Sportscar terbaru Kia akan hadir di akhir dekade

  • 2015/09/kia1.jpg

JAKARTA: Beberapa pandangan tentang sportscar Kia berikutnya baru-baru ini dibagikan oleh CEO perusahaan asal Britania Raya ini, Paul Philpott. Dia menjelaskan bahwa model tersebut, yang akan ditunjukkan pada 2020, selain dikembangkan oleh insinyur in-house mereka juga akan menampilkan rear wheel dynamics. Terlebih, konsep GT dan Stinger GT4 yang dikagumi akan banyak mempengaruhi sportcar baru ini.

Konsep GT diungkap pada 2011 lalu di Frankfurt Motor Show dan sangat membantu perusahaan dalam “stretching the brand further” dengan corak yang elegan dan agresif. Mobil ini merupakan mobil empat pintu, rear-drive coupé sedangkan konsep Stinger merupakan compact coupé dengan jiwa “yang terjangkau” terpatri di mobil tersebut. Diperlihatkan tahun lalu di Detroit Auto Show, kenikmatan berkendara terlihat sebagai prioritas utama dari konsep ini. Selain berbagi model rear wheel driving, mobil ini tidak akan didasarkan pada mobil Kia yang lain dan seutuhnya menjadi model dari dirinya sendiri. Sportscar ini mungkin akan memiliki arsitektur serta mesin yang mirip dengan model berperforma tinggi milik sister brand mereka, Hyundai, sedangkan julukan GT sendiri dapat diharapkan muncul dalam nama mobil ini nantinya.

Mobil ini direncanakan akan dijual di seluruh dunia, dan menurut Philpott,”sebuah sportscar yang hanya untuk Eropa tidak mempunyai massa yang kritis tentang tingkat investasi yang dibutuhkan.” Diharapkan perilisan terbaru akan berkontribusi secara efektif pada ambisi Kia untuk menjual 100.000 mobil per tahun di Britania Raya sebelum akhir dekade ini. Terlebih, tahun ini perusahaan telah mencanangkan target penjualan sedikit di atas 80.000 mobil di pasar Britania Raya sendiri.

Pada masa lalu, Philpott telah mengkonfirmasi perilisan sebuah B-segment crossover dalam waktu dua tahun setelah perilisan konsep Provo miliknya di tahun 2013 pada ajang Geneva Motor Show. Selain hal tersebut, beberapa model baru juga akan diharapkan dari Kia sebelum berakhirnya dekade ini.

OTO

OTO

Portal otomotif no.1 di Indonesia. Kami menyediakan informasi seputar industri otomotif nasional dan internasional.

Baca Bio Penuh

Jual mobil anda dengan harga terbaik

Pembeli asli yang terverifikasi Pembeli asli yang terverifikasi
Listing gratis Listing gratis
Daftarkan mobil Anda

Model Mobil Kia

  • Kia Sonet
    Kia Sonet
  • Kia Carens
    Kia Carens
  • Kia Grand Carnival
    Kia Grand Carnival
  • Kia Carnival HEV hev
    Kia Carnival HEV
  • Kia K2700
    Kia K2700
  • Kia EV9 ev
    Kia EV9
  • Kia Seltos
    Kia Seltos
  • Kia EV6 ev
    Kia EV6
Harga Mobil Kia

GIIAS 2024

IMOS 2024

Anda mungkin juga tertarik

  • Berita
  • Artikel feature

Video Mobil Kia Terbaru di Oto

Oto
  • KIA NEW SONET 2024, Paling Fresh di Kelasnya Nih!
    KIA NEW SONET 2024, Paling Fresh di Kelasnya Nih!
    27 Sep, 2024 .
  • KIA NEW SONET 2024, COMPACT SUV SIAP JEGAL LAWAN DENGAN PEMBARUANNYA!
    KIA NEW SONET 2024, COMPACT SUV SIAP JEGAL LAWAN DENGAN PEMBARUANNYA!
    27 Sep, 2024 .
  • TEST KIA CARNIVAL FACELIFT 2024, LEBIH MURAH DARI ALPHARD TAWARANNYA WAH
    TEST KIA CARNIVAL FACELIFT 2024, LEBIH MURAH DARI ALPHARD TAWARANNYA WAH
    23 Sep, 2024 .
  • Kia EV9 Earth, Varian Terjangkau Rp400 Jutaan Dibanding GT-Line
    Kia EV9 Earth, Varian Terjangkau Rp400 Jutaan Dibanding GT-Line
    25 Jul, 2024 .
  • Kia Seltos Facelift 2024, Mesin Baru, Fitur Nambah, hingga ADAS
    Kia Seltos Facelift 2024, Mesin Baru, Fitur Nambah, hingga ADAS
    17 Jul, 2024 .
  • NEW KIA CARNIVAL 2024, BUAT PARA SULTAN!
    NEW KIA CARNIVAL 2024, BUAT PARA SULTAN!
    13 Jun, 2024 .
  • Mewahnya Gak Tahan, Kia Carnival Facelift Berubah Signifikan
    Mewahnya Gak Tahan, Kia Carnival Facelift Berubah Signifikan
    04 Jun, 2024 .
  • Review Lengkap Kia EV9, SUV Listrik yang Serba Bisa
    Review Lengkap Kia EV9, SUV Listrik yang Serba Bisa
    06 May, 2024 .
  • Kia EV6 GT line: Ketika Mobil Listrik Dikasih Nyawa Sportscar
    Kia EV6 GT line: Ketika Mobil Listrik Dikasih Nyawa Sportscar
    30 Jan, 2024 .
  • KIA Grand Carnival, MPV Mewah Dengan Fitur Berlimpah | Roadtest
    KIA Grand Carnival, MPV Mewah Dengan Fitur Berlimpah | Roadtest
    21 Dec, 2022 .
Tonton Video Mobil Kia

Artikel Mobil Kia dari Carvaganza

  • GJAW 2024: Kia EV3 Tampil Perdana di Indonesia, Bakal Susul EV9 dan EV6
    GJAW 2024: Kia EV3 Tampil Perdana di Indonesia, Bakal Susul EV9 dan EV6
    Muhammad Hafid, 22 Nov, 2024
  • Kia Bakal Debut Modifikasi EV Bergaya Off-Road di SEMA 2024
    Kia Bakal Debut Modifikasi EV Bergaya Off-Road di SEMA 2024
    Muhammad Hafid, 05 Nov, 2024
  • New Kia Sonet Sapa Jawa Tengah Tampil di GIIAS Semarang 2024
    New Kia Sonet Sapa Jawa Tengah Tampil di GIIAS Semarang 2024
    Setyo Adi, 24 Okt, 2024
  • Kia Resmikan Pabrik Khusus Mobil Listrik di Gwangmyeong
    Kia Resmikan Pabrik Khusus Mobil Listrik di Gwangmyeong
    Setyo Adi, 19 Okt, 2024
  • New Kia Sonet Meluncur di GIIAS Bandung 2024, Punya Wajah dan Interior Baru
    New Kia Sonet Meluncur di GIIAS Bandung 2024, Punya Wajah dan Interior Baru
    Muhammad Hafid, 26 Sep, 2024

Artikel Mobil Kia dari Zigwheels

  • Motovaganza
  • Review
  • Artikel Feature
  • Kia Memiliki Fasilitas Perakitan Kendaraan Listrik Sendiri
    Kia Memiliki Fasilitas Perakitan Kendaraan Listrik Sendiri
    Setyo Adi, 21 Okt, 2024
  • KIA Meluncurkan Sonet Facelift, Ini yang Berubah
    KIA Meluncurkan Sonet Facelift, Ini yang Berubah
    Setyo Adi, 26 Sep, 2024
  • Tes Efisiensi New Kia Carnival Diesel
    Tes Efisiensi New Kia Carnival Diesel
    Anjar Leksana, 19 Sep, 2024
  • Kia Sedang Mengembangkan Carens EV
    Kia Sedang Mengembangkan Carens EV
    Muhammad Hafid, 05 Sep, 2024
  • Generasi Baru Kia Sportage Model 2026 Meluncur Tahun Ini
    Generasi Baru Kia Sportage Model 2026 Meluncur Tahun Ini
    Alvando Noya, 02 Sep, 2024
  • New Kia Carnival Premiere: Minivan Keluarga Praktis nan Stylish
    New Kia Carnival Premiere: Minivan Keluarga Praktis nan Stylish
    Anjar Leksana, 19 Sep, 2024
  • First Drive Kia EV6 GT-Line: Lebih Mumpuni Dibandingkan Ioniq 5
    First Drive Kia EV6 GT-Line: Lebih Mumpuni Dibandingkan Ioniq 5
    Wahyu Hariantono, 20 Mar, 2023
  • First Drive Kia Carens 1.5L: Merangsek ke Segmen LSUV
    First Drive Kia Carens 1.5L: Merangsek ke Segmen LSUV
    Anindiyo Pradhono, 17 Okt, 2022
  • Kia Seltos GT Line: Bentuk Perlawanan Sengit!
    Kia Seltos GT Line: Bentuk Perlawanan Sengit!
    Bangkit Jaya Putra, 03 Jun, 2022
  • Kia Sonet Premiere iVT: Tolok Ukur Baru
    Kia Sonet Premiere iVT: Tolok Ukur Baru
    Anindiyo Pradhono, 03 Des, 2020
  • Komparasi Toyota Raize 1.0 GR Sport TSS Vs Kia Sonet Premier, Perang Fitur Canggih
    Komparasi Toyota Raize 1.0 GR Sport TSS Vs Kia Sonet Premier, Perang Fitur Canggih
    Ahmad Karim, 03 Agu, 2021
  • Kia Sonet 7-Seater Premiere dan Dymanic Sajikan Fitur Berkelas, Pilih Mana?
    Kia Sonet 7-Seater Premiere dan Dymanic Sajikan Fitur Berkelas, Pilih Mana?
    Ahmad Karim, 15 Apr, 2021
  • SUV Bujet Rp 250 Juta, Pilih Nissan Magnite Premium atau Kia Sonet Smart?
    SUV Bujet Rp 250 Juta, Pilih Nissan Magnite Premium atau Kia Sonet Smart?
    Ahmad Karim, 06 Jan, 2021
  • Menanti Nissan Magnite atau Pilih Kia Sonet?
    Menanti Nissan Magnite atau Pilih Kia Sonet?
    Ahmad Karim, 10 Des, 2020
  • MG ZS Ignite vs Kia Sonet Premiere, Crossover Murah Saling Perang Fitur
    MG ZS Ignite vs Kia Sonet Premiere, Crossover Murah Saling Perang Fitur
    Ahmad Karim, 24 Nov, 2020

Bandingkan

You can add 3 variants maximum*