Porsche Pamerkan Cayenne S E-Hybrid Platinum Edition di Thailand

Porsche Pamerkan Cayenne S E-Hybrid Platinum Edition di Thailand

Porsche memberikan kejutan di ajang Thai Motor Expo 2016 dengan menghadirkan Porsche Cayenne S E-Hybrid Platinum Edition. Mobil hybrid terbaru Porsche ini berhasil memukai di pameran yang berlangsung di Bangkok, Thailand.

Kehadiran Cayenne S E-Hybrid Platinum Edition di Thailand ini merupakan kali pertama di wilayah ASEAN. Sebelumnya, Porsche perkenalkan mobil tersebut pertamanya di pertengahan tahun 2016 lalu. Dengan desain yang menarik, Porsche menambahkan teknologi hybrid pada varian Cayenne ini.

Bicara desain, mobil ini hadir dengan dimensi panjang 4.855 mm tinggi 1.705 mm dan wheelbase 2.895 mm. Beragam teknologi dihadirkan Porsche pada seperti sistem penerangan yang menggunakan Bi-xenon dengan Porsche Dynamic Light System (PDLS)/ Selain itu terdapat pula teknologi Power Steering Plus dan Park Assist pada bagian depan dan belakang juga menjadi standar.

Cayenne S E-Hybrid

Teknologi Park Assist yang dihadirkan Porsche berbeda dengan mobil lainnya. Pasalnya, teknologi ini akan memberi informasi kepada pengemudi apabila ada objek yang mendekat hingga 360 derajat sekeliling mobil melalui monitor, berbeda dengan mobil lain yang hanya bagian depan dan belakang.

Selain itu, bagian kaki Porsche menggunakan velg berukuran 20 inci dengan desain RS Spyder yang membuat Cayenne S E-Hybrid Platinum Edition tampak sporty. Untuk sistem hiburan, mobil ini menggunakan BOSE® Surround Sound System serta teknologi Porsche Communication Management (PCM) serta navigasi online dan module Connect Plus.

Selain itu produsen mobil asal Jerman ini juga melengkapi mobil tersebut dengan menggunakan fitur anti-silau otomatis sebagai standar pada bagian kaca. Meski sudah dihadirkan, namun Porsche belum memastikan apakah mobil ini secara resmi dipasarkan di negeri dengan julukan 'Gajah Putih' itu.

Pada bagian mesin, Porsche menghadirkan teknologi full hybird system pada mobil ini dengan kapasitas mesin 3.0-liter. Mesin ini mampu menghasilkan daya hingga 416 tenaga kuda yang terbilang besar bagi mobil hybrid. Mesin tersebut mampu membuat mobil ini melaju dari diam hingga 100 km/jam hanya dalam waktu 5,9 detik. Sementara untuk kecepatan maksimalnya dapat melaju hingga 243 km/jam. Untuk emisi gas buang hanya menghasilkan 79 g/km CO2.

Baca Juga: Porsche Indonesia Siap Boyong Varian Hybrid

Aldiro Syahrian

Aldiro Syahrian

Aldiro memulai karir jurnalistik di salah satu stasiun televisi swasta. Semangat pemuda ini untuk berkarya sangat tidak perlu diragukan, terutama di bidang jurnalistik otomotif.

Baca Bio Penuh

Jual mobil anda dengan harga terbaik

Pembeli asli yang terverifikasi Pembeli asli yang terverifikasi
Listing gratis Listing gratis
Daftarkan mobil Anda

Model Mobil Porsche

  • Porsche 911
    Porsche 911
  • Porsche Macan
    Porsche Macan
  • Porsche Taycan ev
    Porsche Taycan
  • Porsche Panamera hev
    Porsche Panamera
  • Porsche Cayenne
    Porsche Cayenne
  • Porsche 718
    Porsche 718
  • Porsche Macan Electric ev
    Porsche Macan Electric
Harga Mobil Porsche

Jangan lewatkan

GIIAS 2024

IMOS 2024

Tren & Pembaruan Terbaru

Anda mungkin juga tertarik

  • Berita
  • Artikel feature

Mobil Unggulan Porsche

Video Mobil Porsche Cayenne Terbaru di Oto

Oto
  • 0-100km/jam cuma 3,2 detik - Porsche Taycan Turbo | CARVAGANZA
    0-100km/jam cuma 3,2 detik - Porsche Taycan Turbo | CARVAGANZA
    30 Jan, 2024 .
  • Cayenne Off Road: Porsche Experience Centre Silverstone
    Cayenne Off Road: Porsche Experience Centre Silverstone
    14 Sep, 2015 .
  • Porsche Cayenne SUV review - CarBuyer
    Porsche Cayenne SUV review - CarBuyer
    26 May, 2015 . 689K kali dilihat
  • 2011 Porsche Cayenne V6 Start-Up and Full Vehicle Tour
    2011 Porsche Cayenne V6 Start-Up and Full Vehicle Tour
    26 May, 2015 . 80K kali dilihat
  • Porsche Cayenne 4x4 review
    Porsche Cayenne 4x4 review
    26 May, 2015 . 26K kali dilihat
  • Porsche Cayenne VS Range Rover Sport | Comparison Test | Autocar India
    Porsche Cayenne VS Range Rover Sport | Comparison Test | Autocar India
    26 May, 2015 . 107K kali dilihat
Tonton Video Mobil Porsche Cayenne

Bandingkan & Rekomendasi

Porsche Cayenne
Mercedes Benz G-Class
Porsche Macan
Land Rover Range Rover Evoque
Honda BRV
Honda BRV
Rp 292,9 - 363,4 Juta
Harga Honda BRV
Tenaga 493
585
434
197
119
Torsi 660 Nm
850 Nm
550 Nm
320 Nm
145 Nm
Automatic Climate Control Ya
Ya
Ya
Ya
-
Keyless Entry Ya
Ya
Ya
Ya
Tidak
Brake Assist Ya
Ya
Ya
Ya
-
Vehicle Stability Control System Ya
Ya
Ya
Ya
-
Airbag Samping Depan Ya
Ya
Ya
Ya
Tidak
Kamera Belakang Ya
Ya
Ya
Ya
-
Lumbar support Ya
Ya
Ya
Ya
-
Cruise control -
-
-
Ya
-
Bandingkan Sekarang

Tren SUV

  • Yang Akan Datang
  • VinFast VF 6 ev
    VinFast VF 6
    Rp 344,98 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan TBA Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • VinFast VF 7 ev
    VinFast VF 7
    Rp 544,98 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan TBA Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • MG 3 hev
    MG 3
    Rp 203,04 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan TBA Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • Neta U ev
    Neta U
    Rp 463,76 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan TBA Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • Nissan Ariya ev
    Nissan Ariya
    Rp 754,32 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan TBA Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • DFSK Glory E3 ev
    DFSK Glory E3
    Rp 445 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan TBA Kabari Saya Saat Diluncurkan
Mobil SUV Yang Akan Datang

Artikel Mobil Porsche Cayenne dari Carvaganza

  • GIIAS 2023: Porsche Cayenne Facelift Meluncur Adopsi Teknologi Taycan
    GIIAS 2023: Porsche Cayenne Facelift Meluncur Adopsi Teknologi Taycan
    Muhammad Hafid, 11 Agu, 2023
  • Fitur Baru Porsche Cayenne Bikin Pengalaman Jadi Penumpang Lebih Seru
    Fitur Baru Porsche Cayenne Bikin Pengalaman Jadi Penumpang Lebih Seru
    Alvando Noya, 04 Apr, 2023
  • Porsche Siapkan SUV 3 Baris, Tapi ...
    Porsche Siapkan SUV 3 Baris, Tapi ...
    Alvando Noya, 03 Okt, 2022
  • Perjalanan Porsche Cayenne 20 Tahun, Prediksi Sang Pendiri Yang Menjadi Nyata
    Perjalanan Porsche Cayenne 20 Tahun, Prediksi Sang Pendiri Yang Menjadi Nyata
    Alvando Noya, 23 Jun, 2022
  • Hal-Hal Yang Perlu Diketahui dari Porsche E-Hybrid
    Hal-Hal Yang Perlu Diketahui dari Porsche E-Hybrid
    Eka Zulkarnain H, 24 Mei, 2022

Artikel Mobil Porsche Cayenne dari Zigwheels

  • Motovaganza
  • Carvaganza Editors' Choice Award 2021, Best Luxury Car: Porsche Cayenne Coupe
    Carvaganza Editors' Choice Award 2021, Best Luxury Car: Porsche Cayenne Coupe
    Ahmad Karim, 05 Agu, 2021
  • REVIEW: Porsche Cayenne S Coupe 2020
    REVIEW: Porsche Cayenne S Coupe 2020
    Raju Febrian, 14 Jul, 2020
  • Porsche Cayenne Coupe Masuk Indonesia, Usung Utilitas Lengkap
    Porsche Cayenne Coupe Masuk Indonesia, Usung Utilitas Lengkap
    Raju Febrian, 10 Jul, 2020
  • Porsche Cayenne Coupe Meluncur di Indonesia Besok
    Porsche Cayenne Coupe Meluncur di Indonesia Besok
    Raju Febrian, 08 Jul, 2020

Bandingkan

You can add 3 variants maximum*