BAIC Resmi Mengukuhkan Diri di Tanah Air

Sekaligus meluncurkan BAIC BJ40 Plus dan X55II sebagai line-up pertama, Harga diumumkan di GIIAS 2024

BAIC Resmi Mengukuhkan Diri di Tanah Air

BAIC Motor resmi memperkenalkan diri di pasar otomotif Indonesia. Melalui kemitraan dengan PT JIO Distribusi Indonesia (JDI), perusahaan bermarkas di Beijing ini menjadi brand asal Tiongkok terbaru yang meramaikan kancah perotomotifan nasional.

KEY TAKEAWAYS

  • BAIC Indonesia akan berencana produksi CKD

    Dan juga memasukkan model BEV
  • Mungkin masih banyak yang asing dengan nama BAIC. Merupakan singkatan dari Beijing Automotive Group Co., Ltd., eksistensinya sudah terbilang mapan di Tiongkok. Berdiri sejak 1958, bahkan telah masuk 5 besar pabrikan mobil terbesar di sana. Kini sudah merambah hingga 110 negara dengan penjualan melewati 31 juta unit.

    Sementara PT JDI bertindak sebagai Agen Pemegang Merek (APM) sekaligus sole distributor produk-produk BAIC di Indonesia. Kemitraannya telah disahkan 28 April lalu. JDI adalah salah satu anak perusahaan PT JHL Group yang memiliki 32 anak perusahaan di berbagai bidang. Termasuk juga JHL Auto yang dulu sempat memegang merek Jeep. Makanya, showroom sekaligus kantor pusat BAIC Indonesia bertempat di JHL Auto Alam Sutera, Tangerang, yang dulunya adalah showroom Jeep.

    Dalam seremoni soft launch, BAIC Indonesia turut memperkenalkan dua model. Pertama BAIC BJ40 Plus. Siapa pun bisa menilai penampilannya mirip dengan Jeep Wrangler Unlimited. tetapi dijanjikan akan memiliki harga yang jauh lebih terjangkau. Meski belum ada harga resmi, diperkirakan sekitar antara Rp750 juta hingga Rp850 juta. SUV ini dilengkapi dengan kemampuan 4x4 tangguh yang cocok untuk penggemar off-road.

    Spesifikasi BJ40 sangat menarik. Ditenagai mesin bensin turbocharger DOHC 4-silinder 2,0-liter yang menghasilkan tenaga sebesar 221 hp dan torsi maksimum 380 Nm. Sebagai penyalur daya, memakai transmisi otomatis 8-speed dari ZF Friedrichshafen. Sistem penggerak empat roda dilengkapi dengan Electronic Transfer Case dan Rear Differential Lock dari Borg-Wagner Jerman, yang memberikan kepercayaan diri saat melewati medan berat.

    Baca Juga: Jaecoo J7 Targetkan Uji Jalan 30.000 KM di Jalanan Indonesia

    Model kedua mengisi segmen compact SUV. BAIC X55-II bakal menjadi lawan Chery Omoda 5 dengan perkiraan harga Rp350 jutaan. Ditopang mesin MAGIC-CORE 4-silinder 1,5-liter DOHC Turbocharger yang merupakan hasil kolaborasi BAIC Motor dan META Engineering dari Jerman. Tenaga tercipta sebesar 185 hp dengan torsi 305 Nm yang tersalur ke roda depan (FWD) via transmisi DCT 7-speed. Alhasil mampu berakselerasi menuju 100 km/jam dalam 7 detik.

    “BAC BJ40 Plus dan BAIC X55 II merupakan dua model pertama yang kami pilihkan khusus untuk mengisi kebutuhan konsumen Indonesia yang memiliki kebutuhan sangat beragam. Terlebih, kehadiran produsen asal Cina di pasar otomotif Indonesia saat ini memiliki daya tarik sendiri yang tidak dapat dipungkiri membangun optimisme yang sangat besar bagi kami bahwa BAIC akan segera mengisi pangsa pasar otomotif Indonesia dengan posisi yang terus meningkat di 5 tahun ke depan,” ucap Dhani Yahya, Chief Operating Officer PT JDI.

    Soft launch BAIC Indonesia merupakan langkah berikutnya menuju peluncuran brand dan produk yang akan berlangsung di GIIAS 2024. Termasuk terus memperlebar jaringan penjualan dan purnajual. Kesepakatan juga terjadi dengan 7 investor ternama. Dan akan membangun 13 jaringan deiler tersebar di Jawa, Kalimantan, Sumatra, Bali dan Batam. Antara lain JHL Group, PT DAS Indonesia Motor, PT Trijaya Oto Makmur, PT Istana Tujuh Sukses, PT Mega Central Autoniaga, PT Mega Prakarsa Indonesia dan Prestige Motocars. Rencana jangka panjang tak hanya sebagai distributor, melainkan ingin merakit kendaraan mereka secara lokal juga.

    “Kesepakatan ini memberikan optimisme yang sangat besar bahwa merek BAIC akan memiliki komitmen jangka panjang di pasar otomotif Indonesia. Direncanakan pembangunan diler-diler baru akan segera terlaksana pada tahun ini (2024), dan proses perakitan lokal di Indonesia sudah matang dibicarakan, sehingga targetnya pada tahun 2025 BAIC Indonesia sudah dapat merakit unit kendaraan BAIC BJ40 secara lokal,” terang Dhani. (ODI)

    Baca Juga: BAIC Motor Rambah Pasar Indonesia, Siapkan Dua Model

    Anindiyo Pradhono

    Anindiyo Pradhono

    Pria yang akrab disapa Odi ini memiliki pengetahuan luas soal dunia otomotif. Belasan tahun sudah berkecimpung di dunia yang sesuai passion-nya ini. Berbagai mobil telah dicicipi. Mulai dari mobil-mobil keluaran terbaru, mobil listrik, hybrid, sportscar, supercar hingga mobil balap formula. 

    Baca Bio Penuh

    Jual mobil anda dengan harga terbaik

    Pembeli asli yang terverifikasi Pembeli asli yang terverifikasi
    Listing gratis Listing gratis
    Daftarkan mobil Anda

    GIIAS 2024

    Anda mungkin juga tertarik

    • Berita
    • Artikel feature
    • Yang Akan Datang
    • VinFast VF 6
      VinFast VF 6
      Rp 344,98 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
      Perkiraan Diluncurkan Nov, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
    • VinFast VF 7
      VinFast VF 7
      Rp 544,98 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
      Perkiraan Diluncurkan Nov, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
    • BYD D9
      BYD D9
      Rp 1,056 Milyar Perkiraan Harga Jakarta Selatan
      Perkiraan Diluncurkan Okt, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
    • MG 3
      MG 3
      Rp 203,04 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
      Perkiraan Diluncurkan Nov, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
    • Toyota Hilux Rangga
      Toyota Hilux Rangga
      Harga menyusul
      Perkiraan Diluncurkan Nov, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan

    Video Mobil Terbaru di Oto

    Oto
    • Pilihan Brand Pendukung di Indonesia Autovaganza 2024, Mulai dari Aftermarket Hingga Kesehatan!
      Pilihan Brand Pendukung di Indonesia Autovaganza 2024, Mulai dari Aftermarket Hingga Kesehatan!
      04 Sep, 2024 .
    • THE 6th INDONESIA AUTOVAGANZA HADIRKAN 3 ARENA TEST KENDARAAN
      THE 6th INDONESIA AUTOVAGANZA HADIRKAN 3 ARENA TEST KENDARAAN
      04 Sep, 2024 .
    • Dua Jagoan AION Tebar Pesona di Indonesia Autovaganza 2024, Fiturnya Sangat Inovatif!
      Dua Jagoan AION Tebar Pesona di Indonesia Autovaganza 2024, Fiturnya Sangat Inovatif!
      04 Sep, 2024 .
    • Ga bikin bosen, The 6th Indonesia Autovaganza Punya Banyak Keseruan
      Ga bikin bosen, The 6th Indonesia Autovaganza Punya Banyak Keseruan
      04 Sep, 2024 .
    • Hal Menarik All New Hyundai Kona Electric Bikin Pengen Beli
      Hal Menarik All New Hyundai Kona Electric Bikin Pengen Beli
      28 Aug, 2024 .
    • INDONESIA AUTOVAGANZA 2024, SAJIKAN DERETAN MOBIL & MOTOR TERBARU
      INDONESIA AUTOVAGANZA 2024, SAJIKAN DERETAN MOBIL & MOTOR TERBARU
      28 Aug, 2024 .
    • Toyota Hilux Rangga Versi Campervan Pemikat Indonesia Autovaganza 2024
      Toyota Hilux Rangga Versi Campervan Pemikat Indonesia Autovaganza 2024
      28 Aug, 2024 .
    • Indonesia Autovaganza 2024, Display Puluhan Brand dan Activity Seru Lainnya
      Indonesia Autovaganza 2024, Display Puluhan Brand dan Activity Seru Lainnya
      28 Aug, 2024 .
    • OTO GOLF TOURNAMENT 2024, Holes in One Berhadiah Lexus, Mazda, Honda dan Triumph
      OTO GOLF TOURNAMENT 2024, Holes in One Berhadiah Lexus, Mazda, Honda dan Triumph
      28 Aug, 2024 .
    • SHORT ESCAPE BARENG WULING CLOUD EV, NYAMANNYA OKE BANGET!
      SHORT ESCAPE BARENG WULING CLOUD EV, NYAMANNYA OKE BANGET!
      28 Aug, 2024 .
    Tonton Video Mobil

    Artikel Mobil dari Carvaganza

    • Ford Everest Titanium Tawarkan Paduan SUV Tangguh dan Fitur ADAS Lengkap
      Ford Everest Titanium Tawarkan Paduan SUV Tangguh dan Fitur ADAS Lengkap
      Wahyu Hariantono, Hari ini
    • Beli Mobil Daihatsu Selama DAIFEST 2024 Bisa Dapat Hadiah Rocky
      Beli Mobil Daihatsu Selama DAIFEST 2024 Bisa Dapat Hadiah Rocky
      Anjar Leksana, 06 Sep, 2024
    • GWM Resmikan Dealer di Bandung, Pertama di Jawa Barat
      GWM Resmikan Dealer di Bandung, Pertama di Jawa Barat
      Alvando Noya, 06 Sep, 2024
    • FIRST IMPRESSION: New Toyota Fortuner 2024, Minor Change Tapi Menyeluruh
      FIRST IMPRESSION: New Toyota Fortuner 2024, Minor Change Tapi Menyeluruh
      Setyo Adi, 06 Sep, 2024
    • Toyota Fortuner Facelift Meluncur, Pakai Tampang Legender Tapi Absen Hybrid
      Toyota Fortuner Facelift Meluncur, Pakai Tampang Legender Tapi Absen Hybrid
      Alvando Noya, 06 Sep, 2024

    Artikel Mobil dari Zigwheels

    • Motovaganza
    • Tips
    • Review
    • Artikel Feature
    • advice
    • Soal Asuransi Kendaraan, Ini yang Boleh dan Tidak Boleh Dilakukan
      Soal Asuransi Kendaraan, Ini yang Boleh dan Tidak Boleh Dilakukan
      Setyo Adi, 06 Sep, 2024
    • First Impression New Toyota Fortuner 2.8 GR-S
      First Impression New Toyota Fortuner 2.8 GR-S
      Setyo Adi, 06 Sep, 2024
    • Butuh Dana untuk Usaha, Jaminkan BPKB di OTO.com
      Butuh Dana untuk Usaha, Jaminkan BPKB di OTO.com
      Muhammad Hafid, 06 Sep, 2024
    • Nissan Patrol Generasi Ketujuh Mendebut
      Nissan Patrol Generasi Ketujuh Mendebut
      Setyo Adi, 06 Sep, 2024
    • Hyundai Kona Electric Style Standar Ranger, Varian Termurah Dapat Apa Saja?
      Hyundai Kona Electric Style Standar Ranger, Varian Termurah Dapat Apa Saja?
      Anjar Leksana, 06 Sep, 2024
    • Supaya Hemat Baterai, Terapkan Cara Mengendarai Mobil Listrik Seperti Ini
      Supaya Hemat Baterai, Terapkan Cara Mengendarai Mobil Listrik Seperti Ini
      Anjar Leksana, 06 Sep, 2024
    • Cara Mudah Klaim Asuransi Kendaraan
      Cara Mudah Klaim Asuransi Kendaraan
      Anjar Leksana, 04 Sep, 2024
    • Habis Road Trip, Periksa Komponen Penting Mobil Ini
      Habis Road Trip, Periksa Komponen Penting Mobil Ini
      Setyo Adi, 24 Jun, 2024
    • Efek Fatal Aquaplaning, Begini Cara Menghindarinya
      Efek Fatal Aquaplaning, Begini Cara Menghindarinya
      Anjar Leksana, 26 Jan, 2024
    • 8 Poin Penting Berkendara Mudik Aman, Termasuk Posisi Safety Loading
      8 Poin Penting Berkendara Mudik Aman, Termasuk Posisi Safety Loading
      Anjar Leksana, 03 Apr, 2023
    • Test Drive BYD M6: EV yang Layak sebagai Mobil Keluarga
      Test Drive BYD M6: EV yang Layak sebagai Mobil Keluarga
      Setyo Adi, 05 Sep, 2024
    • Test Drive Neta V-II: Lebih Lengkap, Tetap Murah, Patut Dipertimbangkan?
      Test Drive Neta V-II: Lebih Lengkap, Tetap Murah, Patut Dipertimbangkan?
      Wahyu Hariantono, 13 Agu, 2024
    • First Drive Toyota Hilux Rangga Standard MT: Calon Bintang Niaga Baru
      First Drive Toyota Hilux Rangga Standard MT: Calon Bintang Niaga Baru
      Setyo Adi, 07 Agu, 2024
    • First Drive BYD M6: Langsung Menyita Perhatian!
      First Drive BYD M6: Langsung Menyita Perhatian!
      Setyo Adi, 05 Agu, 2024
    • First Drive Citroen e-C3: Mencari Plus Minus Mobil Listrik Eropa Murah
      First Drive Citroen e-C3: Mencari Plus Minus Mobil Listrik Eropa Murah
      Bangkit Jaya Putra, 02 Agu, 2024
    • Opsi Fitur Pintar nan Unik yang Ditawarkan Pabrikan Dunia
      Opsi Fitur Pintar nan Unik yang Ditawarkan Pabrikan Dunia
      Muhammad Hafid, 10 Jun, 2024
    • Kerap Dibandingkan, Pilih New Toyota Rush GR Sport atau Daihatsu Terios R?
      Kerap Dibandingkan, Pilih New Toyota Rush GR Sport atau Daihatsu Terios R?
      Setyo Adi, 27 Mei, 2024
    • Pendatang Baru Citroen C3 Aircross, Lawan Pemain Lawas Toyota Rush
      Pendatang Baru Citroen C3 Aircross, Lawan Pemain Lawas Toyota Rush
      Setyo Adi, 22 Mei, 2024
    • Ragam Jenis Konfigurasi Mesin dan Segala Kelebihannya
      Ragam Jenis Konfigurasi Mesin dan Segala Kelebihannya
      Muhammad Hafid, 18 Mar, 2024
    • Kisah Kesuksesan Isuzu Menjadi Produsen Kendaraan Niaga Kelas Dunia
      Kisah Kesuksesan Isuzu Menjadi Produsen Kendaraan Niaga Kelas Dunia
      Anjar Leksana, 26 Jan, 2024
    • Cara Menangani Kondisi Mobil Alami Aquaplaning di Jalan
      Cara Menangani Kondisi Mobil Alami Aquaplaning di Jalan
      Anjar Leksana, 15 Jan, 2024

    Bandingkan

    You can add 3 variants maximum*