Akhirnya 30 hari kerja samsat mengeluarkan stnk, tnkb dan 10 hr extra bpkb
Tingkat kecepatan bisa diatur. Jika ingin sport dan fitur boost max 103 km/jam++ harus diatas 50 persen. Jika diatas 20 persen, maka urban dengan max 90 km/jam dan auto eco dibawah 20 persen dengan max 70 km/jam. Pernah terobos banjir setinggi tutup baterai dan aman (walau ada tanda check engine saat terobos lebih dari 1 menit), dan banyak plastik, daun dan ranting kecil masuk dari depan mulut rangka (bawah lampu depan). Hanya jok lebar dan tingkat kekerasan suspensi harus lebih adaptif lagi. Ada rasa centre steering yang membuat posisi stang bisa lurus. Jika ada minor error, bisa self check health melalui apps alva. Di apps juga terintegrasi dengan nopol yg dikeluarkan samsat. IoT sekali lah pokoknya, sangat cocok untuk generasi yg tidak bisa lepas dari hp ataupun suka lupa taruh kunci. Fitur lampu hazard absen.
DesainModel futuristik, lebih fresh, fungsionalitas diutamakan, posisi stang tinggi, cat dominan doff
KenyamananMonoshock miring dan tipe keras, jok lebar lurus kurang nyaman jika tidak biasa
PerformaTorsi melimpah, pernah tarikan awal lebih bagus dari moge 250 atau rx king serta setara moge patwal. Ada regeneratif engine (bisa isi ulang listrik max 10 ampere saat engine brake)
KeselamatanStandar motor pada umumnya, rem masih konvensional, tidak ada lampu hazard, bisa cek posisi dan status kendaraan lewat aplikasi di handphone
Gambarkan ModifikasiBisa jadi bahan modifikasi dari berbagai sisi tampilan, namun tidak rekomendasi pada sektor kelistrikan dan penunjang keamanan
DealerProduct specialist menjelaskan sesuai kebutuhan calon konsumen dan mengupayakan mendapatkan promo tertentu. Bisa cek juga di https://www.alvaauto.com/product?referralcode=JT7EWT24 .
Pengalaman Road TripTingkat lelah lebih minimal dibanding jika menggunakan motor bensin biasa
Service Center24 jam responsif by WA. Untuk layanan service berkala hanya bisa di senin-jumat (08.30-16.30) dan sabtu (08.30-14.30). Khusus minggu dan hari raya libur atau tidak beroperasi.
Pengalaman Membeli MotorMenyenangkan karena dapat subsidi pemerintah berdasarkan nama bapak di Kartu Keluarga.
Komparasi KendaraanDibanding alva one yang kalem namun lebih tinggi dan nyaman joknya, alva cervo menawarkan bagi kaum satset dan minimalis.
Review Pengguna Alva CERVO Lainnya
Tulis Review- Semua
- Specs (1)
- Performa (1)
- Ban (2)
- Keselamatan (2)
- Terbaru
- Sangat Membantu
- Kritis
- Positif
Berita Otomotif Dan Review
- Berita CERVO
Bandingkan Alva CERVO Dengan Motor Sejenis
|
|
|
|
|
Tenaga Maksimal
13
|
18.23
|
13.8
|
15.8
|
13.27
|
Torsi Maksimal
53.5 Nm
|
13.8 Nm
|
11.7 Nm
|
14.7 Nm
|
10.2 Nm
|
Kapasitas
-
|
147.3
|
149
|
156.9
|
149.8
|
Jenis Mesin
-
|
4-Stroke, Liquid Cooled, DOHC
|
4 Stroke, 4 Valve, SOHC, FI
|
Single Cylinder, 4 Valves, 4-Stroke, Liquid Cooled Engine
|
Single Cylinder, 4-Stroke, 4-Valve, Air Cooled SOHC Engine
|
|
Bandingkan Varian Alva CERVO
- Listrik