Airbag Masalah, Mitsubishi Recall Delica di Indonesia

Airbag Masalah, Mitsubishi Recall Delica di Indonesia

PT Krama Yudha Tiga Berlian (KTB), mengkonfirmasi produk yang dipasarkannya, Mitsubishi Delica, bermasalah. Mobil jenis Multi Purpose Vehicle (MPV) ini, mengalami problem di bagian airbag inflatornya.

Masalah yang menyebabkan Mitsubishi Delica harus di-recall atau penarikan untuk perbaikan ini, merupakan program Field Fix Campaign dari prinsipal Mitsubishi Motors Corporation di Jepang. Sementara Delica yang mengalami masalah di Indonesia berkode tahun produksi 2015 dan 2016 berjumlah 995 unit.

Pemeriksaan dan perbaikan yang dilakukan dalam kampanye ini, terkait komponen Airbag Inflator yang berada di bagian pengemudi. Airbag Inflator pada unit itu, berpotensi melepaskan partikel yang dapat menyebabkan cedera. Sampai saat ini penyebab utamanya masih dalam tahap investigasi.

Toh menurut pihak KTB, tidak terdapat laporan adanya insiden atau kecelakaan terkait hal/kondisi yang terjadi pada Delica. Namun, dalam keterangan tertulisnya pada Oto.com, KTB menjelaskan bila recall dianggap perlu dilakukan sebagai bentuk komitmen mereka dalam menjaga kualitas produk dan memberikan jaminan layanan purna jual untuk pengguna Mitsubishi.

Bagi pemilik Delica yang terkena recall, akan menerima surat undangan resmi dari KTB melalui diler resmi Mitsubishi. Selanjutnya, mobil yang mengalami masalah, dilakukan pemeriksaan maupun penggantian suku cadang. Kampanye yang dimulai di seluruh diler resmi Mitsubishi mulai tanggal 20 Maret 2017 ini, tidak dikenakan biaya apa pun alias gratis.

Para pemilik Delica yang mengalami masalah, diimbau menghubungi dealer Mitsubishi sekaligus melakukan service booking, untuk kemudahan pengaturan waktu pemeriksaan.

Untuk diketahui, Mitsubishi Delica adalah MPV atap tinggi dengan pintu geser yang dipasarkan oleh MItsubishi. Desainnya agak unik karena menggabungkan bentuk MPV, namun memiliki grund clearance yang tinggi. Karena itulah, Delica kerap disebut sebagai crossover antara MPV dan SUV.

Dibalik moncongnya yang pendek terpasang mesin 4-silinder 2.0 lliter yang sudah dibekali teknologi MIVEC, yang mampu menghasilkan tenaga hingga 150 PS. Transmisi model CVT kemudian digunakan untuk menyalurkan tenaga ke roda depan.

Kami pernah merasakan kenyamanan mobil ini. Dengan suspensi MacPherson strut di depan, dan Multi-link di belakang, memberikan kenyamanan selama berkendara, sekaligus memberikan kestabilan jempolan saat bermanuver.

Saat ini, harga Mitsubishi Delica adalah Rp 436 juta untuk varian Standard, dan Rp 457 juta untuk Royale.

Baca Juga: Pajero varian baru siap libas Fortuner

Foto: KTB

Aldiro Syahrian

Aldiro Syahrian

Aldiro memulai karir jurnalistik di salah satu stasiun televisi swasta. Semangat pemuda ini untuk berkarya sangat tidak perlu diragukan, terutama di bidang jurnalistik otomotif.

Baca Bio Penuh

Jual mobil anda dengan harga terbaik

Pembeli asli yang terverifikasi Pembeli asli yang terverifikasi
Listing gratis Listing gratis
Daftarkan mobil Anda

Model Mobil Mitsubishi

  • Mitsubishi Xpander
    Mitsubishi Xpander
  • Mitsubishi L300
    Mitsubishi L300
  • Mitsubishi Pajero Sport
    Mitsubishi Pajero Sport
  • Mitsubishi Xpander Cross
    Mitsubishi Xpander Cross
  • Mitsubishi XForce
    Mitsubishi XForce
  • Mitsubishi Triton
    Mitsubishi Triton
  • Mitsubishi Xpander Cross Elite
    Mitsubishi Xpander Cross Elite
  • Mitsubishi Pajero Sport Elite
    Mitsubishi Pajero Sport Elite
  • Mitsubishi L100 EV ev
    Mitsubishi L100 EV
Harga Mobil Mitsubishi

GIIAS 2024

IMOS 2024

Anda mungkin juga tertarik

  • Berita
  • Artikel feature
  • Yang Akan Datang
  • VinFast VF 6 ev
    VinFast VF 6
    Rp 344,98 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Des, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • VinFast VF 7 ev
    VinFast VF 7
    Rp 544,98 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Des, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • BYD D9 ev
    BYD D9
    Rp 1,056 Milyar Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Nov, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • MG 3 hev
    MG 3
    Rp 203,04 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Des, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • Mitsubishi Xpander Hybrid hev
    Mitsubishi Xpander Hybrid
    Rp 405,5 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Des, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan

Video Mobil Mitsubishi Delica Terbaru di Oto

Oto
  • Mitsubishi Delica 4x4 offroad georgia
    Mitsubishi Delica 4x4 offroad georgia
    19 Oct, 2015 . 51K kali dilihat
  • First impression review Mitsubishi Delica dari Indonesia Motor Show 2014
    First impression review Mitsubishi Delica dari Indonesia Motor Show 2014
    07 Sep, 2015 .
  • Review and test drive Mitsubishi Delica D5 Indonesia by AutonetMagz
    Review and test drive Mitsubishi Delica D5 Indonesia by AutonetMagz
    07 Sep, 2015 .
  • Liputan Oblitz Mitsubishi Delica
    Liputan Oblitz Mitsubishi Delica
    07 Sep, 2015 .
Tonton Video Mobil Mitsubishi Delica

Tren Minivans

Artikel Mobil Mitsubishi Delica dari Carvaganza

  • Besok, Aletra Debut di Indonesia Luncurkan MPV Listrik Lawan BYD M6
    Besok, Aletra Debut di Indonesia Luncurkan MPV Listrik Lawan BYD M6
    Zenuar Yoga, 21 Nov, 2024
  • TEST DRIVE: Mercedes-AMG A 35 Sedan, Oase Bagi Petrolhead di Tengah Badai EV
    TEST DRIVE: Mercedes-AMG A 35 Sedan, Oase Bagi Petrolhead di Tengah Badai EV
    Wahyu Hariantono, 21 Nov, 2024
  • Presdir Inchcape: Tahun Depan GWM Rakit Lokal EV di Indonesia
    Presdir Inchcape: Tahun Depan GWM Rakit Lokal EV di Indonesia
    Alvando Noya, 21 Nov, 2024
  • All New Hyundai Tucson Meluncur Bermesin Hybrid, Harga Mulai Rp632 Juta
    All New Hyundai Tucson Meluncur Bermesin Hybrid, Harga Mulai Rp632 Juta
    Muhammad Hafid, 21 Nov, 2024
  • Tahun Depan CATL Rilis Baterai Natrium-Ion Terbaru, Punya Daya Tahan Lebih Andal
    Tahun Depan CATL Rilis Baterai Natrium-Ion Terbaru, Punya Daya Tahan Lebih Andal
    Muhammad Hafid, 21 Nov, 2024

Artikel Mobil Mitsubishi Delica dari Zigwheels

  • Motovaganza
  • Tips
  • Review
  • Artikel Feature
  • advice
  • 3 Model Ford Terbaru Siap Mejeng di Gaikindo Jakarta Auto Week 2024
    3 Model Ford Terbaru Siap Mejeng di Gaikindo Jakarta Auto Week 2024
    Anjar Leksana, 20 Nov, 2024
  • IM Motors L6 Max Lightyear Edition, Sedan Listrik dengan Jarak Tempuh 1.000 km dan dukungan pengisian ultra cepat.
    IM Motors L6 Max Lightyear Edition, Sedan Listrik dengan Jarak Tempuh 1.000 km dan dukungan pengisian ultra cepat.
    Muhammad Hafid, 19 Nov, 2024
  • Altis Indonesia Community Touring ke Baturraden Sembari CSR
    Altis Indonesia Community Touring ke Baturraden Sembari CSR
    Anjar Leksana, 19 Nov, 2024
  • Hyundai Menyiapkan Model N Lagi pada Akhir Tahun
    Hyundai Menyiapkan Model N Lagi pada Akhir Tahun
    Setyo Adi, 18 Nov, 2024
  • MG Cyberster Mulai Diterima Konsumen
    MG Cyberster Mulai Diterima Konsumen
    Anjar Leksana, 18 Nov, 2024
  • Menyiasati Terjebak Macet Horor Berjam-jam
    Menyiasati Terjebak Macet Horor Berjam-jam
    Setyo Adi, 20 Sep, 2024
  • Supaya Hemat Baterai, Terapkan Cara Mengendarai Mobil Listrik Seperti Ini
    Supaya Hemat Baterai, Terapkan Cara Mengendarai Mobil Listrik Seperti Ini
    Anjar Leksana, 06 Sep, 2024
  • Cara Mudah Klaim Asuransi Kendaraan
    Cara Mudah Klaim Asuransi Kendaraan
    Anjar Leksana, 04 Sep, 2024
  • Habis Road Trip, Periksa Komponen Penting Mobil Ini
    Habis Road Trip, Periksa Komponen Penting Mobil Ini
    Setyo Adi, 24 Jun, 2024
  • Efek Fatal Aquaplaning, Begini Cara Menghindarinya
    Efek Fatal Aquaplaning, Begini Cara Menghindarinya
    Anjar Leksana, 26 Jan, 2024
  • BYD M6: Format Mobil Keluarga, Mudah Diterima
    BYD M6: Format Mobil Keluarga, Mudah Diterima
    Muhammad Hafid, 13 Nov, 2024
  • First Drive Rolls-Royce Spectre: Kemewahan Sempurna dari Mobil Listrik
    First Drive Rolls-Royce Spectre: Kemewahan Sempurna dari Mobil Listrik
    Wahyu Hariantono, 09 Okt, 2024
  • Seres E1: Mobil Listrik Imut yang Layak Dilirik Juga
    Seres E1: Mobil Listrik Imut yang Layak Dilirik Juga
    Ardiantomi, 07 Okt, 2024
  • First Drive Ferrari Roma Spider: Prancing Horse Buat Harian
    First Drive Ferrari Roma Spider: Prancing Horse Buat Harian
    Anindiyo Pradhono, 04 Okt, 2024
  • First Drive Neta X 500: Tampilan Menawan, Performa Pas dan Kompetitif
    First Drive Neta X 500: Tampilan Menawan, Performa Pas dan Kompetitif
    Anjar Leksana, 28 Sep, 2024
  • Kompetitor yang Harus Mewaspadai Kehadiran Toyota Hilux Rangga
    Kompetitor yang Harus Mewaspadai Kehadiran Toyota Hilux Rangga
    Anjar Leksana, 17 Okt, 2024
  • Daftar 8 Mobil dan Motor yang Menggunakan Nama Sama
    Daftar 8 Mobil dan Motor yang Menggunakan Nama Sama
    Anjar Leksana, 03 Okt, 2024
  • Opsi Fitur Pintar nan Unik yang Ditawarkan Pabrikan Dunia
    Opsi Fitur Pintar nan Unik yang Ditawarkan Pabrikan Dunia
    Muhammad Hafid, 10 Jun, 2024
  • Kerap Dibandingkan, Pilih New Toyota Rush GR Sport atau Daihatsu Terios R?
    Kerap Dibandingkan, Pilih New Toyota Rush GR Sport atau Daihatsu Terios R?
    Setyo Adi, 27 Mei, 2024
  • Pendatang Baru Citroen C3 Aircross, Lawan Pemain Lawas Toyota Rush
    Pendatang Baru Citroen C3 Aircross, Lawan Pemain Lawas Toyota Rush
    Setyo Adi, 22 Mei, 2024
  • Cara Menangani Kondisi Mobil Alami Aquaplaning di Jalan
    Cara Menangani Kondisi Mobil Alami Aquaplaning di Jalan
    Anjar Leksana, 15 Jan, 2024

Bandingkan

You can add 3 variants maximum*