Honda Civic Pasti Diperkenalkan di 2016, Freed Tunggu Dulu

Honda Civic Pasti Diperkenalkan di 2016, Freed Tunggu Dulu

Jakarta: Dalam acara peluncuran Honda New CR-Z dan HR-V Special Edition JBL Audio kemarin, PT Honda Prospect Motor (HPM) mengabarkan akan membawa produk terbaru lainnya pada tahun 2016 ini. Sebut saja Honda Civic yang beberapa hari lagi akan memulai debutnya di Thailand.

“Sedan akan kita ganti modelnya, Honda Civic ditunggu saja tahun ini,” terang Jonfis Fandy, Direktur Marketing dan Aftersales Service HPM. Mengenai asal produksinya, Jonfis berujar bahwa medium sedan ini akan diimpor dari Negeri Gajah Putih.

Civic terbaru akan segera hadir

Hal ini senada dengan informasi yang beredar bahwa produsen otomotif asal Jepang ini telah memberi konfirmasi bahwa Honda Civic 2016 akan diproduksi di pabrik Honda di Prachin Buri yang berada di dalam kawasan Rojana Industrial Park, Thailand. Adapun kemampuan produksi pertahun dari plant ini sebanyak 120.000 unit kendaraan dengan jumlah tenaga kerja 1.200 orang.

Mengenai mesin Honda Civic terbaru yang akan dipasarkan di Thailand terdiri dari dua pilihan mesin berbahan bakar bensin yaitu 1.8L i-VTEC dan 1.5 L i-VTEC dengan varian sebagai berikut 1.8 E CVT, 1.8 EL CVT, 1.5 Turbo CVT dan 1.5 Turbo RS CVT. Kompetensi tenaga maksimum yang disajikan dari kedua pilihan depot tenaga ini 142 PS dan 175 PS. Lalu bagaimana dengan spesifikasi Civic di Tanah Air? Belum diketahui dengan pasti mengenai detailnya dan Jonfis hanya menyatakan jika setiap negara mempunyai spesifikasi yang berbeda-beda. Yang pasti mereka sudah melakukan uji tipe untuk Civic bermesin 1.5 Turbo.

Disamping membawa serta generasi Civic ke-10 ke Indonesia, HPM masih menyembunyikan langkah strategis lainnya, termasuk produk yang bisa mengantisipasi kehadiran Toyota Sienta dikisaran medio pertengahan tahun 2016 nanti. “Untuk di minibus (MPV) kita masih fokus dengan Honda Mobilio dan BR-V, tapi ditunggu saja, yah kalau nanti ada model baru,” tutup Jonfis. Memang saat ini catatan penjualan Honda BR-V sedang bagus-bagusnya, terbukti dari dalam kurun waktu dua bulan sudah melebihi target yang diharapkan dan hampir menyentuh angka 12.000 unit.

Freed terbaru tertangkap kamera

Sebagai informasi beberapa waktu lalu Honda Freed terbaru tertangkap kamera sedang melakukan uji jalan di negeri Sakura. Walaupun berbalut sticker kamuflase namun MPV yang diniagakan untuk Jepang, Indonesia, Thailand dan Hongkong ini menampilkan perbedaan di area eksterior terutama pada bagian bodi depan dan belakang apabila dibandingkan dengan generasi sebelumnya.

Baca Juga: Honda Civic Hatchback Tampil Di Jenewa

Foto: Honda Thailand & twitter account @shu_automobil

Brian Gomgom

Brian Gomgom

Brian memiliki kecintaan terhadap dunia otomotif baik roda empat maupun roda dua sejak kecil. Kini, kecintaannya diwujudkan dengan menjadi seorang jurnalis. Hal yang saat ini dikoleksinya adalah beragam pengalaman berkendara baik di dalam maupun luar negeri.

Baca Bio Penuh

Jual mobil anda dengan harga terbaik

Pembeli asli yang terverifikasi Pembeli asli yang terverifikasi
Listing gratis Listing gratis
Daftarkan mobil Anda

Model Mobil Honda

  • Honda Brio
    Honda Brio
  • Honda WR-V
    Honda WR-V
  • Honda BRV
    Honda BRV
  • Honda HRV
    Honda HRV
  • Honda CR-V hev
    Honda CR-V
  • Honda City Hatchback
    Honda City Hatchback
  • Honda Civic RS
    Honda Civic RS
  • Honda Civic Type R
    Honda Civic Type R
  • Honda City
    Honda City
  • Honda Accord hev
    Honda Accord
Harga Mobil Honda

GIIAS 2024

IMOS 2024

Tren & Pembaruan Terbaru

Anda mungkin juga tertarik

  • Berita
  • Artikel feature

Mobil Unggulan Honda

  • Yang Akan Datang
  • VinFast VF 6 ev
    VinFast VF 6
    Rp 344,98 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan TBA Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • VinFast VF 7 ev
    VinFast VF 7
    Rp 544,98 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan TBA Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • BYD Denza D9 ev
    BYD Denza D9
    Rp 1,056 Milyar Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Feb, 2025 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • MG 3 hev
    MG 3
    Rp 203,04 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan TBA Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • Mitsubishi Xpander Hybrid hev
    Mitsubishi Xpander Hybrid
    Rp 405,5 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan TBA Kabari Saya Saat Diluncurkan

Video Mobil Honda Civic Terbaru di Oto

Oto
  • Honda Civic Turbo 2019 | First Impression | Harga Naik, Ini Ubahannya | OTO.com
    Honda Civic Turbo 2019 | First Impression | Harga Naik, Ini Ubahannya | OTO.com
    22 Feb, 2019 .
  • First Drive Honda All New Civic Turbo I OTO.com
    First Drive Honda All New Civic Turbo I OTO.com
    21 Feb, 2017 . 1K kali dilihat
  • Review Honda All New Civic Turbo IIMS 2016
    Review Honda All New Civic Turbo IIMS 2016
    14 Apr, 2016 . 870 kali dilihat
  • Honda Civic Launch IIMS 2016
    Honda Civic Launch IIMS 2016
    11 Apr, 2016 . 1K kali dilihat
  • Honda Civic 2016
    Honda Civic 2016
    07 Apr, 2016 . 83 kali dilihat
  • 2016 Honda Civic Review: Everything You Ever Wanted to Know
    2016 Honda Civic Review: Everything You Ever Wanted to Know
    30 Nov, 2015 . 131K kali dilihat
  • 2016 Honda Civic EX - Ultimate In-Depth Look in 4K
    2016 Honda Civic EX - Ultimate In-Depth Look in 4K
    30 Nov, 2015 . 65K kali dilihat
  • 2016 Honda Civic Start Up and Review 2.0 L 4-Cylinder
    2016 Honda Civic Start Up and Review 2.0 L 4-Cylinder
    30 Nov, 2015 . 17K kali dilihat
Tonton Video Mobil Honda Civic

Tren Sedan

  • Yang Akan Datang
  • BYD Atto 4 ev
    BYD Atto 4
    Rp 464,33 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan TBA Kabari Saya Saat Diluncurkan
Mobil Sedan Yang Akan Datang

Artikel Mobil Honda Civic dari Carvaganza

  • Honda Rilis Film Pendek Sepanjang Jalan, Gambarkan Kehidupan Konsumen Loyal di Tanah Air
    Honda Rilis Film Pendek Sepanjang Jalan, Gambarkan Kehidupan Konsumen Loyal di Tanah Air
    Alvando Noya, 02 Apr, 2022
  • Sangar! Begini Tampang Acura Integra Terbaru Bergaya Fastback
    Sangar! Begini Tampang Acura Integra Terbaru Bergaya Fastback
    Alvando Noya, 17 Mar, 2022
  • MODIFIKASI: Honda Civic Turbo GT01 Ini Diracik Khusus Tampil Sporty Maksimal
    MODIFIKASI: Honda Civic Turbo GT01 Ini Diracik Khusus Tampil Sporty Maksimal
    Alvando Noya, 16 Des, 2021
  • Honda Civic 1988 Ini Hasil Garapan West Coast Custom dengan Parts Buatan Indonesia
    Honda Civic 1988 Ini Hasil Garapan West Coast Custom dengan Parts Buatan Indonesia
    Alvando Noya, 11 Des, 2021
  • Kualitas Keselamatan All New Honda Civic Dapat 5 Bintang ASEAN NCAP
    Kualitas Keselamatan All New Honda Civic Dapat 5 Bintang ASEAN NCAP
    Setyo Adi, 01 Nov, 2021

Artikel Mobil Honda Civic dari Zigwheels

  • Motovaganza
  • All-new Honda Civic Sedan Tiba di Thailand, Beri Gambaran Versi Indonesia Kelak
    All-new Honda Civic Sedan Tiba di Thailand, Beri Gambaran Versi Indonesia Kelak
    Ahmad Karim, 10 Agu, 2021
  • All-New Honda Civic Sedan 2022 Tampil Makin Dewasa dan Humanis
    All-New Honda Civic Sedan 2022 Tampil Makin Dewasa dan Humanis
    Anindiyo Pradhono, 29 Apr, 2021
  • Tak Lagi Laku, Honda Civic Sedan Bakal Setop Beredar di Jepang
    Tak Lagi Laku, Honda Civic Sedan Bakal Setop Beredar di Jepang
    Raju Febrian, 26 Jun, 2020

Bandingkan

You can add 3 variants maximum*