Chevrolet Siap Gunakan Ban Tanpa Udara Michelin Pada 2024

Chevrolet Siap Gunakan Ban Tanpa Udara Michelin Pada 2024

General Motors (GM) bekerja sama dengan Michelin, mengetes ban tanpa udara. Pengujian yang dilakukan menjadi upaya lebih jauh bagi pengembangan si karet bundar. Produsen mobil asal Amerika Serikat itu, ingin mengetahui bagaimana performanya saat dipakai di kondisi nyata. GM berniat mengaplikasikannya di lini mobil Chevrolet, awal 2024.

Michelin Uptis Airless Tyre

Rencananya, pengetesan berlangsung tahun ini, menggunakan Chevrolet Bolts. Ini turut menjadi langkah GM dalam menghadirkan kendaraan ramah lingkungan secara menyeluruh, mengingat Bolts merupakan mobil listrik. Sebenarnya Michelin sendiri telah bekerjasama dengan sejumlah perusahaan otomotif. Namun, baru GM yang mengumumkan secara resmi memakainya.

Dinamakan UPTIS (Unique Puncture-proof Tire System), karet bundar inovatif dari Michelin ini, mungkin bukan hal baru. Teknologi itu sudah lama ada, bahkan masyarakat telah melihat wujudnya dalam bentuk konsep. Cuma produk massalnya belum pernah diciptakan.

Ban tanpa udara menjadi inovasi yang mempunyai banyak keuntungan. Risiko kempis karena bocor tidak mungkin terjadi. Pengemudi juga tidak perlu khawatir menjaga tekanan angin, atau takut mengalami keausan tapak yang tidak rata akibat kurangnya udara dalam roda.

UPTIS juga bermanfaat bagi lingkungan. Pasalnya, dapat digunakan sampai masa pakainya benar-benar habis. Tidak seperti ban konvensional yang banyak dibuang akibat rusak, padahal belum mencapai akhir siklusnya.

Keberadaannya turut mengeliminasi kebutuhan ban cadangan. Tentunya berdampak pada peningkatan performa mobil, karena bobot berkurang. Selain itu, penggunaan bahan mentah, konsumsi energi dan emisi dari proses produksi juga ikut tereduksi. Michelin sendiri memperkirakan kurang lebih 20 persen ban dihancurkan tiap tahunnya akibat rusak atau keausan yang tak rata. Bila ditotal, 200 juta karet bundar dibuang percuma dan menjadi sampah. Dengan adanya UPTIS tentu mengurangi hal itu secara signifikan.

"UPTIS merupakan inovasi yang ideal dalam melecutkan industri otomotif ke depan. Kami sangat antusias terhadap terobosan ini," ucap Steve Kiefer, Senior Vice President Global Purchasing and Supply Chain GM.

Michelin Uptis Airless Tyre Feature Image

Teknologi dari perusahan ban asal Prancis itu memiliki bentuk yang unik. Terbuat dari karet yang diperkuat fiberglass dan resin khusus, struktur di dalamnya dibentuk dengan motif palang yang fleksibel dan saling menopang. Corak itu kemudian dibungkus tapak konvensional. Menariknya, ulir bisa diganti dengan yang baru, menggunakan mesin cetak tiga dimensi. UPTIS pun dapat disetel kekuatannya untuk menyesuaikan dengan tipe kendaraan.

Sayangnya, belum ada informasi lebih lengkap terkait perkiraan harga. Namun, melihat inovasi ini, prediksinya bakal lebih mahal dari ban biasa. (Hfd/Van)

Sumber : Autocar, Carscoops

Baca Juga: ZF Siapkan Airbag Eksternal Mobil

Muhammad Hafid

Muhammad Hafid

Muhammad Hafid, atau biasa dipanggil Hafid adalah jurnalis otomotif berpengalaman. Pengetahuannya tidak hanya terbatas di teknis otomotif roda empat, tapi juga roda dua dan industri secara keseluruhan. Beberapa media pernah menjadi tempat baginya menyalurkan bakat dan pengetahuan, sebelum akhirnya bergabung bersama OTO.com awal Oktober 2018.

Baca Bio Penuh

Jual mobil anda dengan harga terbaik

Pembeli asli yang terverifikasi Pembeli asli yang terverifikasi
Listing gratis Listing gratis
Daftarkan mobil Anda

GIIAS 2025

Tren & Pembaruan Terbaru

Anda mungkin juga tertarik

  • Berita
  • Artikel feature

Mobil Pilihan

  • Yang Akan Datang
  • MG 3 hev
    MG 3
    Rp 203,04 Juta Perkiraan Harga Aceh Tengah
    Perkiraan Diluncurkan TBA Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • Mitsubishi Xpander Hybrid hev
    Mitsubishi Xpander Hybrid
    Rp 405,5 Juta Perkiraan Harga Aceh Tengah
    Perkiraan Diluncurkan TBA Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • BYD Atto 4 ev
    BYD Atto 4
    Rp 464,33 Juta Perkiraan Harga Aceh Tengah
    Perkiraan Diluncurkan TBA Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • Neta U ev
    Neta U
    Rp 463,76 Juta Perkiraan Harga Aceh Tengah
    Perkiraan Diluncurkan TBA Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • CHERY TIGGO 4 PRO
    CHERY TIGGO 4 PRO
    Rp 457,02 Juta Perkiraan Harga Aceh Tengah
    Perkiraan Diluncurkan TBA Kabari Saya Saat Diluncurkan

Video Mobil Terbaru di Oto

Oto
  • TEST JETOUR T2 DI 2 ALAM BERBEDA
    TEST JETOUR T2 DI 2 ALAM BERBEDA
    07 Jan, 2026 .
  • COBAIN CHERY J6T PAKAI OBSTACKLE JALUR OFFROAD, BEGINI SENSASINYA!
    COBAIN CHERY J6T PAKAI OBSTACKLE JALUR OFFROAD, BEGINI SENSASINYA!
    30 Dec, 2025 .
  • FIRST DRIVE HONDA PRELUDE: DEFINISI SPORTSCAR RAMAH PAKAI
    FIRST DRIVE HONDA PRELUDE: DEFINISI SPORTSCAR RAMAH PAKAI
    30 Dec, 2025 .
  •  Veloz Hybrid EV Lintas Nusa (Eps 3): Menantang Batas, Sisir Jalur Magis Banyuwangi ke Gunung Bromo
    Veloz Hybrid EV Lintas Nusa (Eps 3): Menantang Batas, Sisir Jalur Magis Banyuwangi ke Gunung Bromo
    22 Dec, 2025 .
  • NEW TOYOTA VELOZ HYBRID: CEK KELENGKAPAN SEMUA VARIAN
    NEW TOYOTA VELOZ HYBRID: CEK KELENGKAPAN SEMUA VARIAN
    10 Dec, 2025 .
  • TEST DRIVE TOYOTA VELOZ HYBRID, BAWA STANDAR BARU MOBIL KELUARGA
    TEST DRIVE TOYOTA VELOZ HYBRID, BAWA STANDAR BARU MOBIL KELUARGA
    10 Dec, 2025 .
  • TEKNOLOGI HYBRID MILIK TOYOTA YANG BIKIN BERKENDARA MAKIN ASIK DAN MENYENANGKAN
    TEKNOLOGI HYBRID MILIK TOYOTA YANG BIKIN BERKENDARA MAKIN ASIK DAN MENYENANGKAN
    18 Nov, 2025 .
  • ALASAN MENGAPA MITSUBISHI DESTINATOR JADI PILIHAN TEPAT BUAT KELUARGA
    ALASAN MENGAPA MITSUBISHI DESTINATOR JADI PILIHAN TEPAT BUAT KELUARGA
    18 Nov, 2025 .
  • COBA LANGSUNG OMODA 9, SUV KAYAK GINI PANTAS DIJUAL BERAPA?
    COBA LANGSUNG OMODA 9, SUV KAYAK GINI PANTAS DIJUAL BERAPA?
    18 Nov, 2025 .
  • LIHAT MOBIL LISTRIK & KENDARAAN MASA DEPAN HONDA DI JAPAN MOBILITY SHOW 2025
    LIHAT MOBIL LISTRIK & KENDARAAN MASA DEPAN HONDA DI JAPAN MOBILITY SHOW 2025
    18 Nov, 2025 .
Tonton Video Mobil

Artikel Mobil dari Carvaganza

  • Paket Modifikasi Ini Sulap GWM Tank 300 Jadi Segagah G-Class Brabus
    Paket Modifikasi Ini Sulap GWM Tank 300 Jadi Segagah G-Class Brabus
    Muhammad Hafid, Hari ini
  • Daihatsu Pertahankan Posisi Ke-2 Penjualan Nasional, Segini Total Penjualannya
    Daihatsu Pertahankan Posisi Ke-2 Penjualan Nasional, Segini Total Penjualannya
    Anjar Leksana, Hari ini
  • 25 Tahun di Indonesia, Kia Hadirkan Transformasi Otomotif
    25 Tahun di Indonesia, Kia Hadirkan Transformasi Otomotif
    Setyo Adi, 12 Jan, 2026
  • Sejarah Pabrik Toyota Indonesia di Karawang, Dari Plant 1 hingga Produksi Mesin Hybrid
    Sejarah Pabrik Toyota Indonesia di Karawang, Dari Plant 1 hingga Produksi Mesin Hybrid
    Muhammad Hafid, 12 Jan, 2026
  • Pilih Hyundai Stargazer Cartenz X Sebagai Mobil Keluarga, Ini 5 Keunggulannya
    Pilih Hyundai Stargazer Cartenz X Sebagai Mobil Keluarga, Ini 5 Keunggulannya
    Editorial, 12 Jan, 2026

Artikel Mobil dari Zigwheels

  • Motovaganza
  • Tips
  • Review
  • Artikel Feature
  • Mazda6e Meluncur di Singapore Motorshow 2026 Sebagai Suksesor Mazda6
    Mazda6e Meluncur di Singapore Motorshow 2026 Sebagai Suksesor Mazda6
    Anindiyo Pradhono, 12 Jan, 2026
  • Hyundai Creta Alpha 2026 Dijual Rp455 Juta, Selengkap Apa?
    Hyundai Creta Alpha 2026 Dijual Rp455 Juta, Selengkap Apa?
    Anjar Leksana, 09 Jan, 2026
  • 4 Mobil yang Penjualannya Tamat di Indonesia pada 2025
    4 Mobil yang Penjualannya Tamat di Indonesia pada 2025
    Anjar Leksana, 07 Jan, 2026
  • Kisah Ajaib "Azul", VW Kombi yang Berdiri Tegak di Tengah Reruntuhan Kebakaran Los Angeles
    Kisah Ajaib "Azul", VW Kombi yang Berdiri Tegak di Tengah Reruntuhan Kebakaran Los Angeles
    Setyo Adi, 05 Jan, 2026
  • Bugatti Solitaire Siapkan Mahakarya Kedua: Veyron Reborn, Hypercar One-Off Edisi Spesial 20 Tahun Veyron
    Bugatti Solitaire Siapkan Mahakarya Kedua: Veyron Reborn, Hypercar One-Off Edisi Spesial 20 Tahun Veyron
    Muhammad Hafid, 05 Jan, 2026
  • Perlunya Pengecekan Ban Mobil Sebelum Perjalanan Jauh dan saat Musim Hujan
    Perlunya Pengecekan Ban Mobil Sebelum Perjalanan Jauh dan saat Musim Hujan
    Anjar Leksana, 29 Des, 2025
  • Pahami Konsekuensi dan Kesiapan Sebelum Beralih ke Mobil Listrik
    Pahami Konsekuensi dan Kesiapan Sebelum Beralih ke Mobil Listrik
    Setyo Adi, 12 Agu, 2025
  • Termasuk Komponen Vital, Pentingnya Merawat Ban Serep
    Termasuk Komponen Vital, Pentingnya Merawat Ban Serep
    Setyo Adi, 04 Des, 2024
  • Menyiasati Terjebak Macet Horor Berjam-jam
    Menyiasati Terjebak Macet Horor Berjam-jam
    Setyo Adi, 20 Sep, 2024
  • Supaya Hemat Baterai, Terapkan Cara Mengendarai Mobil Listrik Seperti Ini
    Supaya Hemat Baterai, Terapkan Cara Mengendarai Mobil Listrik Seperti Ini
    Anjar Leksana, 06 Sep, 2024
  • Test Drive Mitsubishi Destinator: SUV 7-Seater Turbo yang Sangat Menjanjikan
    Test Drive Mitsubishi Destinator: SUV 7-Seater Turbo yang Sangat Menjanjikan
    Setyo Adi, 01 Sep, 2025
  • First Drive Jaecoo J7 AWD di Medan Offroad: Tangguh Tanpa Modifikasi
    First Drive Jaecoo J7 AWD di Medan Offroad: Tangguh Tanpa Modifikasi
    Muhammad Hafid, 29 Agu, 2025
  • First Drive Jaecoo J7 SHS: Efisiensi Tinggi dan Fitur ADAS Lengkap
    First Drive Jaecoo J7 SHS: Efisiensi Tinggi dan Fitur ADAS Lengkap
    Muhammad Hafid, 29 Agu, 2025
  • First Drive Xpeng G6: Siap Tantang Kelas Premium
    First Drive Xpeng G6: Siap Tantang Kelas Premium
    Setyo Adi, 24 Jun, 2025
  • Test Drive New BYD Seal: Geber di Mandalika, Jajal Suspensi DiSus-C
    Test Drive New BYD Seal: Geber di Mandalika, Jajal Suspensi DiSus-C
    Alvando Noya, 13 Jun, 2025
  • Harga Beda Tipis, Beli Toyota Kijang Innova Reborn 2.4 Diesel atau Zenix 2.0 G CVT?
    Harga Beda Tipis, Beli Toyota Kijang Innova Reborn 2.4 Diesel atau Zenix 2.0 G CVT?
    Anjar Leksana, 02 Jan, 2026
  • 5 SUV Besar Lawan Jaecoo J8 SHS Ardis di Indonesia
    5 SUV Besar Lawan Jaecoo J8 SHS Ardis di Indonesia
    Anjar Leksana, 16 Okt, 2025
  • Nissan R35 GT-R Resmi Pensiun, Warisan 18 Tahun dan Dedikasi Sang “Godfather of GT-R”
    Nissan R35 GT-R Resmi Pensiun, Warisan 18 Tahun dan Dedikasi Sang “Godfather of GT-R”
    Setyo Adi, 08 Sep, 2025
  • Pilihan Mobil Listrik Terbaru Pasca GIIAS 2025
    Pilihan Mobil Listrik Terbaru Pasca GIIAS 2025
    Anjar Leksana, 04 Agu, 2025
  • GIIAS 2025, Jadi Panggung Elektrifikasi Mobil Hybrid dari Segala Segmen
    GIIAS 2025, Jadi Panggung Elektrifikasi Mobil Hybrid dari Segala Segmen
    Setyo Adi, 04 Agu, 2025

Bandingkan

You can add 3 variants maximum*