​​Sambut 2018 Hyundai Grand Starex Disegarkan

​​Sambut 2018 Hyundai Grand Starex Disegarkan

MPV besar Hyundai Grand Starex (dikenal dengan nama H1 di sini) mendapat facelift untuk model 2018. Sedikit berbeda dengan facelift lokal Hyundai H1 untuk Indonesia, Grand Starex yang mendapat penyegaran baru itu merupakan produk global dan diperkenalkan di tanah lahirnya, Korea Selatan. Penyegaran terfokus pada deain dan penampilan luar maupun dalam, menambahkan karakter bahasa desain Hyundai modern.

Tak banyak ubahan signifikan pada facelift Grand Starex, tapi bisa dilihat dari foto yang diedarkan desainnya mendongkrak penampilan. Bagian wajah dipermanis dengan desain lampu depan utama horizontal yang mengapit grille besar sebagai ciri khas. Bagian intake udara juga didesain ulang dan kap mesin sedikit naik posisinya, untuk memberi perlindungan lebih pada pejalan kaki kalau terjadi kecelakaan.

​​Grand Starex baru punya varian model Urban yang lebih mewah dan menawarkan lampu depan proyektor, grille berlapis krom, lampu belakang LED kombinasi, pelek alloy 17 inci dan suspensi yang direvisi untuk meningkatkan kenyamanan. Sedang bagian dalamnya ditingkatkan, lebih bernuansa bak sedan mewah. Desain dasbor rata horizontal, lingkar kemudi dan tuas transmisi baru, penyejuk kabin otomatis dan layar sentuh 8 inci untuk infotainment berdesain floating, lengkap dengan sistem navigasi terintegrasi.

Grand Starex Urban juga punya kabin yang lebih cenderung ke MPV ketimbang mobil komersial. Layout penumpang 9-seater menjadi pembeda dari varian model Van dan Wagon yang menawarkan 11-seater dan 12-seater. Dengan itu, Grand Starex Urban di Korea Selatan bisa bebas dikemudikan tanpa terikat peraturan jalan mobil komersial. Malah dikatakan bisa menggunakan jalur bus cepat kalau penumpangnya terisi enam orang atau lebih.

Selain penampilan, sejumlah fitur juga disegarkan. Ada hill start assist, locking differential (khusus model 4WD) dan peningkatan insulasi suara sehingga kabin lebih kedap. Model non-komersial juga mendapat update jantung mekanis turbodiesel, 2,5 CRDi berdaya 140 PS dan torsi 353 Nm yang disalurkan melalui transmisi manual 6-speed dan mendukung emisi bahan bakar EURO 6. Sedang pilihan lainnya sudah berteknologi Variable geometry turbocharging (VGT) berdaya 276 PS dan torsi 451 Nm yang didistribusikan oleh transmisi otomatis 5-speed.

Untuk pasar Indonesia, Hyundai H1 baru saja mendapat facelift pada Gaikindo Indonesia International Auto Show medio 2017 lalu. (Tom/RS)

Baca juga: Hyundai Santa Fe Generasi Baru Siap Mendebut

Sumber: Paultan

Ardiantomi

Ardiantomi

Ardiantomi, atau yang akrab disapa Tomi ini awalnya tidak menggeluti dunia otomotif hingga ia menyadari pasion-nya dalam mengemudi dan memutuskan untuk lebih memahami seluk-beluk otomotif. Pria yang sudah piawai mengemudi sejak usia 12 tahun ini kemudian memiliki hasrat untuk dapat mencoba semua jenis mobil yang ada di dunia.

Baca Bio Penuh

Jual mobil anda dengan harga terbaik

Pembeli asli yang terverifikasi Pembeli asli yang terverifikasi
Listing gratis Listing gratis
Daftarkan mobil Anda

Model Mobil Hyundai

  • Hyundai Creta
    Hyundai Creta
  • Hyundai Stargazer
    Hyundai Stargazer
  • Hyundai Santa Fe
    Hyundai Santa Fe
  • Hyundai Palisade
    Hyundai Palisade
  • Hyundai Stargazer X
    Hyundai Stargazer X
  • Hyundai Ioniq 5 ev
    Hyundai Ioniq 5
  • Hyundai Kona Electric ev
    Hyundai Kona Electric
  • Hyundai Ioniq 6 ev
    Hyundai Ioniq 6
  • Hyundai Staria
    Hyundai Staria
  • Hyundai Santa Fe 2024 hev
    Hyundai Santa Fe 2024
Harga Mobil Hyundai

GIIAS 2024

IMOS 2024

Anda mungkin juga tertarik

  • Berita
  • Artikel feature
  • Yang Akan Datang
  • VinFast VF 6 ev
    VinFast VF 6
    Rp 344,98 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Des, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • VinFast VF 7 ev
    VinFast VF 7
    Rp 544,98 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Des, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • BYD D9 ev
    BYD D9
    Rp 1,056 Milyar Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Nov, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • MG 3 hev
    MG 3
    Rp 203,04 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Des, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • Mitsubishi Xpander Hybrid hev
    Mitsubishi Xpander Hybrid
    Rp 405,5 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Des, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan

Video Mobil Hyundai H1 (2017-2018) Terbaru di Oto

Oto
  • GIIAS 2017: Hyundai Persembahkan New Grand i10 dan H-1 I OTO.COM
    GIIAS 2017: Hyundai Persembahkan New Grand i10 dan H-1 I OTO.COM
    11 Aug, 2017 . 16 kali dilihat
Tonton Video Mobil Hyundai H1 (2017-2018)

Tren Minivans

Artikel Mobil Hyundai H1 (2017-2018) dari Carvaganza

  • GJAW 2024: Masuk Segmen MPV Listrik, Aletra L8 Jadi Lawan BYD M6
    GJAW 2024: Masuk Segmen MPV Listrik, Aletra L8 Jadi Lawan BYD M6
    Anjar Leksana, Hari ini
  • GJAW 2024: Zeekr Debut di Indonesia, Bawa Dua Model EV Mewah
    GJAW 2024: Zeekr Debut di Indonesia, Bawa Dua Model EV Mewah
    Anjar Leksana, Hari ini
  • GJAW 2024: Kia EV3 Tampil Perdana di Indonesia, Bakal Susul EV9 dan EV6
    GJAW 2024: Kia EV3 Tampil Perdana di Indonesia, Bakal Susul EV9 dan EV6
    Muhammad Hafid, Hari ini
  • GJAW 2024: Aletra L8 Meluncur Mulai Rp415 Juta, Simak Keunggulan MPV Listrik Ini
    GJAW 2024: Aletra L8 Meluncur Mulai Rp415 Juta, Simak Keunggulan MPV Listrik Ini
    Setyo Adi, Hari ini
  • GJAW 2024: BAIC Hadir, Sajikan Promo Menarik Bagi Konsumen
    GJAW 2024: BAIC Hadir, Sajikan Promo Menarik Bagi Konsumen
    Eka Zulkarnain H, Hari ini

Artikel Mobil Hyundai H1 (2017-2018) dari Zigwheels

  • Motovaganza
  • Tips
  • Review
  • Artikel Feature
  • advice
  • 3 Model Ford Terbaru Siap Mejeng di Gaikindo Jakarta Auto Week 2024
    3 Model Ford Terbaru Siap Mejeng di Gaikindo Jakarta Auto Week 2024
    Anjar Leksana, 20 Nov, 2024
  • IM Motors L6 Max Lightyear Edition, Sedan Listrik dengan Jarak Tempuh 1.000 km dan dukungan pengisian ultra cepat.
    IM Motors L6 Max Lightyear Edition, Sedan Listrik dengan Jarak Tempuh 1.000 km dan dukungan pengisian ultra cepat.
    Muhammad Hafid, 19 Nov, 2024
  • Altis Indonesia Community Touring ke Baturraden Sembari CSR
    Altis Indonesia Community Touring ke Baturraden Sembari CSR
    Anjar Leksana, 19 Nov, 2024
  • Hyundai Menyiapkan Model N Lagi pada Akhir Tahun
    Hyundai Menyiapkan Model N Lagi pada Akhir Tahun
    Setyo Adi, 18 Nov, 2024
  • MG Cyberster Mulai Diterima Konsumen
    MG Cyberster Mulai Diterima Konsumen
    Anjar Leksana, 18 Nov, 2024
  • Menyiasati Terjebak Macet Horor Berjam-jam
    Menyiasati Terjebak Macet Horor Berjam-jam
    Setyo Adi, 20 Sep, 2024
  • Supaya Hemat Baterai, Terapkan Cara Mengendarai Mobil Listrik Seperti Ini
    Supaya Hemat Baterai, Terapkan Cara Mengendarai Mobil Listrik Seperti Ini
    Anjar Leksana, 06 Sep, 2024
  • Cara Mudah Klaim Asuransi Kendaraan
    Cara Mudah Klaim Asuransi Kendaraan
    Anjar Leksana, 04 Sep, 2024
  • Habis Road Trip, Periksa Komponen Penting Mobil Ini
    Habis Road Trip, Periksa Komponen Penting Mobil Ini
    Setyo Adi, 24 Jun, 2024
  • Efek Fatal Aquaplaning, Begini Cara Menghindarinya
    Efek Fatal Aquaplaning, Begini Cara Menghindarinya
    Anjar Leksana, 26 Jan, 2024
  • BYD M6: Format Mobil Keluarga, Mudah Diterima
    BYD M6: Format Mobil Keluarga, Mudah Diterima
    Muhammad Hafid, 13 Nov, 2024
  • First Drive Rolls-Royce Spectre: Kemewahan Sempurna dari Mobil Listrik
    First Drive Rolls-Royce Spectre: Kemewahan Sempurna dari Mobil Listrik
    Wahyu Hariantono, 09 Okt, 2024
  • Seres E1: Mobil Listrik Imut yang Layak Dilirik Juga
    Seres E1: Mobil Listrik Imut yang Layak Dilirik Juga
    Ardiantomi, 07 Okt, 2024
  • First Drive Ferrari Roma Spider: Prancing Horse Buat Harian
    First Drive Ferrari Roma Spider: Prancing Horse Buat Harian
    Anindiyo Pradhono, 04 Okt, 2024
  • First Drive Neta X 500: Tampilan Menawan, Performa Pas dan Kompetitif
    First Drive Neta X 500: Tampilan Menawan, Performa Pas dan Kompetitif
    Anjar Leksana, 28 Sep, 2024
  • Kompetitor yang Harus Mewaspadai Kehadiran Toyota Hilux Rangga
    Kompetitor yang Harus Mewaspadai Kehadiran Toyota Hilux Rangga
    Anjar Leksana, 17 Okt, 2024
  • Daftar 8 Mobil dan Motor yang Menggunakan Nama Sama
    Daftar 8 Mobil dan Motor yang Menggunakan Nama Sama
    Anjar Leksana, 03 Okt, 2024
  • Opsi Fitur Pintar nan Unik yang Ditawarkan Pabrikan Dunia
    Opsi Fitur Pintar nan Unik yang Ditawarkan Pabrikan Dunia
    Muhammad Hafid, 10 Jun, 2024
  • Kerap Dibandingkan, Pilih New Toyota Rush GR Sport atau Daihatsu Terios R?
    Kerap Dibandingkan, Pilih New Toyota Rush GR Sport atau Daihatsu Terios R?
    Setyo Adi, 27 Mei, 2024
  • Pendatang Baru Citroen C3 Aircross, Lawan Pemain Lawas Toyota Rush
    Pendatang Baru Citroen C3 Aircross, Lawan Pemain Lawas Toyota Rush
    Setyo Adi, 22 Mei, 2024
  • Cara Menangani Kondisi Mobil Alami Aquaplaning di Jalan
    Cara Menangani Kondisi Mobil Alami Aquaplaning di Jalan
    Anjar Leksana, 15 Jan, 2024

Bandingkan

You can add 3 variants maximum*