Samsung Pamerkan Baterai EV Solid-State Berdaya 600 Mil dan Dapat Diisi dalam 9 Menit

Bakal dipakai untuk mobil listrik Lexus

Samsung Pamerkan Baterai EV Solid-State Berdaya 600 Mil dan Dapat Diisi dalam 9 Menit

Siapa pun yang berkecimpung di industri otomotif dan sepeda motor, saat ini sedang bekerja keras untuk mendorong batas-batas elektrifikasi. Hingga kini, kendala terbesar dalam hal kendaraan listrik adalah mengurangi waktu pengisian daya dan meningkatkan jarak tempuh.

KEY TAKEAWAYS

  • Kapan baterai solid state Samsung memasuki pasar?

    Rencananya mulai diproduksi masal pada 2027
  • Beberapa perusahaan ternama mulai menemukan masalah tersebut. Salah satunya Samsung yang baru-baru ini memamerkan inovasi baterai terbarunya di acara SNE Battery Day Expo 2024 di Seoul, Korea Selatan.

    Samsung memamerkan teknologi baterai terbarunya bernama baterai solid-state atau oksida solid-state. Baterai tersebut dirancang khusus dengan beberapa klaim yang mengesankan. Unit baterai awal dari jalur produksi baterai solid-state telah dikirim ke beberapa produsen kendaraan listrik (EV), dan mereka sudah menguji sel-sel ini selama sekitar enam bulan.

    Solid state battery

    Perusahaan asal Korea Selatan mencatat bahwa produsen mobil sangat tertarik dengan paket baterai solid-state karena lebih ringkas, lebih ringan, dan jauh lebih aman dibanding baterai EV saat ini. Meski memiliki banyak keunggulan, ongkos produksi baterai solid-state dikatakan sangat mahal.

    Hal ini menyebabkan penggunaan awalnya hanya di pasar EV “Super Premium”. Samsung mendefinisikan sebagai kendaraan listrik kelas atas, sebab mampu melaju lebih dari 600 mil (965 Km) dengan sekali pengisian daya.

    Teknologi baterai solid-state oksida Samsung menawarkan kepadatan energi sekitar 500 Wh/kg, atau hampir dua kali lipat dari baterai yang ditemukan di sebagian besar kendaraan listrik saat ini.

    Samsung sudah bekerja sama dengan produsen mobil besar untuk menggabungkan teknologi baterai solid-state ke dalam kendaraan listrik masa depan. Salah satunya Toyota. Perusahaan otomotif terbesar di Jepang dan Samsung berencana memulai produksi massal baterai solid-state pada 2027.

    Toyota telah mengindikasikan bahwa baterai solid-state pertama kali akan muncul pada kendaraan listrik premium dengan merek Lexus. Hal ini menunjukkan bahwa ketersediaan di pasar masih beberapa tahun lagi.

    Di lain sisi, CATL, produsen baterai kendaraan listrik terbesar di Cina juga sedang mengembangkan baterai solid-state. Pihaknya menargetkan tingkat penetrasi baterai solid-state sebesar 1 persen pada 2027. Selain Samsung dan CATL, LG juga turut mengembangkan teknologi ini.

    Namun untuk menonjol dari para pesaingnya, Samsung berencana menawarkan paket baterai solid-state yang dapat diisi daya dalam 9 menit dan memiliki masa pakai hingga 20 tahun.

    Meskipun spesifikasi ini mengesankan, produsen baterai Tiongkok juga telah mengumumkan teknologi serupa. NIO misalnya, menawarkan paket baterai 150 kWh dengan elektrolit semi-padat yang mampu menempuh jarak lebih dari 650 mil (1046 Km) dalam uji kecepatan jalan raya dengan sedan premium ET9 mereka.

    Mengenai klaim pengisian daya selama 9 menit, Samsung kemungkinan mengacu pada kemampuan pengisian daya baterai dari 10 persen atau 20 persen hingga 80 persen. Jika kita melihat Cina, beberapa produsen kendaraan listriknya menawarkan kecepatan pengisian daya yang sama. Pengisi daya 480 kW dan terkadang bahkan 600 kW adalah suatu keharusan. Namun, di sana stasiun pengisian daya berkapasitas ini sangat sedikit.

    Masa pakai baterai 20 tahun dan garansi yang sesuai menjadi standar dalam industri ini. CATL dan yang lainnya telah mengumumkan tak perlu mengganti baterai jika belum menyentuh "sejuta mil".

    NIO dan CATL juga berupaya memberikan garansi baterai selama 15 tahun untuk membantu membangun pasar kendaraan listrik bekas yang layak.

    Lalu, apa artinya ini bagi pasar kendaraan listrik? Kemajuan terus terjadi dan teknologinya terus meningkat. Kemungkinan besar teknologi baterai solid-state akan hadir pada 2030, tetapi mungkin tidak untuk pasar massal. Bagaimanapun, meskipun teknologi ini hanya untuk orang kaya pada awalnya, pada akhirnya kendaraan ini akan memasuki pasar bekas. (BGX/TOM)

    Sumber: RideApart

    Baca juga: Beda dengan Konvensional, Ini Jadwal Servis Mobil Listrik BYD

    Zenuar Yoga

    Zenuar Yoga

    Zenuar 'Bgenk' Yoga adalah salah satu jurnalis otomotif berpengalaman di Indonesia. Spontanitas dan suaranya yang lantang memberi warna kemanapun dia pergi. Keseharian, Yamaha Nmax jadi andalan mobilitas ke kantor atau untuk peliputan. Pengalaman berkendara dan pengetahuan di bidang otomotif roda dua membuatnya kerap ditunjuk sebagai road captain saat Forum Wartawan Otomotif melakukan kegiatan touring. 

    Baca Bio Penuh

    Jual mobil anda dengan harga terbaik

    Pembeli asli yang terverifikasi Pembeli asli yang terverifikasi
    Listing gratis Listing gratis
    Daftarkan mobil Anda

    GIIAS 2024

    Anda mungkin juga tertarik

    • Berita
    • Artikel feature
    • Yang Akan Datang
    • VinFast VF 6
      VinFast VF 6
      Rp 344,98 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
      Perkiraan Diluncurkan Nov, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
    • VinFast VF 7
      VinFast VF 7
      Rp 544,98 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
      Perkiraan Diluncurkan Nov, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
    • BYD D9
      BYD D9
      Rp 1,056 Milyar Perkiraan Harga Jakarta Selatan
      Perkiraan Diluncurkan Okt, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
    • MG 3
      MG 3
      Rp 203,04 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
      Perkiraan Diluncurkan Nov, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
    • Toyota Hilux Rangga
      Toyota Hilux Rangga
      Harga menyusul
      Perkiraan Diluncurkan Nov, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan

    Video Mobil Terbaru di Oto

    Oto
    • Detail Ubahan Toyota New Fortuner 2024, Minor Tapi Makin Sangar!
      Detail Ubahan Toyota New Fortuner 2024, Minor Tapi Makin Sangar!
      09 Sep, 2024 .
    • Impresi Perdana Toyota New Fortuner 2024 Yang Habis Ganti Baju | First Drive
      Impresi Perdana Toyota New Fortuner 2024 Yang Habis Ganti Baju | First Drive
      09 Sep, 2024 .
    • Pilihan Brand Pendukung di Indonesia Autovaganza 2024, Mulai dari Aftermarket Hingga Kesehatan!
      Pilihan Brand Pendukung di Indonesia Autovaganza 2024, Mulai dari Aftermarket Hingga Kesehatan!
      04 Sep, 2024 .
    • THE 6th INDONESIA AUTOVAGANZA HADIRKAN 3 ARENA TEST KENDARAAN
      THE 6th INDONESIA AUTOVAGANZA HADIRKAN 3 ARENA TEST KENDARAAN
      04 Sep, 2024 .
    • Dua Jagoan AION Tebar Pesona di Indonesia Autovaganza 2024, Fiturnya Sangat Inovatif!
      Dua Jagoan AION Tebar Pesona di Indonesia Autovaganza 2024, Fiturnya Sangat Inovatif!
      04 Sep, 2024 .
    • Ga bikin bosen, The 6th Indonesia Autovaganza Punya Banyak Keseruan
      Ga bikin bosen, The 6th Indonesia Autovaganza Punya Banyak Keseruan
      04 Sep, 2024 .
    • Hal Menarik All New Hyundai Kona Electric Bikin Pengen Beli
      Hal Menarik All New Hyundai Kona Electric Bikin Pengen Beli
      28 Aug, 2024 .
    • INDONESIA AUTOVAGANZA 2024, SAJIKAN DERETAN MOBIL & MOTOR TERBARU
      INDONESIA AUTOVAGANZA 2024, SAJIKAN DERETAN MOBIL & MOTOR TERBARU
      28 Aug, 2024 .
    • Toyota Hilux Rangga Versi Campervan Pemikat Indonesia Autovaganza 2024
      Toyota Hilux Rangga Versi Campervan Pemikat Indonesia Autovaganza 2024
      28 Aug, 2024 .
    • Indonesia Autovaganza 2024, Display Puluhan Brand dan Activity Seru Lainnya
      Indonesia Autovaganza 2024, Display Puluhan Brand dan Activity Seru Lainnya
      28 Aug, 2024 .
    Tonton Video Mobil

    Artikel Mobil dari Carvaganza

    • Neta X Rilis Harga Resmi Pekan Depan, Sudah Mulai CKD
      Neta X Rilis Harga Resmi Pekan Depan, Sudah Mulai CKD
      Bangkit Jaya, Hari ini
    • Produk Daihatsu di Indonesia Sudah Adopsi DNGA, Ini Kelebihannya
      Produk Daihatsu di Indonesia Sudah Adopsi DNGA, Ini Kelebihannya
      Anjar Leksana, Hari ini
    • Proses Desain Mobil Zeekr, Padukan Cara Tradisional dan Modern
      Proses Desain Mobil Zeekr, Padukan Cara Tradisional dan Modern
      Muhammad Hafid, Hari ini
    • BMW i5 Touring Hadir di Indonesia, Pelopori Station Wagon EV di Kelas Premium
      BMW i5 Touring Hadir di Indonesia, Pelopori Station Wagon EV di Kelas Premium
      Wahyu Hariantono, Hari ini
    • TEST DRIVE: Coba Kemampuan Off-Road Toyota Fortuner 4x4 GR-S
      TEST DRIVE: Coba Kemampuan Off-Road Toyota Fortuner 4x4 GR-S
      Setyo Adi, Hari ini

    Artikel Mobil dari Zigwheels

    • Motovaganza
    • Tips
    • Review
    • Artikel Feature
    • advice
    • Mansory Ubah Audi RS7 Jadi Lebih Eksklusif
      Mansory Ubah Audi RS7 Jadi Lebih Eksklusif
      Muhammad Hafid, Hari ini
    • Tampilan Toyota bZ3C Bocor, Pakai Baterai dan Motor Listrik dari BYD
      Tampilan Toyota bZ3C Bocor, Pakai Baterai dan Motor Listrik dari BYD
      Anjar Leksana, Hari ini
    • Zeekr Indonesia Siap Meluncurkan Zeekr 009 dan Zeekr X Tahun Ini
      Zeekr Indonesia Siap Meluncurkan Zeekr 009 dan Zeekr X Tahun Ini
      Muhammad Hafid, Hari ini
    • Proses Perakitan Haval Jolion HEV Mulai Berjalan di Inchcape Manufacturing Facility, Wanaherang
      Proses Perakitan Haval Jolion HEV Mulai Berjalan di Inchcape Manufacturing Facility, Wanaherang
      Setyo Adi, 17 Sep, 2024
    • Neta X Mulai Dirakit CKD oleh PT HIM
      Neta X Mulai Dirakit CKD oleh PT HIM
      Setyo Adi, 17 Sep, 2024
    • Supaya Hemat Baterai, Terapkan Cara Mengendarai Mobil Listrik Seperti Ini
      Supaya Hemat Baterai, Terapkan Cara Mengendarai Mobil Listrik Seperti Ini
      Anjar Leksana, 06 Sep, 2024
    • Cara Mudah Klaim Asuransi Kendaraan
      Cara Mudah Klaim Asuransi Kendaraan
      Anjar Leksana, 04 Sep, 2024
    • Habis Road Trip, Periksa Komponen Penting Mobil Ini
      Habis Road Trip, Periksa Komponen Penting Mobil Ini
      Setyo Adi, 24 Jun, 2024
    • Efek Fatal Aquaplaning, Begini Cara Menghindarinya
      Efek Fatal Aquaplaning, Begini Cara Menghindarinya
      Anjar Leksana, 26 Jan, 2024
    • 8 Poin Penting Berkendara Mudik Aman, Termasuk Posisi Safety Loading
      8 Poin Penting Berkendara Mudik Aman, Termasuk Posisi Safety Loading
      Anjar Leksana, 03 Apr, 2023
    • First Drive New Toyota Fortuner 2.8 GR-S 4x4: Kapabilitas Semestinya
      First Drive New Toyota Fortuner 2.8 GR-S 4x4: Kapabilitas Semestinya
      Alvando Noya, 13 Sep, 2024
    • All New Hyundai Kona Electric: Upgrade Besar dan Lebih Melokal
      All New Hyundai Kona Electric: Upgrade Besar dan Lebih Melokal
      Bangkit Jaya Putra, 12 Sep, 2024
    • Wuling Cloud EV: Benarkah Nyaman Seperti Awan?
      Wuling Cloud EV: Benarkah Nyaman Seperti Awan?
      Anjar Leksana, 11 Sep, 2024
    • Off-road Test All New Mitsubishi Triton GLS M/T: Cocok Dijadikan Pekerja Keras
      Off-road Test All New Mitsubishi Triton GLS M/T: Cocok Dijadikan Pekerja Keras
      Anjar Leksana, 11 Sep, 2024
    • Test Drive BYD M6: EV yang Layak sebagai Mobil Keluarga
      Test Drive BYD M6: EV yang Layak sebagai Mobil Keluarga
      Setyo Adi, 05 Sep, 2024
    • Opsi Fitur Pintar nan Unik yang Ditawarkan Pabrikan Dunia
      Opsi Fitur Pintar nan Unik yang Ditawarkan Pabrikan Dunia
      Muhammad Hafid, 10 Jun, 2024
    • Kerap Dibandingkan, Pilih New Toyota Rush GR Sport atau Daihatsu Terios R?
      Kerap Dibandingkan, Pilih New Toyota Rush GR Sport atau Daihatsu Terios R?
      Setyo Adi, 27 Mei, 2024
    • Pendatang Baru Citroen C3 Aircross, Lawan Pemain Lawas Toyota Rush
      Pendatang Baru Citroen C3 Aircross, Lawan Pemain Lawas Toyota Rush
      Setyo Adi, 22 Mei, 2024
    • Ragam Jenis Konfigurasi Mesin dan Segala Kelebihannya
      Ragam Jenis Konfigurasi Mesin dan Segala Kelebihannya
      Muhammad Hafid, 18 Mar, 2024
    • Kisah Kesuksesan Isuzu Menjadi Produsen Kendaraan Niaga Kelas Dunia
      Kisah Kesuksesan Isuzu Menjadi Produsen Kendaraan Niaga Kelas Dunia
      Anjar Leksana, 26 Jan, 2024
    • Cara Menangani Kondisi Mobil Alami Aquaplaning di Jalan
      Cara Menangani Kondisi Mobil Alami Aquaplaning di Jalan
      Anjar Leksana, 15 Jan, 2024

    Bandingkan

    You can add 3 variants maximum*