Suzuki Indomobil Sales (SIS) Catat 1.517 unit SPK Selama GIIAS 2023

New Suzuki XL7 Hybrid paling laris

Suzuki Indomobil Sales (SIS) Catat 1.517 unit SPK Selama GIIAS 2023

PT Suzuki Indomobil Sales (PT SIS) catat 1.517 unit SPK dalam kurun waktu 11 hari atau selama pameran GIIAS 2023 berlangsung. New XL7 Hybrid menjadi unit paling banyak dipesan konsumen. Dilanjut New Carry dan All New Ertiga. Selain itu, permintaan test drive mencapai 1.000 pelanggan.

KEY TAKEAWAYS

  • New XL7 Hybrid meraih nilai kontribusi penjualan tertinggi yaitu sebesar 36,2 persen dari total penjualan

    Kemudian New Carry 21,2 persen dan All New Ertiga sebesar 16,2 persen
  • Booth Suzuki bertema Hybrid World sukses menarik perhatian hingga 200.000 pengunjung selama GIIAS 2023 berlangsung. Pihaknya memamerkan 10 unit kebangaannya yaitu Grand Vitara, New XL7 Hybrid, All New Ertiga Hybrid, Baleno, Jimny, Ignis, dan S-Presso sebagai representasi brand image Suzuki yang tangguh, efisien, ramah lingkungan, dan stylish.

    “Pameran GIIAS 2023 menjadi momentum penting bagi Suzuki. Di sana kami bisa berikan edukasi mengenai teknologi hybrid kepada para pengunjung. Mulai dari game simulator, video edukasi, quiz interaktif, dan kesempatan test drive langsung,” kata Randy R. Murdoko, Asst. to Dept. Head 4W Sales PT SIS dalam siaran resminya, Senin (28/8).

    Sejalan dengan arah langkah perusahaan untuk menjadi perusahaan yang ramah lingkungan, Suzuki mampu mencatatkan 1.517 unit yang 35 persennya disumbang oleh varian hybrid Suzuki. New XL7 Hybrid meraih nilai kontribusi penjualan tertinggi yaitu sebesar 36,2 persen dari total penjualan. Kemudian New Carry 21,2 persen dan All New Ertiga sebesar 16,2 persen.

    Sejak awal kemunculannya, New XL7 Hybrid berhasil memikat masyarakat. Hadir sebagai SUV 7 penumpang yang lapang, gagah, multifungsi, serta diperlengkapi dengan teknologi ramah lingkungan.

    Baca Juga: Suzuki Baleno Mendapat Penyegaran, Punya Fitur Baru Seperti Grand Vitara

    Suzuki XL7 Hybrid

    Pihaknya juga menghadirkan beragam promo menguntungkan yang dapat dinikmati oleh pengunjung selama GIIAS 2023 berlangsung. Mulai dari undian bertajuk “Triple Surprise” berhadiah mobil, logam mulia, uang elektronik, hingga voucher wisata. Program penjualan ini diyakini menjadi salah satu faktor tingginya pembelian kendaraan Suzuki.

    Setelah 11 hari menjalankan program Triple Surprise, pada hari terakhir GIIAS 2023 (20/08) Suzuki mengumumkan para pemenangnya. First Surprise berupa satu unit Suzuki Jimny AT dimenangkan oleh peserta Satrio Budhi Laksono. Di saat yang bersamaan pula mereka mengumumkan 6 pemenang Second Surprise yang mendapatkan logam mulia, voucher hotel, voucher belanja, dan voucher wisata.

    Selain tingginya angka pembelian kendaraan khususnya di lini hybrid Suzuki, angka test drive Suzuki juga turut mendukung tren preferensi masyarakat pada kendaraan ramah lingkungan. Terhitung selama 11 hari pameran, Suzuki mendapat permintaan test drive hingga 1.000 kali, di mana 68 persennya pengunjung menjajal teknologi Smart Hybrid Vehicle by Suzuki (SHVS) yang sudah disematkan pada unit Grand Vitara, New XL7 Hybrid, dan All New Ertiga Hybrid.

    “Angka penjualan yang positif ini merupakan cerminan kepercayaan masyarakat terhadap mobil dari Suzuki Indonesia. Kemudahan bertransaksi, promo menguntungkan, dan kesempatan test drive membuat pengunjung semakin yakin untuk melakukan pembelian di GIIAS 2023. Suzuki sangat mengapresiasi dan berterima kasih kepada seluruh pengunjung yang sudah datang di booth Suzuki Indonesia selama GIIAS 2023 berlangsung. Kami harap inovasi dan penjualan mobil selama pameran GIIAS 2023 ini mencerminkan harapan akan perkembangan industri otomotif,” tutup Randy. (BGX/ODI)

     

    Baca Juga: Tak Cuma Promo Mobil Baru, Suzuki Turut Kasih Diskon Spareparts di GIIAS 2023

    Zenuar Yoga

    Zenuar Yoga

    Zenuar 'Bgenk' Yoga adalah salah satu jurnalis otomotif berpengalaman di Indonesia. Spontanitas dan suaranya yang lantang memberi warna kemanapun dia pergi. Keseharian, Yamaha Nmax jadi andalan mobilitas ke kantor atau untuk peliputan. Pengalaman berkendara dan pengetahuan di bidang otomotif roda dua membuatnya kerap ditunjuk sebagai road captain saat Forum Wartawan Otomotif melakukan kegiatan touring. 

    Baca Bio Penuh

    Jual mobil anda dengan harga terbaik

    Pembeli asli yang terverifikasi Pembeli asli yang terverifikasi
    Listing gratis Listing gratis
    Daftarkan mobil Anda

    Model Mobil Suzuki

    • Suzuki Ertiga
      Suzuki Ertiga
    • Suzuki XL7
      Suzuki XL7
    • Suzuki Carry
      Suzuki Carry
    • Suzuki Jimny
      Suzuki Jimny
    • Suzuki S-Presso
      Suzuki S-Presso
    • Suzuki Grand Vitara
      Suzuki Grand Vitara
    • Suzuki APV Arena
      Suzuki APV Arena
    • Suzuki Baleno
      Suzuki Baleno
    • Suzuki Ertiga Smart Hybrid
      Suzuki Ertiga Smart Hybrid
    • Suzuki Jimny 5 Door
      Suzuki Jimny 5 Door
    Harga Mobil Suzuki

    GIIAS 2024

    Anda mungkin juga tertarik

    • Berita
    • Artikel feature
    • Yang Akan Datang
    • Suzuki Swift 2024
      Suzuki Swift 2024
      Rp 195,69 - 295,69 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
      Perkiraan Diluncurkan Okt, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
    • Suzuki Vitara Brezza
      Suzuki Vitara Brezza
      Rp 251,17 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
      Perkiraan Diluncurkan Okt, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan
    • Suzuki Carry Blind Van
      Suzuki Carry Blind Van
      Rp 221,8 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
      Perkiraan Diluncurkan Okt, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan

    Video Mobil Suzuki Terbaru di Oto

    Oto
    • Lihat Suzuki eVX Concept, Calon Mobil Listrik Suzuki di Indonesia
      Lihat Suzuki eVX Concept, Calon Mobil Listrik Suzuki di Indonesia
      22 Jul, 2024 .
    • Mudik Bareng Suzuki All New Ertiga Hybrid Cruise ke Jogja, Ini Kelebihannya!
      Mudik Bareng Suzuki All New Ertiga Hybrid Cruise ke Jogja, Ini Kelebihannya!
      08 Apr, 2024 .
    • Suzuki Jimny 5 Door, Harga di Goreng Tapi Banyak Peminat
      Suzuki Jimny 5 Door, Harga di Goreng Tapi Banyak Peminat
      07 Mar, 2024 .
    • Ini Rasanya Suzuki Jimny 5-Door di Trek Offroad, Lebih Baik dari 3 Pintunya?
      Ini Rasanya Suzuki Jimny 5-Door di Trek Offroad, Lebih Baik dari 3 Pintunya?
      07 Mar, 2024 .
    • Gimik Ubahan Suzuki Ertiga Hybrid Cruise, Harga Naik Mulai Rp3 Jutaan
      Gimik Ubahan Suzuki Ertiga Hybrid Cruise, Harga Naik Mulai Rp3 Jutaan
      21 Feb, 2024 .
    • Suzuki Jimny 5 Door 2024, Kecil Tapi Lapang | First Imprrssion
      Suzuki Jimny 5 Door 2024, Kecil Tapi Lapang | First Imprrssion
      16 Feb, 2024 .
    • Suzuki All New Grand Vitara, SUV Hybrid yang Asik Buat Harian | Roadtest
      Suzuki All New Grand Vitara, SUV Hybrid yang Asik Buat Harian | Roadtest
      08 Jan, 2024 .
    • 5 Kelebihan dan Kekurangan Suzuki New XL7 Hybrid, Tetap Worth To Buy
      5 Kelebihan dan Kekurangan Suzuki New XL7 Hybrid, Tetap Worth To Buy
      25 Oct, 2023 .
    • Suzuki Exhibition Day 2023 : Mobil Keren, Promonya Juga Keren! | Special Show
      Suzuki Exhibition Day 2023 : Mobil Keren, Promonya Juga Keren! | Special Show
      17 Aug, 2023 .
    • New Suzuki XL7 Pakai Mild Hybrid Bikin Irit dan Tarikan Enteng | Media Drive
      New Suzuki XL7 Pakai Mild Hybrid Bikin Irit dan Tarikan Enteng | Media Drive
      17 Aug, 2023 .
    Tonton Video Mobil Suzuki

    Artikel Mobil Suzuki dari Carvaganza

    • Penjualan Suzuki Sepanjang Juli 2024 Naik Signifikan, Baleno Bersinar
      Penjualan Suzuki Sepanjang Juli 2024 Naik Signifikan, Baleno Bersinar
      Setyo Adi, 19 Agu, 2024
    • Suzuki Hormati Keputusan Pemerintah Tidak Kasih Insentif ke Mobil Hybrid
      Suzuki Hormati Keputusan Pemerintah Tidak Kasih Insentif ke Mobil Hybrid
      Muhammad Hafid, 08 Agu, 2024
    • Tanpa Rilis Model Baru, Penjualan Suzuki Sepanjang GIIAS 2024 Justru Naik
      Tanpa Rilis Model Baru, Penjualan Suzuki Sepanjang GIIAS 2024 Justru Naik
      Anjar Leksana, 02 Agu, 2024
    • GIIAS 2024: Suzuki eVX Tampilkan Visi SUV Kompak Bertenaga Listrik
      GIIAS 2024: Suzuki eVX Tampilkan Visi SUV Kompak Bertenaga Listrik
      Setyo Adi, 17 Jul, 2024
    • Pengganti Ignis, Suzuki Fronx Mulai Terlihat di Indonesia
      Pengganti Ignis, Suzuki Fronx Mulai Terlihat di Indonesia
      Alvando Noya, 16 Jul, 2024

    Artikel Mobil Suzuki dari Zigwheels

    • Motovaganza
    • Review
    • Artikel Feature
    • Suzuki Tes Jalan Fronx di Cikarang, Siap Masuk Indonesia?
      Suzuki Tes Jalan Fronx di Cikarang, Siap Masuk Indonesia?
      Anjar Leksana, 20 Jul, 2024
    • Suzuki eVX Concept Debut di Indonesia
      Suzuki eVX Concept Debut di Indonesia
      Setyo Adi, 18 Jul, 2024
    • Fokus ke Elektrifikasi, Suzuki Akhiri Penjualan Ignis
      Fokus ke Elektrifikasi, Suzuki Akhiri Penjualan Ignis
      Alvando Noya, 11 Jul, 2024
    • Simak Pengeluaran Ongkos Servis Mobil Suzuki sampai 100.000 Km
      Simak Pengeluaran Ongkos Servis Mobil Suzuki sampai 100.000 Km
      Anjar Leksana, 11 Jul, 2024
    • Demi EV, Suzuki UK Rela Korbankan Jimny dan Swift
      Demi EV, Suzuki UK Rela Korbankan Jimny dan Swift
      Alvando Noya, 04 Jul, 2024
    • Suzuki XL7 Alpha AT: Pemain Baru Bawa Perlawanan Sengit
      Suzuki XL7 Alpha AT: Pemain Baru Bawa Perlawanan Sengit
      Anindiyo Pradhono, 01 Okt, 2020
    • Suzuki Ignis GX AGS: SUV Mungil Penuh Gaya
      Suzuki Ignis GX AGS: SUV Mungil Penuh Gaya
      Raju Febrian, 13 Sep, 2020
    • Estafet Generasi Suzuki Baleno di Indonesia, dari Sedan Bertransformasi Hatchback
      Estafet Generasi Suzuki Baleno di Indonesia, dari Sedan Bertransformasi Hatchback
      Anjar Leksana, 28 Jul, 2022
    • Cari Pikap Buat Usaha, Pilih Suzuki Carry atau DFSK Super Cab?
      Cari Pikap Buat Usaha, Pilih Suzuki Carry atau DFSK Super Cab?
      Anindiyo Pradhono, 16 Jul, 2021
    • Mobil Keluarga Saling Adu Sporty, Suzuki Ertiga Sport Vs Honda Mobilio RS
      Mobil Keluarga Saling Adu Sporty, Suzuki Ertiga Sport Vs Honda Mobilio RS
      Anindiyo Pradhono, 09 Feb, 2021
    • Suzuki New Carry Lawan Daihatsu Gran Max PU, Mana yang Paling Menguntungkan?
      Suzuki New Carry Lawan Daihatsu Gran Max PU, Mana yang Paling Menguntungkan?
      Ahmad Karim, 26 Jan, 2021
    • Pilih Tipe Murah yang Mana, Suzuki XL7 Zeta atau Daihatsu Terios X Deluxe
      Pilih Tipe Murah yang Mana, Suzuki XL7 Zeta atau Daihatsu Terios X Deluxe
      Anindiyo Pradhono, 05 Nov, 2020

    Bandingkan

    You can add 3 variants maximum*