Lexus Indonesia Perbarui SUV RX 300, Desainnya Makin Tajam

Lexus Indonesia Perbarui SUV RX 300, Desainnya Makin Tajam

Lexus mengenalkan The New RX 300 Series. Salah satu model terlaris Lexus ini, dipoles tampilan maupun teknologi. Penggunanya dijamin merasakan kemewahan, kenyamanan dan performa yang berbeda dibanding model sebelumnya.

“Lexus dengan bangga mempersembahkan The New Lexus RX 300 Series. The most favorite Luxury SUV yang mengedepankan takumi craftsmanship dan imaginative technology yang memberikan sensasi experience amazing bagi para penggunanya,” ucap General Manager Lexus Indonesia, Adrian Tirtadjaja dalam keterangan resmi.

Terdiri dari varian Luxury dan F Sport, wujudnya direvisi menjadi lebih atraktif. Keduanya dibedakan melalui desain wajah, yang tetap menegaskan karakter SUV yang elegan dan bertenaga. Pada Luxury, aura mewah terpancar kuat, permainan kromium memenuhi grille yang bermotif L khas Lexus. Tiap susunan bloknya mempunyai bentuk dan sudut berbeda. Aksen lainnya, lubang di tepian bumper, tepat di atas foglamp. Sementara pilihan F Sport, tetap mempertahankan grille besar gaya sporty honeycomb. Corak itu juga diaplikasikan pada bumper yang menguatkan karakter tangguh.

Sektor penerangan memakai tiga LED kecil dan berbaris dengan desain lebih tajam. Ia dipadukan sein yang menyala secara berurutan dan lebih halus. Pengaplikasiannya terinspirasi dari flagship model Lexus LS. Lalu fog lamp ditempatkan lebih rendah, guna menghasilkan pancaran cahaya yang semakin luas, sekaligus memperkuat desain dinamis baru pada bumper depan. Pada buritan juga terdapat sentuhan desain Lexus LS di bagian lampu belakang berbentuk L yang berlapis, dilengkapi sequential turn signals.

Eksteriornya diberikan dua kelir baru, Ice Ecru dan Terrane Khaki. Varian Luxury juga disenjatai pelek 20 ini bercorak directional khusus. Itu membuatnya menjadi semakin elegan. Urusan fungsionalitas yang memudahkan penggunanya, seperti fitur Touchless Power Back Door dengan sensor kaki.

Kenyamanan turut ditopang sistem infotainment yang sudah memiliki koneksi Apple CarPlay dan Android Auto. Perangkat multimedia berukuran 12,3 inci itu tak hanya bisa diakses lewat sentuhan jari di layar, tapi juga Lexus Touchpad di konsol tengah. Selain itu, ada pula voice command yang terintegrasi Apple Siri atau Google Assistant. Makin praktis lantaran pengemudi bisa mengakses aplikasi lainnya, seperti Waze, Spotify dan Google Maps. Sedang sistem audio dijamin oleh 15 speaker lansiran Mark Levinson, tersebar di penjuru kabin.

Ruang khusus yang dinamakan Seamless Anticipation tersedia untuk menyimpan ponsel secara aman. Baterai gawai elektronik, juga terjaga berkat pengisi daya nirkabel yang tersedia. RX 300 juga tak melupakan konektivitas penumpang lainnya, terutama di belakang. Pasalnya ada enam USB port terpasang, detailnya empat di depan dan dua di baris kedua. 

Fitur penunjang pengendalian dibuat lengkap. Sistem suspensi dengan shock absorber baru dan brake control system disematkan. Active Cornering Assist (ACA) mampu mengurangi understeer ketika mobil diajak bermanuver. Kemudian Friction Control Device (FCD), mengizinkan vibrasi atau guncangan saat melaju di kecepatan tinggi dapat diminimalisir. Keamanannya juga mumpuni, lantaran dipasangkan Tire Pressure Monitoring System.

Dengan segudang pembaruan, berapa harga SUV mewah baru itu? Lexus Indonesia menawarkan RX 300 teranyar dengan kisaran harga  Rp 1,4 miliar. (Hfd/Tom)

Baca Juga: Rumor BMW X8 Anyar, Ada Versi Hybrid dan M

Muhammad Hafid

Muhammad Hafid

Muhammad Hafid, atau biasa dipanggil Hafid adalah jurnalis otomotif berpengalaman. Pengetahuannya tidak hanya terbatas di teknis otomotif roda empat, tapi juga roda dua dan industri secara keseluruhan. Beberapa media pernah menjadi tempat baginya menyalurkan bakat dan pengetahuan, sebelum akhirnya bergabung bersama OTO.com awal Oktober 2018.

Baca Bio Penuh

Jual mobil anda dengan harga terbaik

Pembeli asli yang terverifikasi Pembeli asli yang terverifikasi
Listing gratis Listing gratis
Daftarkan mobil Anda

Model Mobil Lexus

  • Lexus RX
    Lexus RX
  • Lexus LM
    Lexus LM
  • Lexus LX
    Lexus LX
  • Lexus RZ ev
    Lexus RZ
  • Lexus NX
    Lexus NX
  • Lexus LBX hev
    Lexus LBX
  • Lexus LS
    Lexus LS
  • Lexus UX ev
    Lexus UX
  • Lexus LC
    Lexus LC
  • Lexus ES
    Lexus ES
Harga Mobil Lexus

Jangan lewatkan

GIIAS 2024

IMOS 2024

Anda mungkin juga tertarik

  • Berita
  • Artikel feature
  • Yang Akan Datang
  • Lexus LM 2024
    Lexus LM 2024
    Rp 30,63 Milyar Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Des, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan

Video Mobil Lexus RX Terbaru di Oto

Oto
  • 2016 Lexus RX350 FIRST DRIVE REVIEW
    2016 Lexus RX350 FIRST DRIVE REVIEW
    20 Apr, 2016 . 128K kali dilihat
  • Lexus RX SUV 2016 review - Carbuyer
    Lexus RX SUV 2016 review - Carbuyer
    20 Apr, 2016 . 140K kali dilihat
  • 2016 Lexus RX 350 Full Review / Start Up / Exhaust
    2016 Lexus RX 350 Full Review / Start Up / Exhaust
    20 Apr, 2016 . 272K kali dilihat
  • 2016 Lexus RX 350 - First Drive Review
    2016 Lexus RX 350 - First Drive Review
    20 Apr, 2016 . 215K kali dilihat
  • 2016 Lexus RX - Review and Road Test
    2016 Lexus RX - Review and Road Test
    20 Apr, 2016 . 366K kali dilihat
Tonton Video Mobil Lexus RX

Bandingkan & Rekomendasi

Lexus RX
Lexus RX
Tulis Review
Mercedes Benz G-Class
Porsche Macan
Land Rover Range Rover Evoque
Honda BRV
Honda BRV
Rp 292,9 - 363,4 Juta
Harga Honda BRV
Tenaga 247
585
434
246
119
Torsi 239 Nm
850 Nm
550 Nm
320 Nm
145 Nm
Automatic Climate Control Ya
Ya
Ya
Ya
-
Keyless Entry Ya
Ya
Ya
Ya
Tidak
Cruise control Ya
-
-
Ya
-
Brake Assist Ya
Ya
Ya
Ya
-
Vehicle Stability Control System Ya
Ya
Ya
Ya
-
Airbag Samping Depan Ya
Ya
Ya
Ya
Tidak
Kamera Belakang Ya
Ya
Ya
Ya
-
Lumbar support Ya
Ya
Ya
Ya
-
Bandingkan Sekarang

Tren SUV

  • Yang Akan Datang
  • VinFast VF 6 ev
    VinFast VF 6
    Rp 344,98 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Des, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • VinFast VF 7 ev
    VinFast VF 7
    Rp 544,98 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Des, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • MG 3 hev
    MG 3
    Rp 203,04 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Des, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • Neta U ev
    Neta U
    Rp 463,76 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Nov, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • Nissan Ariya ev
    Nissan Ariya
    Rp 754,32 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Nov, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • DFSK Glory E3 ev
    DFSK Glory E3
    Rp 445 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Des, 2025 Kabari Saya Saat Diluncurkan
Mobil SUV Yang Akan Datang

Artikel Mobil Lexus RX dari Carvaganza

  • Bedah Spesifikasi Lexus RX 500 F Sport, Varian Paling Kencang dan Lengkap
    Bedah Spesifikasi Lexus RX 500 F Sport, Varian Paling Kencang dan Lengkap
    Alvando Noya, 22 Jun, 2023
  • Lexus Indonesia Rilis Harga RZ 450e dan Varian Baru RX Hybrid
    Lexus Indonesia Rilis Harga RZ 450e dan Varian Baru RX Hybrid
    Muhammad Hafid, 20 Jun, 2023
  • Begini Deretan Fitur Canggih Yang Tersemat Di All New Lexus RX Series
    Begini Deretan Fitur Canggih Yang Tersemat Di All New Lexus RX Series
    Alvando Noya, 03 Mar, 2023
  • Bedah Spesifikasi Lexus RX Series Yang Edar Di Indonesia
    Bedah Spesifikasi Lexus RX Series Yang Edar Di Indonesia
    Alvando Noya, 03 Mar, 2023
  • All New Lexus RX Akhirnya Meluncur di Indonesia, Semakin Andalkan Elektrifikasi
    All New Lexus RX Akhirnya Meluncur di Indonesia, Semakin Andalkan Elektrifikasi
    Zenuar Yoga, 21 Feb, 2023

Artikel Mobil Lexus RX dari Zigwheels

  • Motovaganza
  • Lexus RX Generasi Terbaru Meluncur dengan 3 Jenis Mesin
    Lexus RX Generasi Terbaru Meluncur dengan 3 Jenis Mesin
    Zenuar Istanto, 22 Feb, 2023

Bandingkan

You can add 3 variants maximum*