Neta S Station Wagon Menampakkan Diri, Bakal Jadi Lawan BYD Seal

Meluncur dalam waktu dekat dan diekspor ke pasar global

Neta S Station Wagon Menampakkan Diri, Bakal Jadi Lawan BYD Seal

Neta memiliki portofolio model yang luas di Tiongkok. Salah satu produk terbarunya adalah Neta S yang berbentuk station wagon. Rencananya, mobil ini akan mulai dijual di sana pada Agustus 2024. Foto mata-mata beredar, menunjukkan mobil dalam kondisi tanpa kamuflase. Diperkirakan, harganya akan akan dimulai dari $20.600 atau sekitar Rp337 juta, dengan pengiriman unit yang dijadwalkan pada bulan September.

Model S station wagon dibangun di atas platform Shanhai 2.0. Varian tertingginya, Neta S Hunting Edition, mengadopsi desain keseluruhan dari versi sedan Neta S. Dari segi ukuran, mobil ini memiliki panjang 4.980 mm, lebar 1.980 mm, dan tinggi 1.480 mm, dengan jarak sumbu roda 2.980 mm. Alias 30 mm lebih tinggi dari versi sedan.

Desain eksteriornya mencakup daytime running light LED yang tipis, mirip dengan mata kucing yang menyipit, ditempatkan di atas segmen yang biasanya menjadi area intake namun berfungsi sebagai lampu utama. Ada juga grille di underlips. Bentuk depannya mengingatkan pada hidung pesawat atau mobil sport Jepang dengan ujung yang mencuat.

Yang menarik, terdapat sensor LiDAR yang terpasang di atap, menandai penerapan teknologi ini di model Neta. Sensor meningkatkan keamanan kendaraan dengan sistem bantuan pengemudi lanjutan (ADAS) yang lebih komprehensif dan akurat.

Neta S Stasiun wagon yang tertangkap kamera tampak menggunakan pelek berukuran 19 inci. Model palangnya tertutup, khas kendaraan listrik untuk memastikan aerodinamika, sekaligus memberikan tampilan futuristik. Ban yang digunakan adalah merek Giti. Kabarnya, Neta juga menawarkan opsi pelek 20 inci dengan ban Michelin.

Baca Juga: Neta Siap Jadikan Indonesia Hub Produksi EV Setir Kanan untuk Ekspor

Neta S Wagon

Sama seperti versi sedan, terdapat gagang pintu yang bisa ditarik ke dalam atau retractable. Bagian depannya mirip dengan sedan S. Namun, setelah pilar C, terdapat perubahan signifikan. Garis atap yang meluncur membentuk siluet khas wagon. Terdapat spoiler besar di atap, wiper belakang, dan bumper yang unik. Namun, lampu belakangnya masih mengikuti gaya sedan.

Interiornya tidak berbeda jauh. Terdapat head unit besar 17,6 inci di dasbor yang berfungsi sebagai multimedia dan kontrol pusat fitur. Di sisi pengemudi, ada panel instrumen digital berukuran 13,3 inci. Menariknya, di sisi penumpang depan juga terpasang layar 12,3 inci. Untuk kemudahan informasi pengemudi, mobil ini dilengkapi dengan AR-HUD. Pemindah gigi terletak di belakang kemudi. Secara keseluruhan, dasbor memiliki desain yang sangat minimalis dan elegan, karena hampir tidak ada tombol fisik selain di setir.

Dari segi mekanis, Neta S wagon ditawarkan dalam dua pilihan. Versi motor tunggal di gardan belakang memiliki tenaga 200 kW atau 268 hp. Ada juga versi penggerak empat roda dengan dua motor listrik yang menghasilkan tenaga 370 kW atau 496 hp.

Tipe EREV atau PHEV juga tersedia. Merupakan kombinasi dari motor listrik di roda belakang dengan tenaga 268 hp dan mesin konvensional 1,5 liter dengan tenaga 95 hp yang berfungsi sebagai generator listrik untuk baterai. Neta menyediakan dua pilihan baterai dengan kapasitas 31,7 kWh dan 43,9 kWh.

Dikabarkan, produsen akan memasarkan produk ini di pasar domestik Tiongkok terlebih dahulu. Sedangkan untuk pasar eksternal seperti Indonesia, waktu peluncurannya masih belum diketahui. (HFD/ODI)

Baca Juga: Neta X Siap Meluncur di Indonesia, Mulai Produksi Lokal pada Juli 2024

Muhammad Hafid

Muhammad Hafid

Muhammad Hafid, atau biasa dipanggil Hafid adalah jurnalis otomotif berpengalaman. Pengetahuannya tidak hanya terbatas di teknis otomotif roda empat, tapi juga roda dua dan industri secara keseluruhan. Beberapa media pernah menjadi tempat baginya menyalurkan bakat dan pengetahuan, sebelum akhirnya bergabung bersama OTO.com awal Oktober 2018.

Baca Bio Penuh

Jual mobil anda dengan harga terbaik

Pembeli asli yang terverifikasi Pembeli asli yang terverifikasi
Listing gratis Listing gratis
Daftarkan mobil Anda

Model Mobil Neta

  • Neta V-II ev
    Neta V-II
  • Neta X ev
    Neta X
  • Neta V ev
    Neta V
Harga Mobil Neta

GIIAS 2024

IMOS 2024

Anda mungkin juga tertarik

  • Berita
  • Artikel feature
  • Yang Akan Datang
  • Neta U ev
    Neta U
    Rp 463,76 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan Nov, 2024 Kabari Saya Saat Diluncurkan

Video Mobil Neta Terbaru di Oto

Oto
  • VARIAN TERMURAH NETA X 500 ELITE, HEMAT RP20 JUTA DAPAT APA SAJA?
    VARIAN TERMURAH NETA X 500 ELITE, HEMAT RP20 JUTA DAPAT APA SAJA?
    04 Oct, 2024 .
  • Jajal Neta V-II dari Bandung ke Jakarta, Ternyata Begini ADASnya | Media Drive
    Jajal Neta V-II dari Bandung ke Jakarta, Ternyata Begini ADASnya | Media Drive
    07 Aug, 2024 .
  • Neta V-II Tampil Lebih Menarik dengan Harga yang Kompetitif!
    Neta V-II Tampil Lebih Menarik dengan Harga yang Kompetitif!
    06 May, 2024 .
  • Neta V II 2024, Facelift Penting Jadi Bikin Lengkap dan Menarik
    Neta V II 2024, Facelift Penting Jadi Bikin Lengkap dan Menarik
    06 May, 2024 .
  • Electria Vol.2 : NETA V Calon Primadona Kaum Mendang-mending
    Electria Vol.2 : NETA V Calon Primadona Kaum Mendang-mending
    30 Jan, 2024 .
  • Neta V, Nambah Lagi Mobil Listrik Harga Terjangkau
    Neta V, Nambah Lagi Mobil Listrik Harga Terjangkau
    25 Oct, 2023 .
  • First Drive Neta V, Spek Menarik dari EV Tiongkok | GIIAS 2023
    First Drive Neta V, Spek Menarik dari EV Tiongkok | GIIAS 2023
    28 Aug, 2023 .
  • NETA V, Pre-Book Cuma Rp379 Jutaan! | First Impression
    NETA V, Pre-Book Cuma Rp379 Jutaan! | First Impression
    17 Aug, 2023 .
Tonton Video Mobil Neta

Artikel Mobil Neta dari Carvaganza

  • Neta X Pakai Baterai Buatan Lokal, Apa Saja Benefitnya?
    Neta X Pakai Baterai Buatan Lokal, Apa Saja Benefitnya?
    Anjar Leksana, 01 Nov, 2024
  • Jaringan Dealer Resmi Neta Kini Jangkau Makassar
    Jaringan Dealer Resmi Neta Kini Jangkau Makassar
    Setyo Adi, 21 Okt, 2024
  • Neta Gelar Promo Sepanjang Oktober, Tawarkan DP 0 Persen Sampai Hadiah Langsung
    Neta Gelar Promo Sepanjang Oktober, Tawarkan DP 0 Persen Sampai Hadiah Langsung
    Anjar Leksana, 19 Okt, 2024
  • 10 Unit Neta V Jadi Taksi Resmi Bandara SSK II Pekanbaru
    10 Unit Neta V Jadi Taksi Resmi Bandara SSK II Pekanbaru
    Setyo Adi, 09 Okt, 2024
  • Sudah Kantungi 500 SPK, Neta X Dikirim ke Konsumen di Indonesia
    Sudah Kantungi 500 SPK, Neta X Dikirim ke Konsumen di Indonesia
    Anjar Leksana, 02 Okt, 2024

Artikel Mobil Neta dari Zigwheels

  • Motovaganza
  • Review
  • Keuntungan Baterai LFP Buatan Lokal yang Dipakai Neta X
    Keuntungan Baterai LFP Buatan Lokal yang Dipakai Neta X
    Anjar Leksana, 04 Nov, 2024
  • Neta Sediakan DP 0 Persen dan Aneka Hadiah Selama Oktober 2024
    Neta Sediakan DP 0 Persen dan Aneka Hadiah Selama Oktober 2024
    Anjar Leksana, 18 Okt, 2024
  • Unit Neta X Mulai Dikirimkan ke Tangan Konsumen 
    Unit Neta X Mulai Dikirimkan ke Tangan Konsumen 
    Anjar Leksana, 30 Sep, 2024
  • Harga Neta X 500 Elite dan Supreme Diumumkan, Angkanya Kompetitif
    Harga Neta X 500 Elite dan Supreme Diumumkan, Angkanya Kompetitif
    Anjar Leksana, 28 Sep, 2024
  • Neta X Gunakan Baterai Lokal dan Kantongi TKDN 44 Persen
    Neta X Gunakan Baterai Lokal dan Kantongi TKDN 44 Persen
    Anjar Leksana, 20 Sep, 2024
  • First Drive Neta X 500: Tampilan Menawan, Performa Pas dan Kompetitif
    First Drive Neta X 500: Tampilan Menawan, Performa Pas dan Kompetitif
    Anjar Leksana, 28 Sep, 2024
  • Test Drive Neta V-II: Lebih Lengkap, Tetap Murah, Patut Dipertimbangkan?
    Test Drive Neta V-II: Lebih Lengkap, Tetap Murah, Patut Dipertimbangkan?
    Wahyu Hariantono, 13 Agu, 2024
  • Test Drive Neta V: Semarang - Jakarta Tanpa Perlu Charge Baterai
    Test Drive Neta V: Semarang - Jakarta Tanpa Perlu Charge Baterai
    Muhammad Hafid, 29 Jan, 2024

Bandingkan

You can add 3 variants maximum*