Citroen Memperkenalkan C3 Aircross dan Mobil Listrik e-C3

Keikutsertaan Citroen di GIIAS 2023 dijadikan ajang untuk peluncuran dua produk baru

Citroen Memperkenalkan C3 Aircross dan Mobil Listrik e-C3

Merek Citroen perdana ikut Gaikindo Indonesia International Auto Show 2023. Jenama Prancis itu pun langsung meluncurkan Citroen C3 Aircross dan mobil listrik New e-C3. Kedua model tersebut sekaligus melengkapi jajaran kendaraan Citroen di Indonesia dan meramaikan segmen mobil listrik berbasis baterai.

KEY TAKEAWAYS

  • Mobil apa saja yang diluncurkan Citroen di GIIAS 2023?

    Citroen memperkenalkan C3 Aircross dan mobil listrik New e-C3 di GIIAS 2023
  • All New C3 Aircross sendiri mengusung konsep SUV dengan konfigurasi 7-penumpang. Tampil dengan desain yang berani serta menawarkan sejumlah fitur menarik. Sedangkan New e-C3 hadir menemani Citroen E-C4. Lewat dua produknya tersebut, Citroen Indonesia juga berkomitmen untuk menghadirkan solusi mobilitas cerdas dengan desain yang atraktif untuk kehidupan sehari-hari.

    The All New C3 Aircross dan New e-C3 All Electric yang dipasarkan di Indonesia merupakan hasil produksi dari pabrik Stellantis Thiruvallur, India. Fasilitas tersebut memang dirancang untuk memenuhi kebutuhan konsumen di India dan Asia Tenggara dengan karakter yang spesifik.

    Citroen

    Baca juga: Hot Hatch Legendaris VW Golf GTI Generasi Terbaru Mengaspal di Indonesia

    “Kemitraan yang erat dengan Indomobil memudahkan kami bersinergi dalam menghadirkan produk- produk yang semakin inovatif dan menarik bagi pelanggan di Indonesia, yang sungguh-sungguh akan meningkatkan kualitas hidup mereka terutama dalam bermobilitas. Hal ini tentu akan membantu Stellantis untuk berperan serta dan menjadi bagian penting di dalam percaturan industri otomotif di Indonesia,” kata Daniel Gonzalez, COO, ASEAN & General Distributors Stellantis.

    Pengembangan C3 Aircross dan versi listrik e-C3 sendiri ditujukan untuk menyajikan pengalaman berkendara yang unik dengan fokus pada kenyamanan salah satunya Citroen Advanced Comfort. Citroen mengklaim punya suspensi yang didesain mampu mengurangi guncangan di berbagai permukaan jalan dan memberikan pengalaman berkendara yang berbeda. Selain itu, Citroen Indonesia mengklaim seluruh kendaraannya memiliki kadar kedap kabin terbaik di kelasnya.

    Penggemar Citroen juga diajak untuk mengunjungi booth Citroen di GIIAS untuk menyaksikan dan merasakan langsung berbagai produk mereka yang dipasarkan di Indonesia. Pelanggan juga dapat mengunjungi La Maison Citroën Brand Experience Center di Jakarta untuk melihat langsung produk-produk terbaru, atau melakukan transaksi pembelian Citroen secara online di situs www.citroen.co.id. Konfigurator 3D yang dapat diakses di showroom maupun secara on-line, memberikan kemudahan bagi para pelanggan untuk mendapatkan pengalaman langsung dalam membuat konfigurasi dan kombinasi kendaraan Citroen sesuai dengan selera pribadi mereka.

    Lebih lanjut, kehadiran kendaraan listrik besutan Citroen dinilai sejalan dengan rencana pemerintah untuk mewujudkan zero emission pada beberapa tahun mendatang. Dalam waktu dekat, Citroen juga berencana untuk terus meningkatkan layanan purnajual khususnya untuk kendaraan listrik di Indonesia. Salah satunya ialah diler dan aftersales yang bisa melayani kebutuhan konsumen selama 24 jam.

    Saat ini, Citroën Indonesia memberikan servis gratis selama 4 tahun atau 50.000 km, garansi kendaraan standar selama tiga tahun atau 100.000 km (mana yang lebih dulu) dan akses ke Emergency Roadside Assistance 24 Jam (ERA) dan layanan Citroën Call Centre 24 Jam – 14023 & (021) 8565959.

    (NDO/TOM)

    Baca juga: Kia EV9 GT-Line Debut Asia Tenggara di GIIAS 2023

    Alvando Noya

    Alvando Noya

    Pria lulusan IISIP Jakarta ini memulai karir sebagai wartawan otomotif di majalah Motor Trend Indonesia pada 2012 silam. Sempat menarik diri dari dunia jurnalistik selama beberapa tahun, kemudian pada 2021 akhirnya kembali dan bergabung bersama oto media group. Alvando Noya is a reporter for otomedia group with 8 years experienced as automotive journalist. He graduated from Institute of Social and Political Science Jakarta with a bachelor degree in Faculty of Communication Science. He started as an intern in one of national TV station in 2010. Prior to joining Oto Media Group, Alvando was working in Motor Trend Magazine and Carvaganza Magazine.

    Baca Bio Penuh

    Jual mobil anda dengan harga terbaik

    Pembeli asli yang terverifikasi Pembeli asli yang terverifikasi
    Listing gratis Listing gratis
    Daftarkan mobil Anda

    GIIAS 2024

    IMOS 2024

    Anda mungkin juga tertarik

    • Berita
    • Artikel feature
    • Yang Akan Datang
    • VinFast VF 6 ev
      VinFast VF 6
      Rp 344,98 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
      Perkiraan Diluncurkan Des, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
    • VinFast VF 7 ev
      VinFast VF 7
      Rp 544,98 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
      Perkiraan Diluncurkan Des, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
    • BYD D9 ev
      BYD D9
      Rp 1,056 Milyar Perkiraan Harga Jakarta Selatan
      Perkiraan Diluncurkan Nov, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
    • MG 3 hev
      MG 3
      Rp 203,04 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
      Perkiraan Diluncurkan Des, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
    • Mitsubishi Xpander Hybrid hev
      Mitsubishi Xpander Hybrid
      Rp 405,5 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
      Perkiraan Diluncurkan Des, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan

    Video Mobil Terbaru di Oto

    Oto
    • CHERY J6: HARGA MIRIP JIMNY TAPI INI LISTRIK
      CHERY J6: HARGA MIRIP JIMNY TAPI INI LISTRIK
      14 Nov, 2024 .
    • BAIC BJ80, WUJUDNYA MUDAH DIKENALI DAN PERFORMA OKE PUNYA!
      BAIC BJ80, WUJUDNYA MUDAH DIKENALI DAN PERFORMA OKE PUNYA!
      05 Nov, 2024 .
    • TEST DRIVE BYD M6: BONGKAR KELEBIHAN DAN KEKURANGANNYA
      TEST DRIVE BYD M6: BONGKAR KELEBIHAN DAN KEKURANGANNYA
      29 Oct, 2024 .
    • FIRST DRIVE ALL NEW HYUNDAI SANTA FE HYBRID 2024, INI YANG BERUBAH
      FIRST DRIVE ALL NEW HYUNDAI SANTA FE HYBRID 2024, INI YANG BERUBAH
      29 Oct, 2024 .
    • AION HYPTEC HT: TEST LENGKAP BUAT HARIAN SUV COUPE EV RP680 JUTAAN
      AION HYPTEC HT: TEST LENGKAP BUAT HARIAN SUV COUPE EV RP680 JUTAAN
      24 Oct, 2024 .
    • KOMPARASI WULING CLOUD EV VS AION Y PLUS, HANYA SELISIH RP17 JUTA SAJA
      KOMPARASI WULING CLOUD EV VS AION Y PLUS, HANYA SELISIH RP17 JUTA SAJA
      18 Oct, 2024 .
    • HYUNDAI ALL NEW KONA ELECTRIC SANGGUP JAKARTA - SEMARANG TANPA CAS
      HYUNDAI ALL NEW KONA ELECTRIC SANGGUP JAKARTA - SEMARANG TANPA CAS
      15 Oct, 2024 .
    • New Mercedes-Benz GLS 450 AMG Line | First Impression | Jadi Tambah Mewah & Canggih
      New Mercedes-Benz GLS 450 AMG Line | First Impression | Jadi Tambah Mewah & Canggih
      15 Oct, 2024 .
    • Chery Tiggo 8, Mesin Turbo Fitur Lengkap Lebih Murah dari BR-V dan Xpander Cross
      Chery Tiggo 8, Mesin Turbo Fitur Lengkap Lebih Murah dari BR-V dan Xpander Cross
      15 Oct, 2024 .
    • Ada Honda Brio Mesin Type R di IMX 2024, Gokil!
      Ada Honda Brio Mesin Type R di IMX 2024, Gokil!
      15 Oct, 2024 .
    Tonton Video Mobil

    Artikel Mobil dari Carvaganza

    • Besok, Aletra Debut di Indonesia Luncurkan MPV Listrik Lawan BYD M6
      Besok, Aletra Debut di Indonesia Luncurkan MPV Listrik Lawan BYD M6
      Zenuar Yoga, Hari ini
    • TEST DRIVE: Mercedes-AMG A 35 Sedan, Oase Bagi Petrolhead di Tengah Badai EV
      TEST DRIVE: Mercedes-AMG A 35 Sedan, Oase Bagi Petrolhead di Tengah Badai EV
      Wahyu Hariantono, Hari ini
    • Presdir Inchcape: Tahun Depan GWM Rakit Lokal EV di Indonesia
      Presdir Inchcape: Tahun Depan GWM Rakit Lokal EV di Indonesia
      Alvando Noya, Hari ini
    • All New Hyundai Tucson Meluncur Bermesin Hybrid, Harga Mulai Rp632 Juta
      All New Hyundai Tucson Meluncur Bermesin Hybrid, Harga Mulai Rp632 Juta
      Muhammad Hafid, Hari ini
    • Tahun Depan CATL Rilis Baterai Natrium-Ion Terbaru, Punya Daya Tahan Lebih Andal
      Tahun Depan CATL Rilis Baterai Natrium-Ion Terbaru, Punya Daya Tahan Lebih Andal
      Muhammad Hafid, Hari ini

    Artikel Mobil dari Zigwheels

    • Motovaganza
    • Tips
    • Review
    • Artikel Feature
    • advice
    • 3 Model Ford Terbaru Siap Mejeng di Gaikindo Jakarta Auto Week 2024
      3 Model Ford Terbaru Siap Mejeng di Gaikindo Jakarta Auto Week 2024
      Anjar Leksana, 20 Nov, 2024
    • IM Motors L6 Max Lightyear Edition, Sedan Listrik dengan Jarak Tempuh 1.000 km dan dukungan pengisian ultra cepat.
      IM Motors L6 Max Lightyear Edition, Sedan Listrik dengan Jarak Tempuh 1.000 km dan dukungan pengisian ultra cepat.
      Muhammad Hafid, 19 Nov, 2024
    • Altis Indonesia Community Touring ke Baturraden Sembari CSR
      Altis Indonesia Community Touring ke Baturraden Sembari CSR
      Anjar Leksana, 19 Nov, 2024
    • Hyundai Menyiapkan Model N Lagi pada Akhir Tahun
      Hyundai Menyiapkan Model N Lagi pada Akhir Tahun
      Setyo Adi, 18 Nov, 2024
    • MG Cyberster Mulai Diterima Konsumen
      MG Cyberster Mulai Diterima Konsumen
      Anjar Leksana, 18 Nov, 2024
    • Menyiasati Terjebak Macet Horor Berjam-jam
      Menyiasati Terjebak Macet Horor Berjam-jam
      Setyo Adi, 20 Sep, 2024
    • Supaya Hemat Baterai, Terapkan Cara Mengendarai Mobil Listrik Seperti Ini
      Supaya Hemat Baterai, Terapkan Cara Mengendarai Mobil Listrik Seperti Ini
      Anjar Leksana, 06 Sep, 2024
    • Cara Mudah Klaim Asuransi Kendaraan
      Cara Mudah Klaim Asuransi Kendaraan
      Anjar Leksana, 04 Sep, 2024
    • Habis Road Trip, Periksa Komponen Penting Mobil Ini
      Habis Road Trip, Periksa Komponen Penting Mobil Ini
      Setyo Adi, 24 Jun, 2024
    • Efek Fatal Aquaplaning, Begini Cara Menghindarinya
      Efek Fatal Aquaplaning, Begini Cara Menghindarinya
      Anjar Leksana, 26 Jan, 2024
    • BYD M6: Format Mobil Keluarga, Mudah Diterima
      BYD M6: Format Mobil Keluarga, Mudah Diterima
      Muhammad Hafid, 13 Nov, 2024
    • First Drive Rolls-Royce Spectre: Kemewahan Sempurna dari Mobil Listrik
      First Drive Rolls-Royce Spectre: Kemewahan Sempurna dari Mobil Listrik
      Wahyu Hariantono, 09 Okt, 2024
    • Seres E1: Mobil Listrik Imut yang Layak Dilirik Juga
      Seres E1: Mobil Listrik Imut yang Layak Dilirik Juga
      Ardiantomi, 07 Okt, 2024
    • First Drive Ferrari Roma Spider: Prancing Horse Buat Harian
      First Drive Ferrari Roma Spider: Prancing Horse Buat Harian
      Anindiyo Pradhono, 04 Okt, 2024
    • First Drive Neta X 500: Tampilan Menawan, Performa Pas dan Kompetitif
      First Drive Neta X 500: Tampilan Menawan, Performa Pas dan Kompetitif
      Anjar Leksana, 28 Sep, 2024
    • Kompetitor yang Harus Mewaspadai Kehadiran Toyota Hilux Rangga
      Kompetitor yang Harus Mewaspadai Kehadiran Toyota Hilux Rangga
      Anjar Leksana, 17 Okt, 2024
    • Daftar 8 Mobil dan Motor yang Menggunakan Nama Sama
      Daftar 8 Mobil dan Motor yang Menggunakan Nama Sama
      Anjar Leksana, 03 Okt, 2024
    • Opsi Fitur Pintar nan Unik yang Ditawarkan Pabrikan Dunia
      Opsi Fitur Pintar nan Unik yang Ditawarkan Pabrikan Dunia
      Muhammad Hafid, 10 Jun, 2024
    • Kerap Dibandingkan, Pilih New Toyota Rush GR Sport atau Daihatsu Terios R?
      Kerap Dibandingkan, Pilih New Toyota Rush GR Sport atau Daihatsu Terios R?
      Setyo Adi, 27 Mei, 2024
    • Pendatang Baru Citroen C3 Aircross, Lawan Pemain Lawas Toyota Rush
      Pendatang Baru Citroen C3 Aircross, Lawan Pemain Lawas Toyota Rush
      Setyo Adi, 22 Mei, 2024
    • Cara Menangani Kondisi Mobil Alami Aquaplaning di Jalan
      Cara Menangani Kondisi Mobil Alami Aquaplaning di Jalan
      Anjar Leksana, 15 Jan, 2024

    Bandingkan

    You can add 3 variants maximum*