Honda CBR 250R

5 | 7 Ulasan
Model Jan, 2016 ini sudah tidak ada

Di Indonesia, Honda tidak lagi menjual CBR 250R. Motor ini juga sudah tidak lagi diproduksi.

Motor Honda

Video CBR 250R

Lihat video terbaru Honda CBR 250R untuk mengetahui bagaiamana mesin, desain, konsumsi BBM, performa & lainnya.

  • Honda CBR250R Repsol Edition India, Review
    Honda CBR250R Repsol Edition India, Review
    06 Oct, 2015 . 25K kali dilihat
  • Prueba Honda CBR250R 2012
    Prueba Honda CBR250R 2012
    06 Oct, 2015 . 124K kali dilihat
  • Honda cbr 250 2015
    Honda cbr 250 2015
    06 Oct, 2015 . 87K kali dilihat
  • Ninja 250R Vs CBR 250R : The Quarter Litre Dash - by Power To The Rider
    Ninja 250R Vs CBR 250R : The Quarter Litre Dash - by Power To The Rider
    06 Oct, 2015 . 357K kali dilihat
  • 2013 Honda CBR250R Motorcycle 2500 Km Review
    2013 Honda CBR250R Motorcycle 2500 Km Review
    06 Oct, 2015 . 126K kali dilihat
  • 2013 Honda CBR250R Comparison Review
    2013 Honda CBR250R Comparison Review
    06 Oct, 2015 . 210K kali dilihat
  • Honda CBR 250R tested on OVERDRIVE
    Honda CBR 250R tested on OVERDRIVE
    06 Oct, 2015 . 208K kali dilihat
  • Honda CBR 250r ABS 11,000 Mile Review v2
    Honda CBR 250r ABS 11,000 Mile Review v2
    06 Oct, 2015 . 37K kali dilihat
Video CBR 250R

Review Honda CBR 250R 2024

Sorotan utama:


Honda CBR 250 R merupakan motor cerdas dan generasi terbaru yang diproduksi oleh pabrikan asal Jepang. Motor ini terlihat sangat sporty dan memiliki daya tarik sehingga membuatnya terlihat sangat mencolok di tengah keramaian. Motor ini dipadukan dengan mesin 249,6 cc yang menyemburkan tenaga sebesar 26,5 hp dan torsi sebesar 22,9 Nm. Meskipun menghasilkan tenaga besar, motor ini mampu menghemat penggunaan bahan bakar hingga 25 kmpl. Untuk mengerem monster kecil ini, pabrikan melengkapi sistem pengereman anti-lock pada motor ini.

Pendahuluan :


Membawa karakter seri CRB, motor ini juga dibekali dengan dapur pacu yang telah disempurnakan sedemikian rupa untuk menghasilkan tenaga dan torsi yang besar. Motor ini terlihat cerdas berkat grafis sporty-nya dan bahasa tubuh yang elok. Terlepas dari bagian mesinnya, motor ini didukung dengan teknologi mutakhir.

Desain :


Dalam hal desain, motor ini kental dengan karakter motor berkapasitas besar di serinya. Bagian depan memiliki lampu utama berbentuk Y tunggal dengan dua mata kucing (cat eye) yang membuatnya terlihat sangat impresif. Juga terdapat visor transparan dan dua batang yang dipasang tepat diatas lampu utama, sebagai tempat pemasangan kaca spion, sehingga meningkatkan nuansa sporty pada motor ini. Fairing samping dari motor ini menutupi dapur pacunya sebagian, meningkatkan daya tarik dari motor ini. Pijakan kaki mengusung sentuhan desain sporty beserta tangki bahan bakar yang besar dengan kerutan desain yang sangat elok. Melirik ke bagian belakangnya, motor ini terlihat curam dan dibuat lebih tinggi, dimana lampu ekor dan fender nomor plat diposisikan secara cerdas, yang juga mencakup lampu indikator pada kedua ujungnya. Secara keseluruhan, motor ini berukuran 2032 mm X 720 mm X 1127 mm (PX L X T).

Mesin, Tingkat Efisiensi Bahan Bakar, dan Performa :


Honda selalu terkenal akan kepiawaiannya dalam membuat mesin yang sangat halus, yang dapat menghasilkan tenaga dan torsi yang memadai. Honda CBR 250 R dipersenjati dengan mesin 249,6 cc pendingin udara, DOHC, putaran empat-tak, mesin SI, yang dipadukan dengan teknologi PGM-FI yang menghantarkan tenaga halus dan konsisten ke jantung pacunya. Dapur pacunya dikawinkan dengan transmisi manual enam kecepatan yang mengusung pola perpindahan gigi satu turun dan semua naik (one down and all up). Konfigurasi jantung pacu secara keseluruhan menghasilkan tenaga sebesar 26,5 hp pada putaran 8.500 rpm dan torsi puncak sebesar 22,9 Nm pada 7.000 rpm. Setelah menghasilkan tenaga ini, motor dapat menembus kecepatan puncak hingga 145 kmpj dan menawarkan tingkat efisiensi bahan bakar sebanyak 25 kmpl, yang tergolong sangat memadai.

Penanganan :


Bodi sangat monster kecil ini dibangun dari kerangka Twin Spar yang menjaga kekakuan dari motor secara efisien. Untuk kenyamanan prima selama berkendara, pabrikan membekali produk besutannya ini dengan garpu teleskopik pada ujung depan dan suspensi pro link pada bagian belakang. Sistem suspensinya dapat menyerap hentakan dan menjamin perjalanan yang mulus bahkan pada saat berkendara di permukaan yang kasar. Motor ini dijejali ban berukuran 110/70-17 pada bagian depan dan 140/70-17 pada bagian belakang, sehingga mempermudah pengemudi dalam menikung dengan cengkreman jalan yang kuat.

Keselamatan, Pengereman, dan Perangkat Lainnya:


Motor ini memiliki rem cakram, baik pada bagian depan maupun belakang, yang menjamin mekanisme pengereman yang kuat sehingga mampu memberhentikan monster ini secara efektif. Sistem pengereman Anti-Lock juga dipasang pada motor ini, yang meningkatkan sistem pengereman dan menjaga stabilitas motor terutama ketika pengereman mendadak. Motor ini memiliki konfigurasi pengereman yang bertenaga sehingga membangkitkan kepercayaan diri pengemudi selama berkendara.

Kesimpulan:


Motor ini dipersenjatai dengan mesin yang telah disempurnakan oleh pabrikan asal Jepang, yang menghasilkan tenaga dan torsi yang memadai. Sepeda motor ini dapat memikat siapapun yang melihatnya, berkat tampilannya yang cerdas dan menarik, dan salah satu fitur penting dari produk ini adalah ABS yang disematkan pada mesinnya.

Baca Selengkapnya Sembunyikan

Review Pengguna Honda CBR 250R

Tulis Review
5/5 Sangat Bagus berdasarkan 7 reviews
  • Desain 5  
  • Kenyamanan 4  
  • Performa 4  
  • Keselamatan 3  
  • Semua (7)
  • Fitur (1)
  • Specs (6)
  • Performa (5)
  • Dimensi (2)
  • Mesin (3)
  • Suspensi (1)
  • Ban (3)
  • Keselamatan (1)
  • Over expectation

    Body yg besar dg model yg everlasting, cocok buat rider yg mature , bukan rider cabe2 an atau pengguna yg termporary. Menunjukan karakter pemakai...

    Baca Selengkapnya
    D
    Didik sugianto 14 Sep, 2021 untuk Honda CBR 250R
  • Motor sport yang sangat bagus.. Model ramping tarikan mantap

    Honda CBR150 trend keluaran terbaru tahun 2020..bentuk nya ramping dan tarikannya sangatlah mantap..motor sport yang keren sangat enak dipakai buat...

    Baca Selengkapnya
    H
    Hendri wahyu darmawan 27 Nov, 2020 untuk Honda CBR 250R
  • Ok mantap

    Saya sangat puas dengan honda cbr 150r repsol edition ketangguhannya.saat saya balapan dengan teman saya saat itulah saya merasakan...

    Baca Selengkapnya
    A
    Alex 04 Feb, 2020 untuk Honda CBR 250R
  • Lincah,,Gagah

    kenyamanan saat berkendara menggunakan cbr 250 thailand sangat nyaman jika di bandingkan sepeda motor se kelas 250 cc, penggunaan bahan bakar selama...

    Baca Selengkapnya
    G
    Gana 31 Jan, 2020 untuk Honda CBR 250R
  • MOTOR TERCANGGIH SAAT INI KELAS 250CC

    Cbr 250r versi terbaru layak di sebut sebagai motor kelas 250cc paling canggih saat ini.Fitur yang di sematkan ke motor ini di bilang paling...

    Baca Selengkapnya
    B
    Bambang setyawan 25 Jan, 2020 untuk Honda CBR 250R
  • Motor yang sangat menggoda dengan desain yang sporty

    Dengan mengunakan motor ini kita dapat merasakan kenyamanan dan juga tenaga yang sangat kencang dengan 250 cc dan desain sangat menawan sangat gahar...

    Baca Selengkapnya
    H
    Hendra Kurniawan 25 Jan, 2020 untuk Honda CBR 250R
  • Sangat elegan motor nya sangat irit sekali tiada tanding deh

    Yamaha memang boleh di de depan akan tetapi Honda lah yang lebih lebih menantang

    Baca Selengkapnya
    E
    Eril 15 Nov, 2019 untuk Honda CBR 250R
Review CBR 250R

Pertanyaan Terbaru

Oto teamhas asked on 26 Mei, 2018

Q. Berapa minimum DP untuk membeli Honda CBR 250R?

A
Adittya02 Feb, 2023
2,500,000,00
Lihat 33 Jawaban Jawaban
author
Oto teamhas asked on 26 Mei, 2018

Q. Apa saja warna yang tersedia untuk Honda CBR 250R?

C
Caturs 30 Mar, 2023
Silver Black
Lihat 30 Jawaban Jawaban
author
Oto teamhas asked on 26 Mei, 2018

Q. Varian Honda CBR 250R mana yang paling tinggi?

A
ANRI09 Des, 2022
Stylish dan prestige
Lihat 72 Jawaban Jawaban
author
Oto teamhas asked on 29 Mei, 2023

Q. Berapa top speed Honda CBR 250R?

K
Kim Roberto30 Agu, 2023
Punya saya bisa 147km/jam, tp pake Pertamax Turbo
Lihat 3 Jawaban Jawaban
author
Oto teamhas asked on 29 Mei, 2023

Q. Berapa tinggi jok Honda CBR 250R?

Jawaban
author
Pertanyaan CBR 250R

Opsi Lainnya di Motor Sport

  • Populer
  • Yang Akan Datang
  • Terbaru
Motor Sport Populer
  • Kawasaki Ninja H2SX
    Kawasaki Ninja H2SX
    Harga menyusul
    Perkiraan Diluncurkan Des, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • BMW R 1200 GS 2024
    BMW R 1200 GS 2024
    Harga menyusul
    Perkiraan Diluncurkan Des, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • BMW F 800 R
    BMW F 800 R
    Harga menyusul
    Perkiraan Diluncurkan Jan, 2025 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • BMW F 700 GS
    BMW F 700 GS
    Rp 495 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Jan, 2025 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • BMW R Nine T Pure
    BMW R Nine T Pure
    Harga menyusul
    Perkiraan Diluncurkan Des, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • Motor Sport Yang Akan Datang
Motor Sport Yang Akan Datang
Motor Sport Terbaru

Honda CBR 250R Motor lainnya

Motor Honda CBR 250R

Motor Honda Pilihan

  • Populer
Motor Honda

Dealer Honda Terdekat

  • ANUGERAH
    +62XXXXXXXXXX
    Jl. Fatmawati No.10, Jakarta Selatan
    Kontak Dealer
  • CIPULIR
    +62XXXXXXXXXX
    Jl. Ciledug Raya No.6 Rt 018/ Rw 03, Jakarta Selatan
    Kontak Dealer
  • DAM
    +62XXXXXXXXXX
    Jl. Sultan Agung No.65 A, Manggarai, Jakarta Selatan
    Kontak Dealer
  • DUNIA MOTOR
    +62XXXXXXXXXX
    Jl. Kebayoran Lama No.556, Jakarta Selatan
    Kontak Dealer
  • DUNIA MOTOR
    +62XXXXXXXXXX
    Jl. Wolter Monginsidi no.129 B, Jakarta Selatan
    Kontak Dealer
  • GRAHA SURYA
    +62XXXXXXXXXX
    Jl. Mampang Prapatan Raya no. 25, Jakarta Selatan
    Kontak Dealer
  • JAGAKARSA
    +62XXXXXXXXXX
    Jl. Moh. Kahfi II No.20 Srengseng Sawah, Jakarta Selatan
    Kontak Dealer
  • KAWI
    +62XXXXXXXXXX
    Jl. M. Kahfi I NO. 11B Rt 06/ Rw 01 Ciganjur, Jakarta Selatan
    Kontak Dealer
  • KAWI
    +62XXXXXXXXXX
    Jl. Cilandak KKO No 2 Rt 014/Rw 008 Ragunan Cilandak, Jakarta Selatan
    Kontak Dealer
  • LEBAK BULUS
    +62XXXXXXXXXX
    Jl. Karang Tengah Raya B/5 Lebak Bulus, Jakarta Selatan
    Kontak Dealer
  • MANDALA JAYA
    +62XXXXXXXXXX
    Jl. Rawa Bambu Raya No 18 B - C, Jakarta Selatan
    Kontak Dealer
  • MARGO
    +62XXXXXXXXXX
    Jl. Raya Ragunan No 10 Jati Padang Pasar Minggu, Jakarta Selatan
    Kontak Dealer
  • MENTARI
    +62XXXXXXXXXX
    Jl. Raya Ciledug No 6 Petukangan Utara, Jakarta Selatan
    Kontak Dealer
  • TUNAS DWIPA
    +62XXXXXXXXXX
    Jl. Dr.Saharjo No. 319 Tebet, Jakarta Selatan
    Kontak Dealer
  • WAHANA
    +62XXXXXXXXXX
    Jl. Raya Kesehatan 9 blok D-F, Jakarta Selatan
    Kontak Dealer
  • WAHANA)
    +62XXXXXXXXXX
    Jl. InspeksiI Saluran Blok N 12 Kalimalang, Jakarta Selatan
    Kontak Dealer
  • UNI PARAMANDALA
    +62XXXXXXXXXX
    Jl. Raya Kyai Maja No 6 A Blok D-1, Jakarta Selatan, 12120
    Kontak Dealer
  • Margo Mulyo Megah
    Jl Raya Ragunan No 10 Rt 002 Rw 007 Jati Padang Pasar Minggu , Jakarta Selatan, 12540
    Kontak Dealer
  • TDM SAHARJO
    Jl. Dr. Saharjo No. 319, Tebet, RT.10/RW.1, Tebet Bar., Kec. Tebet, Jakarta Selatan, 12810
    Kontak Dealer
Dealer Honda Di Jakarta Selatan

Berita Otomotif Dan Review

  • Berita CBR 250R
Berita Motor CBR 250R

Modifikasi Motor

Modifikasi Motor

Bandingkan

You can add 3 variants maximum*