Honda City

4.79 | 28 Ulasan
Rp 402 Juta Harga OTR di Jakarta Selatan
Dp Rp 100,5 Juta Angsuran : Rp 9,45 Juta x 36
Lihat Promo
Jangan lewatkan tawaran terbaik bulan ini.

Harga dan Promo Varian City

  • E CVT DP Rp 40 Juta Angsuran Rp 8,84 Juta x 60 Bulan Rp 373,9 Juta OTR Lihat Promo

Mobil Honda City 2024

Honda City 2024 adalah 5 Seater Sedan yang tersedia dengan harga Rp 373,9 Juta di Indonesia. It is available in 1 variants, 1 engine, and 1 transmissions option: CVT in the Indonesia. Dimensi City adalah 4553 mm L x 1748 mm W x 1467 mm H. Lebih dari 28 pengguna telah memberikan penilaian untuk City berdasarkan fitur, jarak tempuh, kenyamanan tempat duduk dan kinerja mesin. Pesaing terdekat Honda City adalah Vios, 5 GT dan 2 Sedan. Cicilan bulanan terendah dimulai dari Rp 40 Juta (selama 60 bulan).

Baca Selengkapnya Sembunyikan

Spesifikasi Utama Honda City

Jenis Transmisi
Bensin CVT
Kapasitas mesin
Bensin 1498 cc
Tenaga
Bensin 119 hp
Kapasitas Tempat Duduk
Bensin 5 Kursi
City Spesifikasi

Fitur Unggulan City

  • Kursi depan dan belakang
    Kursi depan dan belakang

    Kabin termasuk paling lapang di kelasnya

Klaim milik Anda Manfaat Asuransi Mobil oleh OTO

  • Harga Termurah
  • Proses Termulus
  • Klaim Termudah
  • Pilihan Fleksibel
Daftar Sekarang Daftar Sekarang T&C

City : Dari Para Ahli

Dapatkan wawasan yang lebih baik dan bantuan untuk membeli atau tidak
Hal-hal yang kita sukai di City

Desain modern dan mirip civic model terdahulu

Mesin powerful dengan transmisi CVT responsif

Ruang kabin lapang dengan kepraktisan tinggi

Futuristis dengan AC digital

Lampu LED baru, memberi kesan mewah dan mahal

Pengendalian mengasyikkan dengan kemudi yang komunikatif

Mesin powerful dan irit

Fitur keamanan lengkap

Hal-hal yang tidak kami sukai di City

Pengereman masih bisa ditingkatkan

Varian sedikit semakin sedikit

Headunit mengambang bukan cukup mengganggu, seperti dipaksakan karena ruangnya tidak muat

Terlihat lebih besar dibanding generasi sebelumnya

Rem belakang belum cakram

Respon mesin cukup lambat di putaran rendah

Banyaknya fitur keamanan berbasis elektrik akan cukup merepotkan jika rusak saat terendam banjir.

Baca Selengkapnya Sembunyikan

Informasi Terkini City

Honda City generasi ini memang merupakan sebuah sedan dengan desain yang dinamis, mengedepankan interior yang keren, dan cocok untuk semua kalangan usia. Dengan kata lain, banyak hal positif yang dapat ditemukan pada mobil ini. Di segmen ini, Honda City ditemani Vios dan Suzuki Ciaz. Kelebihan pertama City dibanding kedua kompetitornya, terletak dari balik kap mesin. Meski sama-sama memakai mesin berkapasitas 1,5 liter, namun tenaga yang dihasilkan mesin VTEC Honda lebih bertenaga. City bertenaga 120 PS, Vios hanya menghasilkan 107 PS. Apalagi bila dibandingkan Suzuki Ciaz yang hanya berkapasitas 1,4 liter dengan output 92 PS. Untuk pasar Indonesia, PT Honda Prospect Motor menghadirkan City dalam satu varian saja, yaitu New City E transmisi manual 5-percepatan dengan harga Rp 315 juta dan New City E CVT senilai Rp 325 juta.

Harga Honda City

Harga City adalah Rp 402 Juta.

Varian Honda City

Ada 1 varian yang tersedia dari City: E CVT.

Mesin Honda City

City ditenagai oleh 1498cc 4-silinder Bensin Mesin menghasilkan tenaga 119 hp dengan torsi 145 Nm.

Dilengkapi dengan pilihan transmisi Variable Speed CVT.

Fitur Honda City

Daftar fitur City mencakup Central Locking, Power Door Locks, Anti Theft Device, Alarm Mobil dan Engine Immobilizer dalam hal keamanan.

Fitur pendukung Kenyamanan & Kemudahan termasuk AC, Automatic Climate Control, Ventilasi AC Belakang, Pemanas, Engine Start Stop Button, Arm Rest Konsol Tengah, Cup Holder - depan, Cup Holder - belakang, Keyless Entry, Cruise control, Power Window Depan, Power Window- Belakang dan Vanity Mirror.

Fitur Hiburan & komunikasi termasuk Soket USB, Sambungan Bluetooth, Radio AM/FM, Speaker depan, Speaker belakang, Lingkar kemudi Dengan Tombol Multi Fungsi, Perintah Suara dan Layar Sentuh.

Eksterior Honda City

Fitur eksterior termasuk Spion Lipat Elektrik, Kaca spion elektrik, Lampu sein kaca Spion Luar, Pembuka Bagasi, Antena Terpadu, Defogger Kaca Belakang, Adjustable Headlights, Tanki Bahan Bakar Diletakkan di Tengah dan Tinted Glass.

Fitur Keselamatan Honda City

Fitur keamanan Model mencakup Anti Lock Braking System, Brake Assist, EBD (Electronic Brake Distribution), Vehicle Stability Control System, Pengingat Pintu Terbuka, Crash Sensor, Kantong Udara Pengemudi, Airbag Penumpang Depan, Curtain Airbags, Airbag Samping Depan, Pengingat Pemakaian Sabuk Pengaman, Sabuk Pengaman Belakang, Sabuk Pengaman Depan dengan Penyesuai ketingg, Child Safety Locks, ISOFIX Child Seat Mounts, Spion Tengah Lipat, Sensor Parkir, Rear Parking Sensors, Kamera Belakang, Emergency Stop Signal, Hill-Start Assist Control, Pelindung Benturan Depan, Pelindung Benturan Samping dan Engine Check Warning.

Pesaing Honda City

Pesaing City adalah: Toyota Vios, MG 5 GT dan Mazda 2 Sedan.

Baca Selengkapnya Sembunyikan

Harga Honda City 2024

Harga Honda City 2024 dimulai dari Rp 402 Juta untuk varian dasar E CVT. City tersedia dalam 1 varian, dengan DP mulai dari Rp 40 Juta dan MA Rp 8,84 Juta (60) pada 21 November 2024. Harga OTR Honda City untuk versi otomatis dimulai dari Rp 402 Juta. Simak daftar harga City 2024 di bawah untuk melihat harga OTR dan promo yang tersedia.

Baca Selengkapnya Sembunyikan
  • Bensin
Honda City E CVT
CVT, 5 Kursi, 1498 cc, 119 hp
Rp 402 Juta (OTR) Angsuran Rp 8,84 Juta x 60 Bulan, DP Rp 40 Juta Lihat Promo

Bandingkan Honda City Dengan Mobil Sejenis

Honda City
Honda City
Rp 402 Juta
Harga City
Toyota Vios
Toyota Vios
Rp 369,9 - 383,1 Juta
Harga Vios
MG 5 GT
MG 5 GT
Rp 407,9 Juta
Tulis Review Harga MG 5 GT
Mazda 2 Sedan
Mazda 2 Sedan
Rp 367,7 Juta
Harga 2 Sedan
GAC Aion ES ev
GAC Aion ES
Rp 386 Juta
Tulis Review Harga Aion ES
Mesin 1498
1496
1498
1496
-
Tenaga 119
105
112
109
135
Torsi 145 Nm
138 Nm
150 Nm
144 Nm
225 Nm
Automatic Climate Control Ya
Ya
Ya
Ya
Ya
Anti Lock Braking System Ya
Ya
Ya
Ya
Ya
EBD (Electronic Brake Distribution) Ya
Ya
Ya
Ya
Ya
Airbag Penumpang Depan Ya
Ya
Ya
Ya
Ya
Sambungan Bluetooth Ya
Ya
Ya
Ya
Ya
Audio 2DIN Tidak
Tidak
Tidak
Tidak
Tidak
Jok Dilapis Kulit Tidak
Tidak
Tidak
Ya
-
Bandingkan Sekarang

Harga Honda City di Kota Populer

Surabaya Rp 405,6 Juta
Bandung Rp 401,4 Juta
Medan Rp 407,3 Juta
Bekasi Rp 402 Juta
Ketik kota anda di Sini

Video City

Lihat video terbaru Honda City untuk mengetahui interior, eksterior, performa, dan lainnya.

  • All New Honda City | Fitur Makin Canggih & Lengkap | First Impression
    All New Honda City | Fitur Makin Canggih & Lengkap | First Impression
    03 Nov, 2021 .
  • Honda City dan Honda Odyssey Sambut Presiden Baru
    Honda City dan Honda Odyssey Sambut Presiden Baru
    27 Oct, 2020 .
  • Honda City 2017 First Test Drive Review
    Honda City 2017 First Test Drive Review
    16 Mar, 2017 . 135K kali dilihat
Video City

Bandingkan Varian Honda City

  • Bensin
  • City E CVT
    Rp 402 Juta Harga OTR
    Fitur Varian Dasar
    • Bensin
    • CVT
    • AC
    • Power Steering
    • Ventilasi AC Belakang
    • Engine Start Stop Button
    • Lingkar kemudi Dengan Tombol Multi Fungsi
    • Radio AM/FM
    • Speaker depan
    • Speaker belakang
    • Sambungan Bluetooth
    • Soket USB
    • Automatic Climate Control
    • Pembuka Bagasi
    • Power Window Depan
    • Power Window- Belakang
    • Lampu Pengingat Jumlah Bahan Bakar
    • Adjustable Seats
    • Headrest Kursi Belakang
    • Arm Rest Belakang Tengah
    • Lapisan berbahan kain
    • Pengaturan Posisi Stir
    • Perintah Suara
    • Layar Sentuh
    • Cup Holder - depan
    • Vanity Mirror
    • Anti Lock Braking System
    • Sensor Parkir
    • Central Locking
    • Child Safety Locks
    • Kantong Udara Pengemudi
    • Airbag Penumpang Depan
    • Airbag Samping Depan
    • Sabuk Pengaman Belakang
    • Sabuk Pengaman Depan dengan Penyesuai ketingg
    • Pengingat Pemakaian Sabuk Pengaman
    • Brake Assist
    • Crash Sensor
    • Alarm Mobil
    • Pengingat Pintu Terbuka
    • Pelindung Benturan Samping
    • Pelindung Benturan Depan
    • Spion Tengah Lipat
    • Engine Immobilizer
    • Tanki Bahan Bakar Diletakkan di Tengah
    • Adjustable Headlights
    • Kaca spion elektrik
    • Spion Lipat Elektrik
    • Defogger Kaca Belakang
    • Velg alloy
    • Antena Terpadu
    • Tinted Glass
    • Lampu sein kaca Spion Luar
    • Odometer Digital
    • Pemanas
    • Tachometer
    • Electronic Multi Tripmeter
    • Jam Digital
    • Kursi Pengemudi Dengan Penyesuai Ketinggian
    • Vehicle Stability Control System
    • Keyless Entry
    • Engine Check Warning
    • EBD (Electronic Brake Distribution)
    • Anti Theft Device
    • Kursi Lipat Belakang
    • Stir Berbalut kulit
    • Pengaturan kursi elektrik
    • Steering Wheel Gearshift Paddle
    • Cruise control
    • Kamera Belakang
    • Cup Holder - belakang
    • Power Door Locks
    • Arm Rest Konsol Tengah
    • Hill-Start Assist Control
    • Rear Parking Sensors
    • Curtain Airbags
    • ISOFIX Child Seat Mounts
    • Emergency Stop Signal
    Lihat Lainnya Lihat Promo

Review Honda City 2024

Sejak sedan dengan dimensi kompak mulai hadir di Indonesia pada akhir 90an, semua merek menurunkan modelnya masing-masing. Tuntutan konsumen yang menginginkan kendaraan elegan tapi tetap praktis digunakan dengan paket harga yang ekonomis, memancing kehadiran format mobil seperti ini. Toyota pun menghadirkan Soluna, Suzuki dengan Baleno, lalu Honda merilis City.

City pun mengukir kesuksesan yang luar biasa di pasar ASEAN. Pada 2014 lalu, generasi teranyar sedan ini pun dihadirkan untuk Indonesia. Perubahannya pun cukup signifikan dibanding seri sebelumnya. Ia tampil lebih kompak, lebih proporsional, namun sekaligus hadir dengan karisma yang lebih mewah.

Honda City generasi ini memang merupakan sebuah sedan dengan desain yang dinamis, mengedepankan interior yang keren, dan cocok untuk semua kalangan usia. Dengan kata lain, banyak hal positif yang dapat ditemukan pada mobil ini.

Secara dimensi, City dirancang dengan ukuran 4.442 x 1.694 x 1.477 mm. Memang bukan yang terbesar di kelasnya, namun jika masuk ke kabin, Anda akan tersihir dengan layoutnya yang ternyata akomodatif untuk 4 penumpang dewasa dan 1 anak kecil.

Kabin hadir dalam baluran warna matte black yang menguatkan kesan sporty. Kemudi dan tuas transmisi dilapisi bahan kulit membuat tampilan serta pengoperasiannya semakin menawan dan nyaman.

Berkat jarak sumbu roda yang memadai, Honda City bukan cuma akomodatif, namun fungsional. Kursi belakang dapat dilipat secara terpisah, yang menawarkan kapasitas bagasi yang memadai.

Untuk pasar Indonesia, PT Honda Prospect Motor menghadirkan City dalam satu varian saja, yaitu New City E transmisi manual 5-percepatan dengan harga Rp 312 juta dan New City E CVT senilai Rp 322 juta.

Banyak perubahan yang dilakukan pada mobil 3 boks terkompak lansiran Honda ini. Bukan cuma dari segi desain, namun pendekatan performa, fitur, seluruhnya merangkum City sebagai salah satu sedan kompak terbaik di tanah air.

Saat ini, mobil yang Anda lihat beredar di pasaran tanah air masihlah merupakan seri generasi kelima. Bulan Maret lalu, Honda menyegarkan tampilan City berupa pengaplikasian headlamp full LED. Pembaruan yang terjadi cukup meningkatkan keunggulan New Honda City di kelasnya. Terutama di segmen small sedan yang beradu hidung langsung dengan Toyota Vios.

Baca Selengkapnya Sembunyikan

Tinjauan

 
Merek Honda Indonesia
Harga Rp 373,9 Juta
Jenis kendaraan Sedan

Powertrain

 
Mesin 1498 cc
Transmisi CVT
Tenaga 119 hp dan 145 Nm of torque
Jenis Bahan Bakar Bensin

Dimensi

 
Kapasitas Tempat Duduk 5 Kursi
Lebar 1748 mm
Panjang 4553 mm
Tinggi 1467 mm
Cargo Volume 519 L

Interior & Fitur Honda City

Interior mengalami penyegaran berupa warna baru Gun Metal Garnish serta head unit baru Smart 8" Floating A/V System seperti yang sudah ada di Honda Jazz. Head unit ini memiliki fasilitas komplit mulai dari pemutar berbagai format, Bluetooth hingga fitur mirroring.

Eksterior City

Saya sempat menyebut City dengan jargon Baby Civic. Tentunya Civic generasi sebelumnya, ya. Sebab secara sepintas, sosok dua mobil ini sangat mirip, seolah berbeda skala saja. Itu memang tujuan Honda kala menelurkan City generasi kelima.

Mereka ingin mewariskan kemewahan dan sisi keren yang ada pada Civic ke City. Khususnya di generasi ini, Honda kembali menegaskan karakter mereka dalam hal memproduksi mobil yang memiliki estetika desain tinggi serta tampilan yang memikat.

Perusahaan otomotif terkemuka asal Jepang ini mengedepankan nuansa elegan lewat guratan yang ada di City. Daya tarik utama dari mobil ini adalah desain baru dengan aplikasi gril besar yang tegas. Tentu saja garis chrome ini menjadi penyambung sepasang lampu dinamis di sisi gril.

Garis bahu juga lebih unik dan semakin detail dibandingkan dengan versi pendahulunya. Lipatan artistik di bagian tengah bodi menuju ke buritan menjadikan sosoknya kian berkarakter. Lengkap dengan velg alloy berdesain kipas yang dinamis.

Perubahan pada New City baru terlihat jika diperhatikan lebih seksama. Seperti desain bemper depan-belakang, model grille dan headlamp yang telah mengaplikasi LED lengkap dengan Daytime Running Light (DRL). Spion kini dapat terlipat otomatis bila mengunci pintu melalui remote terdapat antena Shark-Fin di atap belakang.

Pengendalian & Pengendaraan Honda City

Kaki-kakinya mengandalkan skema MacPherson Strut dengan stabilisator yang diaplikasikan pada roda depan serta suspensi Torsion Beam berbentuk H yang dipasang pada bagian belakang. Pengaturan macam ini disebutkan ditujukan demi menjaga distribusi bobot dan pengendalian.

Skema tersebut memang sukses membuat sisi fun to drive Honda mengalir di DNA City. Apalagi dengan sistem electric power steering, pengaturan respon kemudi akan mudah mengikuti perpindahan kecepatan.

Mesin & Konsumsi BBM City

Perlu Anda ketahui bahwa unit yang digunakan di dalam engine bay City masihlah mesin L15A yang sama dengan milik Mobilio, Freed, maupun Jazz. Beberapa penyesuaian tentu dilakukan untuk membuatnya lebih kompeten sebagai mesin sedan.

Pada akhirnya, mobil ini mampu menelurkan tenaga hingga 120 PS dengan torsi puncak 145 Nm. Lebih dari cukup? Tentu saja. Sebab kompetitornya bahkan tak menyentuh figur tersebut. Hal ini disebabkan konfigurasi SOHC dengan katup variabel ganda (VTEC). Jadi bukan saja mampu menyajikan figur mesin yang bertenaga, namun juga hemat bahan bakar.

Efisien? Sudah pasti, apalagi berkat hadirnya fitur ECON. Sesuai namanya, fitur ini berfungsi menjaga performa mesin pada tingkat paling efisien. Begitu aktif, maka komputer akan mengatur kerja transmisi dan menetapkan rasio puli yang tepat agar efisiensi maksimal dapat diperoleh. Respon pedal gas juga diredam sehingga akan terasa lamban saat berakselerasi. Tapi kami berani jamin, pengemudi paling tak hemat pun bisa menjadi mengemudi efisien saat berada di balik kemudi City.

Soalnya, begitu fitur ECON aktif, pengemudi akan mendapat panduan berhemat melalui ambien meter. LED yang terdapat di lingkar penunjuk kecepatan akan menunjukkan warna hijau jika kita berkendara hemat.

Selain bisa diajak berhemat, mesin City juga asyik diajak berkendara sporty. Caranya adalah dengan menggunakan paddle shift untuk mengatur simulasi perpindahan gigi pada transmisi CVT. Walau sejatinya girboks ini sudah tanpa roda gigi, namun komputer membagi seluruh rasio puli dalam 7-kecepatan.

Pengereman Honda City

Rem cakram berventilasi disematkan pada roda depan dan rem tromol dipasang pada roda belakang. Ini bagi kami cukup mengejutkan karena terjadi penurunan dibanding City bertransmisi otomatis di generasi sebelumnya yang menggunakan cakram di roda belakang juga.

Honda memang tidak pernah main-main dalam hal keselamatan serta tidak akan pernah kompromi dalam memastikan keamanan penumpangnya. Pada varian tertinggi, airbag tersedia di sekujur bodi. Mulai dari SRS airbag di bagian depan, i-Side airbag untuk sisi penumpang depan, hingga curtain airbag di seluruh sisi jendela mobil.

Rangka mobil ini disusun dengan teknologi G-Force Control yang mencakup Collision Safety Body dan Occupant Restraint System. Sistem ini dapat menyerap daya tumbuk yang muncul pada saat tabrakan dan mengalirkannya secara terkontrol ke seluruh bodi agar tidak berbahaya bagi penumpang.

Sabuk pengaman juga dilengkapi dengan pretensioner dan load limiters yang mencegah penumpang meluncur dan memantau daya yang ditransfer melalui sabuk pengaman.

Beberapa fitur penjaga keamanan berkendara sudah tersedia, misalnya Hill Start Assist (HSA) mencegah mobil bergulir pada permukaan yang miring. Sistem pengereman Anti Lock Braking (ABS) mencegah mobil dari selip pada medan yang ekstrim. Vehicle Stability Assist (VSA) yang menjaga kestabilan saat bermanuver.

Pabrikan ini juga tak melupakan keselamatan untuk anak kecil yang menggunakan child atau baby car seat. Ada sistem ISOFIX serta tethering yang membantu pemasangan kursi tambahan agar tetap terjaga dalam posisinya.

Review Pengguna Honda City

Tulis Review
4.79/5 Sangat Bagus berdasarkan 28 reviews
  • Desain 5  
  • Kenyamanan 5  
  • Performa 5  
  • Keselamatan 5  
  • Semua (28)
  • Fitur (17)
  • Specs (15)
  • Performa (17)
  • Dimensi (4)
  • Mesin (11)
  • Suspensi (3)
  • Transmisi (4)
  • Ban (16)
  • Kemudi (2)
  • Keselamatan (14)
  • Mobil kesayangan

    Mobil pertama city 2004 beli second, ada yang naksir langsung dijual. Sempat ganti yang lain lalu beralih lagi ke city 2006, second juga. Walaupun...

    Baca Selengkapnya
    R
    Ratih Fajar 21 Jan, 2022 untuk Honda City (2003-2008)
  • Sinchan

    Awal mula membeli mobil Honda City tahun 20003 bekas setelah saya menjual mobil sebelumnya, ditawarin langsung oleh pemilik shoh roomnya langsung dan...

    Baca Selengkapnya
    H
    Harry Mubarak 20 Feb, 2021 untuk Honda City (2003-2008)
  • Si hitam yg tidak temakan zaman

    Mobil ini mobil pertama yg saya pilih waktu kecil karena lampu belakangnya lebih bagus dibanding dengan vios waktu itu. Waktu pun berlalu saya...

    Baca Selengkapnya
    A
    Aji 07 Feb, 2021 untuk Honda City (2003-2008)
  • Mobil Kesayangan Ayah

    Mobil ini adalah mobil sedan pertama yang dibeli ayah dalam keadaan baru dan bisa dianggap sebagai batu loncatan untuk setelahnya,karena sebelumnya...

    Baca Selengkapnya
    A
    Aqilah Syarfi Saputro 24 Jan, 2021 untuk Honda City (2003-2008)
  • Naik gunung bawa sedan? BISA!

    Sejauh ini pake honda city aman2 aja, mau kemanapun juga ga jadi hambatan, naik gunung? bisa. dibawa ke air terjun? bisa. padahal yang lain pada bawa...

    Baca Selengkapnya
    A
    aura 04 Jan, 2021 untuk Honda City (2003-2008)
  • Manis dan anti rongrong

    Mobil city saya itu tahun 2004...itu nakal anti rongrong...cuma perawatan rutin aja...anti rusak2 juga.ga buat kantong bolong

    Baca Selengkapnya
    J
    Jesri 16 Sep, 2020 untuk Honda City (2003-2008)
  • "Lumba-Lumba" Hitam Kesayangan

    Honda City iDsi 2004 dengan transmisi matic menjadi pilihan saya dalam berkendara sehari-hari. Cukup tua dengan usianya, tapi Honda memang tidak...

    Baca Selengkapnya
    S
    Sendy Puspa Andini 31 Mei, 2020 untuk Honda City (2003-2008)
  • perjalanan jauh

    saya memakai mobil city tahun 2007 perjalanan dari surabaya ke bogor dengan full tol trans jawa hanya 2 kali ngisi bensin dan istirahat 3 kali saja...

    Baca Selengkapnya
    D
    dandi setiawan 28 Mei, 2020 untuk Honda City (2003-2008)
  • ?Si Hebat Honda City ?

    Pengalamanku dengan Honda City adalah, mobil Honda ini adalah mobil yang menyenangkan untuk di kendarai dan akselerasinya sangat mantap. Saat di...

    Baca Selengkapnya
    V
    vita indriana sari 27 Mei, 2020 untuk Honda City (2009-2013)
  • Si pengertian

    Wkt itu engga sengaja sih nemu itchi,honda city matic 2007 pas kita emang lagi cari kendaraan untuk hari"..singkat cerita mulai lah hari" saya dan...

    Baca Selengkapnya
    P
    Putri dyah 04 Feb, 2020 untuk Honda City (2003-2008)
Review City
Super Irit !

Hemat hingga 83%! Dapatkan harga terbaik untuk Honda City Bekas di Jakarta Selatan

Honda City Bekas

City Bekas Berdasarkan Tahun

  • Mobil bekas Honda City 2015
    City 2015 Mulai @ Rp 170 Juta 8 Mobil bekas tersedia
  • Mobil bekas Honda City 2014
    City 2014 Mulai @ Rp 169 Juta 16 Mobil bekas tersedia
  • Mobil bekas Honda City 2010
    City 2010 Mulai @ Rp 115 Juta 8 Mobil bekas tersedia
  • Mobil bekas Honda City 2007
    City 2007 Mulai @ Rp 78 Juta 10 Mobil bekas tersedia
  • Mobil bekas Honda City 2006
    City 2006 Mulai @ Rp 74 Juta 7 Mobil bekas tersedia

Pilihan Mobil Bekas

Mobil Bekas Honda

Jual mobil anda dengan harga terbaik

Pembeli asli yang terverifikasi Pembeli asli yang terverifikasi
Listing gratis Listing gratis
Daftarkan mobil Anda

Pertanyaan & Jawaban Honda City (FAQs)

Dapatkan jawaban untuk pertanyaan yang sering ditanyakan (FAQs) tentang Honda City, termasuk fitur, spesifikasi, performa, perawatan, dan lainnya.

Berapa panjang Honda City?

Dimensi panjang Honda City adalah 4553 mm , lebarnya 1748 mm

Sangat Membantu (253)

Berapa Cicilan Bulanan Honda City Terendah?

Cicilan bulanan terendah untuk Honda City dimulai dari Rp 9,45 Juta selama 36 bulan dengan DP Rp 100,5 Juta.

Sangat Membantu (55)

Berapa kapasitas bagasi Honda City?

Kapasitas bagasi Toyota Rush adalah 519 L .

Sangat Membantu (66)

Berapa kapasitas tangki BBM Honda City

Kapasitas tangki Honda City adalah 40 L .

Sangat Membantu (248)

Berapa ukuran ban Honda City?

Ukuran ban Honda City adalah 185/55 R16 .

Sangat Membantu (254)

Berapa ukuran pelek alloy Honda City?

Ukuran pelek alloy Honda City 16 Inch .

Sangat Membantu (149)
Lihat FAQ Lainnya

Pertanyaan Terbaru

Oto teamhas asked on 26 Mei, 2018

Q. Apa kelebihan dan kekurangan Honda City?

J
johndoe23 Jun, 2024
Kelebihan: -Listrik, ga pke bensin - Mobil sedan paling mewah yg pertama bertenaga listrik, yg lain msi pke BBM uutk saat ini Kekurangan: - sangat mahal dibanding mobil yg sekelas - range hanya 300km, sedangkan mobil listrik lain umumnya mencapai 500km
Lihat 88 Jawaban Jawaban
author
Oto teamhas asked on 29 Mei, 2023

Q. Mobil apa yang paling banyak dibandingkan dengan Honda City?

J
johndoe23 Jun, 2024
rolls royce phantom, bentley continental, maybach
Lihat 2 Jawaban Jawaban
author
Oto teamhas asked on 26 Mei, 2018

Q. Apa saja fitur keselamatan yang ada pada Honda City?

J
johndoe23 Jun, 2024
sangat banyak, bahkan melebihi drpd mobil2 mewah umumnya dibanding mercedes benz, bmw, dll.. spt night vision, warning apabila ad pejalan kaki, airbag bahkan ada di sisi samping juga, dan body sangat tebal
Lihat 19 Jawaban Jawaban
author
Oto teamhas asked on 26 Mei, 2018

Q. Berapa kapasitas mesin Honda City?

T
testuser11 Sep, 2024
4.57 liter.. Kalau ganti filter olie 4.8 ltr.. Olie khusus diesel SAE terbaik 5W 30. 10W 40 juga maaih layak digunakan.
Lihat 24 Jawaban Jawaban
author
Oto teamhas asked on 26 Mei, 2018

Q. Apa alternatif selain Honda City di rentang harga yang sama?

J
johndoe23 Jun, 2024
rolls royce model lain, bentley, bugatti, maybach, maserati, aston martin, pagani zonda, koenigsegg
Lihat 12 Jawaban Jawaban
author
Pertanyaan City

Mobil Honda Pilihan

  • Populer
  • Yang Akan Datang
  • Honda Brio
    Brio
    Rp 167,9 - 253,1 Juta Harga OTR Jakarta Selatan
    Angsuran : Rp 3,95 Juta x 36
    4.8 (231 Ulasan) Lihat Promo
  • Honda WR-V
    Honda WR-V
    Rp 274,9 - 324,1 Juta Harga OTR Jakarta Selatan
    Angsuran : Rp 6,46 Juta x 36
    4 (3 Ulasan) Lihat Promo
  • Honda BRV
    Honda BRV
    Rp 292,9 - 363,4 Juta Harga OTR Jakarta Selatan
    Angsuran : Rp 6,88 Juta x 36
    4.65 (58 Ulasan) Lihat Promo
  • Honda HRV
    Honda HRV
    Rp 383,9 - 540,3 Juta Harga OTR Jakarta Selatan
    Angsuran : Rp 9,02 Juta x 36
    4.81 (73 Ulasan) Lihat Promo
  • Honda CR-V hev
    Honda CR-V
    Rp 749,1 - 814,4 Juta Harga OTR Jakarta Selatan
    Angsuran : Rp 17,61 Juta x 36
    4.81 (72 Ulasan) Lihat Promo
  • Mobil Honda
Mobil Honda
  • Honda StepWGN e:HEV
    Honda StepWGN e:HEV
    Harga menyusul
    Perkiraan Diluncurkan Des, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • Honda Odyssey 2024
    Honda Odyssey 2024
    Rp 590,72 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Des, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • Honda e:N1 ev
    Honda e:N1
    Harga menyusul
    Perkiraan Diluncurkan Des, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • Mobil Honda Yang Akan Datang
Mobil Honda Yang Akan Datang

Dealer Honda Terdekat

  • Honda Pondok Pinang
    +62XXXXXXXXXX
    Jl. Ciputat Raya No. 80, Pondok Pinang Kebayoran Lama, Jakarta Selatan, 12310
    Kontak Dealer
  • Honda Tendean
    +62XXXXXXXXXX
    Jl. Kapten Tendean No. 8, Jakarta Selatan, 12730
    Kontak Dealer
  • Honda Tebet
    +62XXXXXXXXXX
    Jl. Prof Dr. Soepomo No. 44, Jakarta Selatan, 12780
    Kontak Dealer
  • Honda Permata Hijau
    +62XXXXXXXXXX
    Jl. Raya Kebayoran Lama No. 40, Jakarta Selatan, 12210
    Kontak Dealer
  • Honda Mugen
    +62XXXXXXXXXX
    Jl. Raya Pasar Minggu No. 10, Jakarta Selatan, 12740
    Kontak Dealer
  • Honda Fatmawati
    +62XXXXXXXXXX
    Jl. RS. Fatmawati No. 21, Jakarta Selatan, 12410
    Kontak Dealer
  • Honda Pondok Indah
    +62XXXXXXXXXX
    Jl. Sultan Iskandar Muda Kav 8, Arteri Pondok Indah, Jakarta Selatan, 12240
    Kontak Dealer
  • Honda Mitra Lenteng Agung
    +62XXXXXXXXXX
    Jalan Lenteng Agung Baru (Barat) No. 55, Jakarta Selatan, 12610
    Kontak Dealer
  • Honda Nusantara MT Haryono
    +62XXXXXXXXXX
    Jalan Letjen MT. Haryono, Kebon Baru, Tebet, RT.1/RW.14, Kb. Baru, Tebet, Jakarta Selatan, 12830
    Kontak Dealer
Dealer Honda Di Jakarta Selatan

Berita Otomotif Dan Review

  • Berita City
  • Artikel Feature City
  • Road Test City
Berita Mobil City
Artikel Feature Mobil City
Road Test Mobil City

Modifikasi Mobil

Modifikasi Mobil
Dapatkan pinjaman dana untuk Mobil Angsuran mulai dari Rp 9,45 Juta/bulan Dapatkan Pinjaman kredit Honda City
Dapatkan penawaran eksklusif di City OTR mulai dari Rp 402 Juta Lihat Promo

Bandingkan

You can add 3 variants maximum*