Hyundai Sebar Teaser Kontestan MPV Tiga Baris Teranyar, Tampil Nyentrik dengan Wajah Tucson

Hyundai Sebar Teaser Kontestan MPV Tiga Baris Teranyar, Tampil Nyentrik dengan Wajah Tucson

Selain Staria, ternyata Hyundai masih punya amunisi people mover bergaya unik. Adalah Custo yang kabarnya akan segera diluncurkan. Setidaknya, baru-baru ini mereka sebar teaser dan wujud aslinya pun bukan merupakan sebuah misteri. Tak kalah menarik, diyakini bakal mengisi ruang di bawah Staria sebagai MPV tiga baris.

Foto teaser memberikan gambaran bahwa Custo tidak akan tampil moderat. Cenderung inkonvensional dan ekspresif dalam memainkan elemen tubuh MPV. Lihat saja fasad depan yang mengingatkan pada Tucson. Lampu dan grille terintegrasi dalam satu cluster berisi pola tiga dimensi. Lebih unik lagi, DRL dibuat bak bunglon sedang mengelabui predator. Menyamar dengan bentuk serupa pahatan patron.

Custo

Ya, mungkin secara profil tubuh, ia tidak benar-benar terlihat nyentrik. Tidak sampai sejauh Staria yang seakan datang dari masa depan. Cukup mudah diidentifikasi sebagai MPV tradisional, mengadopsi pintu geser dengan rel terekspos. Kendati begitu, pahatan unik meramaikan agar tidak membuatnya terlalu hambar. Jadi sorotan adalah kesan dinamis bukaan sepatbor bersudut dan menukik seperti pada Lamborghini Urus. Di samping itu, calon petarung mobil keluarga ini juga berpotensi membawa nuansa SUV lewat cladding hitam.

Baca juga: Hyundai Siapkan Mobil Baru, Calon Lawan Toyota Raize atau Bukan?

Begitu pula di buritan. Grafis huruf C menghiasi lampu kombinasi belakang lalu dilanjut strip LED yang menghubungkan kedua sisi. Untuk MPV, arahan seperti ini jelas membuatnya semakin menawan. Menciptakan diferensiasi besar dari model minivan lainnya.

Custo

Dengan segala keunikannya, Custo tampak diposisikan di bawah Staria. Dimensi lebih kecil meski mungkin “kecil” bukan definisi paling pas. Mencatatkan hasil pengukuran 4.950 x 1.850 x 1.734 mm (PxLxT). Sebagai bayangan, besar tubuhnya kurang lebih sepantar Toyota Alphard yang menorehkan figur 4.935 x 1.850 x 1.895 mm. Di balik tubuh sebesar itu, Custo hanya sanggup memuat sampai 6 atau 7 penumpang tergantung aransemen bangku.

Konon Custo akan dipersenjatai jantung bertenaga besar pula. Salah satunya unit empat silinder 2.000 cc turbo dengan output tenaga sampai 237 hp dan torsi 353 Nm. Putaran kemudian tersalur ke roda depan via transmisi otomatis delapan percepatan. Tapi di samping itu, kabarnya akan tersaji pula pilihan mesin 1.600 cc turbo sekuat 170 hp.

Custo

Belum diketahui di mana saja Custo bakal bertarung. Yang jelas nantinya ia lahir dari Cina melalui perusahaan manufaktur patungan antara Hyundai dan BAIC Motor, yakni Beijing Hyundai. Mengingat tingginya minat terhadap mobil keluarga dan ketersediaan fasilitas pabrik baru, akankah ia turut mengaspal dan dibuat di Tanah Air? Kita tunggu saja kabar selanjutnya. (Krm/Tom)

Sumber: Carscoops

Baca juga: SPY SHOT: Terduga Hyundai Creta Kegep Lagi di Cipali, Ancang-Ancang Debut Produk Lokal?

Ahmad Karim

Ahmad Karim

Ahmad Karim bergabung bersama OTO.com pada bulan September 2019. Sebelumnya ia pernah magang di Majalah Autocar Indonesia, kemudian banting setir bekerja di bank. Tapi dasarnya memang doyan otomotif, bank ia tinggalkan dan bergabung bersama OTO. Penampilannya yang unik dengan rambut kribo dan dandanan era Flower Generation, bikin Karim mudah dikenali. Sehari-hari ia mengandalkan transportasi umum untuk wara-wiri. Tapi di garasinya tersimpan sebuah BMW E30 rakitan 1989.

Baca Bio Penuh

Jual mobil anda dengan harga terbaik

Pembeli asli yang terverifikasi Pembeli asli yang terverifikasi
Listing gratis Listing gratis
Daftarkan mobil Anda

GIIAS 2024

IMOS 2024

Anda mungkin juga tertarik

  • Berita
  • Artikel feature
  • Yang Akan Datang
  • VinFast VF 6 ev
    VinFast VF 6
    Rp 344,98 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Des, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • VinFast VF 7 ev
    VinFast VF 7
    Rp 544,98 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Des, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • BYD D9 ev
    BYD D9
    Rp 1,056 Milyar Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Nov, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • MG 3 hev
    MG 3
    Rp 203,04 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Des, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • Mitsubishi Xpander Hybrid hev
    Mitsubishi Xpander Hybrid
    Rp 405,5 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Des, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan

Video Mobil Terbaru di Oto

Oto
  • BAIC BJ80, Wujudnya Mudah di Kenali dan Performa Oke!
    BAIC BJ80, Wujudnya Mudah di Kenali dan Performa Oke!
    05 Nov, 2024 .
  • TEST DRIVE BYD M6: BONGKAR KELEBIHAN DAN KEKURANGANNYA
    TEST DRIVE BYD M6: BONGKAR KELEBIHAN DAN KEKURANGANNYA
    29 Oct, 2024 .
  • FIRST DRIVE ALL NEW HYUNDAI SANTA FE HYBRID 2024, INI YANG BERUBAH
    FIRST DRIVE ALL NEW HYUNDAI SANTA FE HYBRID 2024, INI YANG BERUBAH
    29 Oct, 2024 .
  • AION HYPTEC HT: TEST LENGKAP BUAT HARIAN SUV COUPE EV RP680 JUTAAN
    AION HYPTEC HT: TEST LENGKAP BUAT HARIAN SUV COUPE EV RP680 JUTAAN
    24 Oct, 2024 .
  • KOMPARASI WULING CLOUD EV VS AION Y PLUS, HANYA SELISIH RP17 JUTA SAJA
    KOMPARASI WULING CLOUD EV VS AION Y PLUS, HANYA SELISIH RP17 JUTA SAJA
    18 Oct, 2024 .
  • HYUNDAI ALL NEW KONA ELECTRIC SANGGUP JAKARTA - SEMARANG TANPA CAS
    HYUNDAI ALL NEW KONA ELECTRIC SANGGUP JAKARTA - SEMARANG TANPA CAS
    15 Oct, 2024 .
  • New Mercedes-Benz GLS 450 AMG Line | First Impression | Jadi Tambah Mewah & Canggih
    New Mercedes-Benz GLS 450 AMG Line | First Impression | Jadi Tambah Mewah & Canggih
    15 Oct, 2024 .
  • Chery Tiggo 8, Mesin Turbo Fitur Lengkap Lebih Murah dari BR-V dan Xpander Cross
    Chery Tiggo 8, Mesin Turbo Fitur Lengkap Lebih Murah dari BR-V dan Xpander Cross
    15 Oct, 2024 .
  • Ada Honda Brio Mesin Type R di IMX 2024, Gokil!
    Ada Honda Brio Mesin Type R di IMX 2024, Gokil!
    15 Oct, 2024 .
  • First Drive Rolls-Royce Spectre, EV Paling Mahal dan Mewah!
    First Drive Rolls-Royce Spectre, EV Paling Mahal dan Mewah!
    04 Oct, 2024 .
Tonton Video Mobil

Artikel Mobil dari Carvaganza

  • Medan Jadi Penutup Rangkaian Daihatsu Kumpul Sahabat 2024 Minggu Ini
    Medan Jadi Penutup Rangkaian Daihatsu Kumpul Sahabat 2024 Minggu Ini
    Zenuar Yoga, Today
  • Geely Galaxy E5 Laris Manis di Cina, Banyak Fitur Canggih
    Geely Galaxy E5 Laris Manis di Cina, Banyak Fitur Canggih
    Alvando Noya, Today
  • Chery Ekspor Perdana dari Indonesia, Omoda 5 Dikirim ke Vietnam
    Chery Ekspor Perdana dari Indonesia, Omoda 5 Dikirim ke Vietnam
    Anjar Leksana, Today
  • Kia Bakal Debut Modifikasi EV Bergaya Off-Road di SEMA 2024
    Kia Bakal Debut Modifikasi EV Bergaya Off-Road di SEMA 2024
    Muhammad Hafid, Today
  • Dari Karawang, Daihatsu Sanggup Produksi 200.000 Mobil Setahun
    Dari Karawang, Daihatsu Sanggup Produksi 200.000 Mobil Setahun
    Anjar Leksana, Today

Artikel Mobil dari Zigwheels

  • Motovaganza
  • Tips
  • Review
  • Artikel Feature
  • advice
  • NJKB Hyundai Venue Sudah Terdaftar, Segini Harganya
    NJKB Hyundai Venue Sudah Terdaftar, Segini Harganya
    Anjar Leksana, Hari ini
  • Mazda Rilis Sedan Listrik EZ-6 untuk Pasar Tiongkok
    Mazda Rilis Sedan Listrik EZ-6 untuk Pasar Tiongkok
    Alvando Noya, Hari ini
  • Geely Jual 100.000 unit lebih Dalam waktu Satu Bulan
    Geely Jual 100.000 unit lebih Dalam waktu Satu Bulan
    Alvando Noya, Hari ini
  • Suzuki e Vitara Diperkenalkan, Model Produksi eVX Concept
    Suzuki e Vitara Diperkenalkan, Model Produksi eVX Concept
    Setyo Adi, Hari ini
  • Keuntungan Baterai LFP Buatan Lokal yang Dipakai Neta X
    Keuntungan Baterai LFP Buatan Lokal yang Dipakai Neta X
    Anjar Leksana, 04 Nov, 2024
  • Menyiasati Terjebak Macet Horor Berjam-jam
    Menyiasati Terjebak Macet Horor Berjam-jam
    Setyo Adi, 20 Sep, 2024
  • Supaya Hemat Baterai, Terapkan Cara Mengendarai Mobil Listrik Seperti Ini
    Supaya Hemat Baterai, Terapkan Cara Mengendarai Mobil Listrik Seperti Ini
    Anjar Leksana, 06 Sep, 2024
  • Cara Mudah Klaim Asuransi Kendaraan
    Cara Mudah Klaim Asuransi Kendaraan
    Anjar Leksana, 04 Sep, 2024
  • Habis Road Trip, Periksa Komponen Penting Mobil Ini
    Habis Road Trip, Periksa Komponen Penting Mobil Ini
    Setyo Adi, 24 Jun, 2024
  • Efek Fatal Aquaplaning, Begini Cara Menghindarinya
    Efek Fatal Aquaplaning, Begini Cara Menghindarinya
    Anjar Leksana, 26 Jan, 2024
  • First Drive Rolls-Royce Spectre: Kemewahan Sempurna dari Mobil Listrik
    First Drive Rolls-Royce Spectre: Kemewahan Sempurna dari Mobil Listrik
    Wahyu Hariantono, 09 Okt, 2024
  • Seres E1: Mobil Listrik Imut yang Layak Dilirik Juga
    Seres E1: Mobil Listrik Imut yang Layak Dilirik Juga
    Ardiantomi, 07 Okt, 2024
  • First Drive Ferrari Roma Spider: Prancing Horse Buat Harian
    First Drive Ferrari Roma Spider: Prancing Horse Buat Harian
    Anindiyo Pradhono, 04 Okt, 2024
  • First Drive Neta X 500: Tampilan Menawan, Performa Pas dan Kompetitif
    First Drive Neta X 500: Tampilan Menawan, Performa Pas dan Kompetitif
    Anjar Leksana, 28 Sep, 2024
  • All New Nissan Serena e-Power: Performa dan Efisiensi Meningkat Drastis
    All New Nissan Serena e-Power: Performa dan Efisiensi Meningkat Drastis
    Anindiyo Pradhono, 25 Sep, 2024
  • Kompetitor yang Harus Mewaspadai Kehadiran Toyota Hilux Rangga
    Kompetitor yang Harus Mewaspadai Kehadiran Toyota Hilux Rangga
    Anjar Leksana, 17 Okt, 2024
  • Daftar 8 Mobil dan Motor yang Menggunakan Nama Sama
    Daftar 8 Mobil dan Motor yang Menggunakan Nama Sama
    Anjar Leksana, 03 Okt, 2024
  • Opsi Fitur Pintar nan Unik yang Ditawarkan Pabrikan Dunia
    Opsi Fitur Pintar nan Unik yang Ditawarkan Pabrikan Dunia
    Muhammad Hafid, 10 Jun, 2024
  • Kerap Dibandingkan, Pilih New Toyota Rush GR Sport atau Daihatsu Terios R?
    Kerap Dibandingkan, Pilih New Toyota Rush GR Sport atau Daihatsu Terios R?
    Setyo Adi, 27 Mei, 2024
  • Pendatang Baru Citroen C3 Aircross, Lawan Pemain Lawas Toyota Rush
    Pendatang Baru Citroen C3 Aircross, Lawan Pemain Lawas Toyota Rush
    Setyo Adi, 22 Mei, 2024
  • Cara Menangani Kondisi Mobil Alami Aquaplaning di Jalan
    Cara Menangani Kondisi Mobil Alami Aquaplaning di Jalan
    Anjar Leksana, 15 Jan, 2024

Bandingkan

You can add 3 variants maximum*