Honda CR-V 2017 Resmi Diperkenalkan

Honda CR-V 2017 Resmi Diperkenalkan

Honda CR-V generasi terbaru akhirnya muncul lebih dulu di Amerika Serikat kemarin (14/10). Salah satu highlight yang diusung adalah, untuk pertama kalinya CR-V menggunakan mesin turbo.

All-new Honda CR-V akan mulai dipasarkan di Negeri Wak Sam pada musim dingin tahun ini, atau sekitar bulan November-Desember yang akan datang. Bentuknya, seperti yang bisa dilihat, berubah total dari CR-V yang ada sekarang. Parasnya terlihat lebih berani dengan grille tebal diapit lampu yang terlihat atraktif dan modern, plus bumper yang terlihat sporty. Meski parasnya berubah total, namun bahasa desain Honda masih tetap terlihat.

CR-V baru

Hal yang menarik di baian ini adalah penggunaan teknologi yang disebut Active Shutter Grille. Sistem ini akan membuat aerodinamika CR-V menjadi lebih baik. Selain itu, setidaknya untuk pasar Amerika, bagian kakinya dibekali dengan velg 17 atau 18 inchi (tergantung trim dan opsi yang dipilih pembeli).

Di bagian belakang, ciri khas CR-V terkini yang terlihat pada bentuk pilar D masih tetap dipertahankan. Demikian juga dengan lampu belakang vertikal yang menempel di pilar tersebut. Namun kali ini desainer Honda membuat bentuk lampu yang lebih atraktif dengan dimensi lampu yang melebar di bagian bawah. Sepintas, bentuk lampunya akan mengingatkan Anda pada deretan produk Volvo terbaru.

CRV terbaru

Untuk pertama kalinya Honda CR-V dibekali dengan pintu bagasi yang bisa dioperasikan secara elektrik, yang bisa dibuka tanpa harus menyentuhnya. Honda menyebut pintu ini sebagai Hands-free Access Power Tailgate.

Yang paling menarik justru ada di balik kap mesinnya. Jika sebelumnya sempat beredar gosip bahwa Honda akan menyematkan mesin 2.0 turbo, hal tersebut ternyata meleset. Dalam rilis resminya Honda mengatakan bahwa mesin CR-V tipe terendah yang disebut EX adalah 4-silinder 1.5 turbocharged, yang mampu menghasilkan tenaga hingga 190 hp, serta 2,4 liter DOHC i-VTEC untuk CR-V dengan trim LX. Mesin yang terakhir tersebut sepertinya sama dengan yang ada sekarang ini.

interior CR-V

Sebagai penerus daya, CR-V dibekali dengan satu pilihan transmisi yaitu CVT dengan pengendali perpindahan bernama G-Shift control logic. Di pasar Amerika, SUV ini akan memiliki opsi penggerak roda depan (FWD) dan penggerak empat roda (AWD). Penopang kestabilan dan pengendaraan diserhkan kepada suspensi dengan MacPherson Strut di depan dan multi link di belakang.

Dimensi yang membesar memerikan interior yang juga lebih lega. Selain itu, insinyur Honda membekali mobil ini dengan beragam teknologi seperti MID dengan layar TFT berwarna di hadapan pengemudi, layar monitor 7-inchi di dashboard, serta teknologi konektivitas terbaru.

mesin honda

Honda masih menutup rapat detail spesifikasinya, yang akan diungkap menjelang kemunculannya di hadapan publik beberapa saat lagi. CR-V adalah SUV paling laris dari Honda di pasar Amerika Serikat. TIdak kurang dari 4 juta CR-V terjual sejak pertama kali diperkenalkan pada tahun 1997 lalu di negeri itu.

Baca Juga: Honda Civic hatchback diperkenalkan di Paris

Indra Alfarisy

Indra Alfarisy

Indra adalah seorang 'petrol head' yang mengidamkan sebuah mobil super saloon 5-pintu di halaman rumahnya, bersanding bersama sebuah VW Combi klasik. Dalam kesehariannya, Indra menyukai bermain mobil RC (remote control). Ia paling benci menonton tayangan infotainment, meski doyan mencari gosip-gosip otomotif .

Baca Bio Penuh

Jual mobil anda dengan harga terbaik

Pembeli asli yang terverifikasi Pembeli asli yang terverifikasi
Listing gratis Listing gratis
Daftarkan mobil Anda

Model Mobil Honda

  • Honda Brio
    Honda Brio
  • Honda WR-V
    Honda WR-V
  • Honda BRV
    Honda BRV
  • Honda HRV
    Honda HRV
  • Honda CR-V hev
    Honda CR-V
  • Honda City Hatchback
    Honda City Hatchback
  • Honda Civic RS
    Honda Civic RS
  • Honda Civic Type R
    Honda Civic Type R
  • Honda City
    Honda City
  • Honda Accord hev
    Honda Accord
Harga Mobil Honda

Jangan lewatkan

Promo Honda CR-V, DP & Cicilan

  • CR-V 1.5L Turbo DP Rp 72,36 Juta Angsuran Rp 16,85 Juta x 60 Bulan Rp 739,9 Juta OTR Lihat Promo
  • CR-V 2.0L RS eHEV DP Rp 81,24 Juta Angsuran Rp 18,28 Juta x 60 Bulan Rp 799,9 Juta OTR Lihat Promo

GIIAS 2024

IMOS 2024

Anda mungkin juga tertarik

  • Berita
  • Artikel feature
  • Yang Akan Datang
  • Honda StepWGN e:HEV
    Honda StepWGN e:HEV
    Harga menyusul
    Perkiraan Diluncurkan Des, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • Honda Odyssey 2024
    Honda Odyssey 2024
    Rp 590,72 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Des, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • Honda e:N1 ev
    Honda e:N1
    Harga menyusul
    Perkiraan Diluncurkan Des, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan

Video Mobil Honda CR-V Terbaru di Oto

Oto
  • Cari Spot Foto Terbaik Bareng All New Honda CR-V e: HEV, Jalan Hampir 1.500 KM
    Cari Spot Foto Terbaik Bareng All New Honda CR-V e: HEV, Jalan Hampir 1.500 KM
    24 May, 2024 .
  • Cari Spot Foto Terbaik Bareng All New Honda CR-V e: HEV, Jalan Hampir 1.500 KM
    Cari Spot Foto Terbaik Bareng All New Honda CR-V e: HEV, Jalan Hampir 1.500 KM
    15 May, 2024 .
  • Media Drive All New Honda CR-V RS e;HEV, Konsumsinya 20,1km/l
    Media Drive All New Honda CR-V RS e;HEV, Konsumsinya 20,1km/l
    25 Oct, 2023 .
  • Honda CR-V e:HEV, Punya Sensing Paling Lengkap | First Impression
    Honda CR-V e:HEV, Punya Sensing Paling Lengkap | First Impression
    17 Aug, 2023 .
Tonton Video Mobil Honda CR-V

Bandingkan & Rekomendasi

Honda CR-V
Honda CR-V
Rp 749,1 - 814,4 Juta
Harga Honda CR-V
Mazda CX-8
Mazda CX-8
Rp 828,8 Juta
Harga Mazda CX-8
Peugeot 3008
Peugeot 3008
Rp 660 - 775 Juta
Tulis Review Harga Peugeot 3008
Peugeot 5008
Peugeot 5008
Rp 715 - 830 Juta
Tulis Review Harga Peugeot 5008
Mitsubishi Pajero Sport
Mitsubishi Pajero Sport
Rp 571,1 - 767,2 Juta
Harga Pajero Sport
Tenaga 187
187
165
165
134
Torsi 240 Nm
252 Nm
240 Nm
240 Nm
324 Nm
Automatic Climate Control Dual Zone
Ya
Ya
Ya
Single Zone
Ventilasi AC Belakang Ya
Ya
Ya
Ya
Ya
Engine Start Stop Button Ya
Ya
Ya
Ya
-
Anti Lock Braking System Ya
Ya
Ya
Ya
Ya
EBD (Electronic Brake Distribution) Ya
Ya
Ya
Ya
Ya
Airbag Penumpang Depan Ya
Ya
Ya
Ya
Ya
Lingkar kemudi Dengan Tombol Multi Fungsi Ya
Ya
Ya
Ya
Ya
Sensor Parkir -
Ya
Ya
Ya
Ya
Bandingkan Sekarang

Tren SUV

  • Yang Akan Datang
  • VinFast VF 6 ev
    VinFast VF 6
    Rp 344,98 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Des, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • VinFast VF 7 ev
    VinFast VF 7
    Rp 544,98 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Des, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • MG 3 hev
    MG 3
    Rp 203,04 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Des, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • Neta U ev
    Neta U
    Rp 463,76 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Nov, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • Nissan Ariya ev
    Nissan Ariya
    Rp 754,32 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Nov, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • DFSK Glory E3 ev
    DFSK Glory E3
    Rp 445 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Des, 2025 Kabari Saya Saat Diluncurkan
Mobil SUV Yang Akan Datang

Artikel Mobil Honda CR-V dari Carvaganza

  • Honda Sudah Mulai Produksi CR-V Hidrogen, Dipasarkan Pertengahan 2024
    Honda Sudah Mulai Produksi CR-V Hidrogen, Dipasarkan Pertengahan 2024
    Anjar Leksana, 07 Jun, 2024
  • All New Honda CR-V RS e:HEV, SUV Canggih untuk Mudik Nyaman dan Aman
    All New Honda CR-V RS e:HEV, SUV Canggih untuk Mudik Nyaman dan Aman
    Muhammad Hafid, 08 Mei, 2024
  • ELECTRIA: Nyaman dan Irit Melintasi Trans Jawa Bersama All New Honda CR-V e:HEV
    ELECTRIA: Nyaman dan Irit Melintasi Trans Jawa Bersama All New Honda CR-V e:HEV
    Wahyu Hariantono, 07 Mei, 2024
  • Honda CR-V RS e:HEV Jadi Car of the Year 2023 di Australia
    Honda CR-V RS e:HEV Jadi Car of the Year 2023 di Australia
    Muhammad Hafid, 09 Feb, 2024
  • TEST DRIVE: Eksplor Fitur Canggih, Kenyamanan dan Efisiensi All New Honda CR-V RS e:HEV (BAGIAN 2)
    TEST DRIVE: Eksplor Fitur Canggih, Kenyamanan dan Efisiensi All New Honda CR-V RS e:HEV (BAGIAN 2)
    Muhammad Hafid, 31 Okt, 2023

Artikel Mobil Honda CR-V dari Zigwheels

  • Motovaganza
  • Review
  • Artikel Feature
  • Honda CR-V Bertenaga Hydrogen FCEV Mulai Diproduksi, Jarak Tempuh 434 Km
    Honda CR-V Bertenaga Hydrogen FCEV Mulai Diproduksi, Jarak Tempuh 434 Km
    Anjar Leksana, 10 Jun, 2024
  • Hal yang Membuat Mudik Nyaman dan Aman Naik All New Honda CR-V RS e:HEV
    Hal yang Membuat Mudik Nyaman dan Aman Naik All New Honda CR-V RS e:HEV
    Zigwheels, 10 Mei, 2024
  • Mengarungi Trans Jawa dengan All New Honda CR-V RS e:HEV, Nyaman dan Irit!
    Mengarungi Trans Jawa dengan All New Honda CR-V RS e:HEV, Nyaman dan Irit!
    Wahyu Hariantono, 08 Mei, 2024
  • Ini Spesifikasi All New Honda CR-V yang Akan Meluncur di GIIAS 2023
    Ini Spesifikasi All New Honda CR-V yang Akan Meluncur di GIIAS 2023
    Anjar Leksana, 21 Jul, 2023
  • Honda CR-V PHEV Berpeluang Dijual di Indonesia, Konsumsi BBM Mencapai 62,1 Km/liter
    Honda CR-V PHEV Berpeluang Dijual di Indonesia, Konsumsi BBM Mencapai 62,1 Km/liter
    Bangkit Jaya Putra, 11 Apr, 2023
  • Test Drive All New Honda CR-V RS e:HEV: Ada Harga, Ada Kepuasan
    Test Drive All New Honda CR-V RS e:HEV: Ada Harga, Ada Kepuasan
    Muhammad Hafid, 17 Jan, 2024
  • New Honda CR-V Prestige: Honda Sensing Membuai Lewat Rasa Nyaman dan Aman
    New Honda CR-V Prestige: Honda Sensing Membuai Lewat Rasa Nyaman dan Aman
    Wahyu Hariantono, 24 Apr, 2021
  • Modal Murah dan Fitur Banyak, Apakah Wuling Almaz RS Pro Lebih Hebat dari Honda CR-V Prestige?
    Modal Murah dan Fitur Banyak, Apakah Wuling Almaz RS Pro Lebih Hebat dari Honda CR-V Prestige?
    Ahmad Karim, 02 Apr, 2021
  • Honda CR-V 1.5 Turbo vs Mazda CX-5 GT, Perhatian Tertuju ke Jantung Pacu
    Honda CR-V 1.5 Turbo vs Mazda CX-5 GT, Perhatian Tertuju ke Jantung Pacu
    Anjar Leksana, 26 Mar, 2021
  • 5 Rival Terdekat Honda CR-V Facelift yang Layak Diperhitungkan
    5 Rival Terdekat Honda CR-V Facelift yang Layak Diperhitungkan
    Ahmad Karim, 01 Mar, 2021

Bandingkan

You can add 3 variants maximum*