Pemesanan Chery Omoda E5 Capai 3.600 Unit Lebih

Sebanyak 1.000 unit sudah diserahkan ke konsumen

Pemesanan Chery Omoda E5 Capai 3.600 Unit Lebih

Di pameran Periklindo Electric Vehicle Show (PEVS) 2024. Chery Sales Indonesia membawa tema New Energy, New Eco, New Era. Mereka senantiasa membawa kendaraan listrik andalan, Omoda E5. Mobil listrik murni ini terus mendapatkan atensi publik sejak awal Februari 2024 di sini. Perusahaan bilang, sudah mengantongi angka pemesanan hingga ribuan unit.

KEY TAKEAWAYS

  • Chery omoda E5 mendapat warna baru abu-abu

    Harganya masih Rp488,8 juta untuk 4.000 konsumen pertama
  • Melalui jaringan pemasaran dengan standar pelayanan global. Hingga hari ini Chery Omoda E5 telah mencatat pemesanan sebanyak lebih dari 3.600 unit. Pada Maret kemarin, perusahaan telah menyerahkan 1.000 unit E5 kepada para konsumen. Lalu dilanjutkan pada April serah terima sebanyak 600 unit. PT CSI menargetkan bisa melakukan penyerahan 800 unit selama Mei 2024.

    Sejak pertama kali kemunculan di Indonesia. Chery Omoda E5 telah mendapatkan perhatian lantaran harga dan kelengkapan yang ditawarkan. Kesempatan uji kendara juga diberikan kepada konsumen. Sehingga calon pelanggan bisa mengenal lebih dalam mengenai desain, performa, keunggulan fitur, dan daya tahan baterai.

    Chery tidak hanya fokus untuk membawa kendaraan listrik semata. Tetapi juga berkomitmen untuk membangun infrastruktur yang mendukung penggunaannya. Saat ini, mereka telah memiliki 60 diler di seluruh Indonesia. Adapun 17 di antaranya memiliki standardisasi dan perlengkapan untuk melayani kendaraan listrik. Dengan objektif agar memudahkan akses pelayanan kepada seluruh konsumen Chery Omoda E5 dan produk-produk EV Chery yang akan datang. Saat ini ada 20 diler lain sedang dalam tahap persiapan dalam menyediakan layanan pemasaran EV.

    Baca Juga: Chery Tiggo 9 PHEV Mendebut, Sanggup Melaju 1.400 Km

    Chery at PEVS 2024

    Untuk diketahui pula. Chery Omoda E5 kini memiliki warna baru, abu-abu. Unit dapat dimiliki dengan harga Rp488,8 juta bagi 4.000 konsumen pertama. Nah, pelanggan sejumlah itu juga diberikan manfaat khusus. Berupa garansi seumur hidup baterai dan Power Motor Controller, asuransi gratis selama satu tahun, serta gratis melakukan update aplikasi Car Link O.

    Nah, Car Link O merupakan sebuah aplikasi pintar yang menghubungkan smartphone konsumen dengan Chery Omoda E5. Selanjutnya Anda dapat mengoperasikan berbagai fitur supaya memudahkan mereka pengguna. Buat seluruh konsumen Omoda E5, Chery memberikan secara cuma-cuma perangkat tambahan berupa V2L cable, 7Kw AC charger, portable charger. Kemudian gratis jasa dan suku cadang selama 5 tahun atau 75.000 km. Plus layanan derek dan antar jemput kendaraan selama satu tahun.

    “Kami sangat bersyukur dengan antusiasme luar biasa yang ditunjukkan oleh para penikmat otomotif. Khususnya untuk mobil listrik di Indonesia terhadap Omoda E5. Partisipasi Chery di Periklindo Electric Vehicle Show merupakan bukti komitmen perusahaan untuk turut membangun industri EV Indonesia dengan produk berteknologi tinggi inovatif. Sekaligus dapat memenuhi kebutuhan gaya hidup masyarakat terhadap kendaraan listrik berkualitas tinggi,” terang Rifkie Setiawan, Head of Brand Department PT Chery Sales Indonesia. (ALX/ODI)

    Baca Juga: Kasus Bocah Tabrak Tembok Mall Pakai Chery Omoda E5 Berakhir Damai

    Anjar Leksana

    Anjar Leksana

    Anjar Leksana adalah wartawan multitalenta. Ia pernah jadi guru bahasa Inggris, sebelum kepincut jadi wartawan ekonomi di salah satu majalah. Tidak lama, ia lantas tertarik dengan dunia otomotif, yang hingga sekarang dilakoni. Kiprahnya di dunia jurnalistik otomotif diawali dengan menulis untuk majalah otomotif ternama seperti Autocar Indonesia, Autobild, hingga Black Experience. Pengalamannya mengulas mobil serta pengetahuannya di bidang industri menjadi modal berharga untuk menyuguhkan tulisan yang berkualitas.

    Baca Bio Penuh

    Jual mobil anda dengan harga terbaik

    Pembeli asli yang terverifikasi Pembeli asli yang terverifikasi
    Listing gratis Listing gratis
    Daftarkan mobil Anda

    Model Mobil CHERY

    • CHERY TIGGO 5X
      CHERY TIGGO 5X
    • CHERY OMODA 5
      CHERY OMODA 5
    • CHERY OMODA E5 ev
      CHERY OMODA E5
    • CHERY TIGGO 8
      CHERY TIGGO 8
    • CHERY TIGGO 8 PRO
      CHERY TIGGO 8 PRO
    • CHERY TIGGO 7 PRO
      CHERY TIGGO 7 PRO
    • CHERY TIGGO 8 PRO MAX
      CHERY TIGGO 8 PRO MAX
    • CHERY OMODA 5 GT
      CHERY OMODA 5 GT
    • CHERY J6 ev
      CHERY J6
    Harga Mobil CHERY

    Jangan lewatkan

    Promo CHERY OMODA E5, DP & Cicilan

    • OMODA E5 Pure DP Rp 67,78 Juta Angsuran Rp 32,34 Juta x 12 Bulan Rp 419,8 Juta OTR Lihat Promo
    • OMODA E5 Electric DP Rp 76,36 Juta Angsuran Rp 10,53 Juta x 59 Bulan Rp 498,8 Juta OTR Lihat Promo

    GIIAS 2024

    IMOS 2024

    Tren & Pembaruan Terbaru

    Anda mungkin juga tertarik

    • Berita
    • Artikel feature

    Mobil Unggulan CHERY

    • Yang Akan Datang
    • CHERY TIGGO 4 PRO
      CHERY TIGGO 4 PRO
      Rp 457,02 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
      Perkiraan Diluncurkan Jan, 2025 Kabari Saya Saat Diluncurkan

    Bandingkan & Rekomendasi

    CHERY OMODA E5 ev
    CHERY OMODA E5
    Rp 419,8 - 498,8 Juta
    Harga OMODA E5
    Honda BRV
    Honda BRV
    Rp 292,9 - 363,4 Juta
    Harga Honda BRV
    Suzuki Jimny
    Suzuki Jimny
    Rp 449,9 - 466,5 Juta
    Harga Jimny
    DFSK Glory i-Auto
    DFSK Glory i-Auto
    Rp 365,2 Juta
    Harga Glory i-Auto
    Mazda CX-3
    Mazda CX-3
    Rp 399,9 - 505,5 Juta
    Harga Mazda CX-3
    Tenaga 201
    119
    101
    148
    109
    Torsi 340 Nm
    145 Nm
    130 Nm
    220 Nm
    144 Nm
    Power Steering Ya
    Ya
    Ya
    Ya
    Ya
    AC Ya
    Ya
    Ya
    Ya
    Ya
    Anti Lock Braking System Ya
    Ya
    Ya
    Ya
    Ya
    EBD (Electronic Brake Distribution) Ya
    Ya
    Ya
    Ya
    Ya
    Kantong Udara Pengemudi Ya
    Ya
    Ya
    Ya
    Ya
    Airbag Penumpang Depan Ya
    Ya
    Ya
    Ya
    Ya
    Adjustable Seats Ya
    Ya
    Ya
    Ya
    Ya
    Headrest Kursi Belakang Ya
    Ya
    Ya
    Ya
    Ya
    Bandingkan Sekarang

    Tren SUV

    • Yang Akan Datang
    • VinFast VF 6 ev
      VinFast VF 6
      Rp 344,98 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
      Perkiraan Diluncurkan TBA Kabari Saya Saat Diluncurkan
    • VinFast VF 7 ev
      VinFast VF 7
      Rp 544,98 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
      Perkiraan Diluncurkan TBA Kabari Saya Saat Diluncurkan
    • MG 3 hev
      MG 3
      Rp 203,04 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
      Perkiraan Diluncurkan TBA Kabari Saya Saat Diluncurkan
    • Neta U ev
      Neta U
      Rp 463,76 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
      Perkiraan Diluncurkan TBA Kabari Saya Saat Diluncurkan
    • Nissan Ariya ev
      Nissan Ariya
      Rp 754,32 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
      Perkiraan Diluncurkan TBA Kabari Saya Saat Diluncurkan
    • DFSK Glory E3 ev
      DFSK Glory E3
      Rp 445 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
      Perkiraan Diluncurkan TBA Kabari Saya Saat Diluncurkan
    Mobil SUV Yang Akan Datang

    Artikel Mobil CHERY OMODA E5 dari Carvaganza

    • AUTOVAGANZA 2024: Dua Model Omoda Sedot Animo Pengunjung QBig Mall
      AUTOVAGANZA 2024: Dua Model Omoda Sedot Animo Pengunjung QBig Mall
      Eka Zulkarnain H, 25 Agu, 2024
    • Sedang Naksir Chery Omoda E5? Ketahui Perbedaan Dua Variannya
      Sedang Naksir Chery Omoda E5? Ketahui Perbedaan Dua Variannya
      Setyo Adi, 20 Agu, 2024
    • Khusus 4.000 Pembeli Pertama, Chery Kasih Garansi Baterai Omoda E5 Seumur Hidup
      Khusus 4.000 Pembeli Pertama, Chery Kasih Garansi Baterai Omoda E5 Seumur Hidup
      Muhammad Hafid, 29 Jul, 2024
    • GIIAS 2024: Pengiriman Chery Omoda E5 Sudah Sampai 3.000 Unit
      GIIAS 2024: Pengiriman Chery Omoda E5 Sudah Sampai 3.000 Unit
      Bangkit Jaya, 22 Jul, 2024
    • GIIAS 2024: Chery Luncurkan Varian Omoda E5 Pure, Harga Lebih Terjangkau
      GIIAS 2024: Chery Luncurkan Varian Omoda E5 Pure, Harga Lebih Terjangkau
      Setyo Adi, 21 Jul, 2024

    Artikel Mobil CHERY OMODA E5 dari Zigwheels

    • Motovaganza
    • Cicilan Chery Omoda E5 Pure yang Kini Dijual Semakin Murah
      Cicilan Chery Omoda E5 Pure yang Kini Dijual Semakin Murah
      Anjar Leksana, 31 Jul, 2024
    • Ratusan Unit Chery Omoda E5 Mulai Dikirim ke Tangan Konsumen 
      Ratusan Unit Chery Omoda E5 Mulai Dikirim ke Tangan Konsumen 
      Anjar Leksana, 25 Jun, 2024
    • Chery Tambah Opsi Warna Interior Hitam untuk Omoda E5
      Chery Tambah Opsi Warna Interior Hitam untuk Omoda E5
      Setyo Adi, 03 Jun, 2024
    • Value Meningkat, Chery Tambah Fitur Omoda E5
      Value Meningkat, Chery Tambah Fitur Omoda E5
      Anindiyo Pradhono, 09 Mar, 2024
    • Selama IIMS 2024 SPK Chery Omoda E5 Paling Mendominasi
      Selama IIMS 2024 SPK Chery Omoda E5 Paling Mendominasi
      Anjar Leksana, 04 Mar, 2024

    Bandingkan

    You can add 3 variants maximum*