Nissan Masih Pertimbangkan Teknologi Hidrogen dan Biofuel

Biofuel bisa bantu soal emisi lebih jauh pada e-Power

Nissan Masih Pertimbangkan Teknologi Hidrogen dan Biofuel

Teknologi e-Power menjadi solusi yang ditawarkan Nissan bagi konsumen yang beralih dari mesin konvensional ke mesin listrik. Masuk dalam kategori sistem hybrid seri, dengan mesin pembakaran internal sebagai generatornya. Nissan pun melihat potensi pengembangan e-Power lebih lanjut. Bahkan sel bahan bakar dan biofuel kini menjadi perhatian mereka.

KEY TAKEAWAYS

  • Di mana Nissan produksi Kicks e-Power?

    Nissan Thailand memproduksi Kicks e-Power untuk pasar Asia Tenggara
  • Hal tersebut diungkapkan langsung oleh Isao Sekiguchi, Presiden Nissan ASEAN dan Nissan Thailand saat menghadiri Nissan e-Power Experience di Thailand November lalu. Peluang energi alternatif disebut telah menarik perhatian para insinyur di pusat penelitian dan pengembangan Nissan. Selain itu, di Indonesia, perusahaan minyak milik negara baru-baru ini meluncurkan biofuel berbasis bensin, yang memiliki emisi lebih ramah lingkungan.

    Meski sudah masuk radar, Sekiguchi mengakui energi dari sel bahan bakar dan biofuel tidak hanya digunakan untuk e-Power saja. Sebab ternyata powertrain ini masih memerlukan penelitian dan pengembangan lebih lanjut. Tujuannya agar kandungan dan pengolahan energi alternatif kompatibel dengan spesifikasi mesin e-Power.

    Nissan Kicks e-power

    “Jadi yang saya tahu adalah Nissan punya beberapa pilihan termasuk sel biofuel yang Anda sebutkan. Hidrogen adalah sesuatu yang kami pelajari tapi untuk model kami tapi itu bukan solusi yang ideal, inilah posisi energi hidrogen saat ini. Tapi biofuel adalah sesuatu yang insinyur kami sedang amati di pusat R&D mereka di Jepang yang saya bahkan tidak dibolehkan masuk,” kata Sekiguchi saat dijumpai oleh media di Chiang Mai, Thailand bulan lalu.

    Baca juga: Akhir Tahun, Harga Bahan Bakar Non Subsidi Turun Tipis

    Ia lanjut menjelaskan, spesifik pasar Thailand, Nissan bakal mempertimbangkan pilihan konsumen dan kebijakan pemerintah. Barulah memutuskan bakal fokus pada arah pengembangannya.

    "Kami menampung semua opsi ini dan lagi-lagi kebijakan pemerintah yang akan menentukan arah mana yang kami ambil, ini satu hal. Hal lain adalah pilihan konsumen yang tadi juga disebutkan, sekali lagi ke mana arah yang akan diambil pemerintah dan mereka yang menentukan kebijakan dan terkadang memberi insentif karena pemerintah Thailand ingin mendorong EV, dan itu sebabnya ada insentif."

    Di Indonesia, Nissan juga menaruh perhatian pada biofuel yang baru-baru ini dijual oleh Pertamina. Sekiguchi mengatakan hal ini serupa dengan yang terjadi di Brasil, Amerika Latin. Namun, Nissan mengikuti pedoman pemerintah masing-masing negara dan mempertimbangkan opsi teknologi yang mungkin diadopsi di masa depan.

    Nissan Kicks e-Power production

    Saat ini belum ada model Nissan yang dirancang khusus menggunakan biofuel. Teknologi e-Power di model lain seperti X-Trail dan Serena, sejauh ini kompatibel dengan bensin biasa dari banyak produsen.

    Nissan Kicks e-Power dibekali motor elektrik sebagai penggerak roda, seperti halnya mobil listrik murni. Meski demikian, genset 3-silinder 1,2 liter tetap menghasilkan sejumlah emisi CO2. Emisi e-Power pun diyakini bisa lebih bersih jika bisa mengonsumsi biofuel dan dikembangkan dengan baik. Bagi Nissan, elektrifikasi akan menjadi isu yang semakin penting dalam penjualan kendaraan di masa depan.

    “Tapi sekali lagi e-Power dan BEV adalah dua inti dari teknologi dan inovasi yang kami punya, dan mungkin ini yang akan kami dorong lebih jauh lagi. Kicks e-Power sendiri kami masih perlu pembuktian di jalan, ini adalah yang sedang kami upayakan,” tambah mantan pemimpin Nissan di Indonesia itu.

    Thailand saat ini menjadi basis produksi Nissan untuk teknologi e-power di kawasan ASEAN. Kicks kelahiran Thailand merupakan satu-satunya model e-Power yang tersedia untuk saat ini di wilayah tersebut. Sedangkan model baru e-Power dijanjikan bakal menyusul tersedia di Asia Tenggara. Bisa dari X-Trail maupun Serena.

    (WHY/TOM)

    Baca juga: Mengintip Dapur Produksi MG di Thailand

    Wahyu Hariantono

    Wahyu Hariantono

    Wahyu Hariantono mungkin masih terbilang muda secara usia. Tapi passionnya terhadap dunia otomotif, terutama mobil tidak bisa dipandang sebelah mata. Ia kerap tampil di stasiun televisi sebagai komentator balapan kelas dunia seperti Formula E. Sehari-hari ia memilih menggunakan Honda Supra Fit. Alasannya sederhana. Bensinnya gak abis-abis!

    Baca Bio Penuh

    Jual mobil anda dengan harga terbaik

    Pembeli asli yang terverifikasi Pembeli asli yang terverifikasi
    Listing gratis Listing gratis
    Daftarkan mobil Anda

    Model Mobil Nissan

    • Nissan Livina
      Nissan Livina
    • Nissan X Trail
      Nissan X Trail
    • Nissan Serena
      Nissan Serena
    • Nissan Magnite
      Nissan Magnite
    • Nissan Serena e-Power hev
      Nissan Serena e-Power
    • Nissan Leaf ev
      Nissan Leaf
    • Nissan Terra
      Nissan Terra
    • Nissan Kicks e-Power
      Nissan Kicks e-Power
    Harga Mobil Nissan

    Jangan lewatkan

    GIIAS 2024

    IMOS 2024

    Anda mungkin juga tertarik

    • Berita
    • Artikel feature
    • Yang Akan Datang
    • Nissan Ariya ev
      Nissan Ariya
      Rp 754,32 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
      Perkiraan Diluncurkan Nov, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
    • Nissan Kicks 2024
      Nissan Kicks 2024
      Rp 349,1 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
      Perkiraan Diluncurkan Nov, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
    • Nissan Note e-Power
      Nissan Note e-Power
      Rp 2,908 Milyar Perkiraan Harga Jakarta Selatan
      Perkiraan Diluncurkan Des, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
    • Nissan X-Trail e-Power hev
      Nissan X-Trail e-Power
      Harga menyusul
      Perkiraan Diluncurkan Des, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
    • Nissan Sakura ev
      Nissan Sakura
      Harga menyusul
      Perkiraan Diluncurkan Des, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan

    Video Mobil Nissan Kicks e-Power Terbaru di Oto

    Oto
    • Bahas 5 Kelebihan dan Kekurangan Nissan Kicks e-Power
      Bahas 5 Kelebihan dan Kekurangan Nissan Kicks e-Power
      15 May, 2024 .
    • Nissan Kicks e-Power, Si Hybrid Lincah Libas Lintas Selatan
      Nissan Kicks e-Power, Si Hybrid Lincah Libas Lintas Selatan
      08 Apr, 2024 .
    • Let's Go! Meet Nissan Kicks e-Power @GIIAS2021
      Let's Go! Meet Nissan Kicks e-Power @GIIAS2021
      06 Dec, 2021 .
    • Nissan Kicks e-Power | Kejutan Mobil Elektrik (Part-2)
      Nissan Kicks e-Power | Kejutan Mobil Elektrik (Part-2)
      18 Jan, 2021 .
    • Nissan Kicks e-Power | Kejutan Mobil Elektrik (Part-1)
      Nissan Kicks e-Power | Kejutan Mobil Elektrik (Part-1)
      18 Jan, 2021 .
    • Nissan Kicks e-Power | Road Test | Menguji Efisiensi "Mobil Listrik" | OTO.com
      Nissan Kicks e-Power | Road Test | Menguji Efisiensi "Mobil Listrik" | OTO.com
      20 Oct, 2020 .
    Tonton Video Mobil Nissan Kicks e-Power

    Bandingkan & Rekomendasi

    Nissan Kicks e-Power
    Toyota Fortuner
    Toyota Fortuner
    Rp 573,7 - 761,7 Juta
    Harga Fortuner
    Suzuki Jimny
    Suzuki Jimny
    Rp 449,9 - 466,5 Juta
    Harga Jimny
    Nissan X Trail
    Nissan X Trail
    Rp 576 Juta
    Harga X Trail
    Mazda CX-30
    Mazda CX-30
    Rp 583,3 Juta
    Harga Mazda CX-30
    Tenaga 81
    148
    101
    169
    153
    Torsi 103 Nm
    400 Nm
    130 Nm
    233 Nm
    200 Nm
    Power Steering Ya
    Ya
    Ya
    Ya
    Ya
    AC Ya
    Ya
    Ya
    Ya
    Ya
    Anti Lock Braking System Ya
    Ya
    Ya
    Ya
    Ya
    EBD (Electronic Brake Distribution) Ya
    Ya
    Ya
    Ya
    Ya
    Kantong Udara Pengemudi Ya
    Ya
    Ya
    Ya
    Ya
    Airbag Penumpang Depan Ya
    Ya
    Ya
    Ya
    Ya
    Adjustable Seats Ya
    Ya
    Ya
    Ya
    Ya
    Headrest Kursi Belakang Ya
    Ya
    Ya
    Ya
    Ya
    Bandingkan Sekarang

    Tren SUV

    • Yang Akan Datang
    • VinFast VF 6 ev
      VinFast VF 6
      Rp 344,98 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
      Perkiraan Diluncurkan Des, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
    • VinFast VF 7 ev
      VinFast VF 7
      Rp 544,98 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
      Perkiraan Diluncurkan Des, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
    • MG 3 hev
      MG 3
      Rp 203,04 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
      Perkiraan Diluncurkan Des, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
    • Neta U ev
      Neta U
      Rp 463,76 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
      Perkiraan Diluncurkan Nov, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
    • Nissan Ariya ev
      Nissan Ariya
      Rp 754,32 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
      Perkiraan Diluncurkan Nov, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
    • DFSK Glory E3 ev
      DFSK Glory E3
      Rp 445 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
      Perkiraan Diluncurkan Des, 2025 Kabari Saya Saat Diluncurkan
    Mobil SUV Yang Akan Datang

    Artikel Mobil Nissan Kicks e-Power dari Carvaganza

    • Ini Hal-Hal Menarik Yang Wajib Diketahui dari Nissan Kicks e-Power
      Ini Hal-Hal Menarik Yang Wajib Diketahui dari Nissan Kicks e-Power
      Alvando Noya, 06 Apr, 2024
    • Mudik Bersama Nissan Kicks e-Power, Nyaman Dan Irit Banget
      Mudik Bersama Nissan Kicks e-Power, Nyaman Dan Irit Banget
      Alvando Noya, 06 Apr, 2024
    • Laporan Eksklusif: Road Trip Rendah Emisi di Thailand Bersama Nissan Kicks e-Power
      Laporan Eksklusif: Road Trip Rendah Emisi di Thailand Bersama Nissan Kicks e-Power
      Wahyu Hariantono, 27 Nov, 2023
    • Nissan Kicks e-Power Punya Versi Autech di Thailand, Ini Bedanya Dengan Versi Indonesia
      Nissan Kicks e-Power Punya Versi Autech di Thailand, Ini Bedanya Dengan Versi Indonesia
      Wahyu Hariantono, 25 Nov, 2023
    • Laporan Eksklusif: Mengeksplorasi Potensi Elektrifikasi Nissan Kicks e-Power Jelajah Thailand
      Laporan Eksklusif: Mengeksplorasi Potensi Elektrifikasi Nissan Kicks e-Power Jelajah Thailand
      Wahyu Hariantono, 24 Nov, 2023

    Artikel Mobil Nissan Kicks e-Power dari Zigwheels

    • Motovaganza
    • Review
    • Artikel Feature
    • Menyusuri Jalur Mudik Selatan Jawa Bersama Nissan Kicks e-Power
      Menyusuri Jalur Mudik Selatan Jawa Bersama Nissan Kicks e-Power
      Zenuar Istanto, 06 Apr, 2024
    • Berpenggerak Motor Listrik, Harga Nissan Kicks e-Power Bekas Kian Terjangkau
      Berpenggerak Motor Listrik, Harga Nissan Kicks e-Power Bekas Kian Terjangkau
      Anjar Leksana, 11 Mei, 2022
    • Amankah Mencuci Mobil Listrik dengan Air? Ini Faktanya
      Amankah Mencuci Mobil Listrik dengan Air? Ini Faktanya
      Zigwheels, 16 Sep, 2021
    • Bertabur Teknologi Mutakhir, All-New Nissan Kicks e-Power Pantas Diganjar Banyak Penghargaan
      Bertabur Teknologi Mutakhir, All-New Nissan Kicks e-Power Pantas Diganjar Banyak Penghargaan
      Zigwheels, 26 Agu, 2021
    • Mengenal Jenis Baterai Mobil Listrik dan Karakteristiknya
      Mengenal Jenis Baterai Mobil Listrik dan Karakteristiknya
      Zigwheels, 21 Agu, 2021
    • Test Drive New Nissan Kicks e-Power: Fokus ke Efisiensi
      Test Drive New Nissan Kicks e-Power: Fokus ke Efisiensi
      Wahyu Hariantono, 29 Jan, 2024
    • Nissan Kicks e-Power: Seberapa Efisien Teknologi Hibridanya?
      Nissan Kicks e-Power: Seberapa Efisien Teknologi Hibridanya?
      Ivan Hermawan, 02 Okt, 2020
    • Hyundai Kona Electric atau Nissan Kicks e-Power, Pilihan Crossover Berpenggerak Motor Listrik
      Hyundai Kona Electric atau Nissan Kicks e-Power, Pilihan Crossover Berpenggerak Motor Listrik
      Ahmad Karim, 11 Nov, 2020
    • KOMPARASI: Nissan Kicks e-Power Vs Toyota Corolla Cross Hybrid
      KOMPARASI: Nissan Kicks e-Power Vs Toyota Corolla Cross Hybrid
      Raju Febrian, 04 Sep, 2020

    Bandingkan

    You can add 3 variants maximum*