IIMS 2023: Mobil Esemka Bima EV Dijual Seharga Setengah Miliar Lebih

  • 2023/02/Esemka-Bima-EV-IIMS-2023-3.jpeg
  • 2023/02/Esemka-Bima-EV-IIMS-2023-2.jpeg

Tepat seperti prediksi OTO Media Group sebelumnya. PT Solo Manufaktur Kreasi (Esemka) ikut pameran otomotif di JIExpo Kemayoran dengan menampilkan Bima EV. Hal ini sekaligus menepis rumor soal rebagde mobil listrik Cina, Neta V. Jadi, mobil setrum keluaran terbaru ini berbentuk blind van seperti DFSK Gelora E. Penggunaanya tentu bisa banyak sektor. Dapat dipakai sebagai kendaraan komersial maupun penumpang. Harganya setengah miliar lebih.

KEY TAKEAWAYS

  • Berapa harga mobil listrik Esemka Bima?

    Harga mobil Bima EV Passanger Car Rp540 juta dan Bima EV Cargo Van Rp530 juta
  • Harga Esemka Bima EV

    • Bima EV Passanger Car Rp540 juta
    • Bima EV Cargo Van Rp530 juta

    Penggunaan pikap Bima sebagai basis EV memang dilakukan Esemka. Mengingat model produksi sudah ada, bisa meracik ulang sasis seraya mengembangkan struktur rangka semi-monokok sesuai kebutuhan. Tentu hal ini berhubungan erat dengan cost production. Termasuk demi menekan harga jual.

    Esemka Bima EV

    Baca juga: Jokowi: Kita Harus Pro Sama Transportasi Massal, Jangan Kendaraan Pribadi

    Kalau kita melihat spesifikasi Esemka Bima bermesin ICE 1,2 liter E-power I4 DOHC. Daya maksimum tersembur mencapai 72 kW (98 PS) dan torsi maksimal 119 Nm. Sedangkan versi Bima EV mencapai 75 kW atau setara 102 PS. Lantaran sifat dinamo elektrik itu kuat, momen puntir puncak bisa tembus di atas varian ICE, yakni 165 Nm.

    Dengan penggunaan baterai ternari lithium ion berkapasitas 49,1 kwh. Jarak tempuh diklaim sanggup mencapai 300 km sekali isi penuh. Pengecasan baterai bisa dilakukan satu jam metode quick charge dan 8 jam slow charge.

    Esemka Bima EV

    Guna menunjang kebutuhan sebagai kendaraan komersial ringan. Maka penanaman permanent magnet synchronous motor dipasang berada di sasis belakang. Alhasil bisa menggunakan sistem gerak rear wheel drive (RWD). Mengenai bentuk, wajahnya sama dengan model bensin. Walau notabene sebagai mobil listrik, namun ia tetap memiliki kisi-kisi depan macam kidney grille BMW.

    Lalu di bagian bawah ada ventilasi udara. Terus bukaan pintu baris kedua model geser untuk mempermudah akses masuk keluar. Hal ini juga mirip kepunyaan DFSK Gelora E. Dan bukan perkara sukar untuk mengubah bak belakang menjadi beratap. Sehingga bisa mengangkut banyak penumpang maupun barang. Untuk ukuran. Mobil memiliki panjang 4.495 mm, lebar 1.680 mm, tinggi 1.990 mm dan jarak sumbu roda 2.925 mm. Sedangkan ground clearance 165 mm. Ukuran pelek 14 inci serta profil ban 175/65. Bobot maksimal 2.350 kg.

    Esemka Bima EV

    Rencana besar Esemka terhadap Bima EV, ingin menyasar pengusaha kelas usaha mikro kecil dan menengah (UMKM). Sekadar info tambahan. Saudara kembar Bima di Cina, yakni Star Truck maupun Q20 belum memiliki versi jantung elektrik. Mereka pertama kali mewujudkannya menjadi kendaraan listrik murni.

    (ALX/TOM)

    Baca juga: IIMS 2023: Mobil Konsep Mitsubishi XFC Jadi Magnet Perhatian Pengunjung

    Anjar Leksana

    Anjar Leksana

    Anjar Leksana adalah wartawan multitalenta. Ia pernah jadi guru bahasa Inggris, sebelum kepincut jadi wartawan ekonomi di salah satu majalah. Tidak lama, ia lantas tertarik dengan dunia otomotif, yang hingga sekarang dilakoni. Kiprahnya di dunia jurnalistik otomotif diawali dengan menulis untuk majalah otomotif ternama seperti Autocar Indonesia, Autobild, hingga Black Experience. Pengalamannya mengulas mobil serta pengetahuannya di bidang industri menjadi modal berharga untuk menyuguhkan tulisan yang berkualitas.

    Baca Bio Penuh

    Jual mobil anda dengan harga terbaik

    Pembeli asli yang terverifikasi Pembeli asli yang terverifikasi
    Listing gratis Listing gratis
    Daftarkan mobil Anda

    GIIAS 2024

    IMOS 2024

    Anda mungkin juga tertarik

    • Berita
    • Artikel feature
    • Yang Akan Datang
    • VinFast VF 6 ev
      VinFast VF 6
      Rp 344,98 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
      Perkiraan Diluncurkan Des, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
    • VinFast VF 7 ev
      VinFast VF 7
      Rp 544,98 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
      Perkiraan Diluncurkan Des, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
    • BYD D9 ev
      BYD D9
      Rp 1,056 Milyar Perkiraan Harga Jakarta Selatan
      Perkiraan Diluncurkan Nov, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
    • MG 3 hev
      MG 3
      Rp 203,04 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
      Perkiraan Diluncurkan Des, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
    • Mitsubishi Xpander Hybrid hev
      Mitsubishi Xpander Hybrid
      Rp 405,5 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
      Perkiraan Diluncurkan Des, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan

    Video Mobil Terbaru di Oto

    Oto
    • ALETRA L8 EV, MPV LISTRIK KELUARGA TERBARU HARGANYA RP400 JUTAAN!
      ALETRA L8 EV, MPV LISTRIK KELUARGA TERBARU HARGANYA RP400 JUTAAN!
      22 Nov, 2024 .
    • CHERY J6: HARGA MIRIP JIMNY TAPI INI LISTRIK
      CHERY J6: HARGA MIRIP JIMNY TAPI INI LISTRIK
      14 Nov, 2024 .
    • BAIC BJ80, WUJUDNYA MUDAH DIKENALI DAN PERFORMA OKE PUNYA!
      BAIC BJ80, WUJUDNYA MUDAH DIKENALI DAN PERFORMA OKE PUNYA!
      05 Nov, 2024 .
    • TEST DRIVE BYD M6: BONGKAR KELEBIHAN DAN KEKURANGANNYA
      TEST DRIVE BYD M6: BONGKAR KELEBIHAN DAN KEKURANGANNYA
      29 Oct, 2024 .
    • FIRST DRIVE ALL NEW HYUNDAI SANTA FE HYBRID 2024, INI YANG BERUBAH
      FIRST DRIVE ALL NEW HYUNDAI SANTA FE HYBRID 2024, INI YANG BERUBAH
      29 Oct, 2024 .
    • AION HYPTEC HT: TEST LENGKAP BUAT HARIAN SUV COUPE EV RP680 JUTAAN
      AION HYPTEC HT: TEST LENGKAP BUAT HARIAN SUV COUPE EV RP680 JUTAAN
      24 Oct, 2024 .
    • KOMPARASI WULING CLOUD EV VS AION Y PLUS, HANYA SELISIH RP17 JUTA SAJA
      KOMPARASI WULING CLOUD EV VS AION Y PLUS, HANYA SELISIH RP17 JUTA SAJA
      18 Oct, 2024 .
    • HYUNDAI ALL NEW KONA ELECTRIC SANGGUP JAKARTA - SEMARANG TANPA CAS
      HYUNDAI ALL NEW KONA ELECTRIC SANGGUP JAKARTA - SEMARANG TANPA CAS
      15 Oct, 2024 .
    • New Mercedes-Benz GLS 450 AMG Line | First Impression | Jadi Tambah Mewah & Canggih
      New Mercedes-Benz GLS 450 AMG Line | First Impression | Jadi Tambah Mewah & Canggih
      15 Oct, 2024 .
    • Chery Tiggo 8, Mesin Turbo Fitur Lengkap Lebih Murah dari BR-V dan Xpander Cross
      Chery Tiggo 8, Mesin Turbo Fitur Lengkap Lebih Murah dari BR-V dan Xpander Cross
      15 Oct, 2024 .
    Tonton Video Mobil

    Artikel Mobil dari Carvaganza

    • GJAW 2024: RMA Rilis Tiga Model SUV Ford, Salah Satunya Limited Edition
      GJAW 2024: RMA Rilis Tiga Model SUV Ford, Salah Satunya Limited Edition
      Anjar Leksana, 23 Nov, 2024
    • GJAW 2024: Chery J6 Rilis Harga Resmi Mulai Rp498 Juta, Tambah Varian Khusus
      GJAW 2024: Chery J6 Rilis Harga Resmi Mulai Rp498 Juta, Tambah Varian Khusus
      Zenuar Yoga, 23 Nov, 2024
    • GJAW 2024: Daihatsu Tebar Kebahagiaan, Beri Apresiasi Kepada Konsumen Spesial
      GJAW 2024: Daihatsu Tebar Kebahagiaan, Beri Apresiasi Kepada Konsumen Spesial
      Wahyu Hariantono, 23 Nov, 2024
    • GJAW 2024: Akhirnya Punya ADAS, Mitsubishi XForce Hadirkan Varian Ultimate Diamond Sense
      GJAW 2024: Akhirnya Punya ADAS, Mitsubishi XForce Hadirkan Varian Ultimate Diamond Sense
      Tomi Tomi, 23 Nov, 2024
    • GJAW 2024: Mazda MX-30 Debut Publik Pasca Launching, Banyak Promo Menarik
      GJAW 2024: Mazda MX-30 Debut Publik Pasca Launching, Banyak Promo Menarik
      Wahyu Hariantono, 23 Nov, 2024

    Artikel Mobil dari Zigwheels

    • Motovaganza
    • Tips
    • Review
    • Artikel Feature
    • advice
    • Zeekr Resmi Meluncurkan X dan 009
      Zeekr Resmi Meluncurkan X dan 009
      Anjar Leksana, 23 Nov, 2024
    • Ford Rilis 3 Model Baru di GJAW 2024
      Ford Rilis 3 Model Baru di GJAW 2024
      Anjar Leksana, 23 Nov, 2024
    • Rilis di GJAW, Aletra L8 EV Dijual dari Rp415 Juta
      Rilis di GJAW, Aletra L8 EV Dijual dari Rp415 Juta
      Anjar Leksana, 23 Nov, 2024
    • Hyundai Tucson Terbaru Meluncur dengan Dua Pilihan Mesin
      Hyundai Tucson Terbaru Meluncur dengan Dua Pilihan Mesin
      Muhammad Hafid, 22 Nov, 2024
    • 3 Model Ford Terbaru Siap Mejeng di Gaikindo Jakarta Auto Week 2024
      3 Model Ford Terbaru Siap Mejeng di Gaikindo Jakarta Auto Week 2024
      Anjar Leksana, 20 Nov, 2024
    • Menyiasati Terjebak Macet Horor Berjam-jam
      Menyiasati Terjebak Macet Horor Berjam-jam
      Setyo Adi, 20 Sep, 2024
    • Supaya Hemat Baterai, Terapkan Cara Mengendarai Mobil Listrik Seperti Ini
      Supaya Hemat Baterai, Terapkan Cara Mengendarai Mobil Listrik Seperti Ini
      Anjar Leksana, 06 Sep, 2024
    • Cara Mudah Klaim Asuransi Kendaraan
      Cara Mudah Klaim Asuransi Kendaraan
      Anjar Leksana, 04 Sep, 2024
    • Habis Road Trip, Periksa Komponen Penting Mobil Ini
      Habis Road Trip, Periksa Komponen Penting Mobil Ini
      Setyo Adi, 24 Jun, 2024
    • Efek Fatal Aquaplaning, Begini Cara Menghindarinya
      Efek Fatal Aquaplaning, Begini Cara Menghindarinya
      Anjar Leksana, 26 Jan, 2024
    • BYD M6: Format Mobil Keluarga, Mudah Diterima
      BYD M6: Format Mobil Keluarga, Mudah Diterima
      Muhammad Hafid, 13 Nov, 2024
    • First Drive Rolls-Royce Spectre: Kemewahan Sempurna dari Mobil Listrik
      First Drive Rolls-Royce Spectre: Kemewahan Sempurna dari Mobil Listrik
      Wahyu Hariantono, 09 Okt, 2024
    • Seres E1: Mobil Listrik Imut yang Layak Dilirik Juga
      Seres E1: Mobil Listrik Imut yang Layak Dilirik Juga
      Ardiantomi, 07 Okt, 2024
    • First Drive Ferrari Roma Spider: Prancing Horse Buat Harian
      First Drive Ferrari Roma Spider: Prancing Horse Buat Harian
      Anindiyo Pradhono, 04 Okt, 2024
    • First Drive Neta X 500: Tampilan Menawan, Performa Pas dan Kompetitif
      First Drive Neta X 500: Tampilan Menawan, Performa Pas dan Kompetitif
      Anjar Leksana, 28 Sep, 2024
    • Kompetitor yang Harus Mewaspadai Kehadiran Toyota Hilux Rangga
      Kompetitor yang Harus Mewaspadai Kehadiran Toyota Hilux Rangga
      Anjar Leksana, 17 Okt, 2024
    • Daftar 8 Mobil dan Motor yang Menggunakan Nama Sama
      Daftar 8 Mobil dan Motor yang Menggunakan Nama Sama
      Anjar Leksana, 03 Okt, 2024
    • Opsi Fitur Pintar nan Unik yang Ditawarkan Pabrikan Dunia
      Opsi Fitur Pintar nan Unik yang Ditawarkan Pabrikan Dunia
      Muhammad Hafid, 10 Jun, 2024
    • Kerap Dibandingkan, Pilih New Toyota Rush GR Sport atau Daihatsu Terios R?
      Kerap Dibandingkan, Pilih New Toyota Rush GR Sport atau Daihatsu Terios R?
      Setyo Adi, 27 Mei, 2024
    • Pendatang Baru Citroen C3 Aircross, Lawan Pemain Lawas Toyota Rush
      Pendatang Baru Citroen C3 Aircross, Lawan Pemain Lawas Toyota Rush
      Setyo Adi, 22 Mei, 2024
    • Cara Menangani Kondisi Mobil Alami Aquaplaning di Jalan
      Cara Menangani Kondisi Mobil Alami Aquaplaning di Jalan
      Anjar Leksana, 15 Jan, 2024

    Bandingkan

    You can add 3 variants maximum*