Beli Mobil Idaman Anda Sebelum Harganya Melambung

  • 2015/10/mitsubishi-pajero-sport-2014.jpg
  • 2015/10/Nissan_Grand_Livina_facelift_Indonesia_011-630x401.jpg

JAKARTA: Ekonomi Indonesia yang kian menciut dengan kecepatan yang sangat tinggi memang telah mempengaruhi ekspor dan pengeluaran biaya pemerintah, dan mengakibatkan nilai mata uang Rupiah jatuh tak tertolong. Rupiah telah terdepresiasi hampir sebanyak 15 persen terhadap Dolar Amerika selama tahun 2015, dan ini telah menyebabkan inflasi yang tinggi dan inflasi pada ekonomi nasional. Tak ayal, depresi ekonomi di negara ini juga telah mempengaruhi semua sektor, termasuk industri otomotif. Bukti konkritnya dapat dilihat dari tren terbaru di pasar, dan tampaknya Rupiah memang tidak akan cepat pulih.

Banyak komponen mobil masih harus diimpor ke Indonesia, dan inflasi impor ini telah menyebabkan efek yang merugikan terhadap biaya produksi mobil. Kenaikan biaya produksi pastinya akan meningkatkan harga ritel mobil dan selanjutnya banyak pabrik mobil yang terpaksa harus menaikkan harga jualnya. Tren kenaikan harga ini terlihat jelas sejak awal tahun 2015. Pada Januari 2015, empat pabrikan mobil telah menaikkan harga mobilnya. Ini termasuk Datsun, Mitsubishi,Toyota dan Mercedes. Pada Maret 2015 Honda pun terpaksa mengikuti tren kenaikan harga tersebut dan baru-baru ini Nissan pun menyusulnya, dan mengumumkan kenaikan harga mereka untuk menyikapi kenaikan biaya produksi yang telah menjadi semakin mahal di Indonesia. Selanjutnya, Toyota pun diperkirakan akan ikut menaikkan harga mereka pada akhir bulan Oktober 2015 ini.

mitsubishi-pajero-sport-2014

Read More: Gebyar Diskon Mitsubishi Pajero Sport V6

Pasar Indonesia selama ini dianggap sebagai salah satu pasar utama untuk penjualan mobil dalam beberapa tahun terakhir, karena angka penjualan mobil baru telah berhasil menembus rekor baru selama empat tahun berturut-turut, hingga tahun 2013. Namun di pertengahan tahun 2013 industri ini sempat menyaksikan penurunan angka penjualan bersamaan dengan melemahnya nilai tukar mata uang negara ini. Diyakini bahwa pasar otomotif Indonesia akan semakin tersendat karena kenaikan harga bahan bakar, bunga pinjaman, melemahnya nilai mata uang, pajak barang & jasa baru dan ketidak-stabilan politik. Kebanyakan masyarakat Indonesia pada saat ini masih perlu menunggu bagi pasar untuk pulih, dan ini tentunya berakibat pada ketidak-mampuan atau ketidak-inginan mereka untuk membeli kendaraan baru.

Namun apakah memang hal ini layak ditunggu? apakah kita harus menunggu kondisi ekonomi meningkat untuk membeli mobil idaman anda? Dengan situasi yang sedang berlangsung dan ketidak-stabilan ekonomi, kebanyakan konsumen memang akan memilih untuk menunggu waktu yang tepat. Namun semakin dipikirkan, ini akan semakin memancing anda untuk berpikir lebih dalam lagi. Rupiah telah merosot lebih dari 14% terhadap Dolar Amerika di tahun 2015, dan lebih dari 40% dalam 3 tahun terakhir. Pemerintah pun sebelumnya telah meyakini bahwa perkembangan akan terjadi pada kwartal kedua dan ketiga tahun 2015, namun agaknya kenyataan telah berkata lain, Indonesia masih tampak semakin rapuh hari demi hari. Pajak impor untuk kendaraan penumpang telah meningkat dan kini melebihi 50%. Inflasi impor pun tentunya meningkat dengan kemerosotan ekonomi ini, dan pada akhirnya akan berakibat buruk bagi biaya produksi mobil. Seperti yang telah diungkapkan sebelumnya, kenaikan biaya produksi akan berdampak pada kenaikan harga jual mobil. Dengan berlalunya hari, pabrikan mobil terpaksa harus menaikkan harga mereka dan kenaikan harga ini pun sepertinya tidak akan cepat berakhir. Semua data statistik ini menunjukkan bahwa mereka yang tidak mampu membayar harga mobil baru perlu menunggu hingga batas waktu yang tidak dapat ditentukan. Namun mereka yang menunda membelinya, pada akhirnya tidak akan mampu membelinya lagi.

Nissan_Grand_Livina_facelift_Indonesia_011-630x401

Baca Juga: Merosotnya Ekonomi Memaksa Nissan untuk Sedikit Menaikkan Harga Mobilnya

Seandainya anda mengubah keputusan anda, maka disarankan untuk membandingkan tawaran terakhir dan diskon yang tersedia sebelum membeli mobil, dan untuk mempermudahnya, inilah daftar penawaran dari dua pabrikan mobil.

1. Mitsubishi

  • Beli Mitsubishi Pajero Sport dan dapatkan bunga angsuran 0% hingga 2 tahun + kaca film gratis
  • Beli Mitsubishi Outlander Sport dan dapatkan kamera belakang + GPS + angsuran mulai dari 2,9 juta
  • Beli Mitsubishi Mirage dan dapatkan lampu depan + angsuran ringan mulai dari 1,8 juta + kaca film gratis
  • Beli Mitsubishi Strada Triton dan dapatkan servis gratis dan suku cadang gratis hingga 40.000 km + bunga angsuran 0%

2. Nissan

  • Beli Nissan Grand Livina dan dapatkan uang muka ringan + bunga + angsuran ringan.

Semua penawaran ini berlaku hingga 1 November 2015.

OTO

OTO

Portal otomotif no.1 di Indonesia. Kami menyediakan informasi seputar industri otomotif nasional dan internasional.

Baca Bio Penuh

Jual mobil anda dengan harga terbaik

Pembeli asli yang terverifikasi Pembeli asli yang terverifikasi
Listing gratis Listing gratis
Daftarkan mobil Anda

GIIAS 2024

IMOS 2024

Anda mungkin juga tertarik

  • Berita
  • Artikel feature
  • Yang Akan Datang
  • VinFast VF 6 ev
    VinFast VF 6
    Rp 344,98 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Des, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • VinFast VF 7 ev
    VinFast VF 7
    Rp 544,98 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Des, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • BYD D9 ev
    BYD D9
    Rp 1,056 Milyar Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Nov, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • MG 3 hev
    MG 3
    Rp 203,04 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Des, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • Mitsubishi Xpander Hybrid hev
    Mitsubishi Xpander Hybrid
    Rp 405,5 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Des, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan

Video Mobil Terbaru di Oto

Oto
  • TEST DRIVE BYD M6: BONGKAR KELEBIHAN DAN KEKURANGANNYA
    TEST DRIVE BYD M6: BONGKAR KELEBIHAN DAN KEKURANGANNYA
    29 Oct, 2024 .
  • FIRST DRIVE ALL NEW HYUNDAI SANTA FE HYBRID 2024, INI YANG BERUBAH
    FIRST DRIVE ALL NEW HYUNDAI SANTA FE HYBRID 2024, INI YANG BERUBAH
    29 Oct, 2024 .
  • AION HYPTEC HT: TEST LENGKAP BUAT HARIAN SUV COUPE EV RP680 JUTAAN
    AION HYPTEC HT: TEST LENGKAP BUAT HARIAN SUV COUPE EV RP680 JUTAAN
    24 Oct, 2024 .
  • KOMPARASI WULING CLOUD EV VS AION Y PLUS, HANYA SELISIH RP17 JUTA SAJA
    KOMPARASI WULING CLOUD EV VS AION Y PLUS, HANYA SELISIH RP17 JUTA SAJA
    18 Oct, 2024 .
  • HYUNDAI ALL NEW KONA ELECTRIC SANGGUP JAKARTA - SEMARANG TANPA CAS
    HYUNDAI ALL NEW KONA ELECTRIC SANGGUP JAKARTA - SEMARANG TANPA CAS
    15 Oct, 2024 .
  • New Mercedes-Benz GLS 450 AMG Line | First Impression | Jadi Tambah Mewah & Canggih
    New Mercedes-Benz GLS 450 AMG Line | First Impression | Jadi Tambah Mewah & Canggih
    15 Oct, 2024 .
  • Chery Tiggo 8, Mesin Turbo Fitur Lengkap Lebih Murah dari BR-V dan Xpander Cross
    Chery Tiggo 8, Mesin Turbo Fitur Lengkap Lebih Murah dari BR-V dan Xpander Cross
    15 Oct, 2024 .
  • Ada Honda Brio Mesin Type R di IMX 2024, Gokil!
    Ada Honda Brio Mesin Type R di IMX 2024, Gokil!
    15 Oct, 2024 .
  • First Drive Rolls-Royce Spectre, EV Paling Mahal dan Mewah!
    First Drive Rolls-Royce Spectre, EV Paling Mahal dan Mewah!
    04 Oct, 2024 .
  • TEST DRIVE CHERY TIGGO 8: LEBIH ENAK DAN MASUK AKAL KETIMBANG VERSI PRO
    TEST DRIVE CHERY TIGGO 8: LEBIH ENAK DAN MASUK AKAL KETIMBANG VERSI PRO
    04 Oct, 2024 .
Tonton Video Mobil

Artikel Mobil dari Carvaganza

  • Mazda EZ-6 Resmi Meluncur di Cina, Sedan Listrik Mewah Rp300 Jutaan
    Mazda EZ-6 Resmi Meluncur di Cina, Sedan Listrik Mewah Rp300 Jutaan
    Alvando Noya, Today
  • Nissan Kembangkan EV Murah Berbasis Renault, Masuk Segmen Micra
    Nissan Kembangkan EV Murah Berbasis Renault, Masuk Segmen Micra
    Muhammad Hafid, Today
  • Bulan Lalu Turun, Harga BBM Per November 2024 Naik Lagi
    Bulan Lalu Turun, Harga BBM Per November 2024 Naik Lagi
    Setyo Adi, 04 Nov, 2024
  • Kumpul Sahabat Daihatsu Ajak Masyarakat Balikpapan Seru-Seruan di Hari Minggu
    Kumpul Sahabat Daihatsu Ajak Masyarakat Balikpapan Seru-Seruan di Hari Minggu
    Anjar Leksana, 04 Nov, 2024
  • F1: Start P17, Verstappen Terjang Hujan Menangkan GP Brasil 2024
    F1: Start P17, Verstappen Terjang Hujan Menangkan GP Brasil 2024
    Wahyu Hariantono, 04 Nov, 2024

Artikel Mobil dari Zigwheels

  • Motovaganza
  • Tips
  • Review
  • Artikel Feature
  • advice
  • Keuntungan Baterai LFP Buatan Lokal yang Dipakai Neta X
    Keuntungan Baterai LFP Buatan Lokal yang Dipakai Neta X
    Anjar Leksana, 04 Nov, 2024
  • Fitur-fitur Chery J6 yang Menunjang Berkendara Off-road
    Fitur-fitur Chery J6 yang Menunjang Berkendara Off-road
    Bangkit Jaya Putra, 04 Nov, 2024
  • Nissan Lagi Mengembangkan Mobil Listrik Murah Berbasis Renault
    Nissan Lagi Mengembangkan Mobil Listrik Murah Berbasis Renault
    Muhammad Hafid, 04 Nov, 2024
  • Toyota Ungkap 4Runner TRD Surf Concept di SEMA 2024
    Toyota Ungkap 4Runner TRD Surf Concept di SEMA 2024
    Muhammad Hafid, 04 Nov, 2024
  • Persaingan Otomotif Makin Ketat, Mitsubishi Dirikan Training Center Senilai Rp250 Miliar
    Persaingan Otomotif Makin Ketat, Mitsubishi Dirikan Training Center Senilai Rp250 Miliar
    Anjar Leksana, 04 Nov, 2024
  • Menyiasati Terjebak Macet Horor Berjam-jam
    Menyiasati Terjebak Macet Horor Berjam-jam
    Setyo Adi, 20 Sep, 2024
  • Supaya Hemat Baterai, Terapkan Cara Mengendarai Mobil Listrik Seperti Ini
    Supaya Hemat Baterai, Terapkan Cara Mengendarai Mobil Listrik Seperti Ini
    Anjar Leksana, 06 Sep, 2024
  • Cara Mudah Klaim Asuransi Kendaraan
    Cara Mudah Klaim Asuransi Kendaraan
    Anjar Leksana, 04 Sep, 2024
  • Habis Road Trip, Periksa Komponen Penting Mobil Ini
    Habis Road Trip, Periksa Komponen Penting Mobil Ini
    Setyo Adi, 24 Jun, 2024
  • Efek Fatal Aquaplaning, Begini Cara Menghindarinya
    Efek Fatal Aquaplaning, Begini Cara Menghindarinya
    Anjar Leksana, 26 Jan, 2024
  • First Drive Rolls-Royce Spectre: Kemewahan Sempurna dari Mobil Listrik
    First Drive Rolls-Royce Spectre: Kemewahan Sempurna dari Mobil Listrik
    Wahyu Hariantono, 09 Okt, 2024
  • Seres E1: Mobil Listrik Imut yang Layak Dilirik Juga
    Seres E1: Mobil Listrik Imut yang Layak Dilirik Juga
    Ardiantomi, 07 Okt, 2024
  • First Drive Ferrari Roma Spider: Prancing Horse Buat Harian
    First Drive Ferrari Roma Spider: Prancing Horse Buat Harian
    Anindiyo Pradhono, 04 Okt, 2024
  • First Drive Neta X 500: Tampilan Menawan, Performa Pas dan Kompetitif
    First Drive Neta X 500: Tampilan Menawan, Performa Pas dan Kompetitif
    Anjar Leksana, 28 Sep, 2024
  • All New Nissan Serena e-Power: Performa dan Efisiensi Meningkat Drastis
    All New Nissan Serena e-Power: Performa dan Efisiensi Meningkat Drastis
    Anindiyo Pradhono, 25 Sep, 2024
  • Kompetitor yang Harus Mewaspadai Kehadiran Toyota Hilux Rangga
    Kompetitor yang Harus Mewaspadai Kehadiran Toyota Hilux Rangga
    Anjar Leksana, 17 Okt, 2024
  • Daftar 8 Mobil dan Motor yang Menggunakan Nama Sama
    Daftar 8 Mobil dan Motor yang Menggunakan Nama Sama
    Anjar Leksana, 03 Okt, 2024
  • Opsi Fitur Pintar nan Unik yang Ditawarkan Pabrikan Dunia
    Opsi Fitur Pintar nan Unik yang Ditawarkan Pabrikan Dunia
    Muhammad Hafid, 10 Jun, 2024
  • Kerap Dibandingkan, Pilih New Toyota Rush GR Sport atau Daihatsu Terios R?
    Kerap Dibandingkan, Pilih New Toyota Rush GR Sport atau Daihatsu Terios R?
    Setyo Adi, 27 Mei, 2024
  • Pendatang Baru Citroen C3 Aircross, Lawan Pemain Lawas Toyota Rush
    Pendatang Baru Citroen C3 Aircross, Lawan Pemain Lawas Toyota Rush
    Setyo Adi, 22 Mei, 2024
  • Cara Menangani Kondisi Mobil Alami Aquaplaning di Jalan
    Cara Menangani Kondisi Mobil Alami Aquaplaning di Jalan
    Anjar Leksana, 15 Jan, 2024

Bandingkan

You can add 3 variants maximum*