Praktis, tangguh dan elegan
Saya menggunakan Outlander Sport PX produksi 2016 dari tahun 2016-2019. Kendaraan yang sangat praktis dan nyaman untuk membawa keluarga disegala acara dan medan. Perawatan yang mudah dan tidak rewel. Sekalipun ber-body yang cukup bongsor untuk jalur-jalur yang berliku-liku dan agak sempit masih nyaman untuk dikendarai dan untuk semua penumpang. Sekalipun modelnya tidak berubah banyak dari awal di launching, tapi tidak kalah elegan dibandingkan kendaran-kendaraan model terbaru. Saya suka Outlander Sport sesuai dengan karakter saya saat berkendaraan ditambah lagi ada pedal shift yang sangat responsif, beberapa kali saat saya agak ngebut dan harus segera mengurangi kecepatan, pedal shift menjadi penyelamat saya.
Review Pengguna Mitsubishi Outlander Sport Lainnya
Tulis Review- Semua
- Fitur (7)
- Specs (5)
- Performa (5)
- Dimensi (2)
- Mesin (3)
- Suspensi (3)
- Ban (3)
- +1
- Terbaru
- Sangat Membantu
- Kritis
- Positif
Berita Otomotif Dan Review
- Berita Outlander Sport
- Artikel Feature Outlander Sport
Video Outlander Sport
Lihat video terbaru Mitsubishi Outlander Sport untuk mengetahui interior, eksterior, performa, dan lainnya.
Hemat hingga 81%! Dapatkan harga terbaik untuk Mitsubishi Outlander Sport Bekas di Jakarta Selatan
Mitsubishi Outlander Sport BekasOutlander Sport Bekas Berdasarkan Tahun
Jual mobil anda dengan harga terbaik

