 590,72 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Des, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • Honda e:N1 ev
    Honda e:N1
    Harga menyusul
    Perkiraan Diluncurkan Des, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan

Video Mobil Honda Civic Type R Terbaru di Oto

Oto
  • Honda Fast Track Mandalika, Ternyata Gini Rasanya | Media Review
    Honda Fast Track Mandalika, Ternyata Gini Rasanya | Media Review
    17 Aug, 2023 .
  • Honda Civic Type R, Performa Menggila tapi Punya Tampang Dewasa | First Impression
    Honda Civic Type R, Performa Menggila tapi Punya Tampang Dewasa | First Impression
    31 Mar, 2023 .
  • 6 Hal Dari Honda Civic Type R I OTO.com
    6 Hal Dari Honda Civic Type R I OTO.com
    25 Aug, 2017 . 91 kali dilihat
  • GIIAS 2017: Ini Dia Detail Honda Civic Type R! I OTO.com
    GIIAS 2017: Ini Dia Detail Honda Civic Type R! I OTO.com
    16 Aug, 2017 . 64 kali dilihat
  • GIIAS 2017: Peluncuran Honda Civic Type R I OTO.com
    GIIAS 2017: Peluncuran Honda Civic Type R I OTO.com
    10 Aug, 2017 . 66 kali dilihat
Tonton Video Mobil Honda Civic Type R

Bandingkan & Rekomendasi

Honda Civic Type R
Honda Civic Type R
Rp 1,428 Milyar
4.67 (3 Ulasan)
Harga Civic Type R
MINI Countryman
MINI Countryman
Rp 997 Juta - 1,536 Milyar
Harga Countryman
MINI 3 Door
MINI 3 Door
Rp 914 Juta - 1,185 Milyar
Harga 3 Door
Mercedes Benz A-Class
Citroen E-C4 ev
Citroen E-C4
Rp 1,196 Milyar
Tulis Review Harga Citroen E-C4
Mesin 1996
1998
1499
1991
-
Tenaga 306
189
136
421
136
Tempat Duduk 5
5
4
5
5
Jenis Transmisi Manual
Otomatis
Otomatis
Otomatis
Otomatis
Kapasitas Baterai -
-
-
-
54 kWh
Bandingkan Sekarang

Tren Hatchback

  • Yang Akan Datang
  • DFSK Mini EV ev
    DFSK Mini EV
    Rp 220 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan TBA Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • Suzuki Swift 2024
    Suzuki Swift 2024
    Rp 195,69 - 295,69 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Des, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • Wuling E100 ev
    Wuling E100
    Rp 345,6 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Des, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • Wuling E200 ev
    Wuling E200
    Rp 480 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan TBA Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • Nissan Note e-Power
    Nissan Note e-Power
    Rp 2,908 Milyar Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Des, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • Smart #1 ev
    Smart #1
    Harga menyusul
    Perkiraan Diluncurkan Des, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
Mobil Hatchback Yang Akan Datang

Artikel Mobil Honda Civic Type R dari Carvaganza

  • Honda Civic Type R Tambah Garang Pakai Modfikasi dari Spoon Sport
    Honda Civic Type R Tambah Garang Pakai Modfikasi dari Spoon Sport
    Muhammad Hafid, 11 Okt, 2024
  • MODIFIKASI: Bikin Tampang Honda Civic Type R Makin Ganas Pakai Paket Mugen
    MODIFIKASI: Bikin Tampang Honda Civic Type R Makin Ganas Pakai Paket Mugen
    Muhammad Hafid, 31 Jul, 2024
  • Bosan Sama Tampilan Honda Civic Type R? Ada Paket Modifikasi Aerokit dari Mugen
    Bosan Sama Tampilan Honda Civic Type R? Ada Paket Modifikasi Aerokit dari Mugen
    Alvando Noya, 15 Mei, 2024
  • Sensasi All New Honda Civic Type R Menangkan Best Driving Experience Award oleh Carvaganza
    Sensasi All New Honda Civic Type R Menangkan Best Driving Experience Award oleh Carvaganza
    Wahyu Hariantono, 13 Okt, 2023
  • Jelang Debut Super GT, Honda Terus Tes Civic Type R-GT
    Jelang Debut Super GT, Honda Terus Tes Civic Type R-GT
    Alvando Noya, 27 Jul, 2023

Artikel Mobil Honda Civic Type R dari Zigwheels

  • Motovaganza
  • Ini yang Membuat Honda Civic Type R FL5 Begitu Nikmat Digeber di Sirkuit
    Ini yang Membuat Honda Civic Type R FL5 Begitu Nikmat Digeber di Sirkuit
    Anindiyo Pradhono, 02 Jun, 2023
  • Masih Saudara dengan Honda Civic Type R, Acura Rilis Integra Type S di AS
    Masih Saudara dengan Honda Civic Type R, Acura Rilis Integra Type S di AS
    Anjar Leksana, 13 Apr, 2023
  • Honda Civic Type R 2023 Dijual Rp1,399 Miliar, Berapa sih Cicilannya?
    Honda Civic Type R 2023 Dijual Rp1,399 Miliar, Berapa sih Cicilannya?
    Anjar Leksana, 04 Apr, 2023
  • Honda Civic Type R FL5 Meluncur dengan Harga Rp1,399 Miliar
    Honda Civic Type R FL5 Meluncur dengan Harga Rp1,399 Miliar
    Zenuar Istanto, 30 Mar, 2023
  • Honda Buka Spesifikasi Civic Type R Baru, Naik 10 PS dan 20 Nm
    Honda Buka Spesifikasi Civic Type R Baru, Naik 10 PS dan 20 Nm
    Anindiyo Pradhono, 01 Sep, 2022

Bandingkan

You can add 3 variants maximum*