5 Fitur Unggulan Mercedes-Benz A200 Sedan

5 Fitur Unggulan Mercedes-Benz A200 Sedan

A-Class (A200) jadi sedan termurah Mercedes-Benz Indonesia. Meski begitu, ia memberi fitur unggulan yang akomodatif, sesuai target market entry level. Jadi tak bisa dianggap remeh kapabilitasnya. Sebelum Anda memutuskan membeli, ada baiknya simak beberapa kelebihan yang dipunya.

sedan termurah mercy

Yang pertama, MBUX atau Mercedes-Benz User Experience terbaru. Dengan fitur unik artificial intelligence, sistem mampu mempelajari preferensi pengguna kendaraan. Sanggup menyesuaikan diri dengan pengguna. Lalu menciptakan hubungan emosional antara kendaraan, pengemudi dan penumpang.

Keunggulan lain termasuk Widescreen Cockpit resolusi tinggi, dengan fitur operasi touch screen pada multimedia. Kemudian layar navigasi plus kontrol suara dengan pengenalan suara pemilik. Cukup menggunakan kata kunci "Hey Mercedes." Layar sentuh merupakan bagian dari konsep kontrol komprehensif MBUX. Terdiri dari head unit tujuh inci, panel sentuh di konsol tengah dan tombol kontrol sentuh pada kemudi. Termasuk konektivitas ke ponsel dengan Android Auto dan Apple CarPlay.

Intelligent Drive jadi kelebihan ketiga. A-Class dibekali Expanded Active Brake Assist sebagai standar. Pada situasi tertentu, sistem secara efektif membantu mengurangi kecepatan. Terdapat penginderaan pada objek bergerak lambat, berhenti, pejalan kaki yang menyebrang dan pengendara sepeda. Fungsinya sebagai pencegahan risiko kecelakaan. Kemudian ia dipasang fitur Driving Assistance Systems. Termasuk cruise control, Active Parking Assist dan kamera mundur.

Lalu passive safety. New A-Class dilengkapi berbagai airbag. Misal untuk pengemudi dan penumpang depan, bantalan lutut pengemudi dan di jendela sebagai fitur standar. Kantong udara di jendela A-Class juga berfungsi menutupi pilar-A untuk perlindungan penumpang yang lebih maksimal.

Di entry-level, sedan ini sudah memiliki beragam fitur standar premium. Rangkaiannya berupa kursi depan mewah elektrik adjustable, dengan fungsi memori dan 4-way lumbar support. Ada pula pengatur suhu otomatis Thermotronic dan Advanced Sound System (sembilan speaker plus satu subwoofer dengan output 225 watt). Bagi penumpang, dimanjakan oleh sandaran kursi belakang lipat easy pack dengan split 40:20: 40 yang begitu praktis.

New A-Class sedan tersedia dengan rekomendasi harga Rp 799 juta (off the road). Bagi Anda yang tertarik, dapat merasakan langsung performa sedan. Pabrikan menyodorkan rangkaian acara di beberapa diler Mercedes-Benz. Bisa dilakukan pada akhir pekan, 2 dan 3 November 2019.

"Mengikuti kesuksesan awal A-Class di tahun lalu. Berbagai perkembangan baru terjadi secara berurutan di Mercedes-Benz. Menanggapi keinginan banyak pelanggan, termasuk di Indonesia, untuk pertama kalinya kami menawarkan A-Class sedan. Cocok bagi yang mencari sedan sporty compact dengan bagasi terpisah. Lewat A-Class, kami ingin memikat para pelanggan baru generasi muda,” ujar Choi Duk Jun, Presiden Direktur Mercedes-Benz Distribution Indonesia. (Alx/Odi)

Baca Juga: Ketahui Spesifikasi Mercedes-Benz GLE 450 4MATIC AMG Line

Anjar Leksana

Anjar Leksana

Anjar Leksana adalah wartawan multitalenta. Ia pernah jadi guru bahasa Inggris, sebelum kepincut jadi wartawan ekonomi di salah satu majalah. Tidak lama, ia lantas tertarik dengan dunia otomotif, yang hingga sekarang dilakoni. Kiprahnya di dunia jurnalistik otomotif diawali dengan menulis untuk majalah otomotif ternama seperti Autocar Indonesia, Autobild, hingga Black Experience. Pengalamannya mengulas mobil serta pengetahuannya di bidang industri menjadi modal berharga untuk menyuguhkan tulisan yang berkualitas.

Baca Bio Penuh

Jual mobil anda dengan harga terbaik

Pembeli asli yang terverifikasi Pembeli asli yang terverifikasi
Listing gratis Listing gratis
Daftarkan mobil Anda

Model Mobil Mercedes Benz

  • Mercedes Benz G-Class
    Mercedes Benz G-Class
  • Mercedes Benz GLE-Class
    Mercedes Benz GLE-Class
  • Mercedes Benz C-Class Sedan hev
    Mercedes Benz C-Class Sedan
  • Mercedes Benz GLB-Class
    Mercedes Benz GLB-Class
  • Mercedes Benz CLA-Class
    Mercedes Benz CLA-Class
  • Mercedes Benz GLA
    Mercedes Benz GLA
  • Mercedes Benz S-Class
    Mercedes Benz S-Class
  • Mercedes Benz E-Class
    Mercedes Benz E-Class
  • Mercedes Benz GLS-Class
    Mercedes Benz GLS-Class
  • Mercedes Benz V-Class
    Mercedes Benz V-Class
Harga Mobil Mercedes Benz

Jangan lewatkan

Promo Mercedes Benz A-Class, DP & Cicilan

GIIAS 2024

IMOS 2024

Anda mungkin juga tertarik

  • Berita
  • Artikel feature

Video Mobil Mercedes Benz A-Class Terbaru di Oto

Oto
  • Ini Ubahan Mercedes-AMG A35 Sedan Facelift 2023 | First Impression
    Ini Ubahan Mercedes-AMG A35 Sedan Facelift 2023 | First Impression
    17 Aug, 2023 .
  • Mercedes Benz A-class, CLS-Class dan V-Class 2018 | First Impression | OTO.com
    Mercedes Benz A-class, CLS-Class dan V-Class 2018 | First Impression | OTO.com
    12 Oct, 2018 .
  • 2013 Audi A3 vs Mercedes A-Class vs VW Golf Group Test - What Car?
    2013 Audi A3 vs Mercedes A-Class vs VW Golf Group Test - What Car?
    26 May, 2015 . 353K kali dilihat
  • Mercedes A-Class | Comprehensive Review | Autocar India
    Mercedes A-Class | Comprehensive Review | Autocar India
    26 May, 2015 . 105K kali dilihat
  • Mercedes A-Class hatchback 2013 review - Carbuyer
    Mercedes A-Class hatchback 2013 review - Carbuyer
    26 May, 2015 . 1M kali dilihat
  • 2012 Mercedes-Benz A-Class UK review - What Car?
    2012 Mercedes-Benz A-Class UK review - What Car?
    26 May, 2015 . 58K kali dilihat
Tonton Video Mobil Mercedes Benz A-Class

Bandingkan & Rekomendasi

Mercedes Benz A-Class
Honda Civic Type R
Honda Civic Type R
Rp 1,428 Milyar
4.67 (3 Ulasan)
Harga Civic Type R
MINI Countryman
MINI Countryman
Rp 997 Juta - 1,536 Milyar
Harga Countryman
Toyota GR Corolla
Mesin 1991
1996
1998
1618
Tenaga 421
306
189
296
Tempat Duduk 5
5
5
5
Jenis Transmisi Otomatis
Manual
Otomatis
Manual
Bandingkan Sekarang

Tren Hatchback

  • Yang Akan Datang
  • DFSK Mini EV ev
    DFSK Mini EV
    Rp 220 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan TBA Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • Suzuki Swift 2024
    Suzuki Swift 2024
    Rp 195,69 - 295,69 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Des, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • Wuling E100 ev
    Wuling E100
    Rp 345,6 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Des, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • Wuling E200 ev
    Wuling E200
    Rp 480 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan TBA Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • Nissan Note e-Power
    Nissan Note e-Power
    Rp 2,908 Milyar Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Des, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
  • Smart #1 ev
    Smart #1
    Harga menyusul
    Perkiraan Diluncurkan Des, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
Mobil Hatchback Yang Akan Datang

Artikel Mobil Mercedes Benz A-Class dari Carvaganza

  • Mercedes-AMG A45 S Meluncur Jadi Hot Hatch Terganas di Indonesia
    Mercedes-AMG A45 S Meluncur Jadi Hot Hatch Terganas di Indonesia
    Alvando Noya, 24 Jul, 2023
  • Brabus B45-450, Paket Modifikasi Mercedes-AMG A45 S jadi Super Hatchback
    Brabus B45-450, Paket Modifikasi Mercedes-AMG A45 S jadi Super Hatchback
    Wahyu Hariantono, 01 Feb, 2021
  • Indonesia, Siap-Siap Sambut Mercedes A-Class Terbaru Pekan Depan!
    Indonesia, Siap-Siap Sambut Mercedes A-Class Terbaru Pekan Depan!
    Wahyu Hariantono, 30 Sep, 2018
  • VIDEO: Mercedes-Benz A-Class Diuji di Udara Dingin Swedia
    VIDEO: Mercedes-Benz A-Class Diuji di Udara Dingin Swedia
    Raju Febrian, 02 Jan, 2018

Artikel Mobil Mercedes Benz A-Class dari Zigwheels

  • Review
  • Artikel Feature
  • KOMPARASI: Mercedes-Benz C180 Vs A200 Sedan, Sensasi Berkendara (Part 2)
    KOMPARASI: Mercedes-Benz C180 Vs A200 Sedan, Sensasi Berkendara (Part 2)
    Raju Febrian, 23 Agu, 2020
  • KOMPARASI: Mercedes-Benz C180 Vs A200 Sedan, Perbedaan Desain (Part 1)
    KOMPARASI: Mercedes-Benz C180 Vs A200 Sedan, Perbedaan Desain (Part 1)
    Raju Febrian, 23 Agu, 2020
  • KOMPARASI: Mercedes-Benz C180 Vs A200 Sedan, Sesansi Berkendara (Part 2)
    KOMPARASI: Mercedes-Benz C180 Vs A200 Sedan, Sesansi Berkendara (Part 2)
    Raju Febrian, 23 Agu, 2020
  • KOMPARASI: Mercedes-Benz C180 Vs A200 Sedan, Beda Bahasa Desain (Part 1)
    KOMPARASI: Mercedes-Benz C180 Vs A200 Sedan, Beda Bahasa Desain (Part 1)
    Raju Febrian, 23 Agu, 2020

Bandingkan

You can add 3 variants maximum*