GIIAS 2020 Batal Dilangsungkan, Ganti Acara Otomotif Lain di JCC Senayan

GIIAS 2020 Batal Dilangsungkan, Ganti Acara Otomotif Lain di JCC Senayan

Ajang otomotif GIIAS tahun ini akhirnya resmi dibatalkan. Padahal kemarin penyelenggara sempat menyatakan kesiapan kegiatan pada 22 Oktober – 1 November 2020. Yohannes Nangoi, Ketua Umum Gikindo berdalih. Pameran otomotif berskala internasional dengan endorsement dari OICA, perlu waktu persiapan yang panjang. Tapi di sisi lain mereka tengah menyiapkan Gaikindo Jakarta Auto Week 2020 berkonsep jualan.

"Pada setiap penyelenggaraan GIIAS, membutuhkan persiapan amat kompleks. Detail masa yang cukup panjang. Oleh karena itu, melihat sisa waktu semakin pendek, Gaikindo mengambil keputusan untuk membatalkan penyelenggaraan GIIAS 2020 di BSD City, Tangerang. Gaikindo kembali merencanakan gelaran GIIAS The Series pada 2021," beber Yohannes Nangoi dalam keterangan resmi (18/8).

Menurut dia, penyelenggaraan pameran berkonsep jualan menjadi solusi. Tentu demi mendorong pencapaian industri otomotif tahun ini. Nangoi mengaku, Gaikindo memikul tanggung jawab, juga kontribusi terhadap pertumbuhan industri. "Sejalan dengan kebijakan pemerintah untuk memulihkan ekonomi negara. Serta dari arahan dan dukungan penuh dari Kementerian Perindustrian. Maka diputuskan tahun ini asosiasi menyelenggarakan sebuah pameran otomotif dengan konsep berbeda dari GIIAS," imbuh mantan Presdir Isuzu Astra Motor Indonesia ini.

Baca juga: MG Motor Indonesia Siapkan Kejutan di GIIAS, Peluncuran MG Gloster?

Benar-benar berbeda konsep dibanding GIIAS yang cenderung pamer sofistikasi teknologi dan deret mobilitas masa depan. Sedangkan Gaikindo Jakarta Auto Week hanya berfokus menciptakan potensi penjualan kendaraan secara masif. Termasuk lahan pengenalan mobil gres untuk merangsang penjualan. Pameran pengganti ini berlangsung selama sembilan hari. Tepat pada 21 – 29 November 2020 di Jakarta Convention Center (JCC). "Diharapkan dalam waktu dekat ini situasi pandemi Covid-19 sudah dapat diatasi dengan baik, sehingga tidak ada aral yang menghambat pelaksanaan GAIKINDO Jakarta Auto Week nanti," harapnya.

Narasi serupa diungkap Rizwan Alamsjah, Ketua III sekaligus Ketua Penyelenggara Pameran Gaikindo, "Seperti yang kita ketahui GIIAS fokus mengedepankan ajang peluncuran produk dan teknologi terbaru dari industri otomotif. Sedang Gaikindo Jakarta Auto Week tujuannya adalah untuk menggenjot penjualan mobil. Baik existing product maupun kendaraan baru diluncurkan pada pelaksanaan pameran."

Baca juga: Laba Otomotif Astra Group Jeblok, dari Rp 3,45 Triliun Menjadi Rp 716 Miliar

Cakupan pameran Gaikindo Jakarta Auto Week sebesar lebih kurang 30 ribu meter persegi. Atau menggunakan keseluruhan area JCC. Luas itu dinilai lebih proporsional untuk dilaksanakan pada masa adaptasi kebiasaan baru. Gaikindo berharap, dengan pemilihan waktu di akhir tahun, area dan lokasi pameran yang berada di tengah kota. Bakal menjadi dorongan positif bagi industri otomotif untuk tampil maksimal. Termasuk pula memberi kemudahan bagi para pengunjung.

Operasional selama sembilan hari pameran diharapkan dapat menarik 250 ribu pengunjung. Hal ini, terang mereka, disesuaikan dengan pembatasan sosial, protokol kesehatan Covid-19. “Penyelenggaraan pameran tetap berpatokan pada protokol pengamanan Covid-19. Yang juga mencakup pembatasan jumlah pengunjung pada satu waktu, agar semua tetap aman,” tutur Rizwan.

Selama pandemi Covid-19 masih berlangsung, pameran diharap dapat menggenjot hasil maksimal bagi pemulihan pencapaian industri. Rizwan menyatakan, berbagai program telah direncanakan demi mendongkrak penjualan selama pameran. Contohnya mulai dari cashback, promo bundling, hingga live auction disinyalir mampu menambah minat pengunjung agar datang dan bertransaksi. Nah, untuk detail kendaraan anyar apa saja yang muncul kelak, tetap pantau pembaruan informasi OTO.com (Alx/Tom)

Baca juga: Google Gelar Pameran Otomotif Online Pertama di Asia Tenggara

Anjar Leksana

Anjar Leksana

Anjar Leksana adalah wartawan multitalenta. Ia pernah jadi guru bahasa Inggris, sebelum kepincut jadi wartawan ekonomi di salah satu majalah. Tidak lama, ia lantas tertarik dengan dunia otomotif, yang hingga sekarang dilakoni. Kiprahnya di dunia jurnalistik otomotif diawali dengan menulis untuk majalah otomotif ternama seperti Autocar Indonesia, Autobild, hingga Black Experience. Pengalamannya mengulas mobil serta pengetahuannya di bidang industri menjadi modal berharga untuk menyuguhkan tulisan yang berkualitas.

Baca Bio Penuh

Jual mobil anda dengan harga terbaik

Pembeli asli yang terverifikasi Pembeli asli yang terverifikasi
Listing gratis Listing gratis
Daftarkan mobil Anda

GIIAS 2024

IMOS 2024

Anda mungkin juga tertarik

  • Berita
  • Artikel feature
  • Yang Akan Datang
  • VinFast VF 6 ev
    VinFast VF 6
    Rp 344,98 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Des, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • VinFast VF 7 ev
    VinFast VF 7
    Rp 544,98 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Des, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • BYD D9 ev
    BYD D9
    Rp 1,056 Milyar Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Nov, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • MG 3 hev
    MG 3
    Rp 203,04 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Des, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • Mitsubishi Xpander Hybrid hev
    Mitsubishi Xpander Hybrid
    Rp 405,5 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Des, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan

Video Mobil Terbaru di Oto

Oto
  • CHERY J6: HARGA MIRIP JIMNY TAPI INI LISTRIK
    CHERY J6: HARGA MIRIP JIMNY TAPI INI LISTRIK
    14 Nov, 2024 .
  • BAIC BJ80, WUJUDNYA MUDAH DIKENALI DAN PERFORMA OKE PUNYA!
    BAIC BJ80, WUJUDNYA MUDAH DIKENALI DAN PERFORMA OKE PUNYA!
    05 Nov, 2024 .
  • TEST DRIVE BYD M6: BONGKAR KELEBIHAN DAN KEKURANGANNYA
    TEST DRIVE BYD M6: BONGKAR KELEBIHAN DAN KEKURANGANNYA
    29 Oct, 2024 .
  • FIRST DRIVE ALL NEW HYUNDAI SANTA FE HYBRID 2024, INI YANG BERUBAH
    FIRST DRIVE ALL NEW HYUNDAI SANTA FE HYBRID 2024, INI YANG BERUBAH
    29 Oct, 2024 .
  • AION HYPTEC HT: TEST LENGKAP BUAT HARIAN SUV COUPE EV RP680 JUTAAN
    AION HYPTEC HT: TEST LENGKAP BUAT HARIAN SUV COUPE EV RP680 JUTAAN
    24 Oct, 2024 .
  • KOMPARASI WULING CLOUD EV VS AION Y PLUS, HANYA SELISIH RP17 JUTA SAJA
    KOMPARASI WULING CLOUD EV VS AION Y PLUS, HANYA SELISIH RP17 JUTA SAJA
    18 Oct, 2024 .
  • HYUNDAI ALL NEW KONA ELECTRIC SANGGUP JAKARTA - SEMARANG TANPA CAS
    HYUNDAI ALL NEW KONA ELECTRIC SANGGUP JAKARTA - SEMARANG TANPA CAS
    15 Oct, 2024 .
  • New Mercedes-Benz GLS 450 AMG Line | First Impression | Jadi Tambah Mewah & Canggih
    New Mercedes-Benz GLS 450 AMG Line | First Impression | Jadi Tambah Mewah & Canggih
    15 Oct, 2024 .
  • Chery Tiggo 8, Mesin Turbo Fitur Lengkap Lebih Murah dari BR-V dan Xpander Cross
    Chery Tiggo 8, Mesin Turbo Fitur Lengkap Lebih Murah dari BR-V dan Xpander Cross
    15 Oct, 2024 .
  • Ada Honda Brio Mesin Type R di IMX 2024, Gokil!
    Ada Honda Brio Mesin Type R di IMX 2024, Gokil!
    15 Oct, 2024 .
Tonton Video Mobil

Artikel Mobil dari Carvaganza

  • GJAW 2024: Masuk Segmen MPV Listrik, Aletra L8 Jadi Lawan BYD M6
    GJAW 2024: Masuk Segmen MPV Listrik, Aletra L8 Jadi Lawan BYD M6
    Anjar Leksana, Hari ini
  • GJAW 2024: Zeekr Debut di Indonesia, Bawa Dua Model EV Mewah
    GJAW 2024: Zeekr Debut di Indonesia, Bawa Dua Model EV Mewah
    Anjar Leksana, Hari ini
  • GJAW 2024: Kia EV3 Tampil Perdana di Indonesia, Bakal Susul EV9 dan EV6
    GJAW 2024: Kia EV3 Tampil Perdana di Indonesia, Bakal Susul EV9 dan EV6
    Muhammad Hafid, Hari ini
  • GJAW 2024: Aletra L8 Meluncur Mulai Rp415 Juta, Simak Keunggulan MPV Listrik Ini
    GJAW 2024: Aletra L8 Meluncur Mulai Rp415 Juta, Simak Keunggulan MPV Listrik Ini
    Setyo Adi, Hari ini
  • GJAW 2024: BAIC Hadir, Sajikan Promo Menarik Bagi Konsumen
    GJAW 2024: BAIC Hadir, Sajikan Promo Menarik Bagi Konsumen
    Eka Zulkarnain H, Hari ini

Artikel Mobil dari Zigwheels

  • Motovaganza
  • Tips
  • Review
  • Artikel Feature
  • advice
  • 3 Model Ford Terbaru Siap Mejeng di Gaikindo Jakarta Auto Week 2024
    3 Model Ford Terbaru Siap Mejeng di Gaikindo Jakarta Auto Week 2024
    Anjar Leksana, 20 Nov, 2024
  • IM Motors L6 Max Lightyear Edition, Sedan Listrik dengan Jarak Tempuh 1.000 km dan dukungan pengisian ultra cepat.
    IM Motors L6 Max Lightyear Edition, Sedan Listrik dengan Jarak Tempuh 1.000 km dan dukungan pengisian ultra cepat.
    Muhammad Hafid, 19 Nov, 2024
  • Altis Indonesia Community Touring ke Baturraden Sembari CSR
    Altis Indonesia Community Touring ke Baturraden Sembari CSR
    Anjar Leksana, 19 Nov, 2024
  • Hyundai Menyiapkan Model N Lagi pada Akhir Tahun
    Hyundai Menyiapkan Model N Lagi pada Akhir Tahun
    Setyo Adi, 18 Nov, 2024
  • MG Cyberster Mulai Diterima Konsumen
    MG Cyberster Mulai Diterima Konsumen
    Anjar Leksana, 18 Nov, 2024
  • Menyiasati Terjebak Macet Horor Berjam-jam
    Menyiasati Terjebak Macet Horor Berjam-jam
    Setyo Adi, 20 Sep, 2024
  • Supaya Hemat Baterai, Terapkan Cara Mengendarai Mobil Listrik Seperti Ini
    Supaya Hemat Baterai, Terapkan Cara Mengendarai Mobil Listrik Seperti Ini
    Anjar Leksana, 06 Sep, 2024
  • Cara Mudah Klaim Asuransi Kendaraan
    Cara Mudah Klaim Asuransi Kendaraan
    Anjar Leksana, 04 Sep, 2024
  • Habis Road Trip, Periksa Komponen Penting Mobil Ini
    Habis Road Trip, Periksa Komponen Penting Mobil Ini
    Setyo Adi, 24 Jun, 2024
  • Efek Fatal Aquaplaning, Begini Cara Menghindarinya
    Efek Fatal Aquaplaning, Begini Cara Menghindarinya
    Anjar Leksana, 26 Jan, 2024
  • BYD M6: Format Mobil Keluarga, Mudah Diterima
    BYD M6: Format Mobil Keluarga, Mudah Diterima
    Muhammad Hafid, 13 Nov, 2024
  • First Drive Rolls-Royce Spectre: Kemewahan Sempurna dari Mobil Listrik
    First Drive Rolls-Royce Spectre: Kemewahan Sempurna dari Mobil Listrik
    Wahyu Hariantono, 09 Okt, 2024
  • Seres E1: Mobil Listrik Imut yang Layak Dilirik Juga
    Seres E1: Mobil Listrik Imut yang Layak Dilirik Juga
    Ardiantomi, 07 Okt, 2024
  • First Drive Ferrari Roma Spider: Prancing Horse Buat Harian
    First Drive Ferrari Roma Spider: Prancing Horse Buat Harian
    Anindiyo Pradhono, 04 Okt, 2024
  • First Drive Neta X 500: Tampilan Menawan, Performa Pas dan Kompetitif
    First Drive Neta X 500: Tampilan Menawan, Performa Pas dan Kompetitif
    Anjar Leksana, 28 Sep, 2024
  • Kompetitor yang Harus Mewaspadai Kehadiran Toyota Hilux Rangga
    Kompetitor yang Harus Mewaspadai Kehadiran Toyota Hilux Rangga
    Anjar Leksana, 17 Okt, 2024
  • Daftar 8 Mobil dan Motor yang Menggunakan Nama Sama
    Daftar 8 Mobil dan Motor yang Menggunakan Nama Sama
    Anjar Leksana, 03 Okt, 2024
  • Opsi Fitur Pintar nan Unik yang Ditawarkan Pabrikan Dunia
    Opsi Fitur Pintar nan Unik yang Ditawarkan Pabrikan Dunia
    Muhammad Hafid, 10 Jun, 2024
  • Kerap Dibandingkan, Pilih New Toyota Rush GR Sport atau Daihatsu Terios R?
    Kerap Dibandingkan, Pilih New Toyota Rush GR Sport atau Daihatsu Terios R?
    Setyo Adi, 27 Mei, 2024
  • Pendatang Baru Citroen C3 Aircross, Lawan Pemain Lawas Toyota Rush
    Pendatang Baru Citroen C3 Aircross, Lawan Pemain Lawas Toyota Rush
    Setyo Adi, 22 Mei, 2024
  • Cara Menangani Kondisi Mobil Alami Aquaplaning di Jalan
    Cara Menangani Kondisi Mobil Alami Aquaplaning di Jalan
    Anjar Leksana, 15 Jan, 2024

Bandingkan

You can add 3 variants maximum*