IIMS 2017: Mercedes-Benz GLC Coupe Tampil Perdana di Indonesia

IIMS 2017: Mercedes-Benz GLC Coupe Tampil Perdana di Indonesia

Penampilan GLC Coupe

Jakarta - Tak sekadar ikut pameran otomotif IIMS 2017, Mercedes-Benz Indonesia ternyata membawa kejutan spesial. Tak tanggung-tanggung beberapa model diluncurkan sekaligus oleh manufaktur berlogo bintang itu. Namun yang paling disoroti adalah GLC-Class dengan varian bodi Coupe.

"GLC Coupe mencerminkan desain coupe ikonik Mercedes-Benz serta mengembangkan bipolaritas merek kami, 'hot and cool'," kata Roelof Lamberts, Presiden dan CEO PT. Mercedes-Benz Distribution Indonesia.

GLC Coupe 4matic

Mercedes-Benz GLC 300 Coupe merupakan SUV berbasis C-Class dengan bodi seperti coupe bongsor. Meski bukan coupe sejati, Mercedes-Benz dan sejumlah manufaktur lain sudah menggunakan konsep ini selama beberapa saat. Yakni model empat pintu dengan desain atap belakang menurun drastis bak coupe. "Dengan bahasa desain kemurnian sensual, kendaraan ini mewujudkan filosofi gaya kami dengan sempurna sekaligus mewakili kemewahan kontemporer," tambah Roelof.

Kombinasi antara SUV dan Coupe sangat kental terutama dari pilar C yang landai ke belakang tanpa adanya Pilar D. Dengan ukuran panjang 4,73 meter, tinggi 1,6 meter, dan wheelbase 2,87 meter, versi coupe lebih panjang dan rendah dibanding GLC standar. Bodinya tampak proporsional berkat penggunaan pelek berukuran 19-inci dan ground clearance tetap tergolong tinggi, menggambarkan ketangguhan di segala kondisi jalan.

GLC-Clas versi coupe

Di balik kap mesinnya bersemayam jantung mekanis bensin berkapitas 2,0-liter turbocharged dengan tenaga 240 PS dan torsi puncak 370 Nm. Output itu kemudian disalurkan melalui transmisi otomatis 9G-Tronic 9-kecepatan menuju keempat rodanya dengan penggerak 4Matic. Klaim akselerasi 0-100 km/jam dalam 6,5 detik dan kecepatan tertinggi mencapai 236 km/jam.

Mercedes-Benz Indonesia menghadirkan GLC 300 Coupe dalam paket AMG Line. Konfigurasi lengkapnya mencakup paket eksterior dan interior AMG Line, termasuk sport exhaust, tailgate Easy-Pack, audio multimedia, soundsystem Burmester, head-up display, Active Parking Assist with PARKTRONIC, kamera mundur dan material kulit ARTICO.

Mobil ini pun dilengkapi fitur keselamatan aktif canggih, seperti Active Brake Assist, Crosswind Assist, ATTENTION ASSIST dan ESP with Dynamic Cornering Assist. Keselamatan penumpang menjadi prioritas utama melalui rancangan optimal dikelilingi zona deformasi yang telah lulus uji tabrak. Material digunakan berupa perpaduan antara alumunium dan besi ultra-high-strengh yang sangat kuat namun tetap ringan.

Mercedes-Benz GLC Coupe 4Matic dibanderol Rp 1,229 miliar (off the road).

Baca Juga: Mengenal Jagoan Mercedes di IIMS 2017

Anindiyo Pradhono

Anindiyo Pradhono

Pria yang akrab disapa Odi ini memiliki pengetahuan luas soal dunia otomotif. Belasan tahun sudah berkecimpung di dunia yang sesuai passion-nya ini. Berbagai mobil telah dicicipi. Mulai dari mobil-mobil keluaran terbaru, mobil listrik, hybrid, sportscar, supercar hingga mobil balap formula. 

Baca Bio Penuh

Jual mobil anda dengan harga terbaik

Pembeli asli yang terverifikasi Pembeli asli yang terverifikasi
Listing gratis Listing gratis
Daftarkan mobil Anda

Model Mobil Mercedes Benz

  • Mercedes Benz G-Class
    Mercedes Benz G-Class
  • Mercedes Benz GLE-Class
    Mercedes Benz GLE-Class
  • Mercedes Benz C-Class Sedan hev
    Mercedes Benz C-Class Sedan
  • Mercedes Benz GLB-Class
    Mercedes Benz GLB-Class
  • Mercedes Benz CLA-Class
    Mercedes Benz CLA-Class
  • Mercedes Benz GLA
    Mercedes Benz GLA
  • Mercedes Benz S-Class
    Mercedes Benz S-Class
  • Mercedes Benz E-Class
    Mercedes Benz E-Class
  • Mercedes Benz GLS-Class
    Mercedes Benz GLS-Class
  • Mercedes Benz V-Class
    Mercedes Benz V-Class
Harga Mobil Mercedes Benz

Jangan lewatkan

Promo Mercedes Benz GLC-Class, DP & Cicilan

GIIAS 2024

IMOS 2024

Anda mungkin juga tertarik

  • Berita
  • Artikel feature

Video Mobil Mercedes Benz GLC-Class Terbaru di Oto

Oto
  • IIMS 2017 : Peluncuran Mercedes-Benz GLC Coupe I OTO.com
    IIMS 2017 : Peluncuran Mercedes-Benz GLC Coupe I OTO.com
    27 Apr, 2017 . 15 kali dilihat
  • First Unit Mercedes-Benz GLC Roll Off at Wanaherang Plant
    First Unit Mercedes-Benz GLC Roll Off at Wanaherang Plant
    06 Jun, 2016 . 492 kali dilihat
  • Mercedes-Benz TV: World premiere of the new Mercedes-Benz GLC.
    Mercedes-Benz TV: World premiere of the new Mercedes-Benz GLC.
    21 Oct, 2015 . 118K kali dilihat
  • Walkaround New Mercedes Benz GLC Class
    Walkaround New Mercedes Benz GLC Class
    21 Oct, 2015 . 2K kali dilihat
  • Mercedes-Benz 2016 GLC 250d 4Matic Road Trailer
    Mercedes-Benz 2016 GLC 250d 4Matic Road Trailer
    21 Oct, 2015 . 92K kali dilihat
  • 2016 Mercedes GLC-Class GLC 250 4matic - Exterior , Interior Walkaround - 2015 Frankfurt Motor Show
    2016 Mercedes GLC-Class GLC 250 4matic - Exterior , Interior Walkaround - 2015 Frankfurt Motor Show
    16 Oct, 2015 . 12K kali dilihat
  • 2016 Mercedes-Benz GLC, Koenigsegg One:1, The Rotary Engine Explained: The Week In Reverse
    2016 Mercedes-Benz GLC, Koenigsegg One:1, The Rotary Engine Explained: The Week In Reverse
    11 Aug, 2015 .
  • Mercedes-Benz 2016 GLC 250d 4matic "Arrival Star" Trailer
    Mercedes-Benz 2016 GLC 250d 4matic "Arrival Star" Trailer
    11 Aug, 2015 .
Tonton Video Mobil Mercedes Benz GLC-Class

Bandingkan & Rekomendasi

Mercedes Benz GLC-Class
Mercedes Benz GLC-Class
Rp 1,48 - 2,3 Milyar
Harga GLC-Class
Audi Q5
Audi Q5
Rp 1,311 Milyar
Tulis Review Harga Audi Q5
Jeep Wrangler
Jeep Wrangler
Rp 1,73 - 1,835 Milyar
Harga Wrangler
BMW X4
BMW X4
Rp 1,733 Milyar
Tulis Review Harga BMW X4
Hyundai Palisade
Hyundai Palisade
Rp 910 Juta - 1,215 Milyar
Tulis Review Harga Palisade
Mesin 1999
1984
1995
1998
2199
Tenaga 258
245
270
252
197
Tempat Duduk 5
5
5
5
7
Jenis Transmisi Otomatis
Otomatis
Otomatis
Otomatis
Otomatis
Kapasitas Baterai -
-
-
-
-
Bandingkan Sekarang

Tren SUV

  • Yang Akan Datang
  • VinFast VF 6 ev
    VinFast VF 6
    Rp 344,98 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Des, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • VinFast VF 7 ev
    VinFast VF 7
    Rp 544,98 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Des, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • MG 3 hev
    MG 3
    Rp 203,04 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Des, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • Neta U ev
    Neta U
    Rp 463,76 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Nov, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • Mazda MX-30 ev
    Mazda MX-30
    Rp 595,44 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Nov, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • Nissan Ariya ev
    Nissan Ariya
    Rp 754,32 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Nov, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
Mobil SUV Yang Akan Datang

Artikel Mobil Mercedes Benz GLC-Class dari Carvaganza

  • Rilis Harga, Mercedes-Benz GLC Terbaru Mulai Keluar Pabrik Wanaherang
    Rilis Harga, Mercedes-Benz GLC Terbaru Mulai Keluar Pabrik Wanaherang
    Setyo Adi, 06 Jul, 2023
  • Bedah Spek Mercedes-Benz GLC 300 AMG Line, Generasi Baru SUV Terlaris
    Bedah Spek Mercedes-Benz GLC 300 AMG Line, Generasi Baru SUV Terlaris
    Muhammad Hafid, 04 Jul, 2023
  • Mercedes-Benz Luncurkan GLC Night Edition, Tampil Eksklusif dengan Banderol Rp 1,13 Miliar
    Mercedes-Benz Luncurkan GLC Night Edition, Tampil Eksklusif dengan Banderol Rp 1,13 Miliar
    Wahyu Hariantono, 24 Feb, 2022
  • Calon Generasi Baru Mercedes-Benz GLC Mulai Tunjukkan Wujudnya di Jalanan
    Calon Generasi Baru Mercedes-Benz GLC Mulai Tunjukkan Wujudnya di Jalanan
    Ahmad Karim, 10 Jul, 2021
  • GIIAS 2015: Mengupas Mercedes-Benz New GLC
    GIIAS 2015: Mengupas Mercedes-Benz New GLC
    Raju Febrian, 26 Agu, 2015

Artikel Mobil Mercedes Benz GLC-Class dari Zigwheels

  • Motovaganza
  • Perkuat Portofolio SUV, Mercedes-Benz Indonesia Meluncurkan GLC Night Edition
    Perkuat Portofolio SUV, Mercedes-Benz Indonesia Meluncurkan GLC Night Edition
    Anindiyo Pradhono, 24 Feb, 2022
  • Spy Shot Mercedes-Benz GLC Generasi Baru, Tampilkan Profil Bodi Berbeda
    Spy Shot Mercedes-Benz GLC Generasi Baru, Tampilkan Profil Bodi Berbeda
    Ahmad Karim, 13 Jul, 2021

Bandingkan

You can add 3 variants maximum*