Moge Ramah Kantong, Ini Harga Seluruh Model Royal Enfield di Indonesia Juni 2023

Moge Ramah Kantong, Ini Harga Seluruh Model Royal Enfield di Indonesia Juni 2023
Contents

 

KEY TAKEAWAYS

  • Royal Enfield konsisten menawarkan produk motor gede dalam balutan desain klasik

    Menariknya lagi, semua produk dibanderol dengan harga terjangkau
  • Motor gede (moge) besutan Royal Enfield cukup diminati oleh konsumen Indonesia. Selain menawarkan gaya klasik kuat, merek motor ini juga memiliki banderol terjangkau dibandingkan moge-moge lain. Agar tak penasaran, yuk pantau harga motor Royal Enfield terbaru pada Juni 2023.

    Mengacu laman resmi Royal Enfield Indonesia, pada Juni 2023 ini model Hunter 350 jadi portofolio termurah yang ditawarkan ke pelanggan. Dia dijual dengan harga Rp108,2 juta on the road (OTR) wilayah Jakarta.

    Royal Enfield Hunter 350 diluncurkan di Indonesia pada awal Desember 2022 lalu. Model ini memang diposisikan sebagai pilihan entry level dengan banderol terjangkau dan sesuai kebutuhan konsumen Tanah Air.

    Selain Hunter 350, Royal Enfield Indonesia yang kini dinaungi oleh PT Nusantara Batavia International selaku distributor juga menjual Meteor 350 yang memiliki harga tergolong murah. Untuk opsi warna standard, harga termurahnya bisa dimiliki seharga Rp119.7 juta OTR Jakarta.

    Masih di segmen yang sama yakni motor klasik berkubikasi 350 cc, Royal Enfield Indonesia turut menjual Classic 350 yang harganya adalah Rp118,9 juta OTR. Ada 2 pilihan warna saja, yakni Chrome Red dan Chrome Bronze yang bisa dimiliki konsumen.

    Baca Juga: Royal Enfield Hunter Resmi Dijual di Indonesia, Harga Mulai Rp106 juta

    Royal Enfield Scram 411

    Kemudian 2 produk Royal Enfield dengan mesin terbesar, Interceptor 650 dan Continental GT juga dijual dengan harga menarik. Meski dibekali jantung mekanis 650 cc, keduanya dilego mulai Rp227,7 juta dan Rp243,1 juta OTR Jakarta.

    Tak hanya motor klasik bergaya cruiser, Royal Enfield pun menawarkan motor off-road di Indonesia. Mereka memiliki Himalayan 410 cc seharga Rp144,9 juta dan Scram 411 yang dijual Rp133,4 juta OTR Jakarta.

    Memang banderol yang disampaikan di atas masih terkesan mahal. Namun, perlu diingat kubikasi mesinnya yang besar dan statusnya yang completely built up (CBU) atau impor utuh, nominal tersebut bisa dikategorikan cukup murah. Di bawah ini kami rangkum seluruh harga dan model Royal Enfield per Juni 2023.

    Harga Royal Enfield Juni 2023:

    • Royal Enfield Classic 350 Chrome Red - Rp118.900.000
    • Royal Enfield Classic 350 Chrome Bronze - Rp118.900.000
    • Royal Enfield Hunter 350 Rebel Black - Rp108.200.000
    • Royal Enfield Hunter 350 Rebel Blue - Rp108.200.000
    • Royal Enfield Hunter 350 Rebel Red - Rp108.200.000
    • Royal Enfield Meteor 350 Fireball - Rp119.700.000
    • Royal Enfield Meteor 350 Stellar - Rp121.500.000
    • Royal Enfield Meteor 350 Supernova - Rp123.300.000
    • Royal Enfield Himalayan 410 - Rp144.900.000
    • Royal Enfield Scram 411 - Rp133.400.000
    • Royal Enfield 650 Interceptor - Rp227.000.000
    • Royal Enfield 650 Continental - Rp243.100.000

    (KIT/ODI)

     

    Baca Juga: Royal Enfield Buka Gerai Eksklusif Baru di Surabaya

    Bangkit Jaya Putra

    Bangkit Jaya Putra

    Pria yang akrab dipanggil dengan Bangkit. Ia sangat gemar mengendari motor. Passion nya di jurnalisme, khususnya otomotif juga sangat kuat.

    Baca Bio Penuh

    Model Motor Royal Enfield

    • Royal Enfield Classic 350
      Royal Enfield Classic 350
    • Royal Enfield Meteor
      Royal Enfield Meteor
    • Royal Enfield Himalayan
      Royal Enfield Himalayan
    • Royal Enfield Hunter 350
      Royal Enfield Hunter 350
    • Royal Enfield Interceptor 650
      Royal Enfield Interceptor 650
    • Royal Enfield Continental GT 650
      Royal Enfield Continental GT 650
    • Royal Enfield Super Meteor 650
      Royal Enfield Super Meteor 650
    • Royal Enfield Bullet 350
      Royal Enfield Bullet 350
    • Royal Enfield Shotgun 650
      Royal Enfield Shotgun 650
    • Royal Enfield Scram 411
      Royal Enfield Scram 411
    Harga Motor Royal Enfield

    GIIAS 2024

    IMOS 2024

    Anda mungkin juga tertarik

    • Berita
    • Artikel feature

    Video Motor Royal Enfield Terbaru di Oto

    Oto
    • All New Royal Enfield 450 2024, Ubahan Total Bikin Naik Kelas!
      All New Royal Enfield 450 2024, Ubahan Total Bikin Naik Kelas!
      23 Jul, 2024 .
    • New Royal Enfield Bullet 350, Revisi Penting sang Cruiser
      New Royal Enfield Bullet 350, Revisi Penting sang Cruiser
      27 Feb, 2024 .
    • Royal Enfield Super Meteor 650, Posisi Riding Asik Nih! | GIIAS 2023
      Royal Enfield Super Meteor 650, Posisi Riding Asik Nih! | GIIAS 2023
      28 Aug, 2023 .
    • Royal Enfield Indonesia Rilis Hunter 350. Intip Spesifikasinya | oto.com
      Royal Enfield Indonesia Rilis Hunter 350. Intip Spesifikasinya | oto.com
      21 Dec, 2022 .
    • Royal Enfield Himalaya, Jalan Sempit Tak Masalah | Cinematic
      Royal Enfield Himalaya, Jalan Sempit Tak Masalah | Cinematic
      20 Oct, 2020 .
    • Royal Enfield Himalayan 2020 | First Impression | Apa Bedanya? | OTO.com
      Royal Enfield Himalayan 2020 | First Impression | Apa Bedanya? | OTO.com
      28 Jul, 2020 .
    • Royal Enfield Continental GT 650 Twin & Interceptor INT 650 Twin | First Impression | OTO.com
      Royal Enfield Continental GT 650 Twin & Interceptor INT 650 Twin | First Impression | OTO.com
      27 Apr, 2019 .
    • Royal Enfield Himalayan | First Ride | IIMS 2018 | OTO.com
      Royal Enfield Himalayan | First Ride | IIMS 2018 | OTO.com
      25 Apr, 2018 . 29 kali dilihat
    • Test Ride: Royal Enfield Classic 350 l OTO com
      Test Ride: Royal Enfield Classic 350 l OTO com
      05 Mar, 2018 . 690 kali dilihat
    • Stories of Bike | Answers ('69 Royal Enfield Bullet 350 Story)
      Stories of Bike | Answers ('69 Royal Enfield Bullet 350 Story)
      24 May, 2016 . 207K kali dilihat
    Tonton Video Motor Royal Enfield

    Artikel Motor Royal Enfield dari Zigwheels

    • Motovaganza
    • Tips
    • Review
    • Artikel Feature
    • Piaggio Indonesia Meluncurkan Moto Guzzi Stelvio
      Piaggio Indonesia Meluncurkan Moto Guzzi Stelvio
      Zenuar Istanto, 01 Nov, 2024
    • Diramaikan 31.770 Biker, Acara Puncak HBD 2024 Berlangsung Meriah
      Diramaikan 31.770 Biker, Acara Puncak HBD 2024 Berlangsung Meriah
      Zenuar Istanto, 01 Nov, 2024
    • Honda ST125 Dax Dapat Penyegaran Warna Baru
      Honda ST125 Dax Dapat Penyegaran Warna Baru
      Zenuar Istanto, 01 Nov, 2024
    • Triumph Tiger Sport 800 Tantang Ducati Multistrada V2 dan Yamaha Tracer 9 GT+
      Triumph Tiger Sport 800 Tantang Ducati Multistrada V2 dan Yamaha Tracer 9 GT+
      Zenuar Istanto, 25 Okt, 2024
    • Honda CBR150R Mendapat Penyegaran Warna dan Grafis
      Honda CBR150R Mendapat Penyegaran Warna dan Grafis
      Zenuar Istanto, 24 Okt, 2024
    • Mau Beli Motor Seken, Begini Cara Mengecek Kondisinya
      Mau Beli Motor Seken, Begini Cara Mengecek Kondisinya
      Anjar Leksana, 06 Jun, 2023
    • 8 Komponen Motor yang Wajib Diperiksa setelah Dipakai Mudik
      8 Komponen Motor yang Wajib Diperiksa setelah Dipakai Mudik
      Bangkit Jaya Putra, 03 Mei, 2023
    • Penting Diketahui saat Pilih Jas Hujan, Jangan Sampai Membahayakan!
      Penting Diketahui saat Pilih Jas Hujan, Jangan Sampai Membahayakan!
      Zenuar Istanto, 26 Okt, 2022
    • Cara Merawat Bagian Motor Berwarna Doff Supaya Selalu Terlihat Resik
      Cara Merawat Bagian Motor Berwarna Doff Supaya Selalu Terlihat Resik
      Zenuar Istanto, 03 Okt, 2022
    • Jangan Lupakan Beberapa Hal Ini saat Touring Motor Berkelompok
      Jangan Lupakan Beberapa Hal Ini saat Touring Motor Berkelompok
      Zenuar Istanto, 16 Sep, 2022
    • Test Ride Yamaha Nmax "Turbo": Road Trip Bali-Lombok Membuktikan Segala Kelebihan dan Kekurangannya
      Test Ride Yamaha Nmax "Turbo": Road Trip Bali-Lombok Membuktikan Segala Kelebihan dan Kekurangannya
      Bangkit Jaya Putra, 03 Sep, 2024
    • First Ride Yamaha Nmax "Turbo": Ada Sensasi yang Berbeda
      First Ride Yamaha Nmax "Turbo": Ada Sensasi yang Berbeda
      Setyo Adi, 01 Jul, 2024
    • First Ride All New Honda Beat Series: Khusus Beat Street, Makin Asyik
      First Ride All New Honda Beat Series: Khusus Beat Street, Makin Asyik
      Zenuar Istanto, 11 Jun, 2024
    • Aprilia SR-GT 200 Replica: Tetap Mengambil Pendekatan Tualang, Tapi Ada yang Beda
      Aprilia SR-GT 200 Replica: Tetap Mengambil Pendekatan Tualang, Tapi Ada yang Beda
      Bangkit Jaya Putra, 25 Apr, 2024
    • First Ride Honda Stylo 160: Sekadar Vario 160 Berganti Kulit?
      First Ride Honda Stylo 160: Sekadar Vario 160 Berganti Kulit?
      Setyo Adi, 07 Mar, 2024
    • Opsi Motor Listrik dari Pabrikan Jepang
      Opsi Motor Listrik dari Pabrikan Jepang
      Zenuar Istanto, 16 Okt, 2024
    • Yamaha Nmax "Turbo" Vs Honda CBR150R, Harga Mirip Bisa Dibandingkan?
      Yamaha Nmax "Turbo" Vs Honda CBR150R, Harga Mirip Bisa Dibandingkan?
      Zenuar Istanto, 02 Agu, 2024
    • Yamaha Nmax “Turbo” Vs Honda ADV160, Mana yang Enak buat Harian?
      Yamaha Nmax “Turbo” Vs Honda ADV160, Mana yang Enak buat Harian?
      Zenuar Istanto, 08 Jul, 2024
    • Dana Setara Yamaha Nmax "Turbo" Termahal, Bisa Beli Motor Sport Ini
      Dana Setara Yamaha Nmax "Turbo" Termahal, Bisa Beli Motor Sport Ini
      Zenuar Istanto, 27 Jun, 2024
    • Tarung Ulang Yamaha Nmax Terbaru Trim "Turbo", Melawan Honda PCX 160
      Tarung Ulang Yamaha Nmax Terbaru Trim "Turbo", Melawan Honda PCX 160
      Zenuar Istanto, 26 Jun, 2024

    Bandingkan

    You can add 3 variants maximum*